tugas geoinformatika

Upload: erfan-dwi-sulistyan

Post on 01-Mar-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    1/26

    TUGAS

    GEOINFORMATIKA

    Diajukan untuk memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan mata kuliah

    Geoinformatika yang dibina oleh : Dedy Kurnia Sunaryo, Ir., M. Tis.

    Disusun Oleh :

    Pery Prabowo 12.25.!

    "ayu #ji Pratama 12.25.$

    %i&hi 'ardiyan 12.25.!$

    JURUSAN TEKNIK GEODESI S(1

    FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENANAAN

    INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL

    MALANG

    !"1#

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    2/26

    LEM$AR ASISTENSI

    TUGAS GEOINFORMATIKA

    )udul : Pembuatan *istem +nformasi Geografis ,ntuk -esesuaian

    Penggunaan ahan Dengan /ata 0uang di -elurahan

    /logomas Dalam "entuk ".

    okasi : -elurahan /logomas3 -e4amatan owokwaru3 -ota

    alang3 Pro6insi )awa /imur.

    7ama -elompok : Pery Prabowo 12.25.!

    "ayu #ji Pratama 12.25.$

    %i&hi 'ardiyan 12.25.!$

    No Ke%ia&an Tanda Tan%an

    1 Data Google arth Pro

    2 Proses Pemasangan G8P 9Ground 8ontrol Point

    ; 0etifikasi

    ! Digitasi Dan #tribut

    5 PO*/G+*

    < Pengolahan

    = "uat aporan "ab + *ampai "ab ++

    1

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    3/26

    1. Da&a Goo%'e Ear&( Pro

    1. Da&a )i&ra dari Goo%'e Ear&( Pro &a(un !""#

    Gambar Google arth Pro

    !. Da&a )i&ra dari Goo%'e Ear&( Pro &a(un !"1#

    Gambar Google arth Pro

    !. Proses Pe*asan%an GP +Ground on&ro' Poin&

    Gound 8ontrol Point adalah suatu titik ikat lapangan yang mengarahkan

    4itra pada lokasi sebenarnya di lapangan. 8itra yang belum terkoreksi geometrik

    tidak memiliki G8P atau titik ikat lapangan. 8itra yang seperti ini tidak dapat

    digunakan sebgai pemandu lapangan3 karena tidak dapat menunjukkan posisi

    sebenarnya dimuka bumi. 8itra yang belum terkoreksi geometrik ini perlu

    dilakukan koreksi dengan 4ara pemasangan titik ikat lapangannya.

    2

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    4/26

    Ground 8ontrol Point dapat dihasilkan dari sebuah pengukuran lapangan atau

    menggunakan peta referensi. Data lapangan dapat diambil menggunakan GP*

    dengan melakukan tra4king pada suatu lokasi tertentu yang mudah di4apai

    dilapangan serta mudah diketahui posisinya di 4itra.

    1. Proses Pe*asan%an GP +Ground on&ro' Poin&

    Gambar 8itra Google arth Pro emiliki G8P 9Ground 8ontrol Point

    !. Koordina& GP +Ground on&ro' Poin&

    /abel -oordinat G8P 9Ground 8ontrol Point

    No Eas&in% Nor&(in% Ke&eran%an

    1 . $12!2>!. G8P 1

    2 22$. $12!!!5. G8P 2

    ; ;;. $1222>. G8P ;

    !

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    5/26

    -. Re&i/iasi

    Data raster yang biasanya diperoleh dari hasil s4anning peta3 foto udara dan

    4itra satelit belum berisi informasi yang menunjukkan referensi spasial3 baik yang

    tersimpan di dalam file atau yang disimpan sebagai suatu file yang terpisah.

    *ehingga untuk menggunakan beberapa data raster se4ara bersama dengan data

    spasial yang lain yang sudah ada3 diperlukan proses georeferen4ing ke dalam

    sebuah sistem koordinat yang disebut koreksi geometrik.

