2-konsep dasar keluarga

20
26/08/22 1 KONSEP KELUARGA KONSEP KELUARGA BY : MIMIE BY : MIMIE

Upload: mrdekaspider

Post on 04-Jan-2016

4 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

konsep dasae keluarga by mm

TRANSCRIPT

Page 1: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 1

KONSEP KONSEP KELUARGAKELUARGA

BY : MIMIEBY : MIMIE

Page 2: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 2

Definisi Keluarga Definisi Keluarga secara Umum (Burgess dkk, secara Umum (Burgess dkk,

1963)1963)• Keluarga terdiri dari orang-orang yang Keluarga terdiri dari orang-orang yang

disatukan oleh ikatan perkawinan, darah dan disatukan oleh ikatan perkawinan, darah dan ikatan adopsi.ikatan adopsi.

• Para anggota keluarga biasanya hidup bersama-Para anggota keluarga biasanya hidup bersama-sama dalam satu rumah tangga, atau jika sama dalam satu rumah tangga, atau jika mereka hidup secara terpisah, mereka tetap mereka hidup secara terpisah, mereka tetap menganggap rumah tangga tersebut sebagai menganggap rumah tangga tersebut sebagai rumah mereka.rumah mereka.

• Anggota keluarga berinteraksi dan Anggota keluarga berinteraksi dan berkomunikasi satu sama lain dalam peran-berkomunikasi satu sama lain dalam peran-peran sosial keluarga seperti suami-istri, ayah peran sosial keluarga seperti suami-istri, ayah dan ibu, anak laki-laki dan anak perempuan, dan ibu, anak laki-laki dan anak perempuan, saudara dan saudari.saudara dan saudari.

• Keluarga sama-sama menggunakan kultur yang Keluarga sama-sama menggunakan kultur yang sama, yaitu kultur yang diambil dari masyarakat sama, yaitu kultur yang diambil dari masyarakat dengan beberapa ciri unik tersendiri.dengan beberapa ciri unik tersendiri.

Page 3: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 3

Definisi Keluarga Definisi Keluarga (1)(1)

• Keluarga adalah dua atau lebih individu yang Keluarga adalah dua atau lebih individu yang bergabung karena hubungan darah, perkawinan, bergabung karena hubungan darah, perkawinan, atau adopsi. Mereka hidup dalam satu rumah atau adopsi. Mereka hidup dalam satu rumah tangga, melakukan interaksi satu sama lain, tangga, melakukan interaksi satu sama lain, menurut peran masing-masing, serta menurut peran masing-masing, serta menciptakan dan mempertahankan suatu budaya menciptakan dan mempertahankan suatu budaya (Bailon dan Maglaya, 1978).(Bailon dan Maglaya, 1978).

• Keluarga adalah unit terkecil dari masyarakat Keluarga adalah unit terkecil dari masyarakat yang terdiri atas kepala keluarga serta beberapa yang terdiri atas kepala keluarga serta beberapa orang yang berkumpul dan tinggal di satu atap orang yang berkumpul dan tinggal di satu atap dalam keadaan saling ketergantungan (Depkes, dalam keadaan saling ketergantungan (Depkes, 1988).1988).

Page 4: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 4

Definisi Keluarga Definisi Keluarga (2)(2)

• Keluarga adalah dua atau lebih individu yang Keluarga adalah dua atau lebih individu yang tergabung karena ikatan tertentu untuk saling tergabung karena ikatan tertentu untuk saling membagi pengalaman dan melakukan membagi pengalaman dan melakukan pendekatan emosional, serta mengidentifikasi pendekatan emosional, serta mengidentifikasi diri mereka sebagai bagian dari keluarga diri mereka sebagai bagian dari keluarga (Friedman, 1998).(Friedman, 1998).

• Keluarga adalah dua orang atau lebih yang Keluarga adalah dua orang atau lebih yang dibentuk berdasarkan ikatan perkawinan yang dibentuk berdasarkan ikatan perkawinan yang sah, mampu memenuhi kebutuhan hidup sah, mampu memenuhi kebutuhan hidup spiritual dan materiil yang layak, bertaqwa spiritual dan materiil yang layak, bertaqwa kepada Tuhan, memiliki hubungan yang kepada Tuhan, memiliki hubungan yang selaras dan simbang antara anggota keluarga selaras dan simbang antara anggota keluarga dan masyarakat serta lingkungannya.dan masyarakat serta lingkungannya.

