soal uas

5
MUHAMMADIYAH MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH SMK MUHAMMADIYAH 2 WATES Kelompok : Teknologi dan Rekayasa, Bisnis dan Manajemen Jalan Pahlawan (Nagung), Wates, kulon Progo Telp. (0274)773 646 SOAL ULANGAN UMUM TAHUN PELAJARAN 2014/2015 Mata pelajaran : Pemeliharaan Kelistrikan Kendaraan Ringan Kelas/Proli : XI / Teknik Kendaraan Ringan Hari/Tanggal : Waktu : 120 Menit Berilah tanda blok ( ) pada salah satu jawaban yang paling tepat pada lembar jawab ! 1. Pengertian kelistrikan bodi di bawah ini yang paling tepat adalah …. a. Suatu sistem kelistrikan yang arusnya mengalir pada bodi kendaraan. b. Semua sistem kelistrikan yang berhubungan dengan bodi kendaraan. c. Semua sistem kelistrikan pada bodi kendaraan, dan bertujuan untuk menjamin keamanan dan kenikmatan saat berkendara. d. Salah satu bagian kendaraan yang sangat berpengaruh terhadap komponen kelistrikan kendaraan. e. Sistem kelistrikan yang membuat pengendara nyaman saat berkendara. 2. Fungsi sistem lampu kepala adalah untuk …. a. Menerangi jalan pada bagian depan kendaraan. b. Memberi isyarat adanya serta lebarnya dari sebuah kendaraan pada malam hari bagi kendaraan lain, baik yang ada di depan maupun di belakang. c. Memberikan isyarat bahwa kendaraan bermaksud mundur. d. Memberi tanda bahwa kendaraan akan membelok atau pindah jalur. e. Mencegah terjadinya benturan dengan kendaraan di belakang. 3. Sistem lampu kepala dibedakan menurut tipenya , yaitu …. a. Lampu dekat dan lampu belakang. b. Lampu hazard dan lampu jauh. c. Lampu belok dan lampu mundur. d. Lampu Sealed-Beam dan lampu Semi Sealed-Beam. e. Lampu dekat dan lampu jauh. 4. Pernyataan yang tepat mengenai lampu heartz halogen pada sistem lampu kepala adalah... a. Memiliki pelindung berbentuk bulat terhadap filamentnya. b. Lampu lebih panas dibandingkan dengan bola lampu biasa saat digunakan. c. Umur lampu tahan lama meskipun oli/gemuk menempel pada permukaannya. d. Perawatannya yang lebih mudah dibandingkan dengan lampu biasa.

Upload: ganjar-gumelar

Post on 26-Dec-2015

226 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

soal UAS kelsitrikan otomotif

TRANSCRIPT

Page 1: SOAL UAS

MUHAMMADIYAH MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

SMK MUHAMMADIYAH 2 WATESKelompok : Teknologi dan Rekayasa, Bisnis dan Manajemen

Jalan Pahlawan (Nagung), Wates, kulon Progo Telp. (0274)773 646

SOAL ULANGAN UMUM TAHUN PELAJARAN 2014/2015

Mata pelajaran : Pemeliharaan Kelistrikan Kendaraan Ringan

Kelas/Proli : XI / Teknik Kendaraan RinganHari/Tanggal :Waktu : 120 Menit

Berilah tanda blok ( ) pada salah satu jawaban yang paling tepat pada lembar jawab !

1. Pengertian kelistrikan bodi di bawah ini yang paling tepat adalah ….a. Suatu sistem kelistrikan yang arusnya mengalir pada bodi kendaraan.b. Semua sistem kelistrikan yang berhubungan dengan bodi kendaraan.c. Semua sistem kelistrikan pada bodi kendaraan, dan bertujuan untuk menjamin

keamanan dan kenikmatan saat berkendara.d. Salah satu bagian kendaraan yang sangat berpengaruh terhadap komponen

kelistrikan kendaraan.e. Sistem kelistrikan yang membuat pengendara nyaman saat berkendara.

2. Fungsi sistem lampu kepala adalah untuk ….a. Menerangi jalan pada bagian depan kendaraan.b. Memberi isyarat adanya serta lebarnya dari sebuah kendaraan pada malam hari

bagi kendaraan lain, baik yang ada di depan maupun di belakang.c. Memberikan isyarat bahwa kendaraan bermaksud mundur.d. Memberi tanda bahwa kendaraan akan membelok atau pindah jalur.e. Mencegah terjadinya benturan dengan kendaraan di belakang.

3. Sistem lampu kepala dibedakan menurut tipenya , yaitu ….a. Lampu dekat dan lampu belakang.b. Lampu hazard dan lampu jauh.c. Lampu belok dan lampu mundur.d. Lampu Sealed-Beam dan lampu Semi Sealed-Beam.e. Lampu dekat dan lampu jauh.

