system design

22
SYSTEM DESIGN Muhammad Aditya Candra Pratama Dicky Wahyu Hariyanto Grandis Dias Pambudi Hafidh Junur

Upload: grandis-diaz

Post on 11-Apr-2016

7 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

makul sisfo

TRANSCRIPT

Page 1: System Design

SYSTEM DESIGN

Muhammad Aditya Candra PratamaDicky Wahyu HariyantoGrandis Dias PambudiHafidh Junur

Page 2: System Design

Desain sistem adalah sebuah proses menerjemahkan kebutuhan pemakai informasi ke dalam alternatif rancangan sistem informasi. Desain sistem dilakukan berdasarkan informasi yang didapatkan oleh analisis sistem.

Pengertian

Page 3: System Design

Proyek Pembangunan Sistem Informasi

Pencatatan Peminjaman Pegawai

PT. Perkebunan Nusantara VIII

Page 4: System Design

Perangkat lunak yang akan dibangun adalah perangkat lunak yang mampu menangani masalah pencatatan hutang atas nama

perusahaan yang diajukan oleh karyawan perusahaan atas nama perusahaan. Sistem akan membantu pihak perusahaan melakukan rekapitulasi dan sistem tagihan yang terintegerasi secara langsung

dengan pihak instansi keuangan yang bekerja sama dengan perusahaan atas penyediaan pinjaman kepada karyawan

perusahaan.

Lingkup Masalah

Page 5: System Design

Deskripsi Perancangan

Page 6: System Design

Metode pendekatan yang dilakukan untuk menghasilkan design sistem pada dokumen ini menggunakan pendekatan

Model-Driven Approach. Dengan harapan design sistem yang telah dirancang dalam tahap-tahap sebelumnya dapat

diimplimentasikan dengan runtut dan terukur.

Pendekatan Sistem Design

Page 7: System Design

Sistem operasi Windows 10

Bahasa pemrograman PHP

DBMS MySQL

Development tools PHP myAdmin (xampp), Dreamweaver CS6

Rancangan Lingkungan Implementasi

Page 8: System Design

Candidate System Matrix

Characteristics Candidate 1 Candidate 2 Candidate 3Portion of system

computerizedReport, view, and managing task and synchronize data

Same as cancdidate 1 Same as candidate 1

Benefit easy to implemented the solution

easy to implemented the solution an low cost

Same as candidate 2

Server and workstations

Windows 7 or higher with intel core i5

Same as candidate 1 Same as candidate 1

Software tools needed

Oracle, Visual Basic .Net MySQL, Adobe Dreamweaver, Apache (XAMPP), Firefox or Google Chrome, Apache (XAMPP)

Same as candidate 2

Page 9: System Design

Dekomposisi Fungsional Modul

Page 10: System Design

Dekomposisi Fungsional Modul

Page 11: System Design

Dekomposisi Fungsional Modul

Page 12: System Design

Data Flow Diagram

Level 0

Page 13: System Design

Data Flow Diagram

Level 1

Page 14: System Design

Deskripsi

Proses

Proses Login

Nama Proses Login

Deskripsi Proes Proses dilakukan untuk dapat masuk ke sistem sesuai dengan hak akses yang sudah ditentukan.

Deskripsi Input Username dan password

Deskripsi Output User dapat mengakses modul sesuai hak akses

Proses Input Tagihan

Nama Proses Input tagihan

Deskripsi Proes Proses dilakukan untuk memasukkan tagihan yang dimiliki oleh pihak perusahaan yang harus dilunasi

Deskripsi Input Data tagihan

Deskripsi Output Tagihan tercatat dalam sistem

Proses View Tagihan

Nama Proses View tagihan

Deskripsi Proes Proses dilakukan untuk dapat melihat tagihan yang harus dilunasi perusahaan dalam periode tertentu.

Deskripsi Input

Deskripsi Output User dapat melihat data tagihan tercatat dalam sistem

Proses Report Tagihan

Nama Proses Report tagihan

Deskripsi Proes Proses dilakukan untuk dapat melihat laporan tagihan yang tercatat dalam periode waktu tertentu.

Deskripsi Input Data tagihan dalam sistem

Deskripsi Output Laporan tagihan

Proses Input Cicilan

Nama Proses Input cicilan

Deskripsi Proes Proses dilakukan untuk mencatat cicilan yang telah dilakukan atau tagihan yang sudah dibayarkan.

