urologi

24
UROLOGI Hewan ternak Ginjal < VU dan uretra Fungsi Ginjal : •*Ekskresi •*Homeostasis

Upload: joice-sari-tampubolon

Post on 25-Sep-2015

233 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

uro

TRANSCRIPT

UROLOGI

UROLOGIHewan ternak Ginjal < VU dan uretra

Fungsi Ginjal :*Ekskresi*Homeostasis

Gejala Penyakit Saluran Urinaria

1.Kelainan susunan urin2.Kelainan jumlah urin3.Reaksi sakit dan dysuria4.Kerobekan saluran urinaria5.Gangguan inervasi VU

PROTEINURIANormal : SedikitKelainan : Hemoglobinuria,Myoglobinuria,Hematuria Terjadi pada:Pembendungan akibat lemah jantungGlomerulonephritisInfark ginjalNephrosisAmyloidosisParaplegia pre/post partum

Sel dan SilinderIndikasi radang=>gumpalan sel epitel yg runtuh

HEMATURIA : Kerusakan buluh darah kapilerPRERENAL: - trauma ginjal - septisemia - purpura hemoragika dg kerusakan vas kuler

RENAL : - glomerulonephritis - infark ginjal - emboli arteria renalis - pyelonephritisPOSTRENAL: - urolithiasis - cystitis - tumor VU Hematuria parah darah dlm urin

Asal darah? lihat stl urin ditampung

HEMOGLOBINURIA

H.Semu : Hematuria->eritrosit lisis=> Hb sedimen msh ada sel darahH.Asli : warna urin merah tp sel darah tidak ada

Normal : Hb zat warna empedu

Hb meningkat-> mengendap di tubuli=> menyumbat tubuliMYOGLOBINURIAAdanya Myoglobin/myohemoglobin dalam urinDystrofia otot yg cukup parah

Kuda : Azoturia/ Myoglobinuria Paralitica

PYURIASel2 radang/eksudat dalam urinPelvis renalis dan VUMakroskopis: endapan2 dlm urinMikroskopis: endapan leukosit berbentuk silinder sel2 dalam urineBAKTERIURIABakteri dalam urinHematogenes masuk kedalam ginjalAscendes dari VU kedalam ginjalKuman bermacam2

GLUKOSURIA dan KETONURIAAdanya glukosa dan keton dalam urin-Diabetes melitus (jarang)-Malnutrisi,dislokasi abomasum,-Ketosis pada dombaPERUBAHAN JUMLAH URINPolyuria : bertambah pengeluaran urin tiap hari - Banyak minum - Diabetes insipidus (jarang)

Oligo-uria dan AnuriaJumlah urin menurun dan tidak ada sama sekali urin.

- obstruksi uretra - nekrose tubuli

Retensi hasil2 metabolisme uremiaRASA SAKIT dan DYSURIAGejala penyakit saluran urinaria

Rasa sakit :-pemuaian pyelum renalis/ureter -infark ginjal

->memendang perut, gelisah, lordosis, berguling2

Dysuria : -cystitis -kalkusli VU -uretritis->keluar urin sedikit2,merintih saat urinasi, merejan NEPHROSIS-NEPHRITISKelainan ginjal: degenerativ dan lesio radang

Etiologi :-1. Menular -2. Tidak menular

Menular -> Mikro organisme dlm ginjal * Hematogenes (peredaran darah) * Infeksi ascendens (via saluran urinaria)Tidak Menular : Toxin yg mengiritasi tubuli ginjal * Hematogenes * Radang lokal krn nephritis * Racun hepatitis = nephritis Garam Hg, Cr, Cu sbg anthelmintika, bismuth, As, P * Senyawa organis : CaCl4, berbagai insektisida, sulfonamid, terpentin,phenol * Toxin hsl metabolisme : hemoglobin

Gejala Klinis :Kabur oleh penyakit primernyaAkut-> oligouria, albuminuria, BJ urin tinggi, sedimen ada sel2Palpasi rektal-> sakit, bengkak

Pengobatan : Hilangkan penyakit primernya

PYELONEPHRITISRadang kronis bersifat purulen pada saluran urinariaSapi* >, sekali2 pd babi, domba dan kuda