Page 5: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 5

• Keluarga tradisional dan non-Keluarga tradisional dan non-tradisional, dibedakan berdasarkan tradisional, dibedakan berdasarkan ikatan perkawinan. Keluarga ikatan perkawinan. Keluarga tradisional diikat oleh perkawinan, tradisional diikat oleh perkawinan, sedangkan keluarga non-tradisional sedangkan keluarga non-tradisional tidak diikat oleh perkawinan.tidak diikat oleh perkawinan.

Page 6: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 6

Bentuk Keluarga Bentuk Keluarga Tradisional Tradisional (1)(1)

• Nuclear familyNuclear family ((Keluarga inti)Keluarga inti)Keluarga yang terdiri dari ayah, ibu dan Keluarga yang terdiri dari ayah, ibu dan anakanak baik karena kelahiran maupun baik karena kelahiran maupun adopsi.adopsi.

• Keluarga pasangan intiKeluarga pasangan intiKeluarga yang terdiri dari suami dan istri Keluarga yang terdiri dari suami dan istri saja tanpa anak atau tidak ada anak yang saja tanpa anak atau tidak ada anak yang tinggal bersama mereka.tinggal bersama mereka.

• Single Parent FamilySingle Parent Family (Keluarga (Keluarga dengan orang tua tunggal : dengan orang tua tunggal : duda/jandaduda/janda))Satu yang mengepalai, sebagai Satu yang mengepalai, sebagai konsekuensi dari perceraian, konsekuensi dari perceraian, ditinggalkan, pisah, atau kematian.ditinggalkan, pisah, atau kematian.

Page 7: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 7

Bentuk Keluarga Bentuk Keluarga Tradisional Tradisional (2)(2)

• Extended FamilyExtended Family ( (Keluarga besar)Keluarga besar) 3 generasi 3 generasiKeluarga inti ditambah dengan sanak saudara, Keluarga inti ditambah dengan sanak saudara, misalnya: nenek, kakek, keponakan, saudara misalnya: nenek, kakek, keponakan, saudara sepupu, paman, bibi dan sebagainya.sepupu, paman, bibi dan sebagainya.

• Serial FamilySerial Family ((Keluarga berantai)Keluarga berantai) atau atau Reconstituted NuclearReconstituted Nuclear..Keluarga yang terdiri dari wanita dan pria yang Keluarga yang terdiri dari wanita dan pria yang menikah lebih darmenikah lebih dari i satu kali dan merupakan satu kali dan merupakan satu keluarga intisatu keluarga inti, anak yang dimilikinya bisa , anak yang dimilikinya bisa merupakan bawaan dari perkawinan lama merupakan bawaan dari perkawinan lama maupun hasil dari perkawinan baru. maupun hasil dari perkawinan baru.

• The Single Adult Living Alone The Single Adult Living Alone Keluarga Keluarga Bujangan dewasa yang tinggal sendirian, Bujangan dewasa yang tinggal sendirian, dengan tidak adanya keinginan untuk kawin.dengan tidak adanya keinginan untuk kawin.

Page 8: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 8

Bentuk Keluarga Non-Bentuk Keluarga Non-tradisionaltradisional

• Keluarga dengan satu orang tua beranak tanpa menikah.Keluarga dengan satu orang tua beranak tanpa menikah.• Cohabitation FamilyCohabitation Family (Keluarga kohabitasi); Pasangan (Keluarga kohabitasi); Pasangan

yang memiliki anak tetapi tidak menikah.yang memiliki anak tetapi tidak menikah.• Pasangan kumpul kebo; pasangan yang hidup bersama Pasangan kumpul kebo; pasangan yang hidup bersama

tanpa menikah.tanpa menikah.• Keluarga gay/lesbian; orang yang berjenis kelamin sama Keluarga gay/lesbian; orang yang berjenis kelamin sama

yang hidup bersama sebagai “pasangan yang menikah”yang hidup bersama sebagai “pasangan yang menikah”• Composite FamilyComposite Family (Keluarga komposit); keluarga dari (Keluarga komposit); keluarga dari

perkawinan poligami dan hidup bersama.perkawinan poligami dan hidup bersama.• Incest FamilyIncest Family (Keluarga inses) (Keluarga inses) keluarga yang keluarga yang

terbentuk karena pernikahan antar anak dengan orang terbentuk karena pernikahan antar anak dengan orang tua, kakak menikah dengan adik, paman menikah tua, kakak menikah dengan adik, paman menikah dengan keponakannya.dengan keponakannya.

