tr kolostrum

Upload: afra-nafiul-ilma-q

Post on 07-Jul-2018

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    1/15

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1. Latar Belakang

    Produk sekresi tahap awal kelenjar susu setelah melahirkan yaitu kolostrum

    (colostrum). “Pada masa tenggang waktu, ASI berubah dari kolostrum yang diproduksi

    sebelumnya, yang akan menjadi antibodi bagi bayi, melindunginya dari kumankuman

    yang masuk ke dalam tubuhnya, lalu menjadi campuran kolostrum dan susu, yang pada

    akhirnya berubah menjadi susu murni! ("ee, #$$%&').

    olostrum mengandung banyak gi*i dan antibodi yang sangat berman+aat bagi bayi.

    “omposisi khas dengan adanya immunoglobulin yang bertahan selama beberapa hari.

    agi bayi, kolostrum menyajikan antibodi yang sudah siap, dan beberapa spesies akan

    terserap lewat usus, meskipun hanya selama beberapa hari pada tahap awal

    kehidupannya! (-ak+oeld dkk., #$$#&%$). Selanjutnya Sutomo dan Anggraini

    (#$$$) menyatakan “bayi yang mendapatkan kolostrum terbukti jarang menderita

    sakit dan in+eksi, karena kolostrum mengandung berbagai *at antibodi yang sangat

     berman+aat bagi kesehatan bayi!. anyak para ibu yang belum mengetahui man+aat

    kolostrum. Sutomo dan Anggraini (#$$$) menyatakan “sayangnya belum banyak 

     para ibu yang mengetahui man+aat kandungan kolostrum karena bentuknya yang mirip

    ASI sehingga banyak para ibu membuang kolostrum!

    1.2 Rumusan Masalah

    a. Anatomi dan +isiologi papilla mammae

     b. /e+inisi kolostrum

    c. -ekanisme hisap bayi

    d. andungan kolostrume. -an+aat kolostrum

    1.3 Tujuan

    a. 0ntuk mengetahui anatomi dan dari +isiologi papilla mammae

    . 0ntuk mengetahui mekanisme kolustrum

    BAB II

     Kolostrum Page 1

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    2/15

    PEMBAHA!AN

    2.1 Anat"m# Mammae

    Payudara adalah 1rgan tubuh yang terletak bagian bawah kulit dan di atas otot dada.

    2ungsi dari payudara adalah memproduksi susu untuk nutrisi bayi. /engan kata lain,

     payudara terletak di dinding depan +asia super+isialis antara tulang dada sampai tulang iga

    ke enam, bentuknya cembung ke depan ber3ariasi dan di tengahnya terdapat putting susu

    yang terdiri dari kulit dan jaringan erektil (-aryunani, #$$). . Payudara manusia

     berbentuk kerucut tapi sering kali berukuran tidak sama.Payudara dewasa beratnya kira

    kira #$$ gram, yang umumya lebih besar dari yang kanan. Pada waktu hamil payudara

    membesar, mencapai 4$$ gram pada waktu menyusui mencapai 5$$ gram.

      6ambar7 Anatomi mammae

    Ada tiga bagian utama payudara, yaitu &

    . orpus (badan),

    orpus al3eolus, yaitu unit terkecil yang memproduksi susu. agian dari al3eolus adalah

    sel aciner, jaringan lemak, sel plasma, sel otot polos dan pembuluh darah. 8obulus, yaitu

    kumpulan dari al3eolus. 8obus, yaitu beberapa lobulus yang berkumpul menjadi 9#$

    lobus pada tiap payudara. ASI disalurkan dari al3eolus ke dalam saluran kecil (duktulus),

    kemudian beberapa duktus bergabung membentuk saluran yang lebih besar (duktus

    lakti+erus).

    . Areola

     Kolostrum Page 2

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    3/15

      agian yang kehitaman di tengah /aerah lingkaran yang terdiri dari kulit yang

    longgar mengelilingi putting susu dan mengalami pigmentasi. /iameter #,9 cm

    ( tregantung dari setiap wanita). Areola disusun oleh urat otot yang lembut dan

    merupakan sebuah jaringan yang tebal berupa urat sara+ berada diujungnya. erwarna

    merah muda pada wanita yang berkulit cerah, lebih gelap pada wanita yang berkulit

    coklat sampai hitam dan gelap selama masa kehamilan : menyusui. Pada daerah areola

    terdapat beberapa minyak yang dihasilkan oleh kelenjar montgomery. elenjar ini dapat

     berbentuk gelombang ; gelombang naik dan sensiti+ terhadap siklus mentruasi seorang

    wanita. elenjar ini bekerja untuk melindungi dan meminyaki putting susu selama

    menyusui. /i daerah areola terletak kira ; kira #$ glandula sebacea. Pada kehamilan

    aerola akan mebesar dan disebut tuberculum -ontgomery.