    Geometrik 4itra adalah korelasi antara koordinat suatu obyek 9?3y pada

    4itra dengan koordinat 9@3A pada permukaan bumi. -oreksi geometrik

    diperlukan untuk menghilangkan distorsi geometrik pada 4itra dan juga untuk

    mendapatkan hubungan antara sistem koordinat 4itra 9baris3kolom dengan

    sistem koordinat proyeksi. -oreksi ini adalah merupakan proses mentransformasi

    koordinat titik(titik pada 4itra yang masih mengandung kesalahan geometrik

    menjadi 4itra yang benar.

    Dalam pekerjaan koreksi geometrik3 terdapat satu tahap yang dikenal

    dengan nama rektifikasi. 0ektifikasi adalah suatu proses pekerjaan untuk

    memproyeksikan 4itra yang ada ke bidang datar dan menjadikan bentuk konform

    9sebangun dengan sistem proyeksi peta yang digunakan3 juga terkadang

    mengorientasikan 4itra sehingga mempunyai arah yang benar 9rdas3 1$$1.

    ,ntuk keperluan rektifikasi 4itra satelit3 dibutuhkan beberapa koordinat titik

    kontrol lapangan sebagai bagian dari titik sekutu. -oordinat titik kontrol lapangan

    ini dapat diperoleh dari pengukuran langsung di lapangan dengan GP* atau

    interpolasi dari peta dasar yang sudah ada.

    "anyaknya titik kontrol yang harus anda buat tergantung pada kompleksitas

    dari bentuk transformasi polynomial yang ren4ananya akan anda gunakan untukmengubah dataset raster ke dalam koordinat peta. ,ntuk hasil rektifikasi yang

    baik3 anda harus menyebarkan se4ara merata titik kontrol dibandingkan dengan

    hanya memusatkannya dalam satu area.

    #da beberapa alasan untuk melakukan rektifikasi3 antara lain :

    1. ,ntuk perbandingan sebuah pi?el dalam beberapa aplikasi seperti

    perubahan yang terjadi atau pemetaan kelembaman panas 9perbandingan

    4itra yang diambil pada siang dan malam hari.

    !

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    6/26

    2. ,ntuk membangun basis data sebuah pemodelan *+G.

    ;. ,ntuk identifikasi sampel yang menga4u pada koordinat peta.

    !. ,ntuk membuat peta foto yang berskala tepat.

    5. ,ntuk keperluan tumpang susun 9o6erlay sebuah 4itra dengan data 6ektor.

    . ,ntuk membuat mosaik 4itra.

    $. "erbagai aplikasi lain yang membutuhkan identifikasi sebuah lokasi

    geografis se4ara teliti.

    Parameter tingkat keakurasian dari proses rektifikasi ini adalah nilai yang

    dipresentasikan oleh selisih antara koordinat titik kontrol hasil transformasi

    dengan koordinat titik kontrol3 yang dikenal dengan nama 0* 90oot ean

    *&uare rror. 7ilai 0* rror yang rendah akan menghasilkan hasil rektifikasi

    yang akurat. *ebagai 4ontoh3 hasil transformasi boleh jadi masih berisi kesalahan

    yang signifi4ant karena rendahnyaBsedikitnya titik 4ontrol yang dimasukkan.

    #da beberapa faktor yang mempengaruhi 0* rror ini yaitu :

    1. /ingkat ketelitian titik kontrol lapangan.

    2. /ingkat ketelitian titik kontrol 4itra.

    ;. )umlah dan distribusi letak titik 4ontrol.

    !. odel transformasi yang digunakan.

    Gambar 8itra 'asil 0ektifikasi

    0. Di%i&asi Dan A&riu&

    1. Di%i&asi

    5

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    7/26

    Pengertian Digitasi adalah merupakan proses pembentukan data yang

    berasal dari data raster menjadi data 6ektor. Dalam sistem informasi

    geografis dan pemetaan digital3 data 6ektor banyak digunakan sebagai dasar

    analisis dan berbagai proses.

    "erikut ini adalah tahapan Digitasi :

    1. angkah pertama adalah membuat shapefile 9file .shp C Pilih folder

    tempat sebagai shp pada 8atalog C lalu klik kanan C Pilih 7ew C -lik

    *hapefile.