• Institusional Institusional anak-anak atau orang-orang dewasa anak-anak atau orang-orang dewasa tinggal dalam suatu panti-panti atau asrama (Sudiharto, tinggal dalam suatu panti-panti atau asrama (Sudiharto, 2007. Hal 22).2007. Hal 22).

Page 9: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 9

Struktur KeluargaStruktur Keluarga

• Struktur keluarga menyatakan bagaimana Struktur keluarga menyatakan bagaimana keluarga disusun, yaitu cara-cara yang keluarga disusun, yaitu cara-cara yang digunakan untuk menata unit-unit dan digunakan untuk menata unit-unit dan bagaimana unit-unit tersebut saling bagaimana unit-unit tersebut saling terkait satu sama lain.terkait satu sama lain.

• Empat elemen dalam Struktur Keluarga Empat elemen dalam Struktur Keluarga yang saling terkait (yang saling terkait (Parad dan CaplanParad dan Caplan, , 1965) 1965) ::

1.1. Struktur PeranStruktur Peran

2.2. Sistem NilaiSistem Nilai

3.3. Proses KomunikasiProses Komunikasi

4.4. Struktur KekuatanStruktur Kekuatan

Page 10: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 10

1. 1. Struktur peranStruktur peran

• Peran formalPeran formal : peran sebagai provider : peran sebagai provider (penyedia), peran sebagai pengatur (penyedia), peran sebagai pengatur rumah tangga, perawatan anak, peran rumah tangga, perawatan anak, peran sosialisasi anak, peran rekreasi, peran sosialisasi anak, peran rekreasi, peran persaudaraan, peran therapeutik, persaudaraan, peran therapeutik, peran seksual.peran seksual.

• Peran informalPeran informal : peran sebagai : peran sebagai pendorong/pemuji, pengharmonis, pendorong/pemuji, pengharmonis, pendamai, pengikut, penghibur, pendamai, pengikut, penghibur, sahabat, sahabat, pioner keluarga dan lain-lain.pioner keluarga dan lain-lain.

Page 11: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 11

2. Sistem Nilai2. Sistem Nilai

• Sistem nilai dalam keluarga dipengaruhi Sistem nilai dalam keluarga dipengaruhi oleh latar belakang agama, budaya, oleh latar belakang agama, budaya, tahap perkembangan dan pribadi. tahap perkembangan dan pribadi.

• Sistem nilai dalam keluarga akan Sistem nilai dalam keluarga akan membentuk pola tingkah laku dalam membentuk pola tingkah laku dalam menghadapi masalah-masalah yang ada menghadapi masalah-masalah yang ada dalam keluarga. dalam keluarga.

• Beberapa sistem nilai yang dianut Beberapa sistem nilai yang dianut keluarga seperti: penguasaan dan keluarga seperti: penguasaan dan kontrol, penerimaan pasif, fatalisme.kontrol, penerimaan pasif, fatalisme.

Page 12: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 12

3. Proses Komunikasi3. Proses Komunikasi

• Komunikasi dalam keluarga yang Komunikasi dalam keluarga yang sehat merupakan proses dua arah sehat merupakan proses dua arah yang sangat dinamis. Pesan tidak yang sangat dinamis. Pesan tidak semata-mata hanya dikirim dan semata-mata hanya dikirim dan diterima oleh seorang penerima diterima oleh seorang penerima dan pengirim, tetapi sifat dinamis dan pengirim, tetapi sifat dinamis dari komunikasi ini menciptakan dari komunikasi ini menciptakan interaksi fungsional yang kompleks interaksi fungsional yang kompleks dan tidak bisa diprediksi.dan tidak bisa diprediksi.

Page 13: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 13

4. Struktur Kekuatan4. Struktur Kekuatan

– Legimate power/ authority: hak untuk Legimate power/ authority: hak untuk mengontrol, hak orangtua pada anak.mengontrol, hak orangtua pada anak.

– Referent power: seseorang yang Referent power: seseorang yang diidentifikasi/ditiru.diidentifikasi/ditiru.

