w a h i d program

6
W A H I D PROGRAM PROGRAM WAHANA LINGKUNGAN HIDUP DESA I. Filosofi konsep Wahid Konsep Wahid dapat diartikan dalam pemahaman etimlomogi merupakan satu kesatuan yang memiliki kekuatan yang menjelma dari penguasaan atas tanah,air,udara ,makhluk hidup dan wilayah. 5 kekuatan ini secara satu kesatuan menjadi tunggal dan tidak bisa dibisakan sama lain memiliki kekuatan terhadap kehidupan manusia sebagai makhluk hidup Untuk memahami pemikiran tentang pengertian istilah Wahid dalam filosofi menyatakan kehidupan manusia sesungguhnya manusia atau masyarakat akan sangat tergantung dengan lima unsur untuk berkembang biak dan melakukan Ativitas kehidupannya. Dapat digambar bahwa konsep mempunyaai makna sebagai berikut :

Upload: ismail-ahmad

Post on 12-Apr-2017

180 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: W  a  h  i  d  program

W A H I D PROGRAM

PROGRAM WAHANA LINGKUNGAN HIDUP DESA

I. Filosofi konsep Wahid

Konsep Wahid dapat diartikan dalam pemahaman etimlomogi merupakan satu kesatuan yang memiliki kekuatan yang menjelma dari penguasaan atas tanah,air,udara ,makhluk hidup dan wilayah. 5 kekuatan ini secara satu kesatuan menjadi tunggal dan tidak bisa dibisakan sama lain memiliki kekuatan terhadap kehidupan manusia sebagai makhluk hidup

Untuk memahami pemikiran tentang pengertian istilah Wahid dalam filosofi menyatakan kehidupan manusia sesungguhnya manusia atau masyarakat akan sangat tergantung dengan lima unsur untuk berkembang biak dan melakukan Ativitas kehidupannya.

Dapat digambar bahwa konsep mempunyaai makna sebagai berikut :

BAGAN KONSEP WAHID

human

Water

Air

therority

land

Page 2: W  a  h  i  d  program

Secara filosofi bahwa sumber kehidupan lingkungan kehidupan manusia harus selalu seimbang sehingga satu kesatuan dinamika kehidupannya sangat terikat atas 5 pilar penompang kesadaran untuk menempatkan bahwa manusia berada pada kekuatan lainnya yang harus dipertuan agar ekstensi dalam kehidupannya.Untuk memahami konsep Wahid terhadap memperdayai gunakan terhadap desa dan kehidupan mempunyai hubungan yang erat satu sama lain

II. Hubungan Konsep Wahid Tehadap Pengembangan lingkungan hidup di Desa

Konsep Wahid jika dikaitan dengan Desa adalah sejauh mana meletakkan desa sebagai satu kesatuan Diana satu sama lain berhubungan erat terhadap pemeliharaan lingkungan hidup di desa dari kerusakan yang disebabkan usaha eksploitasi berlebihan yang pada akhirnya menganvam kehidipan manusia. Dan apabila telah terjadi kerusakan terhadap lingkungan hidup maka secara keseluruhan manusia akan menanggung akibatnya misalnya bila kegunaan lahan yang tidak tepat guna berakibat menjadi tandus, begitu juga air dan udara serta kewilayahan atau lokasi lingkungan hidup manusia tidak nyaman untuk dijadi tempat tinggal.

III. Konsep Wahid dan Pengembangan kegiatan lingkungan hidup di desa

Untuk mengembangkan lingkungan hidup didesa dengan konsep maka banyak hal yang dilakukan dan akan memberikan nilai tambah terhadap kelestarian dan pemeliharaan lingkungan hidup di desa. Banyak kegiatan yang dapat dilakukan terhadap pengembangan konsep Wahid untuk kemajuan pembangunan lingkungan hidup di desa.Hal yang dapat dikembangkan dengan konsep Wahid terhadap pengembangan di desa dapat dilihat pada bagan dibawah ini :

Page 3: W  a  h  i  d  program

Ada tiga hal pokok yang dapat dikembangan pada konsep Wahid terhadap lingkungsn hidup di desa

Satu sama memiliki kekuatan yang dapat dikembangkan :

A. Capacity

Pemahaman kapasitas di sini dalam konsep Wahid adalah memberikan kekuatan dan kemampuan terhadap pengelolaan lingkungan hidup didesa seperti