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    4/15

    mempunyai satu bukaan ke arah puting (duktus eksretorius). =iap lobus dibagi menjadi

    9$'9 lobulus, yang bermuara ke dalam suatu duktus yang mengalirkan isinya ke dalam

    duktus aksretorius lobus itu. /iantara kelenjar susu dan +asia pektoralis, juga diantara

    kulit dan kelenjar tersebut mungkin terdapat jaringan lemak. /iantara lobulus tersebut ada

     jaringan ikat yang disebut ligamentum >ooper yang merupakan tonjolan jaringan

     payudara yang bersatu dengan lapisan luar +asia super+isialis yang ber+ungsi sebagai

    struktur penyokong dan memberi rangka untuk payudara.

    $askular#sas# %a&a %a%#lla mammae'

    . >abangcabang per+orantes a.mammaria interna. >abangcabang I, II, III, dan I? dari

    a. mammaria interna menembus dinding dada dekat pinggir sternum pada interkostal

    yang sesuai, menembus m.pektoralis mayor dan memberi pendarahan tepi medial

    glandula mamma.

    #.   @ami pektoralis a. thorakoakromialis Arteri ini berjalan turun diantara m. pektoralis

    minor dan m. pektoralis mayor. Pembuluh ini merupakan pembuluh utama m.

     pektoralis mayor, arteri ini akan mendarahi glandula mamma bagian dalam (deep

    sur+ace).

    abangcabang per+orantes 3. mammaria interna ?ena ini merupakan 3ena terbesar 

    yang mengalirkan darah dari payudara. ?ena ini bermuara pada 3. mammaria

    interna yang kemudian bermuara pada 3. innominata.

     b.  >abangcabang 3. aksillaris yang terdiri dari 3. thorakoakromialis, 3. thorakalis

    lateralis dan 3. thorakodorsalis.

     Kolostrum Page 4

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    5/15

    c. 3ena kecil yang bermuara pada 3. interkostalis. ?ena interkostalis bermuara pada 3.

    3ertebralis, kemudian bermuara pada 3. a*ygos (melalui 3ena3ena ini metastase

    dapat langsung terjadi di paru)

    !#stem l#m(at#k %a&a %a)u&ara terr# &ar#'

      .  Pembuluh getah bening Pembuluh getah bening aksilla &

    Pembuluh getah bening aksilla ini mengalirkan getah bening dari daerah daerah

    sekitar areola mamma, kuadran lateral bawah dan kuadran lateral atas payudara.

    Pembuluh getah bening mammaria interna& Saluran lim+e ini mengalirkan getah bening

    dari bagian dalam dan medial payudara. Pembuluh ini berjalan di atas +asia pektoralis lalu

    menembus +asia tersebut dan masuk ke dalam m. pektoralis mayor. 8alu jalan ke medial

     bersamasama dengan sistem per+orantes menembus m. interkostalis dan bermuara ke

    dalam kelenjar getah bening mammaria interna. /ari kelenjar mammaria interna, getah

     bening mengalir melalui trunkus lim+atikus mammaria interna. Sebagian akan bermuara

     pada 3. ka3a, sebagian akan bermuara ke duktus thorasikus (untuk sisi kiri) dan duktus

    lim+atikus dekstra (untuk sisi kanan). Pembuluh getah bening di daerah tepi medial

    kuadran medial bawah payudara. Pembuluh ini berjalan bersamasama 3asa epigastrika

    superior, menembus +asia rektus dan masuk ke dalam kelenjar getah bening preperikardial

    anterior yang terletak di tepi atas dia+ragma di atas ligamentum +alsi+orm. elenjar grtah

     bening ini juga menampung getah bening dari dia+ragma, ligamentum +alsi+orme dan

     bagian anterosuperior hepar. /ari kelenjar ini, lim+e mengalir melalui trunkus lim+atikus

    mammaria interna.

