stress & stressor pada ternak

104
Basics to Small Farm Beef Cow Nutrition Adam Hady Agriculture Agent Richland County UWEX STRESS & STRESSOR PADA TERNAK YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI DAN PRODUKTIVITAS Drh. Ismau Alim 081330647071

Upload: others

Post on 15-Oct-2021

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Basics to Small Farm Beef

Cow Nutrition

Adam Hady

Agriculture Agent

Richland County UWEX

STRESS & STRESSOR

PADA TERNAK

YANG MEMPENGARUHI

PRODUKSI DAN PRODUKTIVITAS

Drh. Ismau Alim 081330647071

Page 2: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

WHAT ARE YOUR EXPECTATIONS

Pentingkah mengetahui Perilaku hewan, Stress & handling ternak ?

Page 3: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

WHAT IS STRESS? (Initial Question)

Page 4: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

PENDAHULUAN

STRES

PERUBAHAN

TINGKAH LAKU

PENURUNAN

PRODUKTIVITAS

TERNAK + KUALITAS

HASIL TERNAK

MEMBAHAYAKAN

KESELAMATAN

TERNAK DAN

MANUSIA

PENURUNAN

PENDAPATAN

PETERNAK

Page 5: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

ADALAH AKIBAT

SEDERHANA

DARI

YANG

STRESS

STIMULUS

DIKENAL OLEH HEWAN SEBAGAI

HAL YANG HARUS DIHINDARINYA

S T R E S S

Page 6: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

STRESS DAN STRESSORS

Lapar

Lingkungan baru Tidak nyaman

Bising

Haus

Luka Takut

Page 7: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 8: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

S T R E S S

Stres adalah reaksi refleks hewan dalam lingkungan yang keras dan menyebabkan konsekuensi yang tidak menguntungkan berkisar dari ketidaknyamanan sampai mati

Page 9: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Stress ------……….. kematian

Page 10: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

S T R E S S

Immunitas Tertekan

(Depressed immunity)

Stres nutrisi

(Kualitas pakan

buruk)

Stres lingkungan (Panas atau dingin)

Penyakit

PRODUKTIVITAS MENURUN

REPRODUKSI TERGANGGU

MUDAH TERSERANG PENYAKIT

Stres lingkungan

(Manajemen buruk)

Toxin

Page 11: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

DISTRESS DAN PENDERITAAN

Page 12: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Tahapan Stres

3 (tiga) tahapan stres, yaitu : aktivasi (activation), adaptasi (resistance) dan kelelahan (exhaustion)

Page 13: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 14: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 15: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

TANDA-TANDA STRESS TINGGI

• Vokalisasi

• Kegelisahan – tingkat gerakan yang tinggi

• Kurang responsif

• Pembuangan kotoran yang meningkat

• Berbaring di lingkungan yang baru

• Terengah-engah (panting)

Page 16: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

• Membuat keributan

• Mencoba lari

– Fight or flight aggression

• Lesu

• Penurunan nafsu makan

• Menyendiri dari kelompok

• Peningkatan atau penurunan pernafasan

• Dehydrasi

• Peningkatan denyut jantung

Page 17: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 18: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

PERNAH LIHAT SAPI STRESS

Page 19: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

STRESS AND DISTRESS

• Stress tidak sama dengan distress dan penderitaan .

• Stress adalah akibat dari stimulasi sederhana yang

dikenali oleh hewan sebagai suatu ancaman.

• Penderitaan adalah akibat dari ketidak mampuan hewan

untuk mengatasi stress

• Karakter stress

• Stress bersifat serius, kompleks dan dalam jangka

waktu lama

• Hewan tidak mampu menghilangkan stress.

