srimuwarwanti jigsaw mat

Upload: made-suardana

Post on 06-Jul-2018

212 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    1/17

    UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DENGAN

    PENERAPAN PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE

    JIGSAW PADA SISWA KELAS VI SEMESTER 1

    SD N TEGALSARI 04 WERU, KABUPATEN SUKOHARJO

    TAHUN PELAJARAN 2008/2009

    O

    L

    E

    H

    D!" SRI MURWANTI

    SD NEGERI TEGALSARI 0#

    KECAMATAN WERU, KABUPATEN SUKOHARJO

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    2/17

    UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DENGAN

    PENERAPAN PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE

    JIGSAW PADA SISWA KELAS VI SEMESTER 1

    SD N TEGALSARI 04 WERU KABUPATEN SUKOHARJO

    TAHUN PELAJARAN 2008/2009

    Sri Murwanti

     SD Negeri Tegalsari 03 UPTD Pendidikan Kecamatan Wertu Kabupaten

    Sukoharo

    ABSTRAKSI

    Penelitian ini bertuuan untuk mengetahui seauh mana penerapan model

     pembelaaran kooperati! tipe "igsaw dapat meningkatkan prestasi belaar Matematika

    khususn#a dalam penguasaan konsep $uas %angun pada siswa kelas &' semester (SD Negeri Tegalsari 0) Weru* Sukoharo Tahun Pelaaran +00,-+00./

    Metode penelitian #ang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas PTK1 #ang

    terdiri atas + siklus2 Sub#ek penelitian adalah siswa kelas &' SD N Tegalsari 0) Weru*

    Kabupaten Sukoharo Tahun Pelaaran +00,-+00. 2 nalisis data menggunakan teknik 

    analisis diskripti! komparati! dengan membandingkan kondisi awal dengan hasil4

    hasil #ang dicapai pada setiap siklus* dan analisis deskripti! kualitati! hasil obser5asi

    dengan membandingkan hasil obser5asi dan re!leksi pada siklus ' dan siklus ''

    Dengan penerapan pembelaaran Kooperati! $earning tipe "igsaw pada

    kompetensi dasar Melakukan pengukuran dan menggunakann#a dalam pemecahan

    masalah 2

    Pada akhir siklus '' diketahui telah teradi peningkatan rata4rata kelas #aitu

    dari rata4 rata tes kondisi awal 66*.6 menadi 76*62 Sedangkan ketuntasan belaar siwa

    ada peningkatan dari kondisi awal #ang sudah tuntas han#a , siswa menadi ++ siswa2

    Dengan demikian sebagian besar siswa kelas &' SD N Tegalsari 0) Weru* Sukoharo

    mengalami peningkatan hasil belaar pada Kompetensi Dasar Melakukan pengukuran

    dan menggunakann#a dalam pemecahan masalah 2

    Kata Kunci8  Pembelajaran Kooperatif Learning, Jigsaw, Prestasi Belajar  Matematika

    PENDAHULUAN

    L!$! B%&!'!() M!*!&!+

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    3/17

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    4/17

      Untuk keberhasilan pendidikan diperlukan guru #ang berkualitas* kreati! 

    menguasai metode dan stategi pembelaaran*bahkan mampu melakukan ino5asi

     pembelaaran2 Sesuai dengan tuuan pendidikan* maka tuuan pembelaaran

    menginginkan agar siswan#a memiliki pengetahuan* pemahaman* keterampilan* serta

    sikap dan nilai #ang sesuai dengan tuuan pendidikan secara men#eluruh mencakup

    ranah kogniti!* a!ekti! dan psikomotorik2 Untuk memenuhi tuntutan tersebut guru perlu

