sop abdomen

Upload: khaeriyahsalman

Post on 04-Mar-2016

33 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

DENKESYAH 02.04.03

RS TK IV 02.07.04

JL. Dr.A.Rivai No.7

Telp (0721) 770430SOP PEMERIKSAAN ABDOMEN (BNO)

NO. DOKUMEN

NO. REVISIHALAMAN

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

PEMERIKSAAN

BNO

TANGGAL

TERBIT

PENGERTIANPemeriksaan Abdomen (BNO) adalah pemeriksaan Radiologik dengan menggunakan sinar x , untuk mendeteksi kealainan di Abdomen

TUJUANUntuk melihat kelainan pada rongga abdomen.

KEBIJAKAN1. Pemeriksaan dilakukan oleh radiografer2. Expertise dilakukan oleh radiolog

PROSEDUR1. Pengisian formulir permintaan secara lengkap oleh dokter pengirim dan ijin tindakan.

2. Persiapan pemeriksaan :

a. Orang sakit dipersiapkan diet rendah serat berupa makan bubur kecap selama 2 hari sebelum pemeriksaan.

b. Malam hari sebelum pemeriksaan orang sakit diberikan obat pencahar dan mulai puasa pukul 22.00 WIB sampai pada saat pemeriksaan.

3. Penatalaksanaan pemeriksaan.

a. Pagi hari orang sakit diberikan alat pencahar perektal.

b. Dibuat foto posisi terlentang.

UNIT TERKAIT Instalasi Radiologi Instalasi Rawat Jalan Instalasi Rawat Inap Instalasi Gawat darurat

Ditetapkan

Kepala Rumah Sakit Tk IV 02.07.04