4. Pernyataan yang tepat mengenai lampu heartz halogen pada sistem lampu kepala adalah...

a. Memiliki pelindung berbentuk bulat terhadap filamentnya.b. Lampu lebih panas dibandingkan dengan bola lampu biasa saat digunakan.c. Umur lampu tahan lama meskipun oli/gemuk menempel pada permukaannya.d. Perawatannya yang lebih mudah dibandingkan dengan lampu biasa.e. Semua pernyataan salah.

5. Fungsi lampu kota berikut ini yang paling tepat adalah ….a. Memberi isyarat adanya serta lebarnya dari sebuah kendaraan pada malam hari

bagi kendaraan lain, baik yang ada di depan maupun di belakang.b. Mencegah terjadinya benturan dengan kendaraan di belakang.c. Memberikan isyarat bahwa kendaraan bermaksud mundur.d. Memberi tanda bahwa kendaraan akan membelok atau pindah jalur.e. Menerangi jalan pada bagian depan kendaraan.

6. Fungsi lampu rem berikut ini yang paling tepat adalah ….

Page 2: SOAL UAS

a. Memberi isyarat adanya serta lebarnya dari sebuah kendaraan pada malam hari bagi kendaraan lain, baik yang ada di depan maupun di belakang.

b. Memberi tanda bahwa kendaraan akan membelok atau pindah jalur.c. Menerangi jalan pada bagian depan kendaraan.d. Memberikan isyarat bahwa kendaraan bermaksud mundur.e. Mencegah terjadinya benturan dengan kendaraan di belakang.

7. Fungsi lampu sein berikut ini yang paling tepat adalah ….a. Memberikan isyarat keberadaan kendaraan dari bagian depan,belakang, dan

kedua sisi selama berhenti dan parkir dalam keadaan darurat.b. Mencegah terjadinya benturan dengan kendaraan di belakang.c. Memberi tanda bahwa kendaraan akan membelok atau pindah jalur.d. Memberikan isyarat bahwa kendaraan bermaksud mundur.e. Menerangi jalan pada bagian depan kendaraan.

8. Fungsi lampu parkir berikut ini yang paling tepat adalah ….a. Memberi isyarat adanya serta lebarnya dari sebuah kendaraan pada malam hari

bagi kendaraan lain, baik yang ada di depan maupun di belakang.b. Mencegah terjadinya benturan dengan kendaraan di belakang.c. Memberikan isyarat bahwa kendaraan bermaksud mundur.d. Memberi tanda bahwa kendaraan akan membelok atau pindah jalur.e. Menerangi jalan pada bagian depan kendaraan.

9. Saat lampu sein dihidupkan, maka lampu akan berkedip dengan interval....a. 30 – 120 kali/menit.b. 40 – 120 kali/menit.c. 50 – 120 kali/menit.d. 60 – 120 kali/menit.e. 70 – 120 kali/menit.

10. Alat yang menyebabkan berkedipnya lampu sein ketika saklar ditekan dan mempunyai interval waktu berkedip disebut....

a. Flasher d. Relayb. Fusible link e. Fusec. Dimmer switch

11. Fungsi jaringan kabel adalah ….a. Memutuskan arus listrik.b. Menghubungkan komponen-komponen kelistrikan.c. Melindungi sirkuit kelistrikan.d. Menghubungkan kabel-kabel kelistrikan saja.e. Jawaban b&c benar.

12. Berikut ini ketentuan ukuran kabel pada sirkuit kelistrikan yang digunakan pada kelistrikan bodi, kecuali ….

a. Besarnya arus yang lewat.b. Panjang dari suatu sirkuit kelistrikan.c. Besarnya tegangan yang lewat.d. Penurunan tegangan yang diijinkan.e. Resistan yang digunakan.

13. Komponen-komponen penghubung jaringan pada kelistrikan bodi yaitu .......a. relay, junction block, connector dan baut massa.b. Connector, baut massa, relay block dan junction block.c. Baut massa, konektor, fusible link, dan junction block.d. Relay, connector, fusible link dan baut massa.e. Relay block, baut massa, fuse, dan junction block.

14. Berikut ini komponen-komponen pelindung sirkuit jaringan kabel pada kelistrikan bodi yaitu, kecuali .......

a. Fuse d. Saklar

Page 3: SOAL UAS

b. Relay block e. Circuit breakerc. Fusible link

15. Perbedaan junction block dan relay block adalah .....a. Pada junction block terdapat PCB (printed circuit board) dan pada relay block

terdapat relay, sekring dan fusible link.b. Pada junction block terdapat fusing portion dan pada relay block terdapat relay,

sekring dan fusible link.c. Pada junction block terdapat PCB (printed circuit board) dan pada relay block

terdapat circuit breaker, fuse dan relay.d. Pada junction block terdapat fuse blade dan pada relay block terdapat relay,

sekreng dan fusible link.e. Pada junction block terdapat PCB (printed circuit board) dan pada relay block

terdapat fuse, sekreng dan fusible link.

16. Fungsi fuse pada sistem rangkaian kelistrikan adalah .....a. Mengijinkan arus listrik mengalir melewati rangkaian kelistrikan.b. Melindungi semua komponen kelistrikan dari arus berlebih yang datang.c. Melindungi kabel penghubung agar tidak terbakar.d. Menyeimbangkan arus yang masuk dan keluar.e. Memutuskan arus listrik yang mengalir pada rangkaian kelistrikan.