    Payudara mengalami < macam perubahan yang dipengaruhi hormon. Perubahan

     pertama ialah mulai dari masa hidup anak melalui masa pubertas, masa +ertilitas, sampai

    ke klimakterium dan menopause. Sejak pubertas, pengaruh estrogen dan progesteron yang

    diproduksi o3arium dan juga hormon hipo+ise, telah menyebabkan duktus berkembang

    dan timbulnya asinus. Perubahan kedua adalah perubahan sesuai dengan daur menstruasi.

    Sekitar hari kedelapan menstruasi payudara jadi lebih besar dan pada beberapa hari

    sebelum menstruasi berikutnya terjadi pembesaran maksimal. kadangkadang timbul

     benjolan yang nyeri dan tidak rata. Selama beberapa hari menjelang menstruasi, payudara

    menjadi tegang dan nyeri sehingga pemeriksaan +isik, terutama palpasi, tidak mungkin

    dilakukan. Pada waktu itu pemeriksaan +oto mammogram tidak berguna karena kontras

    kelenjar terlalu besar. egitu menstruasi mulai, semuanya berkurang. 9 Perubahan ketiga

    terjadi pada waktu hamil dan menyusui. Pada kehamilan, payudara menjadi besar karena

     Kolostrum Page 5

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    6/15

    epitel ductus lobul dan ductus al3eolus berploli+erasi, dan tumbuh ductus baru. Sekresi

    hormon prolaktin dari hipo+isis anterior memicu (trigger) laktasi. Air susu diproduksi oleh

    selsel al3eolus, mengisi asinus, kemudian dikeluarkan melalui ductus ke puting susu.

      6ambar& Sistem lim+atik 

    2.2. De(#n#s# *"l"strum

    olustrum  adalah air susu  yang pertama kali keluar. olustrum  ini disekresi oleh

    kelenjar payudara pada hari pertama sampai hari ke empat pasca persalinan. olustrum

    merupakan cairan  dengan 3iskositas  kental , lengket dan berwarna kekuningan.

    olustrum  mengandung tinggi  protein, mineral, garam, 3itamin A, nitrogen, sel darah

     putih  dan  antibodi  yang tinggi daripada ASI matur . Selain itu, kolustrum  masih

    mengandung rendah lemak  dan laktosa.

    Protein  utama pada kolustrum  adalah  imunoglobulin  (Ig6, IgA dan Ig-), yang

    digunakan sebagai *at antibodi untuk mencegah dan menetralisir bakteri, 3irus, jamur dan

     parasite. -eskipun kolostrum yang keluar sedikit menurut ukuran kita, tetapi 3olume

    kolostrum yang ada dalam payudara mendekati kapasitas lambung bayi yang berusia #

    hari. ?olume kolostrum antara 9$

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    7/15

    olostrum yaitu cairan berwarna kekuningan dan kental yang keluar pertama kali dari

    kelenjar susu seorang ibu setelah melahirkan. -aryunani (#$$%&4$) menyatakan bahwa

    “dalam ASI terkandung kolostrum, yang merupakan cairan kental dan berwarna

    kekuningkuningan yang dihasilkan oleh payudara ibu pada periode akhir atau trimester 

    ketiga kehamilan kolostrum dikeluarkan pada hari pertama setelah kelahiran!.

    Selanjutnya, elly (#$$&5#) menyatakan “kolostrum adalah cairan yang berwarna

    kekuningan banyak mengandung protein yang bergi*i dan dilengkapi imunitas yang

    melindungi bayi dari in+eksi berbahaya!.

    2.3. Mekan#sme !ekres# *"l"strum

      Pertumuhan s#stem &uktus+%eranan estr"gen'

    Selama kehamilan, sejumlah besar estrogen disekresikan oleh plasenta sehingga sistem

    duktus payudara tumbuh dan bercabang. Secara bersamaan, stroma payudara juga

     bertambah besar dan sejumlah besar lemak terdapat di dalam stroma.

    Setidaknya terdapat hormon lain yang juga penting untuk pertumbuhan system duktus&

    hormon pertumbuhan prolaktin, glukokortikoid, adrenal, dan insulin. -asingmasing

    hormon ini diketahui memainkan paling sedikit beberapa peranan dalam metabolisme,

    yang menjelaskan +ungsi hormonhormon tersebut dalam perkembangan kelenjar 

     payudara.

    Perkemangan !#stem L"ulus ,Al-e"lus+Peranan Pr"gester"n.