Page 20: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 21: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

PENYEBAB STRES

PENYEBAB

STRES

PSIKOLOGIS FISIOLOGIS

LINGKUNGAN

• KETAKUTAN

• KEGELISAHAN

• KEBOSANAN

• KESEPIAN

• PEMISAHAN

• LUKA

• NYERI

• PENYAKIT

• KELAPARAN

• DEHIDRASI

• BISING

• BAHAN KIMIA

• PAKAN

• IKLIM

• SPESIES LAIN

• MANUSIA

Page 22: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

ANIMAL WELFARE

The Five Freedom

1 FREEDOM FROM HUNGER AND THIRST by ready access to fresh water and a diet to maintain full health and vigour. 2 FREEDOM FROM DISCOMFORT

by providing an appropriate environment including shelter and a comfortable resting area.

3 FREEDOM FROM PAIN, INJURY OR DISEASE

by prevention or rapid diagnosis and treatment.

4 FREEDOM TO EXPRESS NORMAL BEHAVIOUR

by providing sufficient space, proper facilities and company of the animal’s own kind.

5 FREEDOM FROM FEAR AND DISTRESS

by ensuring conditions and treatment which avoid mental suffering.

22

Page 23: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 24: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Seluruh Prosedur

Pasar ternak

Penanganan hewan

Pengendalian hewan

Penyembelihan

Transportasi hewan Kualitas?

Keuntungan Eedlot / peternakan

Page 25: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 26: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

PENYEBAB STRESS

Page 27: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 28: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

stress

Page 29: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Perilaku Alami

Page 30: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

KUALITAS DAGING

• Perbedaan tampilan gambar diatas mungkin

disebabkan perbedaan tingkat stress yang dialami

masing masing ternak semasa hidupdan

menjelang proses pemotongan

Page 31: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Carrol and Forsberg (2007) Vet Clin Food Anim 23:105-149

Stress in cattle

Psychological stress

Fear

Commingling

Novel environment

Loud or unusual noises

Restraint

Physiological stress

Nutrient deficiency

Physical stress

Injury

Heat or cold stress

Fatigue

Disease

Hunger and thirst

Page 32: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Bagaimana respon Ternak Terhadap Lingkungan

Perubahan pada : (1) Tingkah laku makan (ingestive behavior)

Minum lebih banyak Penurunan konsumsi pakan (forage)

Kebutuhan mineral dan elektrolit meningkat

2. Perubahan Efisiensi Reproduks

Aktivitas dan intensitas seksual menurun Kualitas sperma dan ovum menurun

Lingkungan uterus berubah Perubahan siklus birahi

Fertilisasi dan Embryonic survival

b

Page 33: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 34: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Pengaruh lingkungan

terhadap perilaku ternak

Source: NRC, 2000

• Kondisi lingkungan memiliki

pengaruh yang cukup signifikan

terhadap perilaku dan fisiologis

metabolisme ternak

• Perlu dilakukan treatment untuk

mendukung ternak bisa beradaptasi

dengan lingkungan dengan baik dan

sesegera mungkin

Page 35: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Bagaimana respon Ternak Terhadap Lingkungan

TERGANTUNG PADA :

Umur, tipe breed, bulu , kondisi nutrisi, ransum, pemberian

pakan, kondisi tubuh, tingkat insulasi,

perkandangan, praktek manajemen

pemeliharaan , tingkah laku

(individual atau kelompok)

Page 36: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

3 PARAMETER UTAMA INDIKATOR STRES

BIOKIMIA :

• ↑ KORTIKOSTEROID

• ↓ TIROKSIN

• ↑ SEL SOMATIK

DALAM AIR SUSU

• ASAM LAKTAT DI

OTOT

FISIOLOGI :

• ↑ DENYUT

JANTUNG

• ↑ PERNAPASAN

• ↑ SUHU

TINGKAH LAKU TERNAK :

• PANTING

• BANYAK MINUM

• TIDAK MAU MAKAN

• MAKAN BENDA ASING

• MENAIKI TEMAN

Indikator stress yang lebih mudah dan murah adalah

berdasarkan tingkah laku ternak

Page 37: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

CUACA TERLALU PANAS

• ↑ minum

↓ konsumsi BK

↓ pertumbuhan +

produksi

• Mengurangi

aktivitas tubuh

• Banyak istirahat

• Malas

↓ daya reproduksi :

• angka konsepsi ↓

• perpanjangan

siklus birahi

• perpendekan waktu

birahi

• kematian embrio ↑

• ↓ kualitas semen

• bobot lahir rendah

• kematian anak ↑

Page 38: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Gejala Heat Stress

Tanda-tanda gejala heat stress dapat dibedakan menjadi dua, yaitu gejala

yang terlihat (visible sign) dan gejala yang tidak terlihat (invisible sign).

