telaah tesis kel 7

5
Tugas Telaah Tesis – Telaahan Kelompok 7 PPS Magister Kesehatan Masyarakat Mitra Lampung 2015 . . . . . . . . . . . . . . Hal. 1 / 3 Judul Telaah : FAKTOR- FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENIMBANGAN BALITA DI POSYANDU DALAM MEMANTAU PERTUMBUHAN BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ADILUWIH KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN 2013 Penelaah : Iman Aulia (136131024) M. Rizki Ramadhan (136131025) ----------------------------------------------------------------- ----------------------------------------------- 1. Komponen Telaah : Judul Faktor- Faktor Yang Berhubungan Dengan Penimbangan Balita Posyandu Dalam Memantau Pertumbuhan Balita Di Wilayah Kerja Puskesmas Adiluwih Kabupaten Pringsewu Tahun 2013Telaah : Setuju Alasan : Menggambarkan topik penelitian Sesuai dengan Tujuan Penelitian 2. Komponen Telaah : Pengarang Surmiasih; Mahasiswa Program Pascasarjana Magister Kesehatan Masyarakat STIKES Mitra Lampung Telaah : Setuju Alasan : Telah mencantumkan nama dan identitas pengarang secara jelas 3. Komponen Telaah : Abstraksi Pemantauan pertumbuhan merupakan rangkaian kegiatan yang terdiri penilaian pertumbuhan anak secara teratur melalui penimbangan setiap bulan, pengisian Kartu Menuju Sehat, penilaian status pertumbuhan berdasarkan kenaikan berat badan. Perlunya melakukan pemantauan pada balita agara dapat mendeteksi apabila ada penyimpangan pertumbuhan dan perkembangan dapat di tanggulangi sedini mungkin. Kurangnya pemantauan pertumbuhan dan perkembangan ditandai masih rendahnya cakupan penimbangan balitya di posyandu. Balita yang melakukan penimbangan sebesar 64,30% dan masih ada 35,70% balita yang tidak terpantau pertumbuhan dan perkembangannya. Tujuan penelitian mengetahui faktor- faktor uyang berhubungan dengan penimbangan balita di posyandu di wilayah kerja Puskesmas Adiluwih. Jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan Cross Sectional. Penelitian dilakukan di wilayah kerja puskesmas Adiluwih dengan sampel ibu yang memilik balita usia 0-5 tahun. Hasil analisis menggunakan chi Suare menunjukan ada hubungan yang signiofikan penimbangan balita di posyandu dilihat dari variabel pengetahuan (P value= 0,00), Pendidikan (P value=

Upload: riski-ramadhan

Post on 14-Dec-2015

272 views

Category:

Documents


15 download

DESCRIPTION

telaah tesis

TRANSCRIPT

Page 1: Telaah Tesis Kel 7

Tugas Telaah Tesis – Telaahan Kelompok 7 PPS Magister Kesehatan Masyarakat Mitra Lampung 2015 . . . . . . . . . . . . . . Hal. 1 / 3

Judul Telaah : FAKTOR- FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENIMBANGAN BALITA DI POSYANDU DALAM MEMANTAU PERTUMBUHAN BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ADILUWIH KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN 2013

Penelaah : Iman Aulia (136131024) M. Rizki Ramadhan (136131025)

----------------------------------------------------------------------------------------------------------------

1. Komponen Telaah : Judul“Faktor- Faktor Yang Berhubungan Dengan Penimbangan Balita Posyandu

Dalam Memantau Pertumbuhan Balita Di Wilayah Kerja Puskesmas Adiluwih Kabupaten Pringsewu Tahun 2013”

Telaah : SetujuAlasan : Menggambarkan topik penelitian

Sesuai dengan Tujuan Penelitian

2. Komponen Telaah : PengarangSurmiasih; Mahasiswa Program Pascasarjana Magister Kesehatan Masyarakat STIKES Mitra Lampung

Telaah : SetujuAlasan : Telah mencantumkan nama dan identitas pengarang secara jelas

3. Komponen Telaah : AbstraksiPemantauan pertumbuhan merupakan rangkaian kegiatan yang terdiri penilaian

pertumbuhan anak secara teratur melalui penimbangan setiap bulan, pengisian Kartu Menuju Sehat, penilaian status pertumbuhan berdasarkan kenaikan berat badan. Perlunya melakukan pemantauan pada balita agara dapat mendeteksi apabila ada penyimpangan pertumbuhan dan perkembangan dapat di tanggulangi sedini mungkin. Kurangnya pemantauan pertumbuhan dan perkembangan ditandai masih rendahnya cakupan penimbangan balitya di posyandu. Balita yang melakukan penimbangan sebesar 64,30% dan masih ada 35,70% balita yang tidak terpantau pertumbuhan dan perkembangannya.