    Perkembangan akhir payudara menjadi organ yang menyekresi air susu juga

    memerlukan progesteron. Sekali system duktus telah berkembang, progesteron bekerja

    secara sinergistik dengan estrogen, juga dengan semua hormonhormon lain yang baru

    saja disebutkan di atas menyebabkan pertumbuhan lobules payudara, dengan pertunasanal3eolus, dan perkembangan si+atsi+at sekresi dari selsel al3eoli. Perubahanperubahan

    ini analog dengan e+ek sekresi progesteron pada endometrium uterus selama pertengahan

    akhir siklus seksual wanita.

      Permulaan laktas# Peranan Pr"lakt#n'

    Balaupun estrogen dan progesteron penting untuk perkembangan +isik kelenjar payudara

    selama kehamilan, pengaruh khusus dari kedua hormon ini adalah untuk mencegah

    sekresi sesungguhnya dari air susu. Sebaliknya, hormon prolaktin mempunyai e+ek yang

     Kolostrum Page 7

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    8/15

     berlawanan pada sekresi air susu, yaitu meningkatkannya. Cormon ini disekresikan oleh

    kelenjar hi+o+isis anterior ibu, dan konsentrasinya dalam darah ibu meningkat secara

    tetap dari minggu kelima kehamilan sampai kelahiran bayi, di mana pada saat ini

    meningkat $ sampai #$ kali dari kadar normal saat tidak hamil. onsentrasi prolaktin

    yang sangat tinggi pada akhir kehamilan.

    Selain itu, plasenta menyekresi sejumlah besar human chorionic somatomammotropin,

    yang mungkin mempunyai si+at laktogenik, jadi menyokong prolaktin dari hi+o+isis ibu

    selama kehamilan. Balaupun begitu,karena e+ek supresi dari estrogen dan progesteron,

    hanya beberapa milliliter saja cairan yang disekresikan setiap hari sampai bayi

    dilahirkan. >airan yang disekresi selama beberapa hari terakhir sebelum dan beberapa

    hari pertama setelah kelahiran disebut kolostrum; kolostrum ini terutama mengandung

     protein dan laktosa dalam konsentrasi yang sama seperti air susu, tetapi kolostrum

    tersebut hampir tidak mengandung lemak, dan kecepatan maksimal pembentukannya

    adalah sekitar $$ kecepatan pembentukan air susu selanjutnya.

      Segera setelah bayi dilahirkan, hilangnya sekresi estrogen dan progesteron dari

     plasenta yang tibatiba memungkinkan e+ek laktogenik prolaktin dari kelenjar hi+o+isis

    ibu untuk mengambil peran dalam memproduksi air susu, dan dalam sampai ' hari

    kemudian, kelenjar payudara mulai menyekresikan air susu dalam jumlah besar sebagai

     pengganti kolostrum. Sekresi kolostrum ini membutuhkan sekresi pendahuluan yang

    adekuat dari sebagian besar hormonhormon ibu lainnya, tetapi yang penting dari

    semuanya adalah hormon pertumbuhan, kortisol, hormon paratiroid dan insulin.

    Cormonhormon ini diperlukan untuk menyediakan asam amino, asam lemak, glukosa,

    dan kalsium yang diperlukan untuk pembentukan air susu.

    Setelah kelahiran bayi, kadar basal sekresi prolaktin kembali ke kadar sewaktu tidak 

    hamil. Akan tetapi setiap kali ibu menyusui bayinya, sinyal sara+ dari putting susu ke

    hipotalamus akan menyebabkan lonjakan sekresi prolaktin sebesar $ sampai #$ kali

    lipat yang berlangsung kirakira satu jam. Prolaktin ini bekerja pada payudara ibu untuk 

    mempertahankan kelenjar mammaria agar menyekresikan air susu ke dalam al3eoli

    untuk periode laktasi berikutnya. ila lonjakan prolaktin ini tidak ada atau di hambat

    karena kerusakan hipotalamus atau hipo+isis, atau bila latasi tidak dilakukan terus

    menerus, payudara akan kehilangan kemampuannya untuk memproduksi air susu dalam

    waktu minggu atau lebih. Akan tetapi, produksi air susu dapat berlangsung terus

     Kolostrum Page 8

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    9/15

    selama beberapa tahun bila anak terus mengisap, walaupun kecepatan pembentukan air 

    susu normalnya berkurang sangat banyak setelah ' sampai % bulan.