– Resource power: menurut pendapat ahli.Resource power: menurut pendapat ahli.– Reward power: perubahan dengan hadiah Reward power: perubahan dengan hadiah

sesuatu.sesuatu.– Coercive power: memaksa kehendak.Coercive power: memaksa kehendak.– Informational power: menjelaskan sesuatu agar Informational power: menjelaskan sesuatu agar

lebih jelas.lebih jelas.– Affektive power: manipulasi dengan cinta kasih.Affektive power: manipulasi dengan cinta kasih.

Page 14: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 14

Fungsi KeluargaFungsi Keluarga• Fungsi afektifFungsi afektif; adalah fungsi keluarga yang utama ; adalah fungsi keluarga yang utama

untuk mengajarkan segala sesuatu untuk untuk mengajarkan segala sesuatu untuk mempersiapkan anggota keluarga berhubungan mempersiapkan anggota keluarga berhubungan dengan orang lain. dengan orang lain. Fungsi ini dibutuhkan untuk Fungsi ini dibutuhkan untuk perkembangan individu dan psikososial anggota perkembangan individu dan psikososial anggota keluarga.keluarga.

• Fungsi sosialisasi dan tempat bersosialisasiFungsi sosialisasi dan tempat bersosialisasi; adalah ; adalah fungsi mengembangkan dan tempat melatih anak fungsi mengembangkan dan tempat melatih anak untuk berkehidupan sosial sebelum meninggalkan untuk berkehidupan sosial sebelum meninggalkan rumah untuk berhubungan dengan orang lain di luar rumah untuk berhubungan dengan orang lain di luar rumah.rumah.

• Fungsi reproduksiFungsi reproduksi; keluarga bukan saja berfungsi ; keluarga bukan saja berfungsi untuk mempertahankan generasi dan menjaga untuk mempertahankan generasi dan menjaga kelangsungan keluarga, tetapi juga mengembangkan kelangsungan keluarga, tetapi juga mengembangkan fungsi reproduksi secara universal ( menyeluruh), fungsi reproduksi secara universal ( menyeluruh), diantaranya: seks yang sehat dan berkualitas, diantaranya: seks yang sehat dan berkualitas, pendidikan seks bagi anak, dan yang lain.pendidikan seks bagi anak, dan yang lain.

Page 15: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 15

Fungsi KeluargaFungsi Keluarga• Fungsi ekonomiFungsi ekonomi; adalah keluarga berfungsi untuk ; adalah keluarga berfungsi untuk

memenuhi kebutuhan keluarga secara ekonomi dan memenuhi kebutuhan keluarga secara ekonomi dan tempat untuk mengembangkan kemampuan tempat untuk mengembangkan kemampuan individu meningkatkan penghasilan untuk individu meningkatkan penghasilan untuk memenuhi kebutuhah keluarga.memenuhi kebutuhah keluarga.

• Fungsi pemeliharaan kesehatanFungsi pemeliharaan kesehatan; yaitu keluarga ; yaitu keluarga diharapkan dapat memenuhi kebutuhan kesehatan diharapkan dapat memenuhi kebutuhan kesehatan yang primer dalam rangka melindungi dan yang primer dalam rangka melindungi dan pencegahan penyakit yang mungkin dialami pencegahan penyakit yang mungkin dialami keluarga. Fungsi ini dikembangkan menjadi tugas keluarga. Fungsi ini dikembangkan menjadi tugas keluarga di bidang kesehatan.keluarga di bidang kesehatan.

• Fungsi pendidikanFungsi pendidikan; yaitu keluarga yang mempunyai ; yaitu keluarga yang mempunyai peran dan tanggung-jawab yang besar terhadap peran dan tanggung-jawab yang besar terhadap pendidikan anak-anaknya untuk menghadapi pendidikan anak-anaknya untuk menghadapi kehidupan dewasanya.kehidupan dewasanya.

Page 16: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 16

Fungsi KeluargaFungsi Keluarga

• Fungsi religiusFungsi religius; yaitu keluarga ; yaitu keluarga merupakan tempat belajar tentang merupakan tempat belajar tentang agama dan mengamalkan ajaran agama dan mengamalkan ajaran keagamaan.keagamaan.

