tabel swot pancasila manado

2
RIZKY AMALIA SHARFINA (1102011239) – B5 ANALISA STRATEGI SITUASI DAN KONDISI PENDIDIKAN PANCASILA TERHADAP KONSEPSI NEGARA & NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA DENGAN STUDI KASUS TENTANG HINDARI PENYALAHGUNAAN ANGGARAN DAN PRAKTIK KORUPSI DALAM MEMAJUKAN KESEJAHTERAAN UMUM DI KOTA MANADO Strategi Pancasila Memajukan Kesejahteraan Umum Kesehatan Masyarakat Kota Manado 1 2 3 KETUHANAN YANG MAHA ESA I a) Semua warga negara menganut satu agama yang mengajarkan perbuatan baik terhadap sesama dan mementingkan kepentingan bersama serta tidak saling merugikan satu sama lainnya. b) Tidak mengamalkan kebaikan sesuai agama yang dianut dan tidak mementingkan kepentingan bersama banyak dilakukan oleh masyarakat. c) Meningkatkan rasa ketuhanan warga negara dengan mengajak mereka agar lebih memikirkan kepentingan umum dan kesejahteraan umum. d) Rendahnya rasa takut dan taat masyarakat kepada tuhan, menjadikan peningkatan kesejahteraan umum sulit dicapai. a) Setiap pelayan kesehatan percaya dengan adanya Tuhan b) Banyak pelayan kesehatan yang lebih mementingkan kepentingan pribadi dibanding ibadah atau Tuhannya c) Menerapkan ilmu-ilmu agama sebagai dasar dalam setiap perlakuan yang diberikan pelayan kesehatan terhadap pengguna jasa kesehatan d) Banyak pelayan kesehatan yang tidak menggunakan ilmu agama sebagai dasar dalam melakukan pelayanan kesehatan a) Tersedianya sarana dan fasilitas untuk beribadah untuk berbagai macam keyakinan yang diabut oleh masyarakat manado. b) Kurangnya fasilitas peribadatan untuk kaum yang menganut agama minoritas, karena perbandingan jumlah fasilitasnya sangat besar. c) Manado mampu mempertahankan budaya beragama dan rasa toleransi yang besar antar agama. d) Penduduk yang menganut agama minoritas merasa kurangnya fasilitas untuk beribadah sesuai agama yang dianutnya. KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB II a)Pendidikan yang didapat sejak dini tentang nilai nilai kemanusiaan dapat membantu meningkatkan rasa kemanusiaan dan peduli terhadap sesama gunu meningkatkan kesejahteraan umum warga. b)Masih banyaknya orang yang berpikiran bahwa keadilan adalah dengan menyamaratakan semua status social. c)Meningkatkan kepedulian warga Negara terhadap masih rendahnya kesejahteraan umum di Indonesia. d)Rendahnya jumlah warga negara yang memikirkan kesejahteraan umum dan keadilan terhadap warga negara lain serta hanya mementingkan kepentingannya sendiri. a) Pelayan kesehatan harus bersikap adil dalam melakukan pelayanan jasa kesehatan b) Kurangnya fasilitas dan anggaran untuk menerapkan keadilan dalam melakukan pelayanan kesehatan c) Keadilan dalam melakukan pelayanan jasa kesehatan terdapat di dalam undang- undang kesehatan d) Terdapat beberapa pelayan kesehatan yang tidak menerapkan keadilan dalam melakukan pelayanan kesehatan a) Rasa kemanusiaan dan prinsip keadilan dalam bermasyarakat diatur oleh undang undang b) Rasa kemanusiaan pada masyarakat manado masih rendah c) Masyarakat manado harusnya mendapatkan perlakuan yang sama d) Perbedaan agama terkadang membuat rasa kemanusiaan masyarakat di manado masih rendah PERSATUAN INDONESIA II I a) Terdapatnya UUD dan pancasila yang menegaskan bahwa konsep Negara Indonesia terdiri dari rasa persatuan. Serta adanya slogan ‘Bhineka Tunggal Ika’ yang artinya berbeda- beda tapi tetap satu. b) Kurangnya rasa persatuan uyang dimiliki warga Negara guna meningkatkan kesejahteraan umum dan meningkatkan perdamaian di Indonesia. c) Terdapatnya beribu-ribu suku di Indonesia harusnya membuat warga Negara menjadi lebih menghargai persatuan dan perdamaian Negara, dan menjadi sadar bahwa memang Indonesia dibentuk dari perbedaan dan kekayaan suku. d) Banyak oknum oknum yang memikirkan kepentingan sendiri dan bertujuan untuk merusak persatuan dan perdamaian a) Tenaga kesehatan bersatu dalam menyelesaikan kasus atau penyakit yang di derita oleh pasiennya b) Sarana dan prasarana yang ada terkadang tidak memungkinkan untuk para tenaga kesehatan bersatu untuk membantu pasien c) Setiap tenaga kesehatan ditanamkan dalam diri mereka pentingnya rasa persatuan d) Banyaknya tenaga kesehatan asing dapat mengganggu rasa persatuan antara para pelayan kesehatan di Indonesia a) Persatuan di manado terlihat dari rukunnya masyarakat hidup padahal memiliki agama yang berbeda b) Konflik antar agama terkadang menyulut perpecahan c) Meskipun banyak turis yang datang ke kota tsb, seharusnya warganya tetap menggalangkan persatuan dengan masyarakatnya sendiri d) Watak keras yang dimiliki masyarakat timur dapat menurunkan rasa persatuan warga