Gejala yang terlihat pada sapi yang mengalami heat stress antara lain sebagai

berikut:

a. Dalam kandang koloni, sapi cenderung saling merapat satu sama lain

(bunching).

b. Sapi lebih sering berdiri dan terlihat gelisah.

c. Sapi sering menyerang dengan tiba-tiba (slobbering).

d. Sapi bernafas dengan cepat dan mulut terbuka (panting).

e. Daya keseimbangan sapi berkurang dan terlihat gemetar (trembling).

f. Sapi lebih banyak minum.

Page 39: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

CUACA TERLALU DINGIN

Ternak meningkatkan

kecepatan produksi panas :

• menggigil

• meringkuk

• bulu berdiri

Energi dari makanan +

minuman digunakan

untuk mengantisipasi

temp lingk yg rendah

↓ produksi ternak

Temperatur lingkungan di Indonesia : 22 – 33 O C

jarang terjadi stres karena suhu terlalu dingin.

Page 40: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 41: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

panting

Page 42: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

STRATEGI PENGURANGAN STRES PANAS

Perbaikan sumber pakan/ransum, dalam hal ini

keseimbangan energi, protein, mineral dan vitamin

Perbaikan genetik untuk mendapatkan breed yang tahan

panas

Perbaikan konstruksi kandang, pemberian naungan pohon

dan mengkontinyu kan suplai air

Penggunaan naungan, penyemprotan air dan penggunaan

kipas angin serta kombinasinya

Page 43: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Upaya ↓ cekaman panas :

Mengatur kondisi kandang dan iklim mikro yg nyaman

Mengatur susunan ransum yg menjamin kebutuhan gizi

tanpa menimbulkan kelebihan panas yg berarti.

Page 44: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Pengendalian Stres

Implementasi animal welfare dalam memanage peternakan 1. Meng eliminir stressor – 2. Tindakan korektif terhadap kebijakan, infrastruktur dll 3. Pemilihan breed yang sesuai 4. Jika dilakukan perubahan komposisi pakan dilakukan

secara bertahap 5. Edukasi terhadap ternak dan pekerja (Komunikasi –

edukasi – handling ternak )

Page 45: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

1. Sediakan Peneduh, Beding yang tidak menyerap

panas, air minum selalu tersedia,

2. Ventilasi yang buruk ; Sirkulasi Udara perbaikan ventilasi.

3. Over crowded; space yang cukup, waktu yang

cukup

pada saat memindahkan. Waktu pemindahan??

4. Transportasi ; Kenderaan, pemberhentian, pakan dan minum

5. Kandang/lingkungan ; perlu waktu untuk

beradaptasi

6. Fasilitas dan peralatan Kerja yang tidak menyebabkan cidera, memungkinkan pergerakan normal.

7. Hama : Pest control, jaga kebersihan

8. Kontak dengan manusia – waktu adaptasi

Page 46: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

KANDANG

Page 47: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 48: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 49: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 50: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

• Ternak memiliki kemampuan adaptasi

• Sapi menyukai hal seperti rutinitas &konsistensi

• Perubahan komposisi pakan dilakukan dengan

memberikan gradasi dan adaptasi

Page 51: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

• Penanganan kesehatan

• Monitoring dan indikator stress

• Pemilihan breed yang sesuai

Page 52: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

GOOD HANDLING PRACTICE :

• Sapi menyukai hal seperti rutinitas &konsistensi

• Komunikasi antara hewan dan pekerja

• Perlunya mengenal animal natural behaviour

HAL LAIN YANG PERLU DIPEHATIKAN YANG

BISA MEMBANTU MENGURANGI STRESS

PADA TERNAK

Page 53: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Penanganan ternak yang baik

