tugas psdm

4
NAMA : MOHAMMAD AVICENNA NRP : 3513100087 ROADSHOW DEPARTEMEN DAN DIVISI HIMAGE –ITS HIMAGE-ITS memiliki enam departemen dan tiga divisi : 1. Departemen Dalam Negeri ( DAGRI ) Kadep dari departemen DAGRI adalah Mas Fikri Anshari ( G13 ) dan Sekdepnya Mas Rahmat Hartono ( G13 ). Anggota dari DAGRI adalah mas Nanot ( G14 ) , Mbak Iva Nurwauziyah ( G14 ) dan Mas Hanif ( G14 ). Departemen DAGRI memiliki wewengan yang berhubungan dengan internal HIMAGE-ITS. Tugas DAGRI diantaranya mengurusi pemilu, mengurusi AD/ART, menjaga harmonisasi di himpunan, mengumpulkan warga dalam acara apapun,fasilitator rembug warga dan RUMG, bertanggung jwab atas keberlangsungan proker yang ditettapkan, bekerja sama dengan departemen lain dan lain-lain Proker : fasilitas AKO/RPO 2. Departemen Hubungan Luar ( HUBLU ) Kadep dari departemen HUBLU adalah Mas Ardana ( G13 ) dan Sekdepnya Mbak Nadya ( G13 ) . di departemen HUBLU terbagi menjadi dua biro yakni Hubungan Alumni dan Organisasi dan Kegiatan. Kabiro Hubungan Alumni dan Organisasi adalah Mbak Putri Adita ( G13 ) dengan anggotanya Mas Aswan ( G14 ) dan Mas Reza ( G14 ) , sedangkan kabiro Kegiatan adalah Mas Reta ( G13 ) dengan anggotanya Mas Afik ( G13 ) dan Mbak Dwi Ratna Sari ( G13 ). HUBLU memiliki wewenang yang berhubungan dengan luar, Tugas dan wewenang seperti hubungan ke BEM F/BEM ITS, menjalin komunikasi dan hubungan dengan alumni,ormawa,birokrasi serta perusahaan sehingga mampu mendukung proker HIMAGE-ITS dan pencitraan nama baik HIMAGE-ITS dan jurusan Teknik Geomatika. Mensosialisasikan jurusan teknik geomatika dan Himage-its pada masyarakat luas, bertanggung jawab pada keikutsertaan Himage-its di IMGI, dan lain-lain.

Upload: cennaavi

Post on 25-Dec-2015

226 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

cups

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas PSDM

NAMA : MOHAMMAD AVICENNA

NRP : 3513100087

ROADSHOW DEPARTEMEN DAN DIVISI HIMAGE –ITS

HIMAGE-ITS memiliki enam departemen dan tiga divisi :

1. Departemen Dalam Negeri ( DAGRI )

Kadep dari departemen DAGRI adalah Mas Fikri Anshari ( G13 ) dan Sekdepnya Mas Rahmat Hartono ( G13 ). Anggota dari DAGRI adalah mas Nanot ( G14 ) , Mbak Iva Nurwauziyah ( G14 ) dan Mas Hanif ( G14 ). Departemen DAGRI memiliki wewengan yang berhubungan dengan internal HIMAGE-ITS. Tugas DAGRI diantaranya mengurusi pemilu, mengurusi AD/ART, menjaga harmonisasi di himpunan, mengumpulkan warga dalam acara apapun,fasilitator rembug warga dan RUMG, bertanggung jwab atas keberlangsungan proker yang ditettapkan, bekerja sama dengan departemen lain dan lain-lain

Proker : fasilitas AKO/RPO

2. Departemen Hubungan Luar ( HUBLU )

Kadep dari departemen HUBLU adalah Mas Ardana ( G13 ) dan Sekdepnya Mbak Nadya ( G13 ) . di departemen HUBLU terbagi menjadi dua biro yakni Hubungan Alumni dan Organisasi dan Kegiatan. Kabiro Hubungan Alumni dan Organisasi adalah Mbak Putri Adita ( G13 ) dengan anggotanya Mas Aswan ( G14 ) dan Mas Reza ( G14 ) , sedangkan kabiro Kegiatan adalah Mas Reta ( G13 ) dengan anggotanya Mas Afik ( G13 ) dan Mbak Dwi Ratna Sari ( G13 ). HUBLU memiliki wewenang yang berhubungan dengan luar, Tugas dan wewenang seperti hubungan ke BEM F/BEM ITS, menjalin komunikasi dan hubungan dengan alumni,ormawa,birokrasi serta perusahaan sehingga mampu mendukung proker HIMAGE-ITS dan pencitraan nama baik HIMAGE-ITS dan jurusan Teknik Geomatika. Mensosialisasikan jurusan teknik geomatika dan Himage-its pada masyarakat luas, bertanggung jawab pada keikutsertaan Himage-its di IMGI, dan lain-lain.

