struktur dan fungsi jaringan hewan

16
Dewi Setiyana Dewi Setiyana e-mail: e-mail: [email protected] STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN HEWAN HEWAN

Upload: semarang-state-university

Post on 09-Jan-2017

219 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

Dewi SetiyanaDewi Setiyanae-mail: e-mail: [email protected]

STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN HEWANHEWAN

Page 2: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

Macam dan contoh kelenjar Macam dan contoh kelenjar Eksokrin:Eksokrin:

1.1. Kelenjar tubuler sederhanaKelenjar tubuler sederhana, , contoh: kelenjar Lieberkuhn pada contoh: kelenjar Lieberkuhn pada dinding ususdinding usus

2.2. Kelenjar tubuler bergelung Kelenjar tubuler bergelung sederhanasederhana, contoh elenjar keringat , contoh elenjar keringat pada kulitpada kulit

3.3. Kelenjar tubuler bercabang Kelenjar tubuler bercabang sederhanasederhana, contoh: kelenjar , contoh: kelenjar fundus pada dinding lambungfundus pada dinding lambung

4.4. Kelenjar alveolar sederhanaKelenjar alveolar sederhana, , contoh kelenjar mukus dan contoh kelenjar mukus dan kelenjar racun pada kulit katakkelenjar racun pada kulit katak

Page 3: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

5.5. Kelenjar alveolar bercabang Kelenjar alveolar bercabang sederhanasederhana, pada kulit, pada kulit

6.6. Kelenjar tubuler majemukKelenjar tubuler majemuk, , contoh kelenjar Brunner pada contoh kelenjar Brunner pada usus dan kelenjar susuusus dan kelenjar susu

7.7. Kelenjar alveolar majemukKelenjar alveolar majemuk, , contoh kelenjar susu (glandula contoh kelenjar susu (glandula mamae)mamae)

8.8. Kelenjar tubulo-alveolar Kelenjar tubulo-alveolar majemukmajemuk, contohnya kelenjar , contohnya kelenjar ludah submaksilaris (bawah ludah submaksilaris (bawah rahang atas) rahang atas)

Page 4: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

3.3. Serabut RetikulumSerabut Retikulum Merupakan Serabut Merupakan Serabut

halus dan halus dan bercabang bercabang berbentuk seperti berbentuk seperti jala.jala.

Berfungsi Berfungsi menghubungkan menghubungkan jaringan ikat dengan jaringan ikat dengan jaringan lain, jaringan lain, misalnya pada misalnya pada sistem sarafsistem saraf

Page 5: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

Macam Jaringan IkatMacam Jaringan IkatJaringan ikat dapat Jaringan ikat dapat dikelompokkan menjadi:dikelompokkan menjadi:

1.1. Jaringan Ikat BiasaJaringan Ikat Biasa Jaringan ikat biasa dibedakan Jaringan ikat biasa dibedakan

menjadi:menjadi:a.a. Jaringan ikat padatJaringan ikat padat

Struktur serat-seratnya padatStruktur serat-seratnya padatDibedakan menjadi jaringan ikat Dibedakan menjadi jaringan ikat padat teratur dan tidak teraturpadat teratur dan tidak teraturPada jaringan ikat padat teratur, Pada jaringan ikat padat teratur, berkas kolagen tersusun teratur ke berkas kolagen tersusun teratur ke satu arah, misal tendonsatu arah, misal tendonPada jaringan ikat padat teratur, Pada jaringan ikat padat teratur, berkas kolagen menyebar berkas kolagen menyebar membentuk anyaman kasar yang membentuk anyaman kasar yang kuat, misal di lapisan bawah (dermis) kuat, misal di lapisan bawah (dermis) kulitkulit

Page 6: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

b.b. Jaringan ikat longgarJaringan ikat longgar. . Susunan seratnya agak Susunan seratnya agak longgarlonggarBerfungsi sebagai medium Berfungsi sebagai medium penyokong, pengisi ruang di penyokong, pengisi ruang di antara organ dan antara organ dan mengelilingi elemen-elemen mengelilingi elemen-elemen dari jaringan laindari jaringan lainBerperan menyediakan Berperan menyediakan nutrien bagi elemen jaringan nutrien bagi elemen jaringan lain yang diselubunginyalain yang diselubunginyaContoh jaringan bawah Contoh jaringan bawah epitelium dan di sekeliling epitelium dan di sekeliling kapilerkapiler