Membantu mengurangi biaya produksi

Meningkatkan performa

Meningkatkan kualitas produksi

Meningkatkan safety baik untuk pekerja dan

ternak

Page 54: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Handling ternak

• Menimalisir stress ternak akan membantu proses rekondisi

ternak lebih cepat

• Energi yang terbuang untuk kontrol emosi juga turun

• Ternak akan lebih mudah dikendalikan

• Handling diupayalan dengan lebih tenang / tidak berisik /

tidak ada gerakan yang mengejutkan

• Disiplin dalam segala hal spt jadwal pemberian

pakan, pembersihan kandang dan kebiasaan ini

diulang rutin dan konsisten tiap hari

• Pengecekan kondisi ternak intensif

• Edukasi ternak

Page 55: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Handling

Page 56: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Interaksi dengan ternak

• Komunikasi

• Konsistensi

• edukasi

Page 57: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

komunikasi

Page 58: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Edukasi Ternak • Melatih ternak / mengedukasi ternak secara rutin dan berinteraksi

dengan manusia akan menurunkan potensi stress dan membantu ternak

lebih cepat beradaptasi

• Proses edukasi ternak dilakukan gradual dan konsisten, pendekatan tiap

individu bisa berbeda beda tergantung sifat individu ternaknya

• Proses edukasi dilakukan dalam tiap tahap proses perawatan maupun

aktivitas harian di kandang.

• Ingat … !!! Ternak punya kemampuan mengingat ( memori ) dan

keinginan serta kemampuan untuk belajar

Page 59: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

• Ternak mampu mengingat kebiasaan, perlakukan dan

tindakan yang dilakukan

• Proses pembelajaran pada ternak harus dilakukan secara

konsisten dan berulang

• Proses yang konsisten dan bertahap akan membantu

ternak melakukan adaptasi terhadap prosedur, tindakan

dan perlakuan dan lingkungan yang baru.

• Review : ukuran tingkat stress ternak dan level

adaptasi bisa berubah seiring waktu pemeliharaan

bergantung perlakuan

konsistensi

Page 60: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Perilaku Ternak

• Insting dasar :

– Instinct berkelompok

– Mengikuti leader

– Insting Maternal

– Insting teritorial

– Insting habit atau

kebiasaan

Page 61: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Sapi juga belajar.

Pengenalan sapi baru

Page 62: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

komunikasi • Kata kunci : “ KOMUNIKASI “

• Selain adaptasi dengan cuaca, ternak juga melakukan

adaptasi terhadap perubahan lingkungan yang lain spt

pakan, minum, pekerja dan rutinitas aktivitas yang baru

• Mereka memiliki kemampuan mengingat dan belajar

dengan kondisi yang baru

• Tugas peternak adalah menciptakan suatu “kebiasaan

baik“ yang baru dengan cara pengulangan aktivitas

yang sama secara konsisten

• Dimasa induksi ini mestinya dihindari perlakukan

perlakuan yang tidak sesuai dengan kaidah kaidah good

animal handling dan animal welfare

Page 63: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Reward untuk respon yang benar membentuk

kebiasaan baik dan memudahkan proses selanjutnya

Page 64: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Konsistensi dan pengulangan

Page 65: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Belajar dari ternak lainnya,

mempengaruhi kelompok

Page 66: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Natural behaviours

Page 67: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 68: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Penglihatan ternak • Dari beberapa jurnal disampaikan

bahwa sapi dapat mengidentifikasi

beberapa warna

• Ternak sapi memiliki cover

penglihatan yang lebih luas karena

secara anatomis letak mata di

kedua sisi .

• Mereka memiliki ‘ zona buta ‘ yang

tidak tercover zona penglihatannya

terkecuali dengan memutar kepala

terlebih dahulu

Page 69: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Cattle vision

Page 70: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Ancaman

• Sapi Above- More threatening

lebih merasa terancam dengan objet yang terlihat lebih

garis tnggi dari matanya.