3. Departemen Pengembangan Sumber Daya Manusia ( PSDM )

Kadep departemen PSDM adalah Mas Sarkawi ( G13 ) dengan Sekdepnya Mbak Jisby ( G13 ). PSDM juga memiliki dua biro yakni Kaderisasi dan Pelatihan. Kabiro Kaderisasi adalah Mas Ferdi ( G13 ) dengan anggotanya Mbak Endang ( G14 ) dan Mas Arfi ( G14 ) sedangkan Kabiro Pelatihan adalah Mas Raffi ( G14 ) dengan anggotanya Mbak Iva Ayu Rinjani ( G14 ) dan Mbak Melisa ( G14 ). Masing-masing biro memiliki tugas dan wewenang masing-masing. Tugas dan wewenang PSDM diantaranya adalah merencanakan dan melaksanakan kaderisasi baik untuk calon dan anggota Himage-its, menumbuhkan dan mengembangkan kemampuan softskill mahasiswa teknik geomatika melalui pelatihan-pelatihan seperti LKMM TD, mengenalkan dan membekali

Page 2: Tugas PSDM

mahasiswa teknik geomatika terhadap perkembangan dan dinamika dunia kerja khususnya yang berkaitan dengan bidang teknik geomatika dan lain-lain.

4. Departemen Keilmiahan dan Keprofesian ( KK )

Kadep KK adalah Maz Zulfikar ( G13 ) dengan sekdepnya mbak Nura ( G13 ). KK memiliki dua biro Kelimiahan yang di ketuai oleh Mbak Gyas ( G13 ) dengan anggota Mbak Nurul ( G14 ) dan mas Agita ( G14 ) dan biro keprofesian yang diketuai oleh Mas Krisna ( G13 ) dengan anggota Mbak Nafiz ( G14 ) dan Mas Yugie ( G14 ). Tugas dan wewenang adalah menumbuhkan budaya keilmiahan dan prestatif mahasiswa teknik geomatika,memfasilitasi mahasiswa teknik geomatika dalam mencipatakn kreatifitas dan inovasi, melakukan tutorial untuk membantu mahasiwa teknik geomatika dalam akademiknya dan lain-lain

5. Departemen Media dan Informasi ( MEDFO )

Kadepnya adalah MAS Dhanu dan Sekdepnya Mbak Belly. Ada dua Biro yakni Biro jurnalistik yang diketuai oleh mas Taufan dengan anggota Mbak Fitri dan Mas Ulin dan Biro Multimedia yang diketuai mas Jayeng dengan anggota Mas Rendra dan Mas iqbal. Tugas dan wewenang MEDFO adalah sebagai fasilitator dalam penyampain informasi dari dan untuk HIMAGE-ITS baik melalui media cetak ataupun elektronik, melengkapi pendaftaran anggota HIMAGE-ITS dan lain-lain.

6. Departemen Sosial ( SOS )

Kadepnya adalah Mas Kevin dan sekdepnya Mbak Titik WIjayanti dengan dua biro yakni biro pengmas dengan ketua mas syariz dan anggotanya mbak Nana dan Mbak Mega dan biro Kesma dengan ketua Mas Nico dan anggota Mas Dian dan Mbak lintang. Tugas dan wewenang Sosial menumbuhkan kepedulian social terhafap kondisi masyarakat dan lingkungan sekitar dalam tubuh HIMAGE-ITS, melatih dan meningkatkan jiwa social dalam diri anggota HIMAGE-ITS dan lain-lain.

7. Divisi Geomatic Islamic Study ( GIS )

Kadivnya adlaah MAs IHsan dan sekdivnya Mas Thoni. Memiliki dua biro yakni biro SyiDa denga ketua mas Roni dan anggota mas Theo prastomo dan MAs wahyu Theo dan biro Tarbiyah dengan ketua Mas Mus dan anggota MAs firdaus dan MBak Diah WItarsih. Tugas dan wewenang GIS adalah wadah untuk mengembangkan nila-nilai keislaman bagi mahasiswa teknik Geomatika ITS,menigkatkan pengetahuan di bidang keislaman nagi mahasiwa Teknik Geomatika ITS, menyelenggarakan kegiatan-kegiatan yang dapat menumbuhkembangkan nilai-nilai keislaman dan lain- lain.

Page 3: Tugas PSDM

8. Divisi MInat Bakat ( MB )

Kadivnya adalah Mas Awan dan Sekdivnya Mbak Ulul. Anggotanya adalah Mas Dewok, mas Fristama, Mas Septian, Mas Arief dan MAs Alfan. Tugas dan wewenang MB adalah menggali dan mengakomodasi kegiatan minat dan bakat anggota HIMAGE-ITS,memfasilitasi dan mendelegasikan anggota himage-its dalam kompetisi dan ajang pencarian prestasi dalam bidang minat dan bakat dan lain-lain.

9. Divisi Kewirausahaan ( KWU )

Kadivnya Mbak Ratih dan Sekdivnya Mbak Loryena dengan anggota MAs Koni, mas Yosef, MAs Luay, Mbak Erlenda, Mas Muflih dan Mas Satria. Tugas dan wewenang KWU adalah menunjang kinerja HIMAGE-ITS dalam segi dana dan kegiatan kewirausahaan, mengkoordinasi jaket himpunan dan jaket IMGI, jualan yang pemasukannya beberapoa persen untuk kas HIMAGE-ITS dan lain – lain.