    memahami tugas dan tanggung awabn#a2 Menurut mstrong Nana Sudana +00+8(61

    din#atakan bahwa guru mempun#ai lima tanggung awab* #aitu8 (1 dalam proses

     pembelaaran* +1 dalam memberikan bimbingan siswa* 31 dalam mengembangkan

    kurikulum* )1 dalam mengembangkan pro!esi* dan 61 membina hubungan dengan

    mas#arakat2

    Untuk mendesain kegiatan pembelaaran #ang dapat merangsang hasil belaar 

    #ang e!ekti! dan e!isien dalam setiap materi pelaaran memerlukan metode

     pen#ampaian #ang tepat dan pengorganisasian materi #ang tepat2 Metode

     pembelaaran hendakn#a berprinsi! pada belaar akti! sehingga dalam proses belaar 

    dan perhatian pembelaaran utama dituukan kepada siswa #ang belaar* oleh karena

    itu guru harus dapat menggunakan berbagai macam metode dan pengorganisasian

    materi dengan tepat2 Metode pembelaaran #ang mendorong siswa akti! dalam proses

     pembelaaran adalah metode pembelaaran igsaw* disco5er#* in@uir#* eksperimen* dan

     brainstorming2 Metode #ang diharapkan agar siswa mampu menemukan dan

    memahami konsep atau prinsip secara cooperati5e learning adalah metode

     pembelaaran "igsaw2

    Pencapaian kompetensi belaar mata pelaaran matematika #ang belum sesuai

    dengan salah satu diantaran#a adalah metode #ang dipilih oleh guru dalam proses

     pembelaaran2 Proses pembelaaran diupa#akan pada kegiatan belaar #ang bermakna

    melalui strategi pengaaran* diskusi* bekera kelompok* dan memecahkan masalah

    serta men#impulkann#a2 %erangkat dari latar belakang masalah* maka penelitian ini

    diaukan udul AUpa#a Peningkatan Prestasi %elaar Matematika Dengan Penerapan

    Model Pembelaaran Booperati5e $earning Tipe "igsaw Pada Siswa Kelas &'

    Semester ( di SD Negeri Tegalsari 0)* Weru* Kabupaten Sukoharo Tahun Pelaaran

    +00,-+00.C

    R-*!( M!*!&!+

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    5/17

    Dari latar belakang masalah di atas dapat dirumuskan permasalahan sebagai

     berikut2 Apakah dengan penerapan model pembelaaran cooperati5e learning dengan

    tipe "igsaw dapat meningkatkan prestasi belaar penguasaan Konsep $uas dan &olume

     pada siswa kelas &' semester ( di SD Negeri Tegalsari 0)*Weru Tahun Pelaaran

    +00,-+00./C

    T.!( P%(%&$!(

      Sesuai dengan rumusan masalah di atas* maka tuuan penelitian ini untuk 

    mengetahui peningkatan prestasi belaar penguasaan Konsep $uas dan &olume pada

    siswa kelas &' semester ( di SD Negeri Tegalsari 0)*Weru Tahun Pelaaran +00,-+00.

    melalui penerapan model pembelaaran cooperati5e tipe "igsaw2

    KAJIAN TEORI

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    6/17

    P%-%&!.!!( K%!$3 C%!$5% L%!(()6

    %an#ak upa#a agar proses belaar mengaar berlangsung secara optimal

    dilakukan2 Model pembelaaran kooperati! salah satu alternati!n#a2 Model ini terutama

    sangat berman!aat untuk pemahaman konsep4konsep Matematika #ang sukar dipahami

    siswa2 Pembelaaran kooperati! cooperati5e learning1 merupakan model pembelaaran

    #ang di dalamn#a siswa bekera dalam kelompok4kelompok kecil untuk membantu

    satu sama lain dalam belaar dan dihargai atas prestasi kolekti! mereka Bruickshank*