• Mereka akan lebih dengan

waspada kondisi

juga Below- Less threatening

ini begitu dengan sebaliknya .

Page 71: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

ancaman

Page 72: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Pendengaran • sapi memiliki indra pendengaran lebih sensitif jika

dibanding dengan manusia

• Tidak perlu teriak teriak atau dengan bunyi bunyian

yang keras

Page 73: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Penciuman • Sapi memiliki indera penciuman yang cukup baik

• Memiliki kemampuan mencium hormon stress yang

terkandung dalam darah ternak sapi lain yang dipotong

(biasanya terjadi di RPH )

• Di alam liar mereka indra ini terasah lebih tajam bisa

mengidentifikasi predator yang mendekat atau mungkin

lokasi sumber air

Page 74: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Sentuhan • Sapi pada dasarnya kurang nyaman jika disentuh, tapi dengan

pendekatan dan adaptasi yang baik, kondisi ini sangat memungkinkan

untuk dilakukan.

• Mereka memiliki sensitifitas yang bagus terhadap sentuhan, sebaliknya

mereka juga memiliki memori utnuk mengingat dan merekam rasa sakit

yang ada

• Pukulan atau tindakan yang menimbulkan rasa sakit akan tersimpan

dalam memori mereka, oleh karena itu perlu pendekatan yang benar

ketika melakukan handling

Page 75: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Escaped / panic Animals

• Ketika ada ternak yang lepas / panik dari kandang,

upayakan

dihandle oleh petugas yang sudah bepengalaman

• Saat menemukan kondisi ini teap perlu diingat bahwa ternak

ini adalah herd animal yang akan lebih nyaman dekat

dengan kelompoknya

• Saat ternak stress dan tidak terkendali, upayakan ternak

bisa ditenangkan lebih dulu, baru kemudian dilakukan

upaya lanjutan

• Biasanya saat stress mereka menjadi aggressive dan

cenderung menyerang siapa saja

• Tapi saat sudah tenang, secara naluri mereka akan

cenderung mendatangi kembali kelompoknya

Page 76: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

pengalaman / trauma pada ternak

• Ternak memiliki kemampuan untuk mengingat

• Pendekatan yang salah dengan memukul atau menyakiti

ternak saat handling bisa memberikan efek yg negatif di fase

selanjutnya dan akan menyulitkan handler kelak dikemudian

hari

Page 77: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Evaluasi terhadap ternak

Page 78: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Questions ?????

Presenter INFO:

Adam Hady

Agriculture Agent

UWEX- Richland County

608/647-6148

[email protected]

01/07

Page 79: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 80: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 81: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 82: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 83: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK
Page 84: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

PHYSIOLOGICAL CHANGES 1. Thermal Status

2. General Effects

3. Immune Condition

4. Nutritional Status

5. Behavior

6. Endocrine

7. Reproductive Status

Page 85: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Thermal Status

1. ↑ Core Body Temperature – rumen – tympanic – intraperitoneal A. Total Body Heat Content

2. ↑ Respiration Rate and Respiratory Evaporative Heat Loss

3. ↑ Skin Temperature, Blood Flow, and Sweat Rate

A. ↓ Blood Flow to Internal Organs

4. ↑ Salivation, Drooling, and Panting Rates

5. ↓ Metabolic and Heat Production Rates

6. ↓ Heat Loss via Radiant, Conductive, and Convective

Avenues

7. ↑ Dehydration

Page 86: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

General

1. ↑ Impact Other Stressors

2. ↑ Heart and Pulse Rates

3. ↑ Hyperventilation A. ↓ Blood Carbon Dioxide B. ↓ Blood Bicarbonate C. ↓ Blood Buffering Capacity D. ↑ Respiratory Alkalosis