Page 7: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

2.2. Jaringan Ikat KhususJaringan Ikat KhususTerdiri atas jaringan:Terdiri atas jaringan:

a.a. Jaringan Tulang Rawan Jaringan Tulang Rawan (Kartilago)(Kartilago)

Tulang rawan adalah spesialisasi Tulang rawan adalah spesialisasi dari jaringan ikat berserabut tebal dari jaringan ikat berserabut tebal dan matriks yang elastisdan matriks yang elastis

Tulang rawan bersifat kuat dan Tulang rawan bersifat kuat dan lenturlentur

Penyusun jaringan tulang rawan Penyusun jaringan tulang rawan adalah sel tulang rawan adalah sel tulang rawan ((kondrositkondrosit) yang terletak di dalam ) yang terletak di dalam rongga kecil (lakuna)rongga kecil (lakuna)

Lakuna terdapat di dalam matriks Lakuna terdapat di dalam matriks yang mengandung serabutyang mengandung serabut

Tulang rawan tidak mempunyai Tulang rawan tidak mempunyai saraf dan pembuluh darahsaraf dan pembuluh darah

Page 8: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

Tulang rawan dibedakan menjadi tiga Tulang rawan dibedakan menjadi tiga berdasarkan kandungan matriksnya:berdasarkan kandungan matriksnya:

1.1. Tulang Rawan hialinTulang Rawan hialin, mengandung serabut , mengandung serabut kolagen halus, berwarna bening kebiruan. kolagen halus, berwarna bening kebiruan. Terdapat pada cakra epifisis, ujung tulang rusuk, Terdapat pada cakra epifisis, ujung tulang rusuk, permukaan tulang di daerah persendianpermukaan tulang di daerah persendian

2.2. Tulang rawan elastisTulang rawan elastis, mengandung serabut , mengandung serabut elastis dan serabut kolagen. Terdapat pada daun elastis dan serabut kolagen. Terdapat pada daun telinga, epiglotis, bronkiolustelinga, epiglotis, bronkiolus

3.3. Tulang rawan fibrosaTulang rawan fibrosa, mengandung serabut , mengandung serabut kolagen yang padat dan kasar, terdapat pada kolagen yang padat dan kasar, terdapat pada simfisis pubissimfisis pubis

Page 9: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

b.b. Jaringan Tulang Sejati (Osteon)Jaringan Tulang Sejati (Osteon) Merupakan jaringan ikat yang mengandung Merupakan jaringan ikat yang mengandung

mineralmineral Disusun oleh sel-sel tulang atau Disusun oleh sel-sel tulang atau osteositosteosit Osteosit Osteosit berasal dari sel induk tulang atau berasal dari sel induk tulang atau

osteoblasosteoblas Osteosit terletak dalam lakunaOsteosit terletak dalam lakuna Osteosit tersusun dalam lapisan konsentris Osteosit tersusun dalam lapisan konsentris

yang disebut lamelayang disebut lamela Osteosit satu dengan lainnya saling Osteosit satu dengan lainnya saling

berhubungan melalui kanalikuliberhubungan melalui kanalikuli Jaringan tulang mengandung osteoklas, yaitu Jaringan tulang mengandung osteoklas, yaitu

sel berukuran besar dengan jumlah inti 6-50sel berukuran besar dengan jumlah inti 6-50

Page 10: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan
Page 11: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

Jaringan OtotJaringan Otot

Jaringan otot terdiri atas:Jaringan otot terdiri atas:1.1. Otot polosOtot polos

Sel otot polos berbentuk Sel otot polos berbentuk gelendong dengan sebuah inti gelendong dengan sebuah inti pipih yang terletak di tengah pipih yang terletak di tengah sarkoplasmasarkoplasma

Mempunyai persarafan Mempunyai persarafan autonom (involunter)autonom (involunter)

Kontraksinya lambat, cukup Kontraksinya lambat, cukup lama dan tidak cepat lelahlama dan tidak cepat lelah

Pada lambung, usus, Pada lambung, usus, pembuluh darahpembuluh darah

Jaringan otot berfungsi sebagai penggerak aktif.Jaringan otot berfungsi sebagai penggerak aktif.