Tujuan penelitian mengetahui faktor- faktor uyang berhubungan dengan penimbangan balita di posyandu di wilayah kerja Puskesmas Adiluwih. Jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan Cross Sectional. Penelitian dilakukan di wilayah kerja puskesmas Adiluwih dengan sampel ibu yang memilik balita usia 0-5 tahun.

Hasil analisis menggunakan chi Suare menunjukan ada hubungan yang signiofikan penimbangan balita di posyandu dilihat dari variabel pengetahuan (P value= 0,00), Pendidikan (P value= 0,024), sikap (P value= 0,00), jarak rumah dengan Posyandu (P value= 0,005), PMT (P value= 0,030), kehadiran petugas kesehatan (P value= 0,001), peran kader (P value= 0,034) dan dukungan tokoh masyarakat (P value= 0,001). Hasil Analisis Multivariat dengan Regresi Logistic variabel yang paling dominan berhubungan dengan penimbangan balita adalah pengetahuan di tunjukan dengan P value 0,000 dan nilai OR sebesar 41,066.

Saran penelitian perlu meningkatkan pengetahuan dengan penyuluhan tentang penimbangan balita sehingga masyarakat lebih mengerti dan lebih memahami pemantauan pertumbuhan balita sehingga partisipasi dalam penimbangan balita di posyandu dapat meningkat.

Telaah : SetujuAlasan : Mencantumkan semua komponen abstraksi, yakni : IMRAD

(Introduction, Methods, Results, Discussion).

Page 2: Telaah Tesis Kel 7

Tugas Telaah Tesis – Telaahan Kelompok 7 PPS Magister Kesehatan Masyarakat Mitra Lampung 2015 . . . . . . . . . . . . . . Hal. 2 / 3

4. Komponen Telaah : Alasan PenelitianTidak mencapai target.

Telaah : SetujuAlasan : Alasan penelitian sudah mendukung permasalahan dan tujuan penelitian.

5. Komponen Telaah : Tujuan PenelitianMengetahui faktor faktor yang berhubungan dengan penimbangan balita di posyandu dalam memantau pertumbuhan Balita di wilayah Kerja Puskesmas Adiluwih tahun 2013

Telaah : SetujuAlasan : Tujuan telah dapat menggambarkan topik dan permasalahan penelitian

6. Komponen Telaah : Pertanyaan PenelitianTelaah : SetujuAlasan : Pertanyaan penelitian telah diungkapkan secara jelas pada halaman 11

(1.3 Pertanyaan Penelitian) “ Bagaimana hubungan penimbangan balita dilihat dari (presdisposing factor) yang meliputi pengetahuan, pendidikan, sikap ibu, (enabling factor) jarak rumah dengan posyandu, pemberian PMT, dan (reinforcing factor) peran kader, kehadiran petugas kesehatan dan dukungan tokoh masyarakat dalam penimbangan?Faktor manakah yang paling dominan berhubungan dengan penimbangan balita di posyandu dalam memantau pertumbuhan balita di Wilayah Kerja Puskesmas Adiluwih tahun 2013.

7. Komponen Telaah : Pustaka yang mendasari dan relevanTelaah : SetujuAlasan : Telah dilengkapi dengan kepustakaan dan landasan teori yang relevan,

8. Komponen Telaah : Desain Penelitian Jenis penelitian adalah kuantitatif dengan pendekatan cross sectional

Telaah : SetujuAlasan : karena penelitian meneliti ada atau tidak nya hubungan, kemudian

variabel yang diteliti dalam peneltian ini juga dapat dapat diukur pada satu waktu ataupun pada saat yang bersamaan.