4. ↑ Urinary Sodium and Bicarbonate Excretion

5. ↓ Hepatic Portal Blood Flow

6. ↑ Hepatic Vitamin A Storage

7. ↑ General Vitamin E Deficiency

Page 87: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Immune Status

1. ↓ Immune Function 2. ↑ Susceptibility to Parasitic and Nonparasitic Diseases

3. ↑ Mastitis

4. ↑ Somatic Cell Count

5. ↑ Plasma Antibody - Immunoglobulin Concentration

6. ↑ Death

Page 88: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Nutritional Status

1. ↓ DMI, Weight Gain or Growth, Condition Score, and Blood Glucose Level 2. ↑ Energy Requirement for Maintenance

3. ↑ Salivation

A. ↓ Saliva to Rumen

B. ↓ Salivary Bicarbonate Pool for Rumenal Buffering C. ↓ Rumen pH D. ↑ Acidosis

4. ↑ Potassium Loss from Skin

5. ↑ Dietary Requirements for Potassium and Sodium

6. ↑ Urinary Nitrogen Loss

7. ↑ Water Intake

Page 89: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Nutritional Status - continued

8. ↓ Rumination A. ↓ Gut and Rumen Motility B. ↓ Gut Passage Rate C. ↑ Gut Fill D. ↓ Rumen Volatile Fatty Acid Concentration E. ↑ Acetate to Propionate Ratio

Milk Production

1. ↓ Milk Production

2. ↓ Mammary Blood Flow

3. ↓ Mammogenesis

4. ↓ Lactation Peaks

5. ↓ Milk Component Levels

Page 90: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Behavior

1. ↓ Grazing Time 2. ↑ Lethargy

3. ↑ Shadow or Shade Seeking

4. ↑ Body Alignment with Solar Radiation

5. ↑ Standing Time

6. ↑ Crowding Water Trough and Splashing

7. ↑ Agitation and Restlessness

Page 91: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Endocrine

1. ↓ Hormones yg terkait dengan metabolisme tubuh – Thyroxine,

Somatotropin, Cortisol

2. ↑ Hormon yg terkait dengan eletrolit dan metabolisme air – Antidiuretic Hormone, Aldosterone

3. ↑ Catecholamines – Epinephrine and Norepinephrine

4. ↑ Prolactin and ↓ Prolactin Receptor Numbers

5. ↑ Leptin

6. ↑ Insulin >> ↓ glukosa darah

Page 92: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Reproductive Status

1. ↓ Breeding Efficiency and Conception Rate 2. ↑ Fetal and Postnatal Mortalities + ↓ Calf Birth Weight

3. ↓ Semen Quality

A. ↓ Spermatogenesis

B. ↓ Sperm Motility C. ↑ Percent Abnormal and Aged Sperm

4. ↓ Estrous Activity A. ↓ Estrous Duration

B. ↓ Heat Detection

5. ↓ Uterine Blood Flow A. ↓ Placental Weight and Growth + ↑ Retained Placenta

B. ↓ Gestation Period C. ↑ Labor and Delivery Difficulties

Page 93: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Heat Stress - Physiological Strain

Reproductive Status - continued

6. ↓ Follicular Development A. ↓ Oocyte quality B. ↑ Multiple Ovulations and Twinning C. ↓ Corporea Lutea Size

7. Biochemical Changes A. ↓ Plasma LH B. ↑ Ketone and NEFA Levels at Calving C. ↓ Thyroxine During Pregnancy D. ↑ Plasma Progesterone During Late Gestation E. ↑ Prostaglandin Synthesis Rate and Level During Early

Postpartum Period

Page 94: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

PHYSIOLOGICAL CHANGES 1. Thermal Status

2. General Effects

3. Immune Condition

4. Nutritional Status

5. Behavior

6. Endocrine

7. Reproductive Status

Page 95: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Thermal Status

1. ↑ Core Body Temperature – rumen – tympanic – intraperitoneal A. Total Body Heat Content

2. ↑ Respiration Rate and Respiratory Evaporative Heat Loss

3. ↑ Skin Temperature, Blood Flow, and Sweat Rate

A. ↓ Blood Flow to Internal Organs

4. ↑ Salivation, Drooling, and Panting Rates

5. ↓ Metabolic and Heat Production Rates

6. ↓ Heat Loss via Radiant, Conductive, and Convective

Avenues

7. ↑ Dehydration

Page 96: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

General

1. ↑ Impact Other Stressors

2. ↑ Heart and Pulse Rates

3. ↑ Hyperventilation A. ↓ Blood Carbon Dioxide B. ↓ Blood Bicarbonate C. ↓ Blood Buffering Capacity D. ↑ Respiratory Alkalosis

