soal kulit

6
ERUPSI ALERGI OBAT 1. Alergi obat disebabkan oleh immunologik dan non imunologik sebab erupsi alergi obat disebabkan oleh nonimunologik (C) 2. Yang termasuk erupsi alergi obat.. 1) Eritema nodusum 2) Eritroderma 3) Eritema multiformis 4) Eritema 3. Eritema nodusum selain alergi disebabkan oleh.....(morbus hansen, TB) URTIKARIA 1. Infeksi tonsil dan gigi dapat menyebabkan urtikaria sebab berbagai infeksi dapat menyebabkan urtikaria (A) 2. Edem ertima linier disebabkan goresan benda tumpul disebut....(fenomena darier) 3. Urtikaria genetik....(angioneuretik edem herediter, familial cold urtikaria) PRURIGO 1. Paling sering......(prurigo hebra) DERMATITIS 1. Fase induksi adalah kontak pertama sampai dengan limfositnmengenal dan memberi respon sebab fase induksi terjadi napten berikatan dengan protein carier membentuk antigen 2. Pada dermatitis atopik sel mast meninggi sebab sel mast menghasilkan histamin (B) 3. Pada dermatitis atopik, yang meninggi .......(IgE)

Upload: marni-sianturi

Post on 04-Jul-2015

278 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Soal Kulit

ERUPSI ALERGI OBAT1. Alergi obat disebabkan oleh immunologik dan non imunologik sebab erupsi alergi obat disebabkan oleh nonimunologik (C)

2. Yang termasuk erupsi alergi obat..1) Eritema nodusum2) Eritroderma3) Eritema multiformis4) Eritema

3. Eritema nodusum selain alergi disebabkan oleh.....(morbus hansen, TB)

URTIKARIA1. Infeksi tonsil dan gigi dapat menyebabkan urtikaria sebab berbagai infeksi dapat menyebabkan urtikaria (A)

2. Edem ertima linier disebabkan goresan benda tumpul disebut....(fenomena darier)

3. Urtikaria genetik....(angioneuretik edem herediter, familial cold urtikaria)

PRURIGO

1. Paling sering......(prurigo hebra)

DERMATITIS

1. Fase induksi adalah kontak pertama sampai dengan limfositnmengenal dan memberi respon sebab fase induksi terjadi napten berikatan dengan protein carier membentuk antigen

2. Pada dermatitis atopik sel mast meninggi sebab sel mast menghasilkan histamin (B)

3. Pada dermatitis atopik, yang meninggi .......(IgE)

4. Diagnosis dermatitis atopik oleh Hanifin dan Lobitz:1) Priritus2) Likenifikasi fleksural3) Dermatitis di pipi dan ekstensor pada bayi4) Kecenderngan jadi kambuh/ kronis

5. Dermatitis numularis.....(sebesar uang logam, eritema, vesikel)

6. Dermatitis venosum bercak coklat pada 1/3 medial tungkai bawah sebab terjadi pembentukan hemosiderin (A)

7. Dermatitis kontak.......(reaksi tipe IV)

Page 2: Soal Kulit

HERPER GENITAL DAN ULKUS MOLE (PMS)

1. Herpes genital pada wanita gejala konstitusi pada infeksi primer lebih ringan sebab herpes genital ditandai dengan vesikel bergerombol dengan kulit eritem (D)

2. Ulkus mole..........(tidak nyeri, tidak kotor, pinggir keras sebab ulkus mole sering disebabkan chancroid (D)

3. Virus HIV tergolong DNA sebab virus HIV dapat melakukan integrasi pada sel (D)

4. Pemeriksaan lab yang sering untuk PMS, kecuali..a. Giemsab. Ziehl nelsonc. Sensitivityd. Kulture. VDRL

5. IMS yang disebabkan oleh bakteri, kecuali.......(kondiloma akuminata)

6. IMS yang ditandai ulkus, kecuali......(GO)

7. Media transport GO.....(stuart dan transgrow)

8. Terapi kondiloma akuminata.......(bedah listrik dan beko)

9. Duh tubuh seropurulent, nyeri BAK, ♂...........(non spesifik uretritis)

10. wanita keputihan kuning kehijauan, agak kental, bau...........(GO)