17. Menurut tipenya fuse dibagi menjadi dua yaitu......a. Blade dan linkb. Blade dan lever switchc. Blade dan cartidged. Link dan cartidgee. Link dan lever switch

18. Warna biru pada fuse menyatakan bahwa fuse tersebut memiliki kapasitas...a. 5 A b. 7,5 A c. 10 A d. 15 A e. 20 A

19. Fungsi saklar yang tepat di bawah ini adalah ......a. Menghubungkan dan memutuskan arus listrik pada sirkuit kelistrikan.b. Menghubungkan dan memutuskan batere.c. Menjembatani arus dari komponen yang satu ke komponen lainnya.d. Menghubungkan arus listrik pada sirkuit kelistrikan.e. Memutuskan arus listrik pada sirkuit kelistrikan.

20. Tipe-tipe saklar yang benar pada kelistrikan bodi dibawah ini, kecuali.....a. Saklar tarik d. Saklar tuasb. Saklar putar e. Saklar tekanc. Saklar ungkit

21. Pengoperasian switch ini digunakan pada kunci kotak, wiper dan head lamp. Berarti saklar yang digunakan adalah tipe.....

a. Saklar tarik d. Saklar tuasb. Saklar putar e. Saklar tekanc. Saklar ungkit

22. Pengoperasian switch ini digunakan pada lampu kabut dan hazard. Berarti saklar yang digunakan adalah tipe.....

a. Saklar tarik d. Saklar tuasb. Saklar putar e. Saklar tekanc. Saklar ungkit

23. Berikut ini fungsi relay yang tepat adalah.......a. Mengijinkan arus listrik mengalir di dalam rangkaian kelistrikan.b. Menahan arus berlebih yang datang di dalam rangkaian kelistrikan.c. Memperpanjang umur switchd. Memperkecil voltage drop

Page 4: SOAL UAS

e. Jawaban c & d benar

24. Tipe relay di bawah ini yang benar adalah, kecuali......a. Tipe plunger 3 kaki.b. Relay 3 kaki normally open.c. Relay 4 kaki normally open.d. Relay 4 kaki normally closed.e. Relay double throw (engsel).

25. Fungsi bola lampu berikut ini yang tepat pada kendaraan adalah.....a. Sebagai sumber cahaya buatan yang dihasilkan melalui penyaluran arus listrik.b. Sebagai tahanan yang menerima arus listrik.c. Sebagai pelengkap pada sistem penerangan kendaraan ringan.d. Sebagai salah satu komponen dalam kelistrikan bodi yang bisa menerima

sejumlah arus listrik.e. Sebagai komponen sistem kelistrikan yang mempunyai kegunaannya masing-

masing.

26. Berikut ini langkah-langkah pemeriksaan komponen kabel pada rangkaian kelistrikan, kecuali.....

a. Periksa mulai dari kondisi bola lampu kepala.b. Kabel diposisikan tidak menurut tebal dan warnanya.c. Pemeriksaan kondisi kabel dari kerusakan.d. Pengkalibrasian alat ukur Avo meter untuk pengukuran.e. Mempersiapkan modul/jobsheet yang diperlukan.

27. Di bawah ini yang tidak perlu dilakukan ketika pemeriksaan saklar, kecuali......

a. Periksa sorot lampu kota yang dirasakan redup.b. Memutar saklar untuk mengetahui kondisi komponen lain sistem kelistrikan.c. Periksa nilai hambatan saklar pada rangkaian sistem kelistrikan.d. Periksa nilai tegangan yang mengalir pada rangkaian.e. Panjang kabel diperiksa karena menentukan besar arus yang mengalir.

28. Pemeriksaan berikut ini yang mengenai pemeriksaan relay pada rangkaian kelistrikan adalah.....

a. Periksa hubungan terminal-terminal pada saklar utama.b. Periksa hubungan batere dengan terminal-terminal.c. Periksa hubungan lampu dengan relay.d. Periksa kondisi dari terbakarnya relay.e. Periksa hubungan rangkaian relay dengan kunci kontak

29. Hal-hal berikut ini yang perlu diperhatikan pada pemeriksaan fuse, kecuali......

a. Pemeriksaan dilakukan pada lampu dengan fuse.b. Fuse tidak dalam kondisi terbakar.c. Hubungan rangkaian kelistrikan fuse dengan relay.d. Nilai tahanan yang terdapat pada fusese. Avo meter dalam kondisi yang bisa dikalibrasi.

30. Pernyataan di bawah ini yang kurang tepat mengenai pemeriksaan bola lampu yang benar adalah.....

a. Warna sorot lampu tidak menyorot terlalu terang.b. Warna sorot lampu bersinar terang.c. Bola lampu menyala ketika saklar digerakkan.d. Pemeriksaan tahanan pada bola lampu.e. Pemeriksaan bola lampu ketika arus listrik mati.