ETIOLOGI : Corynebacterium renalis** C. pyogenes C.pseudotuberculosis E. coli S.aureus

Timbul karena : Retensi urin (obstruksi saluran urinaria) Pada sapi dewasa, betina > Musim dingin > stres

Faktor Predisposisi: - Kerusakan mukosa VU krn trauma (luka kateterisasi), luka krn prolaps VU pd kasus distokia - Metastasis hematogenes infeksi (metritis, mastitis) - Kontak langsung/ kontaminasi alat2, jerami dllPATHOGENESAInfeksi dan stasis urine agen berkembang biak dan menyebar toxemia dan febris Uremia

GEJALA KLINISSangat bervariasi : -darah dalam urin, kesakitan abdominal -kelainan susunan urin (darah,eksudat) -merejan -palpasi rektal->dinding VU keras dan tebal,ginjal membesar -kronis=> uremiaPENGOBATAN-Antibiotika dosis tinggi (Penisilin)-Awal penyakit lbh mudah sembuh-Parah,kerusakan tenunan> kambuhanCystitis-UrocystitisPeradangan mukosa dan muskularis VU oleh infeksi kuman ditandai dg gejala sering merejan adanya rasa sakit saat urinasi adanya kelainan susunan urin

Etiologi : - Infeksi sekunder krn luka/staisi urin - saat partus,kateterisasi,prolaps VU,kalkuli - Paralisis VU

PathogenesisKuman VU keluar via urin (normal)Kerusakan mukosa VU invasi kuman meningkatStasis urin invasi kuman meningkat

Gejalaklinis* Keluar urin sedikit dg rasa sakitBanyak merejan,ekor diangkat tinggiAKUT : gejala kolik, urine sedikit,keruh,banyak endapan,sel2 epitel,kuman2,bau menyengat, sekali2 tjd sumbatan nanah di uretraKRONIS : gejala serupa tp lbh ringan, sering urinasi tp sedikit2 secara keseluruhan urin tdk memperlihatkan kelainan Diagnosis dan Diff Diagnosis- Pyelonephritis dan Calculi VU-PN : perubahan VU,dg eksplorasi rektal + perubahan saluran urinaria yg lain-Calculi VU: eksplorasi rektal teraba kalkuli,obstruksi uretra VU penuh,kencing menetes2

Pengobatan-Irigasi (larutan adstringen/desinfektan) jarang-Parenteral : antibiotika, preparat sulfaHEMATURIA ENZOOTICAPenyakit kronis pd sapi,tdk bersifat menular,ditandai pembentukan lesio hemangioma pd dinding VUKejadian jarang tp bs berakhir dg kematian

EtiologiBelum diketahui dg pastiTanaman hijau Braken fern perubahan vaskuler, mengandung zat carsinogenPathogenesisZat rangsang radang kronis mukosa VU disertai perluasan dan pertumbuhan buluh kapiler.Radang berproliferashiperplastikhemangiomaperdarahananemia kematian

Gejala KlinisSapi/kerbau dipelihara di daerah tandus, umur > 1tahunUmum 4 6 tahun, tiba2 munculHematuria terus menerus, lemah, kurus, anemia, kachexiaDiagnosis dan Differensial DiagnosisPemeriksaan lab : hematuria atau hemoglobinuriaCystitis dan Pyeloneprhitis : ada gejala febris, urin dg eksudat

PengobatanTidak ada pengobatan

UROLITHIASISPembentukan batu2 dalam saluran urinaria penyumbatanuretra

EtiologiPada hewan potong yg digemukkan, dikebiri mknan penguatDilepas rumput mgd oxalat ato silikatDefisiensi vit A, hormon estrogenperuntuhan sel epitelPengendapan larutan garamPathogenesisKalukuli obstruksi ureter hydronephrosis

Gejala KlinisEksplorasi rektal : obstruksi, hydronephrosisKesakitan, gelisah, mengibas2kan ekor, urin menetes

DiagnosisGejala anuria, kesakitan abdominal, eksplorasi rektal

PengobatanPerasat bedah