    %ainer* dan Metcal!* (..68+0612 Tuuan dari belaar kooperati! adalah pencapaian hasil

     belaar* penerimaan keberagaman dan keterampilan sosial rends +00(83(612

    Menurut Sla5in Dim#ati (..08+3)1 dikatakan bahwa cooperati5e learning

    mempun#ai tiga karakteristik #aitu 8 (1 siswa bekera dalam tim4tim belaar kecil* +1

    siswa didorong untuk saling membantu dalam mempelaari bahan #ang bersi!at

    akademik atau dalam melakukan tugas kelompok* dan 31 siswa diberi imbalan atau

    hadiah atas dasar prestasi2

    Kooperati!e $earning adalah suatu strategi belaar mengaar #ang menekankan

     pada sikap atau perilaku bersama dalam bekera atau membantu di antara sesama

    dalam struktur kerasama #ang teratur dalam kelompok* #ang terdiri dari dua orang

    atau lebih2 Pembelaaran kooperati! adalah salah satu bentuk pembelaaran #ang

     berdasarkan !aham konstrukti5is2 Pembelaaran kooperati! merupakan strategi belaar 

    dengan seumlah siswa sebagai anggota kelompok kecil #ang tingkat kemampuann#a

     berbeda2 Dalam men#elesaikan tugas kelompokn#a* setiap siswa anggota kelompok 

    harus saling bekera sama dan saling membantu untuk memahami materi pelaaran2

    Dalam pembelaaran kooperati!* belaar dikatakan belum selesai ika salah satu teman

    dalam kelompok belum menguasai bahan pelaaran2

    M%$7% P%-%&!.!!( J)*!

    Pembelaaran kooperati! tipe "igsaw adalah suatu tipe pembelaaran kooperati! 

    #ang terdiri dari beberapa anggota dalam satu kelompok #ang bertanggung awab atas

     penguasaan bagian materi belaar dan mampu mengaarkan materi tersebut kepada

    anggota lain dalam kelompokn#a rends* (..:12

    Model pembelaaran kooperati! tipe "igsaw merupakan model pembelaaran

    kooperati! dimana siswa belaar dalam kelompok kecil #ang terdiri dari ) 7 orang

    secara heterogen dan bekera sama saling ketergantungan #ang positi! dan bertanggung

     awab atas ketuntasan bagian materi pelaaran #ang harus dipelaari dan

    men#ampaikan materi tersebut kepada anggota kelompok #ang lain rends* (..:12

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    7/17

      "igsaw didesain untuk meningkatkan rasa tanggung awab siswa terhadap

     pembelaarann#a sendiri dan uga pembelaaran orang lain2 Siswa tidak han#a

    mempelaari materi #ang diberikan* tetapi mereka uga harus siap memberikan dan

    mengaarkan materi tersebut pada anggota kelompokn#a #ang lain2 Dengan demikian*

    Asiswa saling tergantung satu dengan #ang lain dan harus bekera sama secara

    kooperati! untuk mempelaari materi #ang ditugaskanC $ie* 2* (..)12

    Pada model pembelaaran kooperati! tipe "igsaw* terdapat kelompok asal dan

    kelompok ahli2 Kelompok asal #aitu kelompok induk siswa #ang beranggotakan siswa

    dengan kemampuan* asal* dan latar belakang keluarga #ang beragam2 Kelompok asal

    merupakan gabungan dari beberapa ahli2 Kelompok ahli #aitu kelompok siswa #ang

    terdiri dari anggota kelompok asal #ang berbeda #ang ditugaskan untuk mempelaari

    dan mendalami topik tertentu dan men#elesaikan tugas4tugas #ang berhubungan

    dengan topikn#a untuk kemudian dielaskan kepada anggota kelompok asal2

    $angkah4langkah dalam penerapan teknik "igsaw adalah sebagai berikut 8

    (1 ?uru membagi suatu kelas menadi beberapa kelompok* dengan setiap kelompok 

    terdiri dari ) 7 siswa dengan kemampuan #ang berbeda2 Kelompok ini disebut

    kelompok asal2 "umlah anggota dalam kelompok asal men#esuaikan dengan

     umlah bagian materi pelaaran #ang akan dipelaari siswa sesuai dengan tuuan

     pembelaaran #ang akan dicapai2 Dalam tipe "igsaw ini* setiap siswa diberi tugas

    mempelaari salah satu bagian materi pembelaaran tersebut2 Semua siswa dengan

    materi pembelaaran #ang sama belaar bersama dalam kelompok #ang disebut

    kelompok ahli Bounterpart ?roup-B?12 Dalam kelompok ahli* siswa

    mendiskusikan bagian materi pembelaaran #ang sama* serta men#usun rencana

     bagaimana men#ampaikan kepada temann#a ika kembali ke kelompok asal2

    Kelompok asal ini oleh ronson disebut kelompok "igsaw gigi gergai12 Misalsuatu kelas dengan umlah )0 siswa dan materi pembelaaran #ang akan dicapai