Upload: ksharfina

Post on 27-Nov-2015

74 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

pancasila semester 5

TRANSCRIPT

Page 1: Tabel Swot Pancasila Manado

RIZKY AMALIA SHARFINA (1102011239) – B5

ANALISA STRATEGI SITUASI DAN KONDISI PENDIDIKAN PANCASILA TERHADAP KONSEPSI NEGARA & NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA DENGAN STUDI KASUS TENTANG HINDARI PENYALAHGUNAAN ANGGARAN DAN PRAKTIK KORUPSI DALAM MEMAJUKAN KESEJAHTERAAN UMUM DI KOTA MANADO

Strategi Pancasila Memajukan Kesejahteraan Umum Kesehatan Masyarakat Kota Manado1 2 3

KETUHANAN YANG MAHA ESA

I

a) Semua warga negara menganut satu agama yang mengajarkan perbuatan baik terhadap sesama dan mementingkan kepentingan bersama serta tidak saling merugikan satu sama lainnya.

b) Tidak mengamalkan kebaikan sesuai agama yang dianut dan tidak mementingkan kepentingan bersama banyak dilakukan oleh masyarakat.

c) Meningkatkan rasa ketuhanan warga negara dengan mengajak mereka agar lebih memikirkan kepentingan umum dan kesejahteraan umum.

d) Rendahnya rasa takut dan taat masyarakat kepada tuhan, menjadikan peningkatan kesejahteraan umum sulit dicapai.

a) Setiap pelayan kesehatan percaya dengan adanya Tuhanb) Banyak pelayan kesehatan yang lebih mementingkan kepentingan

pribadi dibanding ibadah atau Tuhannyac) Menerapkan ilmu-ilmu agama sebagai dasar dalam setiap perlakuan

yang diberikan pelayan kesehatan terhadap pengguna jasa kesehatand) Banyak pelayan kesehatan yang tidak menggunakan ilmu agama

sebagai dasar dalam melakukan pelayanan kesehatan

a) Tersedianya sarana dan fasilitas untuk beribadah untuk berbagai macam keyakinan yang diabut oleh masyarakat manado.

b) Kurangnya fasilitas peribadatan untuk kaum yang menganut agama minoritas, karena perbandingan jumlah fasilitasnya sangat besar.

c) Manado mampu mempertahankan budaya beragama dan rasa toleransi yang besar antar agama.

d) Penduduk yang menganut agama minoritas merasa kurangnya fasilitas untuk beribadah sesuai agama yang dianutnya.

KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB

II

a) Pendidikan yang didapat sejak dini tentang nilai nilai kemanusiaan dapat membantu meningkatkan rasa kemanusiaan dan peduli terhadap sesama gunu meningkatkan kesejahteraan umum warga.

b) Masih banyaknya orang yang berpikiran bahwa keadilan adalah dengan menyamaratakan semua status social.

c) Meningkatkan kepedulian warga Negara terhadap masih rendahnya kesejahteraan umum di Indonesia.

d) Rendahnya jumlah warga negara yang memikirkan kesejahteraan umum dan keadilan terhadap warga negara lain serta hanya mementingkan kepentingannya sendiri.

a) Pelayan kesehatan harus bersikap adil dalam melakukan pelayanan jasa kesehatan

b) Kurangnya fasilitas dan anggaran untuk menerapkan keadilan dalam melakukan pelayanan kesehatan

c) Keadilan dalam melakukan pelayanan jasa kesehatan terdapat di dalam undang-undang kesehatan

d) Terdapat beberapa pelayan kesehatan yang tidak menerapkan keadilan dalam melakukan pelayanan kesehatan

a) Rasa kemanusiaan dan prinsip keadilan dalam bermasyarakat diatur oleh undang undang

b) Rasa kemanusiaan pada masyarakat manado masih rendahc) Masyarakat manado harusnya mendapatkan perlakuan yang samad) Perbedaan agama terkadang membuat rasa kemanusiaan

masyarakat di manado masih rendah

PERSATUAN INDONESIA III

a) Terdapatnya UUD dan pancasila yang menegaskan bahwa konsep Negara Indonesia terdiri dari rasa persatuan. Serta adanya slogan ‘Bhineka Tunggal Ika’ yang artinya berbeda-beda tapi tetap satu.

