tugas riset media (momm & kiddie)

9
MANAJEMEN MEDIA MASSA Tugas Riset Media Dhenim Prianka 4E Jurnalistik 6662110619 Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Upload: dhenim-prianka

Post on 21-Aug-2015

343 views

Category:

Education


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas Riset Media (Momm & Kiddie)

manajemen media massa

Tugas Riset Media

Dhenim Prianka

4E Jurnalistik6662110619

Prodi Ilmu KomunikasiFakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Page 2: Tugas Riset Media (Momm & Kiddie)

A. Karakteristik Ideal Sebuah Tabloid

Tabloid sebagai salah satu bentuk media cetak tentunya memiliki karakteristik tersendiri yang

berbeda dengan media cetak lainnya. Karakteristik Tabloid yang ideal adalah adalah sebagai

berikut:

Penyajian lebih dalam

Frekuensi terbit sebuah tabloid pada umumnya adalah mingguan, selebihnya dwi

mingguan dan bahkan bulanan. Tabloid umum biasanya terbit mingguan, sehingga para

reporternya punya cukup waktu untuk mempelajari dan memahami konten apa yang telah

di tentukan pimpinan. Mereka juga punya waktu yang leluasa untuk melakukan analisis

informasi apa yang akan dimasukan ke dalam tabloid tersebut. Informasi dalam Tabloid

disajikan dengan ringan dan mendalam.

Memiliki Nilai Aktualitas

Sebuah tabloid harus memiliki nilai aktualitas yang dalam karena, membaca

tabloid/majalah tidak akan tuntas sekaligus pada hari itu juga. Biasanya pada hari pertama

kita hanya membaca rubrik yang paling kita senangi, lalu keesokannya kita baru tertarik

membaca rubrik yang lain. Dengan demikian, tabloid/majalah baru bisa kita baca tuntas

dalam kurun waktu tiga sampai empat hari.

Cover Yang Menarik

Cover atau sampul sebua tabloid harus memiliki daya tarik tersendiri. Cover biasanya

menggunakan kertas yang bagus dan digunakan foto yang sangat menarik bersama

dengan gambar dan warna yang menarik pula. Untuk media hiburan, sering digunakan

foto selebritis atau orang terkenal pada cover untuk menarik perhatian permbaca. Menarik

atau tidaknya cover, sangat bergantung pada tipe tabloidnya, serta konsistensi tabloid

tersebut dalam menampilkan ciri khasnya.

Gambar/foto lebih banyak

Jumlah halaman majalah lebih banyak dibandingkan dengan surat kabar. Oleh karena itu,

selain penyajiannya yang lebih mendalam, majalah juga menampilkan gambar atau foto

yang lengkap dengan ukuran besar dan kadang-kadang berwarna. Kualitas yang

digunakan pun biasanya lebih baik. Gambar atau foto yang ditampilkan di majalah

memiliki daya tarik tersendiri, apalagi jika gambar atau foto tersebut sifatnya eksklusif.

Menejemen Media Massa

Page 3: Tugas Riset Media (Momm & Kiddie)

Memiliki Konsistensi Pada Idealisme Media

Sebuah madia harus mampu memberikan konsistensi idelismenya pada semua tulisan di

dalam medianya agar dapat menjadi cirri khas dan pembeda dari media-media lain.

B. Jumlah Iklan

Nama Media : Mom & Kiddie

Jenis Media : Tabloid

Penerbit : PT. MNI Global

Jumlah Halaman : 36

Edisi : 21, Tahun VIII

Berisi antara 18 sampai 20 iklan yang terdapat di 18 dari 36 halaman yang mengisi tabloid

tersebut, penempatan iklan tidak menempati keseluruhan bagian halaman melainkan pada sisi

bawah halaman.

Contoh penempatan Iklan:

Sisi bawah

Menejemen Media Massa

Page 4: Tugas Riset Media (Momm & Kiddie)

C. Konten Media

1. Berapa banyak berita? Panjang? Serta Unsur Kontroversial?

Jumlah Konten

Dalam setiap edisi Tabloid Mom & Kiddie setidaknya terdapat:

a. Informasi Ringan

Terdiri dari berbagai informasi seputar dunia wanita hingga anak.

b. Iklan

Terdiri dari Iklan komersil yang berada di 17 halaman dari 36 halaman tabloid

tersebut, dan terletak di bagian pojok bawah setiap halaman.

c. Tips & Fakta Unik

Berisi tips seputar dunia anak yang berguna bagi para orang tua dalam membesarkan

anak-anaknya

d. Advertorial

Terdapat pada halaman 32-33.

e. Partisipasri Pembaca

Terdapat pada bagian informasi yang menyertakan komentar dan keikutsertaan para

pembaca.

f. Lain – lain

Berupa rubric kuliner, Pendapat para ahli, dll.

Menejemen Media Massa

33%

29%

9%

12%

10%7%

Informasi ringanIklanTips & Fakta UnikAdvertorialPartisipasi PembacaLain - lain

Page 5: Tugas Riset Media (Momm & Kiddie)

Panjang Konten

Setiap Informasi yang berada di dalam tabloid Mom & Kiddie memiliki panjang:

1. Setiap informasi terdiri mulai dari 1- 2 halaman.

2. Paragrafnya berjumlah 8 – 10.

3. Dimensi Halaman: 42 cm X 21.5 cm.

4. Terdiri dari 5 kolom

Subjek Kontroversial

Tidak terdapat unsure kotroversial dalam tabloid Mom & Kiddie edisi 20 dan 21.

2. Foto dan Ilustrasi

Dari 36 Halaman pada tabloid Mom & Kiddie setidaknya terdapat:

Halaman

Foto Ilustrasi

Menejemen Media Massa

Halaman

Foto Ilustrasi

Cover 12. 43. 5 14. 45. 46. 1 27. 2 18. 1 19. 1 110. 2 211. 2 112. 113. 114. 1 115. 216. 2 117. 1 118. 219. 220. 2 121. 1 122. 1 123. 2 224. 1325. 1 126. 2 127. 328. 329. 330. 1

Page 6: Tugas Riset Media (Momm & Kiddie)

31. 1 132. 533. 234. 3 135. 936. 8

Total 78 30

Rata rata foto dan Ilustrasi pada Setiap edisi mom & Kiddie terdapat 108 gambar yang terdiri dari:

- 78 Foto dan 30 Ilustrasi

Menejemen Media Massa

Page 7: Tugas Riset Media (Momm & Kiddie)

3. Demografis Audiens

Demografis pembaca Taloid mom & Kiddie dikelompokan menjadi:

Ibu Hamil Ibu Muda Keluarga Pasangan Muda 25>

Ibu Hamil35%

Ibu Muda26%

Keluarga22%

Pasangan Mud

a17%

Penilaian berdasarkan: Isi Informasi Iklan Tata Letak Segi Bahasa Keterkaiatan Iklan Dan Berita. Foto dan Ilustrasi Judul Tabloid Komentar pembaca

Menejemen Media Massa

Page 8: Tugas Riset Media (Momm & Kiddie)

4. Yang membedakan Tabloid ini dengan majalah Serupa

Tabloid Mom & Kiddie sudah mempunyai nama di kalangan wanita. Serta tabloid ini memiliki kekuatan pada tulisan dan layout yang lebih fresh di banding majalah-majalah sejenisnya.

Mom & Kiddie juga memiliki modal yang cukup besar dalam memproduksi sebuah media karena tabloid ini merupakan salah satu media yang dinaungi oleh PT. MNC GROUP.

Menejemen Media Massa