    sesuai dengan tuuan pembelaarann#a terdiri dari 6 bagian materi pembelaaran*

    maka dari )0 siswa akan terdapat 6 kelompok ahli #ang beranggotakan , siswa dan

    , kelompok asal #ang terdiri dari 6 siswa2 Setiap anggota kelompok ahli akan

    kembali ke kelompok asal memberikan in!ormasi #ang telah diperoleh atau

    dipelaari dalam kelompok ahli2 ?uru mem!asilitasi diskusi kelompok baik #ang

    ada pada kelompok ahli maupun kelompok asal2

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    8/17

    +1 Setelah siswa berdiskusi dalam kelompok ahli maupun kelompok asal* selanutn#a

    dilakukan presentasi masing4masing kelompok atau dilakukan pengundian salah

    satu kelompok untuk men#aikan hasil diskusi kelompok #ang telah dilakukan agar 

    guru dapat men#amakan persepsi pada materi pembelaaran #ang telah

    didiskusikan2

    31 ?uru memberikan kuis untuk siswa secara indi5idual2

    )1 ?uru memberikan penghargaan pada kelompok melalui skor penghargaan

     berdasarkan perolehan nilai peningkatan hasil belaar indi5idual dari skor dasar ke

    skor kuis berikutn#a2

    61 Materi sebaikn#a secara alami dapat dibagi menadi beberapa bagian materi

     pembelaaran2

    71 Perlu diperhatikan bahwa ika menggunakan "igsaw untuk belaar materi baru

    maka perlu dipersiapkan suatu tuntunan dan isi materi #ang runtut serta cukup

    sehingga tuuan pembelaaran dapat tercapai2

    H!*& B%&!.!

    Easil belaar siswa dalam hal ini meliputi tiga aspek* #aitu aspek kogniti!*

    aspek a!ekti! dan aspek psikomotorik2(1 aspek kogniti!* #ang meliputi8 pengetahuan*

     pemahaman*penerapan*analisis* sintesis* dan e5aluasi2+1 spek a!ekti!* meliputi

     penerimaan* partisipasi* penilaian*dan penentuan sikap* organisasi* dan pembentukan

     pola hidup*dan 31spek psikomotorik* meliputi8 persepsi* kesiapan* gerakan

    terbimbing* gerakan terbiasa* gerakan kompleks *gerakan pen#esuaian dan kreati5itas2

    Eamalik*+0038(701

    K-%$%(* B%&!.! M!$%-!$'!

      Kompetensi merupakan konsep #ang bersi!at multi4aspek2 Konsep kompetensi

    meruuk pada keterampilan dan kemampuan #ang dikembangkan seseorang* pada

    deraat di mana seseorang e!ekti! dengan transaksin#a dengan lingkungan* dan pada

    seberapa sukses seseorang menampilkan sesuatu2 Menurut Mc shan Mul#asa

    +00783,1* kompetensi merupakan pengetahuan* keterampilan* dan kemampuan #ang

    dikuasai oleh seseorang #ang telah menadi bagian dari dirin#a* sehingga ia dapat

    melakukan perilaku4perilaku kogniti!* a!ekti!* dan psikomotorik dengan sebaik4

     baikn#a2 Sealan dengan itu* Finch dan Bruinkilton Mul#asa +00783,1 mengartikan

    kompetensi sebagai penguasaan terhadap tugas* keterampilan* sikap* dan apresiasi

    #ang diperlukan untuk menunang keberhasilan2 Selanutn#a ?ordon Mul#asa

    +00783,1 menelaskan beberapa aspek atau ranah #ang terkandung dalam konsep

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    9/17

    kompetensi #aitu 8 a1 pengetahuan*b1 pemahaman* c1 kemampuan* d1 nilai* e1 sikap

    dan !1 minat2

    Penilaian tentang kemauan belaar siswa dilakukan selama proses pembelaaran2

    Penilaian tidak han#a dilakukan pada akhir periode tetapi dilakukan secara terintegrasi