    Gambar /ampilan 8atalog

    2. *elanjutnya akan mun4ul tampilan 8reate 7ew *hapefile C -etik

    nama *hp yang ingin di buat pada kolom 7ame C Pilih %eature /ype

    sesuai yang di inginkan 9misalkan : Polygon C -lik dit untuk

    memilih system proyeksi *hp C Pada /ampilan *patial 0eferen4e

    Propertis C -lik Proje4tion 8oordinate *ytem C -lik ,/ C -lik

    G* >! C -lik *outhren 'emisphere C Pilih one !$* C -lik Ok.

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    8/26

    Gambar /ampilan 8reate 7ew *hapefile

    Gambar /ampilan *patial 0eferen4e Properties

    ;. "erikut ini adalah tampilan *hp yang telah di buat.

    Gambar /ampilan *'P

    !. ,ntuk bias melakukkan digitasi klik #dd Data C pilih mana shp yang

    akan di masukkan klik #dd.

    Gambar /ampilan #dd Data

    =

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    9/26

    5. 'asilnya shp yang dipilih akan mun4ul pada /able Of 8ontent C

    ,ntuk mulai digitasi klik ditor C Pilih *tart diting.

    Gambar /ampilan ditor

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    10/26

    Gambar /ampilan )oint and 0elates

    2. *elanjutnya akan mun4ul tampilan )oint Data C Pilih kriteria yang

    ingin di jadikan a4uan pada pilihan nomer 1 C Pilih file yang akan di

    joint pada pilihan nomer 2 C Pilih kriteria yang akan di gabung pada

    attribute shp yang di jadikana a4uan dan harus sama dengan yang

    ingin di jointkan.

    Gambar /ampilan )oint Data

    ;. "erikut ini adalah hasil tampilan akhir )oint 0elates

    $

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    11/26

    Gambar /ampilan #ttribute

    2. POSTGIS

    PostG+* adalah suatu program3 tool3 add(on3 Spatial database extender3

    spatial database engine3 atau e?tension yang dapat menambah dukungan dalam

    pendefinisian dan pengelolaan 9fungsional unsur(unsur spasial bagi D"* objek

    relasional Postgre*E. "erikut ini adalah tahapan pembuattan postgis.

    1. angkah pertama Double klik pada F PostgresSQL (localhost:5432).#pabila Database yang dibuat adalah pertama kali3 maka serer akan

    meminta meng inputpass!ord.

    Gambar /ampilan 8onne4t to *er6er

    2. -lik kanan pada FDatabase"#e!"Database.

    1

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    12/26

    Gambar /ampilan new databse

    ;. engisi formatDatabaseC klik o$.

    Gambar /ampilan format data base

    !. *etelah pengisian format new Database3 maka akan mun4ul sebuah database

    baru dengan namaData"%ase"&anah"Longsor.

    Gambar /ampilan Data "ase

    11

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    13/26

    5. -lik tombol Q'er SQLC masukkan &uery Freate *xtension Post+,SC

    -lik e?4ute &uery.

    Gambar Euery *E

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    14/26

    Gambar /ampilan +mport shp

    #. $ua& La3oran $a I dan $a II

    $A$ I

    PENDA4ULUAN

    1.1. La&ar $e'aan%

    -elurahan /logomas merupakan salah satu -elurahan di -e4amatan

    owokwaru. -elurahan /logomas memiliki luas wilayah sebesar 1.>=.$!53>; m

    2. -elurahan ini terdiri dari $ 0 dan !> 0/. "atas administrasi -elurahan

    /logomas yaitu :

    *ebelah utara : -elurahan /unggul ulung

    *ebelah selatan : -elurahan erjosari

    *ebelah barat : Desa andungsari -e4amatan Dau

    *ebelah timur : -elurahan Dinoyo

    Gambar okasi Daerah *tudi 9-elurahan /logomas

    1;

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    15/26

    "erdasarkan kondisi eksistingnya3 di -elurahan /logomas terdapat beberapa

    perumahan baru yang masih dalam tahap pembangunan dan perkembangan.

