tugas algoritma, pseudocode dan flowchart

4
A. Algoritma Pseudocode mengirimkan e-mail kepada teman dengan asumsi sudah mempunyai alamat e-mail : 1. Membuka web 2. Login e-mail 3. Ketik e-mail teman, subject, isi pesan 4. Kirim Flowchart mengirimkan e-mail kepada teman dengan asumsi sudah mempunyai alamat e-mail : Start Web Log in Ketik e-mail teman, subject,isi pesan Kirim Stop

Upload: trinsastrianisidauruk

Post on 17-Oct-2015

2.110 views

Category:

Documents


59 download

DESCRIPTION

Tugas ini berisi tentang Algoritma, Pseudocode dan Flowchart :1. Cara mengirim e-mail kepada teman dengan asumsi sudah mempunyai akun e-mail2. Meminjam buku di perpustakaan.3. Pada saat membeli buku di toko buku.4. Mendaftar menjadi Mahasiswa STIKOM Yos Sudarso Purwokerto

TRANSCRIPT

  • A. Algoritma Pseudocode mengirimkan e-mail kepada teman dengan asumsi sudah

    mempunyai alamat e-mail :

    1. Membuka web

    2. Login e-mail

    3. Ketik e-mail teman, subject, isi pesan

    4. Kirim

    Flowchart mengirimkan e-mail kepada teman dengan asumsi sudah mempunyai

    alamat e-mail :

    Start

    Web

    Log in

    Ketik e-mail teman, subject,isi pesan

    Kirim

    Stop

  • B. Algoritma Pseudocode meminjam buku di perpustakaan :

    1. Datang ke perpustakaan.

    2. Memilih buku apa yang ingin dipinjam.

    3. Memberikan buku kepada pengurus perpustakaan.

    4. Buku di data.

    5. Buku resmi dipinjam

    Flowchart meminjam buku di perpustakaan :

    Start

    Ke Perpustakaan

    Pilih Buku

    Memberikan buku

    Mendata Buku

    Cetak Resmi

    Stop

  • C. Algoritma Pseudocode pada saat membeli buku di toko biku :

    1. Memilih buku.

    2. Memberikan buku yang sudah dipilih kepada kasir.

    3. Mencari daftar harga buku

    4. Bayar sesuai dengan Total Bayar.

    5. Buku resmi dibeli.

    Flowchart pada saat membeli buku di toko buku :

    Start

    Memilih buku

    Ke kasir

    Membayar

    Cetak resmi

    Stop

  • D. Algoritma Pseudocode mendaftar menjadi mahasiswa STIKOM Yos Sudarso

    Purwokerto:

    1. Lulus dari SMA/SMA/sederajat

    2. Mengisi Formulir

    3. Registrasi

    4. Resmi masuk menjadi mahasiswa

    Flowchart mendaftar menjadi mahasiswa STIKOM Yos Sudarso Purwokerto :

    Start

    Lulus

    Mengisi formulir

    Registrasi

    Cetak Resmi

    Stop