b) Kurangnya rasa persatuan uyang dimiliki warga Negara guna meningkatkan kesejahteraan umum dan meningkatkan perdamaian di Indonesia.

c) Terdapatnya beribu-ribu suku di Indonesia harusnya membuat warga Negara menjadi lebih menghargai persatuan dan perdamaian Negara, dan menjadi sadar bahwa memang Indonesia dibentuk dari perbedaan dan kekayaan suku.

d) Banyak oknum oknum yang memikirkan kepentingan sendiri dan bertujuan untuk merusak persatuan dan perdamaian di Indonesia, serta menggaggu tercapainya kesejahteraan umum.

a) Tenaga kesehatan bersatu dalam menyelesaikan kasus atau penyakit yang di derita oleh pasiennya

b) Sarana dan prasarana yang ada terkadang tidak memungkinkan untuk para tenaga kesehatan bersatu untuk membantu pasien

c) Setiap tenaga kesehatan ditanamkan dalam diri mereka pentingnya rasa persatuan

d) Banyaknya tenaga kesehatan asing dapat mengganggu rasa persatuan antara para pelayan kesehatan di Indonesia

a) Persatuan di manado terlihat dari rukunnya masyarakat hidup padahal memiliki agama yang berbeda

b) Konflik antar agama terkadang menyulut perpecahanc) Meskipun banyak turis yang datang ke kota tsb, seharusnya

warganya tetap menggalangkan persatuan dengan masyarakatnya sendiri

d) Watak keras yang dimiliki masyarakat timur dapat menurunkan rasa persatuan warga

KERAKYATAN YANG DIPIMPIN OLEH HIKMAT KEBIJAKSANAAN DALAM PERMUSYAWARATAN PERWAKILAN

IV

a) Wakil rakyat harus merupaka orang yang bersungguh-sunggguh untuk memikirkan rakyat dan kesejahteraannya, hal ini diatur melalu undang undang.

b) Pemimpin di negeri ini kebaanyakan hanya mengambil keputusan berdasarkan kepentingan pribadi dan partai bukannya memikirkan tentang kepentingan rakyat padahal mereka adalah wakil rakyat.

c) Seleksi ketat dalam menentukan siapa saja wakil rakyat seharusnya dapat menyngkirkan orang-orang yang hanya berambisi memperkaya dirinya bukan memperkaya negeri.

d) Banyaknya kasus korupsi di negeri ini yang dilakukan oleh para wakil rakyat sangat berpengaruh terhadap rendahnya kesejahteraan rakyat Indonesia.

a) Pemerintah menyediakan sarana-sarana pembelajaran bagi warga negara yang ingin belajar menjadi tenaga kesehatan

b) Mahalnya biaya pembelajaran menjadikan masyarakat dari golongan bawah sulit untuk mendapatkan pengajaran

c) Adanya beasiswa bagi masyarakat yang kurang mampu namun berprestasi

d) Kurang ratanya pembagian beasiswa tersebut

a) Pemimpin yang bijaksana dan musyawarah dapat menajdi contoh baik bagi masyarakat

b) Kurangnya musyawarah yang dilakukan para pemimpin dalam mengambil keputusan

c) Pemimpin memusyawarahkan segala keputusan yang akan diambil dengan masyarakatnya

d) Masyarakat kurang mau bermusyawarah dengan para pemimpin dan wakil rakyatnya

KEADILAN SOSIAL BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA

V

a) Adanya pasal yang menjamin tentang keadilan social dan kesejahteraan umum dijamin oleh Negara.

b) Adanya perbedaan tentang prinsip keadilan yang dimiliki oleh setiap warga Negara.c) Penyamaan dan peningkatan sarana dan prasarana di suatu daerah dan daerah daerah atau

minimal dibuat menjadi layakd) Keadilan sosial dan kesejahteraan umum sulit dicapai karena kebanyakan dari warga

negara hanya memikirkan kepentingannya sendiri

a) Tersebarnya unit layanan kesehatan dan tenaga kesehatan di seluruh wilayah Indonesia

b) Tidak samanya fasilitas dan sarana kesehatan di seluruh wilayah Indonesia

c) Menyebar tenaga kesehatan dan fasilitas kesehatan ke tempat-tempat pedalaman

d) Sulitnya akses tenaga kesehatan untuk masuk ke daerah pedalaman

a) Terpenuhinya kebutuhan-kebutuhan pokok pada mayoritas masyarakatnya

b) Kurangnya akses untuk menyebar kebutuhan kebutuhan pokok tersebut ke daerah pedalaman

c) Adanya ketidakadilan dalam memenuhi kebutuhan warganyad) Adanya intervensi dari pihak luar

Page 2: Tabel Swot Pancasila Manado