    -awasan konser6asi yang ada di -elurahan /logomas berupa ruang terbuka hijau

    yang berada di garis sempadan sungai. -eberadaan 0/' di -elurahan /logomas

    diharapkan dapat menjaga keseimbangan perbandingan antara lahan terbangun

    dan lahan tidak terbangun. %asilitas pendidikan yang ada di -elurahan /logomas

    berupa fasilitas pendidikan informal maupun formal yang tersebar merata hampir

    di setiap 0. *arana perdagangan3 jasa serta kesehatan tersebar merata dan

    berfungsi sebagai pendukung kawasan permukiman -elurahan /logomas.

    engingat letaknya yang berada di pintu gerbang -ota alang3 -elurahan

    /logomas dilalui berbagai ma4am kendaraan dengan intensitas pergerakan yang

    tinggi terutama di )alan 0aya /logomas. )alan yang ada yaitu )alan 0aya

    /logomas merupakan jalan kolektor primer. -awasan di sepanjang )alan 0aya

    /logomas memiliki 6olume lalu lintas yang 4ukup padat sehingga sering terjadi

    tundaan(tundaan pada jam sibuk 9pea$ ho'r).

    Penggunaan lahan di sekitar jalan kolektor primer didominasi oleh sarana(

    sarana permukiman. *arana(sara permukiman yang ada di jalan utama berupa

    sarana perdagangan3 jasa3 pendidikan3 dan perkantoran. *arana perdagangan yang

    ada berkembang dengan pesat3 hal ini se4ara tidak langsung menyebabkan adanya

    pola pergerakan untuk melakukan kegiatan 9spk 2$.

    1.!. Tu5uan dan Man/aa&

    #dapun tujuan dan manfaat dalam praktikum mata kuliah Geoinformatika ini

    adalah sebagai berikut :

    1. engkaji perbandingan kesesuaian penggunaan lahan tahun 2$ H 21!.2. enge6aluasi tata letak lahan di kelurahan tlogomas.

    ;. ,ntuk usulan perbaikan tata ruang wilayah yang ada dengan menggunakan

    *+G.

    1.-. Sasaran

    1. asyarakat kota malang khususnya di kelurahan tlogomas ke4amatan

    lowokwaru.

    2. *ebagai pertimbangan yang mengarah pada sektor pembangunan.

    1!

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    16/26

    1.0. Kri&eria

    -riteria yang digunakan dalam praktikum ini di antaranya :

    1. Penggunaan ahan

    2. /ata 0uang

    $A$ II

    DASAR TEORI

    !.1.Ga*aran U*u* Lo.asi

    -elurahan /logomas merupakan pintu gerbang kawasan sebelah barat -ota

    alang yang menghubungkan -ota alang dengan -e4amatan Dau -abupaten

    alang. *ebagai kawasan perbatasan antara -ota alang dan -abupaten alang3

    -elurahan /logomas mempunyai identitas berupa sarana pendidikan tingkat

    nasional yaitu ,ni6ersitas uhammadiyah alang. -elurahan /logomas juga

    memiliki identitas kawasan lainnya3 yaitu /aman 0ekreasi /logomas. /aman

    rekreasi ini memiliki kondisi fisik berupa paduan alami antara tebing yang 4uram3

    mata air yang selalu mengalir3 pepohonan yang rindang dan aliran sungai "rantas

    dilengkapi dengan sarana olahraga. *e4ara geografis wilayah kelurahan /logomas

    terletak pada =I5

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    17/26

    terbangun. #dapun arah perkembangan perumahan di -elurahan /logomas sendiri

    diperkirakan akan meluas ke arah barat karena sudah tidak memungkinkannya

    areal lain.

    *e4ara keseluruhan3 gambaran umum -elurahan /logomas meliputi batas

    administrasi3 kondisi fisik dasar dan kondisi fisik binaan. -edudukan -elurahan

    /logomas terletak di sebelah utara -ota alang3 tepatnya berbatasan dengan

    -abupaten alang. )arak pusat pemerintahan -elurahan /logomas dengan

    -e4amatan owokwaru sejauh ! km3 sedangkan dengan pusat -ota alang

    sejauh 1 km3 dan jarak dengan Pusat Propinsi )awa /imur sejauh 1 km.

    !.!.Kondisi Dan Kara&eris&i 7i'aya(

    -ondisi fisik dasar -elurahan /logomas sebagian besar hampir sama

    dengan kondisi fisik dasar -ota alang karena memang -elurahan /logomas

    terletak di -ota alang. -ondisi fisik dasar ini meliputi ketinggian3 jenis dan

    kemampuan tanah3 hidrologi serta iklim yang ada di -elurahan /logomas 9spk

    2$.