Membangun kesadaran masyarakat terhadap lingkungan hidup di desa Memberikan nilai edukasi Membangkitkan kesadaran arti penting lingkungan hidup sebagai kehidupan manusia Menggerakkan kelompok membangun kesatuan lingkungan hidup

Turunan dari pemahaman tentang kapasitas Wahid dalam kegiatan yang dapat dikembangkan terhadap pengembangan desa berwawasan lingkungan

a. Program sosialisasi membangun kesadaran lingkungan hidupb. Program anak cinta pendidikan

Pada kegiatan ini pemberian pendidikan anak anak sekolah cinta lingkungan hidupc. Pokja lingkungan hidup

Kegiatan yang dapat dikembangkan pada kegiatan pokja lingkungan hidup adalah penguatan pengembangan sanitasi lingkungan desa,kelompok peduli sampah

B. Sumber Daya Alam

Capacity

Resource Value

Page 4: W  a  h  i  d  program

Kegiatan yang dapat dikembangan pada sumber daya alam di desa adalah pemeliharan dan konservasi lingkungan di desa dengan mengembangkan kegiatan

Pengembangan hutan wisata Desa Pengembangan tanaman apotik hidup di perkarangan Penanaman tanaman keras di perkarangan rumah yang memberikan keutungan untuk

kas desa dan keluarga Penguatan tanaman penyangga daerah aliran sungai dan pesisir pantai

C. Ekonomi

Kegiatan yang dapat dikembang pada peningkatan ekonomi yang dapat dilakukan pada konsep Wahid terhadap lingkungan hidup di desa antara lain

Program peningkatan pendapatan ekonomi desa dikembangkan dengan pemamfaatan potensi sumber daya alam dalam ketahanan lingkungan hidup didesa antara lain seperti pengembangan hutan wisata desa seperti pemamfaatn lahan desa dengan dibangun kebun desa yang didalamnya di tanaman obat Batan atau tanaman buah buah khas desa sehingga menarik orang untuk berwisata di sana.

IV. Proses Pelaksanaan kegiatan a. Perencananaan kegiatan

1. Pemilihan desa dan peminatan desa 2. Identifikasi potensi dan permasalahan desa 3. Sosialisasai tingkat kampung dan desa4. Musyawarah tahap perencanaan yang berisi catatan dan kondisi desa berdasarkan

hasil Kegiatan Penentuan program Wahid berdasar analisa kebutuhan desa ( ABD )

5. Penyusunan Buku kerja Wahid ( BKH )Buku kerja Wahid terdiri atas dua buku kegiatan yang pertama adalah Buku Identifikasi Desa dan Buku Kerja Wahid ( rincian Kegiatan dan RAB )

V. Tahap Pelaksanan Kegiatan

Pada tahap pelaksanaan yang harus dilakukan dalam program kegiatan Wahid adalah

a. Musyawarah Pendanaan Pada musyawarah ini dientukan kegiatan prioritas akan menjadi program kegiatan pokok yang akan dikembangkan dan pada musyawarah minimal dihadiri 2/3 warga desa dan 1O persen andalan perwakilan perempuan

Page 5: W  a  h  i  d  program

b. Pendanaan

Kegiatan pendanaan kegiatan Wahid adalah 10 persen dari kegiatan merupakan swadaya masyarakat dan 70 persen bantuan hibah ( Grant ) dan 15 pendanaan pemerintah pusat ( GOI ) dan 5 persen adalah dana pemerintah daerah tingkat daerah ( District ). Pendanaan kegiatan minim 300 juta perkelompok desa

Pembagian dana dalam kegiatan program Wahid adalah

1. Penguatan kapasitas 20 persen ( Pelatihan dan promosi Wahid )2. Kegiatan program Wahid ( 75 peresn )3. Adminitrasi Tim Kerja Wahid ( TKW ) 5 persen

VI. TIM Fasilitasi dan pengendali Program Wahid

Tim fasilitasi Wahid terdiri Tim fasilitasi dan pengendali terdiri dari

a. Tim Pengendali Pusat, Provinsi dan Kabupatenb. Tim Fasilitasi Wahid terdiri dari Tim fasilitasi Nasinal ( Wahid Nasional

Tim ),Provinsin lesion Wahid ( PLW ) dan Failitasi District Team ( Tehnical Fasiliti dan mobilization empowerment )