Deskripsi Input Data cicilan

Deskripsi Output Data cicilan tersimpan dalam sistem

Page 15: System Design

Deskripsi

Proses

Proses View Cicilan

Nama Proses View cicilan

Deskripsi Proes Proses dilakukan untuk dapat melihat cicilan yang sudah dilakukan

Deskripsi Input

Deskripsi Output User dapat melihat cicilan yang sudah dilakukan

Proses Report Cicilan

Nama Proses Report cicilan

Deskripsi Proes Proses dilakukan untuk mendapatkan pelaporan cicilan yang telah dilakukan dalam periode waktu tertentu.

Deskripsi Input Data cicilan dalam sistem

Deskripsi Output Pelaporan data cicilan dalam periode waktu tertentu.

Proses Registrasi Peminjaman Baru

Nama Proses Registrasi peminjaman baru

Deskripsi Proes Proses dilakukan untuk melakukan registrasi terhadap pegawai yang ingin mengajukan pinjaman baru atas nama perusahaan.

Deskripsi Input Data pegawai

Deskripsi Output Data pegawai siap di-acc oleh perusahaan untuk mengajukan pinjaman baru.

Proses Acc Peminjaman Baru

Nama Proses Acc Peminjaman Baru

Deskripsi Proes Proses dilakukan untuk menyimpan data pegawai baru sebagai peminjaman baru atas nama perusahaan.

Deskripsi Input Data pegawai yang sisap di-acc

Deskripsi Output Data pegawai tersimpan dalam sistem

Proses Report Peminjaman Baru

Nama Proses Report Peminjaman Baru

Deskripsi Proes Proses dilakukan untuk dapat melihat data pegawai yang melakukan peminjaman.

Deskripsi Input Data pegawai yang telah di-acc

Deskripsi Output Pelaporan data peminjaman

Page 16: System Design

Deskripsi Data

DFD

Page 17: System Design

Deskripsi Data

Struktur tabel Admin

Nama Field Tipe Data Panjang Kunci Keterangan

id_admin Varchar 10 Primary Key Not Null

nama_admin Varchar 30 Not Null

Username Varchar 10 NotNull

Password Varchar 10 NotNull

Page 18: System Design

Deskripsi Data

Struktur tabel Bank

Nama Field Tipe Data Panjang Kunci Keterangan

id_bank Varchar 10 Primary Key Not Null

nama_bank Varchar 30 Not Null

no_rekening Integer 15 Not Null

Page 19: System Design

Deskripsi Data

Struktur tabel Tagihan

Nama Field Tipe Data Panjang Kunci Keterangan

id_tagihan Varchar 10 Primary Key Not Null

tanggal_tagih Date Not Null

id_bank Varchar 10 Foreign Key NotNull

id_pinjaman Varchar 10 Foreign Key Not Null

jumlah_tagihan Float 15 Not Null

Page 20: System Design

Deskripsi Data

Struktur tabel Pinjaman

Nama Field Tipe Data Panjang Kunci Keterangan

id_pinjaman Varchar 10 Primary Key Not Null

NIP Varchar 10 Foreign Key Not Null

tgl_pinjam Date Not Null

tgl_selesesaipinjam Date Not Null

jumlah_pinjam Float 15 Not Null

Page 21: System Design

Deskripsi Data

Struktur tabel Pegawai

Nama Field Tipe Data Panjang Kunci Keterangan

NIP Varchar 10 Primary Key Not Null

Nama_pegawai Varchar 15 Not Null

Divisi Varchar 15 Not Null

Page 22: System Design

Data to Location CRUD Matrix

Entity, Attribute Location

Admin BANK

Admin

.id_admin R R

.nama_admin CRU R

Bank

.id_bank CRUD R

.nama_bank CRUD RU

.no_rekening CRUD RU

Tagihan

.id_tagihan R CRU

.id_pinjaman R CRU

.jumlah_tagihan R CRU

.tanggal_tagihan R CRU

Pinjaman

.id_pinjaman CRU R

.tanggal_pinjam CRU R

.NIP CRU R

.jumlah_pinjam CRU R

.tanggal_selesaipinjam CRU R

Pegawai

.NIP CRUD R

.nama_pegawai CRUD R

.divisi CRUD R