    !.!.1. Ke&in%%ian

    -elurahan /logomas terletak pada ketinggian 52; meter di atas

    permukaan laut. -emiringan tanah memiliki pola yang hampir sama dengan

    pola kemiringan tanah -e4amatan owokwaru yaitu 1

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    18/26

    +klim di -elurahan /logomas pada umumnya hampir sama dengan

    iklim di -ota alang yaitu iklim tipe 8. *uhu minimum di -elurahan

    /logomas sebesar 2! dan suhu maksimum 2< 83 sedangkan 4urah hujan

    rataCrata 2(; mmB tahun.

    !.-. Pen%%unaan La(an Saa& Ini

    *ebagai daerah yang selalu berkembang dari tahun ke tahun3 ilayah

    /logomas selalu melakukan pembangunan perekonomian dengan tujuan mampu

    meningkatkan kesejahteraan dan kebutuhan hidup masyarakat. Dengan luas

    wilayah men4apai 1

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    19/26

    subwilayah agar hubungan yang harmonis dan serasi3 memper4epat proses

    ter4apainya kemakmuran dan terjaminnya kelestarian lingkungan hidup.

    *etiap ren4ana tata ruang harus mengemukan kebijakan makro pemanfaatan

    ruang berupa :

    1. /ujuan pemanfaatan ruang

    2. *truktur dan pola pemanfaatan ruang

    ;. Pola pengendalian pemanfaatan ruang

    /ingkat kedalaman atau kerin4ian dari ketiga peren4anaan ini berbeda3

    peren4anaan ruang pada tingkat nasional hanya men4apai kedalaman penetapan

    strategi dan arah kebijaksanaan pemanfaatan ruang wilayah nasional. 0/0

    nasional antara lain berisikan3 penggambaran struktur tata ruang nasional3

    penempatan kawasan yang perlu dilindungi3 pemberian indikasi penggunaan

    ruang budi daya dan arahan pemukiman dalam skala nasional3 penentuan kawasan

    yang diprioritaskan3 penentuan kawasan tertentu yang memiliki bobot nasional3

    dan peren4anaan jaringan penghubung dalam skala nasional.

    Peren4anaan ruang pada tingkat pro6insi adalah penjabaran 0/07 berupa

    arahan pengelolaan kawasan lindung dan kawasan budi daya3 arahan pengelolaan

    kawasan pedesaan3 kawasan perkotaan3 dan kawasan tertentu3 arahan

    perkembangan kawasan permukiman3 kehutanan3 pertanian3 pertambangan3

    perindustrian3 pariwisata3 dan kawasan lainnya3 arahan pengembangan sistem

    pusat permukiman perdesaan dan perkotaan3 arahan pengembangan sistem

    prasarana wilayah3 arahan pengembangan kawasan yang diprioritaskan3 arahan

    kebijakan tata guna lahan3 tata guna air3 tata guna udara dan tata guna sumber

    daya alam lainnya.

    Dalam penyusunan 0/0 kabupatenBkota3 ada kawasan yang sudah

    ditetapkan penggunaannya di dalam 0/0 nasional dan 0/0 pro6insi3 dalam

    hal ini 0/0 kabupaten harus mempedomani dan menjabarkannya dalam bentuk

    strategi pengelolaannya. -abupaten masih memiliki kewenagan menentukan

    penggunaan lahan untuk lokasi yang tidak diatur se4ara tegas dalam 0/0

    nasional dan 0/0 pro6insi.

