spk tugas 1

3
Angga Putra Sadewa - A12.2012.04574 Armada Awan - A12.2012.04575 Chandra Pradiptha - A12.2012.04567 Resume Aplikasi PT. DP Permasalahan 1. PT. DP berkepentingan untuk selalu memberikan produk dan pelayanan terbaiknya bagi konsumen. 2. PT DP menghadapi berbagai kendala, diantaranya adalah proses perhitungan estimasi biaya yang masih lambat dan kurang akurat karena proses perhitungan dimaksud masih dilakukan secara manual. 3. Sehingga setiap kali ada permintaan dari konsumen, harus melakukan penyusunan spesifikasi komponen cetakan dan perhitungan biayanya. Proses ini selalu dilakukan secara berulang walaupun sebelumnya pernah dilakukan perhitungan untuk suatu produk yang memiliki spesifikasi yang hampir sama. 4. Setiap cetakan memiliki variasi yang sangat banyak, baik yang berkaitan dengan bahan baku maupun kekuatannya. Setiap alternatif memiliki konsekuensi biaya yang berbeda. 5. Waktu yang dibutuhkan untuk memberikan estimasi biaya kepada konsumen masih cukup lama yaitu sekitar 4 jam untuk setiap tiga sampai 4 alternatif. Sistem Usulan Menurut Kelompok kami, layout aplikasi yang diusulkan pada contoh aplikasi SPK PT. DP sudah cukup memenuhi kebutuhan

Upload: irawanwisnu

Post on 02-Oct-2015

218 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

SPK

TRANSCRIPT

Angga Putra Sadewa - A12.2012.04574Armada Awan - A12.2012.04575Chandra Pradiptha - A12.2012.04567

Resume Aplikasi PT. DPPermasalahan1. PT. DP berkepentingan untuk selalu memberikan produk dan pelayanan terbaiknya bagi konsumen. 2. PT DP menghadapi berbagai kendala, diantaranya adalah proses perhitungan estimasi biaya yang masih lambat dan kurang akurat karena proses perhitungan dimaksud masih dilakukan secara manual.3. Sehingga setiap kali ada permintaan dari konsumen, harus melakukan penyusunan spesifikasi komponen cetakan dan perhitungan biayanya. Proses ini selalu dilakukan secara berulang walaupun sebelumnya pernah dilakukan perhitungan untuk suatu produk yang memiliki spesifikasi yang hampir sama. 4. Setiap cetakan memiliki variasi yang sangat banyak, baik yang berkaitan dengan bahan baku maupun kekuatannya. Setiap alternatif memiliki konsekuensi biaya yang berbeda. 5. Waktu yang dibutuhkan untuk memberikan estimasi biaya kepada konsumen masih cukup lama yaitu sekitar 4 jam untuk setiap tiga sampai 4 alternatif.

Sistem UsulanMenurut Kelompok kami, layout aplikasi yang diusulkan pada contoh aplikasi SPK PT. DP sudah cukup memenuhi kebutuhan bagi PT.DP, meskipun begitu, aplikasi tersebut masih memiliki beberapa kekurangan seperti:1. Estimasi WaktuHal ini dibutuhkan agar proses pembuatan plastik PT.DP dapat diketahui perkiraan waktu pembuatannya agar para pelanggan PT.DP mampu mendapat kepastian pesanan barang yang sudah jadi. Estimasi Waktu dapat menggunakan diagram Activity on Arrow seperti contoh berikut:

Dari Tabel aktivitas di atas, maka dapat dibuat diagram AoA sebagai berikut:

arah 1: A-B-E-H-K =2+2+2+2+2=8 hariarah 2: A-B-E-I-J-K =2+2+2+5+1+2=14 hariarah 3: A-C-F-H-K =2+3+3+2+2=12 hariarah 4: A-C-F-I-J-K =2+3+3+5+1+2=16 hariarah 5: A-D-G-J-K =2+4+6+1+2=15 hari