    tidak terpisahkan1 dalam arti kemauan belaar dinialai dari proses* bukan han#a hasil2

    Penilaian dapat dilakukan dengan berbagai cara seperti tes perbuatan* tes tertulis*

     pengamatan* kuesioner* skala sikap* porto!olio* hasil pro#ek2 Dengan demikian*

    lingkup penilaian sains dapat dilakukan baik pada hasil belaar akhir kegiatan1

    maupun pada proses perolehan hasil belaar selama kegiatan belaar12 Easil penilaian

    dapat diwuudkan dalam bentuk nilai dengan ukuran kuantitati! ataupun dalam bentuk 

    komentar deskripti! kualitati! Depdiknas +00)8:12 Dalam penelitian ini kompetensi

    dasar #ang hendak dicapai adalah siswa dapat Melakukan pengukuran dan

    menggunakann#a dalam pemecahan masalah2

    A" K%!()'! B%' P%(%&$!(

    gar kerangka pemikiran #ang dituukan untuk mengarahkan alann#a

     penelitian tidak men#impang dari pokok permasalahan* maka tindakan

     pemecahan untuk meningkatkan kompetensi belaar Matematika Konsep $uas dan

    &olume pada siswa kelas &' SD N Tegalsari 0) Weru dalam penelitian ini adalah

    menggunakan model Pembelaaran Kooperati! $earning t#pe "igsaw2 Kerangka

     pemikiran digambarkan sebagai berikut

    (2 ?uru belum memodi!ikasi berbagaimetode pembelaaran

    +2 Siswa kurang akti! dalam

     pembelaaran Matematika* kompetensi

     bela ar men adi rendah

      K(7* !!& 

    siswa belaar

    secara klasikal

    Siklus '

    ?uru menerapkan model pembelaaran

    kooperati! learning t#pe "igsaw dengan media

    charta

      T(7!'!( 

     penerapan metode

    "igsaw

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    10/17

    G!-! Kerangka %erpikir Penelitian

      Selama ini pembelaaran Matematika dianggap sulit* sehingga sebagian

     besar kompetensi belaar siswa cenderung rendah* maka untuk meningkatkan

    kompetensi belaar Matematika khususn#a penguasaan konsep $uas dan &olume

     peneliti menerapkan metode Pembelaaran kooperati! learning t#pe "igsaw sebagai

    tindakan untuk mengatasin#a2

    H$%** T(7!'!(

    %erdasarkan kaian teori dan kerangka ber!ikir di atas * maka kami mencoba

    mengaukan hipotesis sebagai berikut8 melalui penerapan model pembelaaran

    kooperati! tipe "igsaw dapat meningkatkan kompetensi belaar matematika

    khususn#a penguasaan Konsep $uas dan &olume untuk kelas &' semester ( di SD

     Negeri Tegalsari 0) Weru * Kabupaten Sukoharo Tahun Pelaaran +00,-+00.2

    Siklus ''

    ?uru menerapkan model pembelaaran

    kooperati! learning t#pe "igsaw dengan media

    $BD program Power Point  K(7* !'+ 

    kompetensi belaar 

    Matematika

    khususn#a

     penguasaan konsep

    $uas dan &olume

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    11/17

    METODE PENELITIAN

    S%$$() 7!( S.%' P%(%&$!(

    Penelitian dilaksanakan di SD N Tegalsari 03 Kec2 Weru* Kabupaten Sukoharo* selain

    itu salah satu tuuan #ang dari penelitian ini adalah untuk memperbaiki proses

     pembelaaran mata pelaaran Matematika khususn#a Konsep $uas dan &olume

    Sebagai sub#ek penelitian adalah siswa siswa kelas &' SD N Tegalsari 03 KecamatanWeru* Kabupaten Sukoharo #ang berumlah +7 siswa

    T%'(' 7!( A&!$ P%()-&!( D!$!