9. Komponen Telaah : Lokasi dan waktu PenelitianTelaah : SetujuAlasan : Lokasi penelitian dilakukan di wilayah kerja puskesmas Adiluwih

kabupaten Pringsewu dan dilaksanakan pada bulan juli-agustus 2013

Komponen Telaah : Populasi PenelitianTelaah : SetujuAlasan : Semua ibu yang memilik anak usia balita di Wilayah Kerja Puskesmas

Adiluwih, dan jumlah populasi juga disebutkan.10. Komponen Telaah : Kriteria Pemilihan Populasi

Telaah : SetujuAlasan : Penelitian ini telah menjelaskan kriteria pemilihan populasi

penelitiannya.

11. Komponen Telaah : Teknik sampling dan Perkiraan besar sampelTelaah : SetujuAlasan : teknik sampling yang digunakan adalah proposional random sampling.

Yaitu pengambilan sampel dengan memperhatikan proporsi jumlah sub sub populasi. Perkiraan besar sampel menggunakan rumus

12. Komponen Telaah : Teknik Pengumpulan DataTelaah : Setuju

Page 3: Telaah Tesis Kel 7

Tugas Telaah Tesis – Telaahan Kelompok 7 PPS Magister Kesehatan Masyarakat Mitra Lampung 2015 . . . . . . . . . . . . . . Hal. 3 / 3

Alasan : menggunakan data primer untuk variabel perilaku ibu meliputi pengetahuan, pendidikan, sikap,jarak rumah, PMT, peran kader, kehadiran petugas kesehatandan dukungan tokoh masyarakat.alat pengambilan data menggunakan kuesioner.

13. Komponen Telaah : Deffinisi OperasionalTelaah : SetujuAlasan : Penelitian ini sudah mencantumkan definisi operasional penelitiannya,

secara jelas sesuai variabel dependen dan independennya.

14. Komponen Telaah : Rencana Pengolahan dan Analisis DataTelaah : SetujuAlasan : Pengolahan data penelitian menggunakan program komputer. Tahap

analisis data menggunakan, bivariat dan multivariat.

15. Komponen Telaah : Batas Kemaknaan dan kekuatan PenelitianTelaah : SetujuAlasan : Pada hasil penelitian ini sudah mencantumkan nilai p value, OR, dan

nilai 95% CI Pada masing-masing variabel yang diteliti

16. Hasil, memuat:a. Tabel deskripsi subyek penelitian sudah dicantumkan secara tepat dan informative.b. Tabel dan ilustrasi ditulis dengan tepat dan informatifc. Semua hasil penelitian yang penting sudah dicantumkand. Hasil Uji statistik sudah memuat nilai p value, OR, dan interval kepercayaane. Dalam pembahasan telah disertakan komentar dan pendapat dari variabel penelitian.

17. Diskusia. penelitian ini sudah membahas semua hal yang relevan dari variabel penelitian yang

terdapat di tabel yang terdiri dari variabel dependen yaitu penimbangan balita di posyandu dan variabel independen yaitu pengetahuan, Pendidikan, sikap, jarak rumah dengan Posyandu, PMT, dukungan tokoh masyarakat, peran kader, kehadiran petugas kesehatan

b. Sudah menghubungkan antara teori dan hasil penelitianc. Sudah mengemukakan keterbatasan penelitian dan kemungkinan dampaknya terhadap

hasild. Hasil analisa multivariate didaptkan variabel yang dominan berhubungan dengan

penimbangan balita diposyandu adalah variabel pengetahuan, yaitu dengan OR = 41,066.e. Penelitian ini telah mengemukakan kesimpulan yang sahih berdasarkan data penelitianf. Sudah mengemukakan saran bagi pihak terkait dan peneliti selanjutnya

18. Ucapan terima kasiha. Sudah ditujukan kepada orang yang tepatb. Dinyatakan secara wajar.

19. Daftar Pustakaa. Semua yang tertulis di daftar pustaka tertera di naskahb. Daftar pustaka tidak disusun secara urut

20. Lain-laina. Bahasa yang enak dibaca, informatif, hemat kata, dan efektifb. Tulisan telah menggunakan ejaan bahasa yang baku