• Fungsi rekreasiFungsi rekreasi; yaitu keluarga ; yaitu keluarga merupakan tempat untuk merupakan tempat untuk melakukan kegiatan yang dapat melakukan kegiatan yang dapat mengurangi ketegangan akibat mengurangi ketegangan akibat berada di luar rumah.berada di luar rumah.

Page 17: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 17

Peran Perawat KeluargaPeran Perawat Keluarga• PendidikPendidik : perawat bertanggung-jawab : perawat bertanggung-jawab

memberikan pendidikan kesehatan kepada memberikan pendidikan kesehatan kepada keluarga, terutama untuk memandirikan keluarga, terutama untuk memandirikan keluarga dalam merawat anggota keluarga yang keluarga dalam merawat anggota keluarga yang memiliki masalah kesehatan.memiliki masalah kesehatan.

• KoordinatorKoordinator : perawat bertanggung-jawab : perawat bertanggung-jawab memberikan pelayanan keperawatan yang memberikan pelayanan keperawatan yang komprehensif. Pelayanan keperawatan yang komprehensif. Pelayanan keperawatan yang berkesinambungan diberikan untuk menghindari berkesinambungan diberikan untuk menghindari kesenjangan antara keluarga dan unit pelayanan kesenjangan antara keluarga dan unit pelayanan kesehatan. kesehatan.

• PelaksanaPelaksana anggota keluarga yang sakit dapat anggota keluarga yang sakit dapat menjadi menjadi entry pointentry point bagi perawat untuk bagi perawat untuk memberikan asuhan keperawatan keluarga memberikan asuhan keperawatan keluarga secara komprehensif. secara komprehensif.

Page 18: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 18

Peran Perawat KeluargaPeran Perawat Keluarga• SupervisorSupervisor : perawat melakukan supervisi ataupun : perawat melakukan supervisi ataupun

pembinaan terhadap keluarga melalui kunjungan pembinaan terhadap keluarga melalui kunjungan rumah secara teratur, baik terhadap keluarga rumah secara teratur, baik terhadap keluarga berisiko tinggi maupun yang tidak. berisiko tinggi maupun yang tidak.

• Advokat (pembela)Advokat (pembela) : perawat berperan untuk : perawat berperan untuk melindungi hak-hak keluarga sebagai klien. Perawat melindungi hak-hak keluarga sebagai klien. Perawat diharapkan mampu mengetahui harapan serta diharapkan mampu mengetahui harapan serta memodifikasi sistem pada perawatan yang diberikan memodifikasi sistem pada perawatan yang diberikan untuk memenuhi hak dan kewajiban mereka sebagai untuk memenuhi hak dan kewajiban mereka sebagai klien klien memandirikan keluarga. memandirikan keluarga.

• FasilitatorFasilitator : perawat dapat menjadi tempat bertanya : perawat dapat menjadi tempat bertanya individu, keluarga, dan masyarakat untuk individu, keluarga, dan masyarakat untuk memecahkan masalah kesehatan dan keperawatan memecahkan masalah kesehatan dan keperawatan yang mereka hadapi sehari-hari serta dapat yang mereka hadapi sehari-hari serta dapat membantu memberikan jalan keluar dalam mengatasi membantu memberikan jalan keluar dalam mengatasi masalah.masalah.

Page 19: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 19

Peran Perawat KeluargaPeran Perawat Keluarga• PenelitiPeneliti : perawat keluarga melatih keluarga : perawat keluarga melatih keluarga

untuk dapat memahami masalah-masalah untuk dapat memahami masalah-masalah kesehatan yang dialami oleh anggota keluarga. kesehatan yang dialami oleh anggota keluarga.

Masalah-masalah kesehatan yang muncul di Masalah-masalah kesehatan yang muncul di dalam keluarga biasanya terjadi menurut dalam keluarga biasanya terjadi menurut siklus atau budaya yang dipraktikkan siklus atau budaya yang dipraktikkan keluarga. keluarga.

Peran sebagai peneliti difokuskan pada Peran sebagai peneliti difokuskan pada kemampuan keluarga untuk mengidentifikasi kemampuan keluarga untuk mengidentifikasi penyebab, mananggulangi, dan melakukan penyebab, mananggulangi, dan melakukan promosi kesehatan kepada anggota promosi kesehatan kepada anggota keluarganya.keluarganya.

Page 20: 2-Konsep Dasar Keluarga

20/04/23 Ns. Ester Maria,AMKeb, SKep. 20