    Dalam penelitian ini pengumpulan data menggunakan teknik tes dan non tes2

    Tes tertulis digunakan pada akhir siklus ' dan siklus ''* #ang terdiri atas materi

     perkembangan konsep reaksi oksidasi4reduksi dan hubungann#a dengan tata nama

    sen#awa serta penerapann#a Sedangkan Teknik non tes meliputi teknik obser5asi dan

    dokumentasi2 Gbser5asi digunakan pada saat pelaksanaan penelitian tindakan kelas

     pada kemampuan memahami materi konsep $uas dan &olume pada siklus ' dan siklus

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    12/17

    ''2 Sedangkan teknik dokumentasi digunakan untuk mengumpulkan data khususn#a

    nilai mata pelaaran matematika

    A(!&** D!$!

    nalisis data #ang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis

    dekskripti!* #ang meliputi8

    (2 nalisis deskripti! komparati! hasil belaar dengan cara membandingkan hasil

     belaar pada siklus ' dengan siklus '' dan membandingkan hasil belaar dengan

    indikator pada siklus ' dan siklus ''2

    +2 nalisis deskripti! kualitati! hasil obser5asi dengan cara membandingkan hasil

    obser5asi dan re!leksi pada siklus ' dan siklus ''2

    P*%7 P%(%&$!(

    Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas Blassroom ction

    >esearch 12 #ang dilaksanakan dalam dua siklus2 Masing4masing siklus mencakup

    empat tahap #aitu 8 perencanaan planning1*tindakan acting1* pengamatan

    obser5ing1*dan re!leksi re!lekting12

    HASIL PENELITIAN DAN TINDAKAN

    D%*'* K(7* A!&

    Melihat kondisi pembelaaran #ang monoton * suasana pembelaaran tampak 

    kaku* berdampak pada nilai #ang diperoleh siswa kelas &' pada Materi $uas dan

    &olume2 sebelum siklus ' pra siklus12 %an#ak siswa belum mencapai ketuntasan

     belaar minimal dalam mempelaari kompetensi dasar tersebut2 Eal ini diindikasikan

     pada pencapaian nilai hasil belaar di bawah kriteria ketuntasan minimal KKM1

    sebesar 70*0 2

    T!%& 1" Easil nalisis Nilai Sebelum Perlakuan

     No Easil ngka1 "umlah

    Siswa

    Persen Kettsan

    ( 9 ,0 4 4

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    13/17

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    14/17

    N H!*&

    A()'!6

    J-&!+ S*! P%*%( K%$$*(

    ( 9 ,0 ) (6*) ;

    TUNTS+ :04:. 7 +3*( ;

    3 7047. (+ )6*( ;

    ) 6046. ) (6*) ; %H$UM

    TUNTS6 = 60 4 4

    "umlah +7 (00 ;

    P%-!+!*!(

     Perbandingan Easil Tes Pra siklus* Siklus ' dan Siklus ''

     N

    o

    Easil ngka Pra tindakan Siklus ' Siklus ''

    ( 9 ,0 4 ( )

    + :04:. ( + 7

    3 7047. : . (+

    ) 6046. (0 (0 )

    6 = 60 , ) 0

    "umlah Siswa +7 +7 +7

    >ata4rata nilai 662.6 6,270 76260

    "umlah siswa tuntas , (+ ++

    Ketuntasan belaar 302:7 ; )72(6 ; ,)27( ;