      Pengaturan sekres# %r"lakt#n "leh h#%"talamus

    Cipotalamus memegang peranan penting dalam mengatur sekresi prolaktin, seperti peran

    hipotalamus pada hampir semua hormonhormon hipo+isis anterior lainnya. Akan tetapi,

     pengaturan ini berbeda pada satu aspek& hipotalamus terutama merangsang pembentukan

    semua hormon yang lain, tetapi terutama menghambat pembentukan prolaktin.

    Akibatnya, kerusakan pada hipotalamus atau penghambatan pada sistem portal

    hipotalamus ;hipo+isis sering akan meningkatkan pembentukan prolaktin tetapi menekan

    sekresi hormonhormon hipo+isis lainnya.

    1leh karena itu diyakini bahwa sekresi prolaktin oleh hipo+isis anterior diatur secara

    keseluruhan atau hampir keseluruhan oleh sebuah +aktor penghambat yang dibentuk di

    dalam hipotalamus dan di trans+or ke hipo+isis anterior melalui sistem portal

    hipotalamushipo+isis. 2aktor ini disebut hormon penghambat prolaktin. Campir dapat

    dipastikan bahwa hormon ini sama dengan dopamin katekolamin, yang diketahui di

    sekresi oleh sara+ arkuatus dari hipotalamus dan dapat menurunkan sekresi prolaktin

    sebanyak $ kali lipat.

      Pr"ses ejeks# /Let0D"n &alam sekres# a#r susu+(ungs# "ks#t"s#n

    air susu secara kontinu disekresikan ke dalam al3eoli payudara, tetapi air susu tidak 

    dapat mengalir dengan mudah dari al3eoli ke dalam sistem duktus dan, oleh karena itu

    tidak menetes secara kotinu dari puting susu. Sebaliknya, air susu harus di ejeksikan dari

    al3eoli ke dalam duktus sebelum bayi dapat memperolehnya. Proses ini disebabkan oleh

    gabungan re+leks neurogenik dan hormonal yang melibatkan hormon hipo+isis posterior,

    oksitosin, sebagai berikut.

    etika bayi mengisap, bayi sebenarnya tidak menerima susu untuk setengah menit

     pertama kemudian. Impuls sensorik pertama harus di tranmisikan melalui sara+ somatik 

    dari puting susu ke medula spinalis ibu dan kemudian ke hipotalamus ibu, yang

    menyebabkan sinyal sara+ yang membantu sekresi oksitosin pada saat yang bersamaan

    ketika hipotalamus menyekresi prolaktin. 1ksitosin kemudia di bawa dalam darah ke

    kelenjar payudara, tempat oksitosin menyebabkan selsel mioepitel (yang mengelilingidinding luar al3eoli) berkontraksi,dengan demikian mengalirkan air susu dari al3eoli ke

     Kolostrum Page 9

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    10/15

    dalam duktus pada tekanan D$ sampai #$ mmCg. emudian isapan bayi menjadi

    e+ekti+ dalam mengalirkan air susu. Eadi, dalam waktu

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    11/15

    =ehnik menyusui yang baik adalah apabila kalang payudara sedapat mungkin

    semuanya masuk ke dalam mulut bayi, tetapi hal ini tidak mungkin dilakukan pada

    ibu yang kalang payudaranya besar. 0ntuk itu maka sudah cukup bila rahang bayi

    supaya menekan sinus lakti+erus yang terletak di puncak kalang payudara di belakang

     puting susu. =idak dibenarkan bila rahang bayi hanya menekan puting susu saja,

    karena bayi hanya dapat mengisap susu sedikit dan pihak ibu akan timbul lecetlecet

     pada puting susunya.

    Puting susu yang sudah masuk ke dalam mulut dengan bantuan lidah, di mana

    lidah dijulurkan di atas gusi bawah puting susu ditarik lebih jauh sampai pada

    oro+aring dan rahang menekan kalang payudara di belakang puting susu yang pada

    saat itu sudah terletak pada langitlangit keras (palatum durum). /engan tekanan bibir dan gerakan rahang secara berirama, maka gusi akan menjepit kalang payudara dan

    sinus lakti+erus, sehingga air susu akan mengalir ke puting susu, selanjutnya bagian

     belakang lidah menekan puting susu pada langitlangit yang mengakibatkan air susu

    keluar dari puting susu. >ara yang dilakukan oleh bayi ini tidak akan menimbulkan

    cedera pada puting susu.