4. ↑ Urinary Sodium and Bicarbonate Excretion

5. ↓ Hepatic Portal Blood Flow

6. ↑ Hepatic Vitamin A Storage

7. ↑ General Vitamin E Deficiency

Page 97: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Immune Status

1. ↓ Immune Function 2. ↑ Susceptibility to Parasitic and Nonparasitic Diseases

3. ↑ Mastitis

4. ↑ Somatic Cell Count

5. ↑ Plasma Antibody - Immunoglobulin Concentration

6. ↑ Death

Page 98: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Nutritional Status

1. ↓ DMI, Weight Gain or Growth, Condition Score, and Blood Glucose Level 2. ↑ Energy Requirement for Maintenance

3. ↑ Salivation

A. ↓ Saliva to Rumen

B. ↓ Salivary Bicarbonate Pool for Rumenal Buffering C. ↓ Rumen pH D. ↑ Acidosis

4. ↑ Potassium Loss from Skin

5. ↑ Dietary Requirements for Potassium and Sodium

6. ↑ Urinary Nitrogen Loss

7. ↑ Water Intake

Page 99: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Nutritional Status - continued

8. ↓ Rumination A. ↓ Gut and Rumen Motility B. ↓ Gut Passage Rate C. ↑ Gut Fill D. ↓ Rumen Volatile Fatty Acid Concentration E. ↑ Acetate to Propionate Ratio

Milk Production

1. ↓ Milk Production

2. ↓ Mammary Blood Flow

3. ↓ Mammogenesis

4. ↓ Lactation Peaks

5. ↓ Milk Component Levels

Page 100: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Behavior

1. ↓ Grazing Time 2. ↑ Lethargy

3. ↑ Shadow or Shade Seeking

4. ↑ Body Alignment with Solar Radiation

5. ↑ Standing Time

6. ↑ Crowding Water Trough and Splashing

7. ↑ Agitation and Restlessness

Page 101: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Endocrine

1. ↓ Hormones yg terkait dengan metabolisme tubuh – Thyroxine,

Somatotropin, Cortisol

2. ↑ Hormon yg terkait dengan eletrolit dan metabolisme air – Antidiuretic Hormone, Aldosterone

3. ↑ Catecholamines – Epinephrine and Norepinephrine

4. ↑ Prolactin and ↓ Prolactin Receptor Numbers

5. ↑ Leptin

6. ↑ Insulin >> ↓ glukosa darah

Page 102: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Reproductive Status

1. ↓ Breeding Efficiency and Conception Rate 2. ↑ Fetal and Postnatal Mortalities + ↓ Calf Birth Weight

3. ↓ Semen Quality

A. ↓ Spermatogenesis

B. ↓ Sperm Motility C. ↑ Percent Abnormal and Aged Sperm

4. ↓ Estrous Activity A. ↓ Estrous Duration

B. ↓ Heat Detection

5. ↓ Uterine Blood Flow A. ↓ Placental Weight and Growth + ↑ Retained Placenta

B. ↓ Gestation Period C. ↑ Labor and Delivery Difficulties

Page 103: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK

Heat Stress - Physiological Strain

Reproductive Status - continued

6. ↓ Follicular Development A. ↓ Oocyte quality B. ↑ Multiple Ovulations and Twinning C. ↓ Corporea Lutea Size

7. Biochemical Changes A. ↓ Plasma LH B. ↑ Ketone and NEFA Levels at Calving C. ↓ Thyroxine During Pregnancy D. ↑ Plasma Progesterone During Late Gestation E. ↑ Prostaglandin Synthesis Rate and Level During Early

Postpartum Period

Page 104: STRESS & STRESSOR PADA TERNAK