05 - sop lakip 2

2
SOP PENYUSUNAN LAKIP SKPD Sek SKPD TIM Bidang2 Bag. Org Ka. SKPD Kelengkapan Waktu Output 1 SK dikirim kepada yang bersangkutan anggota Tim dan Kepala Bidang untuk menyampaikan data yang berhubungan dengan penyusunan LAKIP Tanda Terima 1 hari Bukti Tanda Terima 2 Tim melakukan rapat persiapan penyusunan Daftar Hadir, Infocus dan Laptop 1 hari Action Plan 3 Masing - masing bidang menyusun data pendukung LAKIP dan dikirim kepada Tim Dokumen, Laporan kegiatan 10 hari Format isian PPS, FPK, RKT, Tapkin, SPM dan IKU 4 Tim mengkompilasi data dari seluruh bidang (FPK, PPS, RKT, Tapkin, SPM dan IKU) Komputer dan bahan laporan 6 hari Draft awal LAKIP 5 Rapat pembahasan data pendukung yang telah dikompilasi dan draf laporan Komputer dan bahan laporan 2 hari Draft LAKIP 6 Draf LAKIP disampaikan kepada bagian organisasi untuk asistensi Draft LAKIP 1 hari Draft LAKIP yang sudah dikoreksi 7 Draft LAKIP dikoreksi setelah asistensi Draft LAKIP 1 hari 8 Draft Lakip disusun berdasarkan hasil asistensi bagian organisasi dan disampaikan kepada Sekretaris SKPD Draft LAKIP yang sudah dikoreksi 3 hari Draft Final LAKIP Keterangan Pelaksana Mutu Baku No. Kegiatan 1

Upload: eka-priadi-nata

Post on 09-Jul-2016

6 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

lakip duak

TRANSCRIPT

Page 1: 05 - SOP LAKIP 2

SOP PENYUSUNAN LAKIP SKPD

Sek SKPD TIM Bidang2 Bag. Org Ka. SKPD Kelengkapan Waktu Output1 SK dikirim kepada yang bersangkutan

anggota Tim dan Kepala Bidang untuk menyampaikan data yang berhubungan dengan penyusunan LAKIP

Tanda Terima 1 hari Bukti Tanda Terima

2 Tim melakukan rapat persiapan penyusunan Daftar Hadir, Infocus dan Laptop

1 hari Action Plan

3 Masing - masing bidang menyusun data pendukung LAKIP dan dikirim kepada Tim

Dokumen, Laporan kegiatan

10 hari Format isian PPS, FPK, RKT, Tapkin,

SPM dan IKU

4 Tim mengkompilasi data dari seluruh bidang (FPK, PPS, RKT, Tapkin, SPM dan IKU)

Komputer dan bahan laporan

6 hari Draft awal LAKIP

5 Rapat pembahasan data pendukung yang telah dikompilasi dan draf laporan

Komputer dan bahan laporan

2 hari Draft LAKIP

6 Draf LAKIP disampaikan kepada bagian organisasi untuk asistensi

Draft LAKIP 1 hari Draft LAKIP yang sudah dikoreksi

7 Draft LAKIP dikoreksi setelah asistensi Draft LAKIP 1 hari

8 Draft Lakip disusun berdasarkan hasil asistensi bagian organisasi dan disampaikan kepada Sekretaris SKPD

Draft LAKIP yang sudah dikoreksi

3 hari Draft Final LAKIP

KeteranganPelaksana Mutu BakuNo. Kegiatan

1

Page 2: 05 - SOP LAKIP 2

9 Dilakukan penelitian, apabila draf sudah benar diajukan kepada Kepala SKPD, bila perlu perbaikan dikembalikan ke Tim

Draft Final LAKIP Nota Dinas, Draft Final LAKIP, Draft

surat pengantar LAKIP

10 Revisi Draft Lakip setelah perbaikan Draft LAKIP 3 hari Draft Lakip yang telah direvisi

11 Koreksi lakip oleh sekretaris Draft LAKIP 1 hari

12 Lakip SKPD ditanda tangani oleh Kepala SKPD,

Draft Final LAKIP dan Draft surat

pengantar LAKIP

1 hari LAKIP SKPD

13 LAKIP SKPD disampaikan ke Walikota melalui Sekda

1 jam

14 Copy Lakip didokumentasikan Sekretaris SKPD

1 hari

T

1