undangan

2
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET FAKULTAS PERTANIAN Jl Ir Sutami 36A Surakarta 57126 Telp/Facs (0271) 663961 UNDANGAN Kepada Yth. Bp/Ibu/Sdr................ Pemberitahuan Assalamu’alaikum wr.wb Sebagai usaha untuk meningkatkan kualitas pertanian dan mensosialisasikan pertanian organik di Desa Palur, kami mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta mengundang Kelompok Tani Marsudi Utomo untuk mengikuti kegiatan “Pelatihan Pembuatan Vermikompos Sebagai Implementasi Sistem Pertanian Terpadu Dan Berkelanjutan Di Desa Palur “ yang akan dilaksanakan pada: Hari/tanggal: Sabtu, 11 April 2015 Pukul : 09.00 - selesai Tempat : Rumah Bp. Suprapto Demikian atas perhatian dan partisipasi serta kehadirannya kami ucapkan terimakasih. Jazakumullahu Khairan Katsiran Wassalamu’alaikum wr.wb Surakarta, 7 April 2015 Dosen Pembimbing Ketua Pelaksanan Kegiatan

Upload: danu-prasetyo-aji

Post on 28-Sep-2015

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

ghgh

TRANSCRIPT

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAANUNIVERSITAS SEBELAS MARET

FAKULTAS PERTANIAN

Jl Ir Sutami 36A Surakarta 57126 Telp/Facs (0271) 663961

UNDANGAN

Kepada Yth.

Bp/Ibu/Sdr................

Pemberitahuan

Assalamualaikum wr.wbSebagai usaha untuk meningkatkan kualitas pertanian dan mensosialisasikan pertanian organik di Desa Palur, kami mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta mengundang Kelompok Tani Marsudi Utomo untuk mengikuti kegiatan Pelatihan Pembuatan Vermikompos Sebagai Implementasi Sistem Pertanian Terpadu Dan Berkelanjutan Di Desa Palur yang akan dilaksanakan pada:Hari/tanggal: Sabtu, 11 April 2015

Pukul

: 09.00 - selesai

Tempat

: Rumah Bp. Suprapto

Demikian atas perhatian dan partisipasi serta kehadirannya kami ucapkan terimakasih.

Jazakumullahu Khairan Katsiran

Wassalamualaikum wr.wb

Surakarta, 7 April 2015Dosen Pembimbing

Ketua Pelaksanan KegiatanIr. Sumani, M.Si

Chairul AnwarNIP. 19630704 198803 2 001

NIM. H0712053