11. keluhan bintik seperti jerawat di kemaluan setelah itu tumbuh vesikel dengan dasar eritem unilateral.......(herpes genital)

12. komplikasi GO........(epididimitis, cowperitis, tysonitis)

FRAMBUSIA

1. stadium lanjut frambusia.......(gumma)

SIFILIS

1. stadium 2 :........(roseola, mouth eaten, kondiloma lata)

2. ulkus durum yang benar................(tidak nyeri, keras/kenyal)

Page 3: Soal Kulit

AKNE VULGARIS

1. Patogenesis, kecuali.......(hormon progesteron)

2. Erupsi akneformis.......(pustular & monoformik)

3. Tindakan bedah pada akne untuk mengatasi organ parut sebab organ parut hipo dan hipertropik (A)

4. Pengobatan sistemik akne untuk1) Menekan jasad renik2) Kontrol hormon (E)3) Produksi sebum ↓4) Mempengaruhi keratosis

VITILIGO DAN MELASMA

1. Vitiligo disebabkan oleh, kecuali.......(stes)

2. Vitiligo lokalisata.......(fokal dan segmental)

3. MBEH untuk vitiligo >50% sebab MBEH dioleskan dengan kadar 20 % (B)

4. Melasma disebabkan oleh, kecuali...... (stres)

5. Gambaran klinis melasma terbanyak.....(sentrofasial)

6. Untuk mencegahj sinar UV perlu digunakan tabir surya sebab sinar UV merangsang melanogenesis (A)

7. Obat topikal melasma ..1) Hidrokinon2) Asam retinoat (A)3) Asam azeleat4) Glutation

PENYAKIT PARASIT HEWAN

1. Tentang skabies, kecuali..............(terutama pada daerah muka)2. Creeping eruption.........(ancylostoma braziliense & albendazol)3.

PENYAKIT INFEKSI VIRUS

Page 4: Soal Kulit

1. Penyakit yang disebabkan oleh virus...1) ...2) ... (A)3) ...4) Milium

2. Hiperplasia epidermis oleh infeksi HPV........(veruka plantaris)

3. herpes zoster, kecuali..........(reaktivasi oleh virus variola)

4. varisela merupakan infeksi sekunder oleh virus herpes sebab virus dorman di ganglion posterior saraf perifer (D)

5. mengenai varisela, kecuali.......(infeksi sekunder)

6. VZIG untuk meringankan gejala varisela sebab VZIG merupakan imunisasi aktif (C)

7. Acyclovir menghentikan replikasi virus herpes zoster sebab....

ULKUS

1. Ulkus tropikum sering pada anak-anak sebab ulkus tropikum disebabkan oleh higiene, gizi ↓, infeksi, trauma (B)

2. Ulkus soliter, tidak nyeri, medial maleolus.......(ulkus varikosum)

3. Ulkus arteriosum nyeri pada malam hari sebab dingin pada malam hari menyebabkan nyeri (A)

4. Ulkus neurotrofik :1) Anhidrosis2) Hiperkeratotik (E)3) Anastesi4) Ditutupi jaringan nekrotik

TUMOR KULIT

1. Tumor prekanker : (xeroderma pigmentosus)

2. Ca insitu merupakan tumor prekanker sebab histopatologis terjadi perubahan dari sal normal (A)

3. Yang termasuk tumor prekanker :...... (bowen, keratosis senilis, xeroderma pigmentosus, giant condyloma)

Page 5: Soal Kulit

4. Karsinoma sel basal 1) Sering di wajah2) Invasi minimal (B)3) Basalioma4) Metastase KGB

5. Basalioma termasuk salah satu tumor ganas sebab sinar UV mencetuskan basalioma (B)

6. Karsinoma sel skuamosa berasal dari....(sal berkeratin supra basal)