stroke liplet.doc

6
Apa itu stroke? Stroke adalah kehilangan fungsi otak yang diakibatkan oleh berhentinya suplai darah ke bagian otak Apa penyebab stroke ?? 1. Bekuan darah yang menyumbat aliran darah di otak 2. Penurunan aliran darah ke otak 3. Pecahnya pembuluh darah di otak, menimbulkan perdarahan dalam jaringan otak Aliran Darah Ke Otak Berhenti Siapa saja yang beresiko? 1. Penderita hipertensi 2. Penderita penyakit jantung 3. Kolesterol tinggi 4. Penderita kencing manis/ diabetes 5. Kegemukan 7. memakai pil KB 8. Perokok 9. Peminum Alkohol 10. Pengguna obat-obatan (kokain) Apa tanda dan gejala 1. Gangguan pengelihatan, menyempit, melihat ganda 2. Gangguan motorik atau alat gerak, kelemahan tangan, kaki, menelan 3. Gangguan sensori, kebas, kesemutan pada bagian tubuh 4. Gangguan berbicara 5. Gangguan berfikir, kehilangan daya ingat / memori jangka panjang dan pendek, tidak mampu berkonsentrasi 6. Gangguan emosi, emosi labil, hilang kontrol diri, mudah frustasi

Upload: fahri-ari

Post on 28-Aug-2015

214 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

STROKE

Apa itu stroke?

Stroke adalah kehilangan fungsi otak yang diakibatkan oleh berhentinya suplai darah ke bagian otak

Apa penyebab stroke ??

1. Bekuan darah yang menyumbat aliran darah di otak

2. Penurunan aliran darah ke otak

3. Pecahnya pembuluh darah di otak, menimbulkan perdarahan dalam jaringan otak

Aliran Darah Ke Otak Berhenti

Siapa saja yang beresiko?

1. Penderita hipertensi

2. Penderita penyakit jantung

3. Kolesterol tinggi

4. Penderita kencing manis/ diabetes

5. Kegemukan

7. memakai pil KB8. Perokok

9. Peminum Alkohol

10. Pengguna obat-obatan (kokain)

Apa tanda dan gejala1. Gangguan pengelihatan, menyempit, melihat ganda

2. Gangguan motorik atau alat gerak, kelemahan tangan, kaki, menelan

3. Gangguan sensori, kebas, kesemutan pada bagian tubuh

4. Gangguan berbicara

5. Gangguan berfikir, kehilangan daya ingat / memori jangka panjang dan pendek, tidak mampu berkonsentrasi

6. Gangguan emosi, emosi labil, hilang kontrol diri, mudah frustasi

Apa resiko lanjut dari sroke??

1. otak kekurangan oksigen (hipoksia cerebral)

2. penurunan darah dalam otak

3. sumbatan pada otak (embolisme cerebral)

Bagaimana cara merawatnya???

1. Dekatkan barang dan benda-benda yang dibutuhkan penderita

2. Mempertahankan tekanan darah yang stabil

3. Cegah kekakuan otot dengan latihan secara teratur

4. Jika penderita tidak dapat berbicara, gunakan alat tulis untuk berkomunikasi

5. Bicara lambat dan beri waktu untuk proses menjawab

6. Hidup sehat

PROGRAMEKSTENSI 2005TRI WAHYUNI

130 4512 605

FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN

UNIVERSITAS INDONESIA

2005

Apakah tekanan darah tinggi / hipertensi itu ?Gangguan pada system pembuluh darah yang ditandai dengan meningkatnya tekanan darah yang melebihi normal.

Penggolongan tekanan darah tinggi :

Berdasarkan batas bawah (diastole) pada pemeriksaan darah :

1. tekanan darah tinggi ringan

90 - 110

2. tekanan darah tinggi sedang

110 - 130

3. tekanan darah tinggi berat

diatas 140

Apa penyebab darah tinggi??

90 % kasus tidak diketahui penyebabnya dengan pasti, sedangkan penyebab lain yaitu :

1. Penyakit ginjal

2. Penyakit pembuluh darah

3. Kelainan hormon

Siapa yang berisiko tekanan darah tinggi ??

1. Orang yang kegemukan

2. Kurang olahraga

3. Stres

4. Minum alcohol

5. Terlalu banyak minum kopi

6. Merokok

7. Makan makanan yang banyak mengandung garam (asin) dan lemak

8. Faktor keturunan

Tanda dan gejala

darah tinggi .

1. Sakit kepala

2. Mudah marah

3. Telinga berdenging

4. Mata terasa berat atau pandangan kabur

5. Mudah lelah

6. Susah tidur

7. Tengkuk (leher belakang) terasa kaku dan sakit

Apa akibat lanjut tekanan darah tinggi??

1. Penebalan dan pengerasan pembuluh darah

2. Penyakit jantung koroner/ payah jantung/gagal jantung

3. Sumbatan aliran darah /

s t r o k e

Bagaimana cara mencegah tekanan darah tinggi ??

1. Jaga berat badan ideal

2. Makan makanan yang bedgizi

3. Olah raga teratur

4. Mengubah kebiasan hidup yang tidak baik ( merokok/ mengopi)

5. Kurangi makanan yang asin dan berlemak

6. Kontrol teratur ke puskesmas / fasilitas kesehatan

7. Hindari stress

8. Dekatkan diri pada Allah SWT

Apa obat tradisional yang dapat menurunkan tekanan darah tinggi

1. 2 buah mentimun dimakan pagi & sore hari/ atau diparut lalu diperas airnya dan diminum pagi sore

2. 2 Buah belimbing dimakan pagi dan sore atau diparut dan diminum airnya pagi & sore hari

3. 10 lembar daun salam direbus dalam 2 gelas air sampai air rebusannya sisa 1 gelas, diminum pagi dan sore hari

4. 10 lembar daun alpukat direbus dalam 2 gelas air sampai sisanya tinggal 1 gelas

5. satu genggam daun sledri ditumbuh dengan sedikit air, diperas lalu airnya diminum

PROGRAMEKSTENSI 2005TRI WAHYUNI

1304512605

FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN

UNIVERSITAS INDONESIA

2005

(R O M / RANGE OF MOTION)

TRI WAHYUNI

130 4512 605

PROGRAM EKSTENSI 2004FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN

UNIVERSITAS INDONESIA

2005