     

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    12/15

    . Pengeluaran ASI (1ksitosin)

    Apabila bayi disusui, maka gerakan menghisap yang berirama akan menghasilkan

    rangsangan sara+ yang terdapat pada glandula pituitaria posterior, sehingga keluar

    hormon oksitosin. Cal ini menyebabkan selsel miopitel di sekitar al3eoli akan

     berkontraksi dan mendorong ASI masuk dalam pembuluh ampula. Pengeluaran

    oksitosin selain dipengaruhi oleh isapan bayi, juga oleh reseptor yang terletak pada

    duktus. ila duktus melebar, maka secara re+lektoris oksitosin dikeluarkan oleh

    hipo+isis

    2.5. *an&ungan *"l"strum

    olostrum penting bagi bayi karena mengandung banyak gi*i dan *at*at

     pertahanan tubuh. Sommer (%'5&9) menyatakan “kolostrum dan air susu ibu yang

    awal adalah sumber 3itamin A pekat. Selama 4# bulan pertama kehidupan,

    kebanyakan bayi hampir sepenuhnya tergantung pada 3itamin A yang terdapat pada air 

    susu ibu, yang siap diserap.! Selanjutnya, -anuaba (%%5&9') menambahkan bahwa

    kolostrum “mengandung& immunoglobulin, lakto+erin, ionion ("a, >a, , Gn, 2e),

    3itamin (A, H, dan /), lemak(sic) dan rendah laktosa!. olostrum mengandung

    antibodi lebih banyak daripada ASI biasa.

    -aryunani (#$$%&4) berpendapat tentang jumlah kandungan antibodi dalam

    kolostrum yang berbeda dari hari ke hari sebagai berikut.

    olostrum merupakan cairan emas yang mengandung antibodi $' kali lebih banyak 

    dari ASI biasamatur. Cari ke mengandung 5$$ mg SigA$$cc kolostrum, hari ke#

    mengandung 4$$ mg SigA$$cc kolostrum, hari ke< mengandung $$ mg

    SigA$$cc kolostrum, dan hari ke mengandung $$ mg SigA$$cc kolostrum.

     

    andungan olustrum =ransisi ASI matur 

    Hnergi (kgkal) 9',$ 4

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    13/15

    Ig 6 (mg$$ ml) 9,% #,%

    Ig - (mg$$ ml) ', #,%

    8isosin (mg$$ ml) ,#4, #,

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    14/15

    erdasarkan uraian di atas dapat disimpulkan bahwa kolostrum sangat penting

     bagi bayi yang baru lahir. olostrum memiliki kandungan yang sangat berman+aat,

    yaitu membantu bayi tetap sehat, mudah dicerna sehingga kolostrum merupakan

    makanan pertama yang sempurna bagi bayi, membantu bayi pada awalawal buang air 

     besar, membantu ekskresi kelebihan bilirubin (*at pewarna empedu) dan membantu

    mencegah penyakit kuning bagi bayi, melawan *at*at berbahaya yang masuk ke tubuh

     bayi, melindungi saluran pecernaan bayi dari *at*at asing yang masuk ke tubuhnya,

    melindungi sel darah putih dengan konsentrasi tinggi yang ber+ungsi menghancurkan

     bakteri dan kuman penyebab penyakit, mencegah berbagai in+eksi dan mencegah

     penyakit mata (kebutaan). "amun, masih banyak para ibu yang belum mengetahui

    man+aat tersebut.

    3.2. !aran

      Semoga pembuatan dari makalah ini berguna kedepannya

    DA7TAR PU!TA*A

    elly, Paula. #$$. Buku Saku Asuhan Neonatus & Bai. Eakarta& H6>.

     Kolostrum Page 14

  • 8/19/2019 TR kolostrum

    15/15

    -ak+oeld, /jarir. -arseno,. #$$#. !amus "stilah #angan & Nutrisi. Fogyakarta& anisius.

    -anuaba, Ida agus 6de. %%5. Ilmu !ebidanan, #enakit !andungan & !eluarga

     Berencana $ntuk #endidikian Bidan. Eakarta& H6>.

    6uyton, Arthur >. Call, Eohn H. #$$'.  Buku A%ar isiologi !edokteran  Hdisi .

    Eakarta& H6>.

    Ambarwati, #$$5. Asuhan !ebidanan Nifas. Fogyakarta& -itra.

    ?errals, S. %%'. Anatomi dan isiologi 'erapan dalam !ebidanan. Eakarta & H6>.

     Kolostrum Page 15