    Perbandingan ketuntasan dan nilai rata4 rata kelas pra siklus * siklus ' dan Siklus ''

    dapat diperelas dengan gra!ik dibawah ini 8

    Ko

    0

    5

    10

    15

    20

    25

     

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    15/17

    Dengan demikian dapat dikatakan bahwa melalui penerapan pembelaaran kooperati! 

    learning model "igsaw dapat meningkatkan hasil belaar atematika konsep luas dan

    5olume bagi siswa kelas &' SD Negeri Tegalsari 03 Kecamatan Weru Tahun

    Pelaaran +00,-+00.2

    PENUTUP

    K%*-&!(

    %erdasarkan penelitian ini dapat disimpulkan bahwa penerapan PembelaaranKooperati! $earning model "igsaw dapat meningkatkan hasil belaar mata pelaaran

    Matematika khususn#a konsep luas dan 5olume pada kelas &' Semester ' tahun

     pelaaran +00,-+00.2 Pada akhir siklus '* siswa #ang mencapai ketuntasan belaar 

    seban#ak )72(6; (+ anak* dan siswa #ang belum tuntas seban#ak 632,); () anak1*

    sedangkan pada akhir siklus ''* seban#ak ,)2)76; ++ anak1 dan seban#ak (623,; )

    anak1 belum mencapai ketuntasan belaar2 Dengan nilai rata4 rata kelas siklus ' 6,270

    dan rata4 rata kelas siklus '' 76*60 adapun hasil non tes pengamatan proses belaar 

    menunukkan perubahan siswa lebih akti! selama proses pembelaaran berlangsung 2

    S!!( 

    Saran bagi guru hendakn#a menerapkan metode pembelaaran #ang ber5ariasi dan

    #ang memberikan kesempatan kepada siswa untuk berpartisipasi secara akti! dalam

     proses pembelaaran * karena hal tersebut dapat menciptakan proses pembelaaran

    #ang men#enangkan dan meningkatkan moti5asi belaar siswa2 Saran bagi sekolah

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    16/17

    diharapkan dapat menediakan sarana #ang dibutuhkan oleh guru untuk menunang

    metode mengaar guru dalam rangka meningkatkan kualitas sekolah2

    DATAR PUSTAKA

    ronson2 +0002 Eistori o! the "igsaw2 www2"igsaw2org2 Diperoleh pada tanggal 3

    September +0062

    Dim#ati2 (..02 %elaar dan Pembelaaran2 "akarta8 Penerbit >ineka Bipta2

    "ohnson and "ohnson2 (..)2 n G5er5iew o! Boopareti5e $earning2 http8--www2co4

    operation2org-pages-o5er5iewpaper2html2 (7 Maret +0072

    >oland2 (..:2 %ene!its o! Bollaborati5e $earning2 http8-- www2!su2wou2edu2 Diperoleh pada tanggal 3 September +0062

    Sudana2 N2 +00+2 Dasar4dasar Proses %elaar Mengaar2 %andung8 PT Sinar %aru

    lgensindo2

    Sutopo2 +00+2 Metodologi Penelitian Kualitati!2 Surakarta 8 UNS2

    Undang4undang No2 +0 Tahun +003 tentang Sistem Pendidikan Nasional2 "akarta 8

    Depdiknas2

    %iodata Penulis8

     Nama 8 Dra2 Sri Murwanti

    http://www.jigsaw.org/http://www.co-operation.org/pages/overviewpaper.htmlhttp://www.co-operation.org/pages/overviewpaper.htmlhttp://www.fsu.wou.edu/http://www.fsu.wou.edu/http://www.co-operation.org/pages/overviewpaper.htmlhttp://www.co-operation.org/pages/overviewpaper.htmlhttp://www.fsu.wou.edu/http://www.jigsaw.org/

  • 8/18/2019 Srimuwarwanti JIGSAW MAT

    17/17

     N'P 8 (.7)0603 (.,30) + 00+

    Unit Kera 8 SD Negeri Tegalsari 03 UPTD Pendidikan Kecamatan Weru

    Kabupaten Sukoharo