    -elurahan /logomas memiliki luas lahan sebesar 1>=$!53>; m2 dan

    terbagi menjadi $ wilayah 0 dengan !> 0/. /ata ruang lahannya sebagian besar

    merupakan lahan terbangun yang luasnya sebesar

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    20/26

    perumahan3 sarana dan jalan sedangkan sisanya sebesar ;3

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    21/26

    ahan /idak/erbangun 55;=>$ ;3

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    22/26

    Gambar ingkungan 'ijau di 0 2

    4. ingkungan 'ijau di ilayah 0 ; :

    Gambar ingkungan 'ijau di 0 ;

    d. ingkungan 'ijau di ilayah 0 ! :

    Gambar ingkungan 'ijau di 0 !

    e. ingkungan 'ijau di ilayah 0 5 :

    21

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    23/26

    Gambar ingkungan 'ijau di 0 5

    f. ingkungan 'ijau di ilayah 0 < :

    Gambar ingkungan 'ijau di 0

    i. ingkungan 'iaju di ilayah 0 $ :

    Gambar ingkungan 'ijau di 0 $

    !.2.!. Seni $udaya

    *eni budaya bukan hanya suatu bentuk karya sastra yang bisa

    dipamerkan. *eni melambangkan keindahan yang terpen4ar dari setiap

    karya yang disajikan seperti seni tari3 seni lukis3 seri peran3 dan seni lainnya

    yang memberikan dampak psikologis yang bisa dirasakan. *eni budaya

    +ndonesia bisa dibilang sangat kaya karena keberagaman budaya daerah

    yang menjadi 4iri khas +ndonesia. /ak terke4uali -elurahan /logomas.

    -elurahan yang terletak di -ota alang ini sangat pekat dengan aspek

    kebudayaannya dalam sejarah peradaban manusia. /entu seiring

    perkembangan jaman3 ada seni budaya yang mulai pudar dan masih ada

    yang bertahan sampai sekarang. Diantaranya *eni yang bernuansa

    -eagamaan yakni *eni ber*holawat3 -uda umping3 pen4ak silat3 udruk3

    bantengan dan lain sebagainya. -reati6itas orang jaman dahulu memang

    sangat indah meski dengan segala keterbatasannya. Oleh karena itu3 tugas

    2;

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    25/26

    kita sekarang adalah tetap melestarikan kubudayaan yang menjadi

    peninggalan nenek moyang kita tersebut.

    !.2.-. Kea*anan 8 Ke&er&ian

    ilayah /logomas merupakan wilayah yang hampir lebih dari 5L

    merupakan penduduk yang berasal dari luar -ota alang. 'al ini

    dikarenakan3 wilayah /logomas terdapat beberapa ,ni6ersitas ternama3

    antara lain ,ni6ersitas uhammadiyah alang3 ,ni6ersitas /ri "huana

    /ungga Dewi3 #kademi -ebidanan ira 'usada3 dan *ekolah /inggi +lmu

    #dministrasi. ,ntuk menjaga ketertiban dan keamanan di wilayah

    /logomas3 maka diadakan penyuluhan tentang kesadaran bela 7egara

    melalui P-"7.

    P-"7 adalah Pendidikan -etahanan "ela 7egara guna

    menumbuhkan ke4intaan kepada tanah air3 kesadara berbangsa dan

    bernegara +ndonesia3 keyakinan akan kebenaran Pan4asila sebagai ideologi

    negara3 serta kerelaan berkorban untuk 7egara. P-"7 merupakan

    perwujudan keikutsertaan warga 7egara dalam upaya pembelaan 7egara

    melalui jalur pendidikan sebagai bagian dari sistem pendidikan nasional

    kita. *ebagai bagian yang tak terpisahkan dari sistem pendidikan nasional3

    maka penyelenggaraan P-"7 harus sesuai dengan ketentuan Perundang

    undangan yang mengatur tentang Pendidikan 7asional3 dimana

    pelaksanaannya dilakukan melalui pendidikan formal maupun non formal.

    Di -elurahan /logomas saat ini 3 keamanan dan ketertiban sudah

    berjalan dengan baik. 7ampak dengan adanya beberapa pos kamling yang

    ada di beberapa 0 di -elurahan /logomas. Dengan terwujudnya beberapapos kamling ini3 dapat kita lihat juga partisipasi masyarakat untuk ikut serta

    dalam menjaga kemanan dan ketertiban lingkungan tempat tinggal mereka.

    %oto C %oto Pos -amling yang ada di wilayah -elurahan /logomas :

    2!

  • 7/25/2019 Tugas Geoinformatika

    26/26

    Gambar Pos -eamanan

    Sumber : http:$eltlogo/as./alang$ota.go.id

    25

    http://keltlogomas.malangkota.go.id/http://keltlogomas.malangkota.go.id/