Page 12: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

2.2. Otot rangka/ otot lurikOtot rangka/ otot lurik Sel atau serabut sel otot Sel atau serabut sel otot

rangka berbentuk silinderrangka berbentuk silinder Setiapsel berinti banyak yang Setiapsel berinti banyak yang

terletak di tepi sarkoplasmaterletak di tepi sarkoplasma Bekerja di bawah kesadaran Bekerja di bawah kesadaran

(otot volunter)(otot volunter) Kontraksinya cepat, tetapi Kontraksinya cepat, tetapi

cepat lelahcepat lelah Otot rangka melekat pada Otot rangka melekat pada

rangka (misal trisep, bisep), rangka (misal trisep, bisep), lidah, bibir, kelopak mata dan lidah, bibir, kelopak mata dan diafragmadiafragma

Page 13: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

3.3. Otot jantungOtot jantung Terdapat khusus pada Terdapat khusus pada

jantungjantung Ukuran serabutnya lebih Ukuran serabutnya lebih

kecil dari otot rangkakecil dari otot rangka Memiliki 1-2 inti yang Memiliki 1-2 inti yang

terletak pada di tengah terletak pada di tengah sarkoplasmasarkoplasma

Memiliki diskus interkalarisMemiliki diskus interkalaris Kontraksinya tidak di bawah Kontraksinya tidak di bawah

kesadaran (otot involunter)kesadaran (otot involunter) Bersifat kuat dan beriramaBersifat kuat dan berirama

Page 14: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

Jaringan SarafJaringan Saraf Jaringan saraf terdiri Jaringan saraf terdiri dari sel-sel saraf dari sel-sel saraf ((neuronneuron) dan serabut ) dan serabut saraf. saraf. Jaringan saraf berfungsi Jaringan saraf berfungsi sebagai penghantar sebagai penghantar rangsang, yakni rangsang, yakni membawa rangsang membawa rangsang dari alat penerima dari alat penerima rangsang (rangsang (reseptorreseptor) ke ) ke otak kemudian otak kemudian diteruskan ke otot. diteruskan ke otot.

Page 15: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

NoNo SistemSistem FungsiFungsi Organ PenyusunOrgan Penyusun

11 GerakGerak Penyokong, pelindung Penyokong, pelindung organ internal, alat gerakorgan internal, alat gerak

Tulang dan ototTulang dan otot

22 SirkulasiSirkulasi Transportasi darah dan Transportasi darah dan cairan limfecairan limfe

Jantung, pembuluh darah, Jantung, pembuluh darah, pembuluh limfe, darahpembuluh limfe, darah

33 SarafSaraf Koordinasi aktivitas tubuhKoordinasi aktivitas tubuh Otak, 12 pasang saraf kranial, Otak, 12 pasang saraf kranial, 31 pasang saraf spinal, sistem 31 pasang saraf spinal, sistem saraf simpatik,sistem saraf saraf simpatik,sistem saraf parasimpatikparasimpatik

44 Kelenjar Kelenjar buntu buntu (endokrin)(endokrin)

Enghasilkan hormon Enghasilkan hormon untuk mendorong untuk mendorong pertumbuhan, pertumbuhan, perkembangan, dan perkembangan, dan koordinasi aktivitas tubuhkoordinasi aktivitas tubuh

Kelenjar tiroid, kelenjar Kelenjar tiroid, kelenjar paratiroid, kelenjar pituitari, paratiroid, kelenjar pituitari, kelenjar adrenalkelenjar adrenal

Berbagai Sistem dalam tubuh beserta Fungsi dan Organ penyusunnyaBerbagai Sistem dalam tubuh beserta Fungsi dan Organ penyusunnya

Page 16: Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan

NoNo SistemSistem FungsiFungsi Organ PenyusunOrgan Penyusun

55 RespirasiRespirasi Bernafas (pertukaran Bernafas (pertukaran udara)udara)

Hidung, tenggorokan (trakea), Hidung, tenggorokan (trakea), paru-paruparu-paru

66 PencernaanPencernaan Memproses makananMemproses makanan Mulut, faring, kerongkongan, Mulut, faring, kerongkongan, lambung, usus halus, usus lambung, usus halus, usus besar, kelenjar pencernaanbesar, kelenjar pencernaan

77 EkskresiEkskresi Pengeluaran sisa-sisa Pengeluaran sisa-sisa metabolisme, mengatur metabolisme, mengatur keseimbangan osmotik keseimbangan osmotik darahdarah

Ginjal, ureter, kantong kemih, Ginjal, ureter, kantong kemih, uretrauretra

88 ReproduksiReproduksi ReproduksiReproduksi Organ kelamin jantan (testis, Organ kelamin jantan (testis, penis) dan betina (ovarium, penis) dan betina (ovarium, uterus)uterus)

99 Kulit Kulit (integumen)(integumen)

Pelindung tubuhPelindung tubuh Kulit dan derivatnyaKulit dan derivatnya