akuntansi aset lainnya - pemda

17
MODUL AKUNTANSI PEMERINTAH DAERAH BERBASIS AKRUAL AKUNTANSI ASET LAINNYA KEMENTERIAN DALAM NEGERI DIREKTORAT JENDERAL KEUANGAN DAERAH

Upload: mahyuni-bjm

Post on 30-Jul-2015

197 views

Category:

Economy & Finance


14 download

TRANSCRIPT

Page 1: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

MODUL AKUNTANSI PEMERINTAH DAERAHBERBASIS AKRUAL

AKUNTANSI ASET LAINNYA

KEMENTERIAN DALAM NEGERIDIREKTORAT JENDERAL KEUANGAN DAERAH

Page 2: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

DEFINISI DAN KLASIFIKASI - 1

Aset Lainnya merupakan aset pemerintah daerahyang tidak dapat diklasifikasikan sebagai asetlancar, investasi jangka panjang, aset tetap dandana cadangan (Buletin Teknis SAP 02 tentangPenyusunan Neraca Awal Pemerintah Daerah).

Page 3: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

DEFINISI DAN KLASIFIKASI - 2 Dalam Bagan Akun Standar, aset lainnya diklasifikasikan sebagai

berikut:

Tagihan Jangka Panjang Tagihan Penjualan AngsuranTuntutan Ganti Kerugian Daerah

Kemitraan dengan Pihak Ketiga Sewa

Kerjasama Pemanfaatan

Bangun Guna Serah

Bangun Serah Guna

Aset Tidak Berwujud GoodwillLisensi dan Frenchise

Hak Cipta

Paten

Aset Tidak Berwujud Lainnya

Aset Lain-lain Aset Lain-Lain (misalnya barang rusak yg belum dihapus)

Page 4: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

PENGAKUAN - 1

Tagihan JangkaPanjang

Tagihan PenjualanAngsuran

Saat Dijual kepada Pegawai secara Angsuran:1. Penjualan Kendaraan Perorangan Dinas

Kepada Kepala Daerah2. Penjualan Rumah Golongan III

Tuntutan GantiKerugian Daerah

SKP2K (Surat Keputusan PembebananPenggantian Kerugian)

Kemitraan denganPihak Ketiga

Sewa Kontrak/Perjanjian - Sewa

KerjasamaPemanfaatan

Kontrak/Perjanjian Kerjasama - Pemanfaatan

Bangun Guna Serah(BOT)

Kontrak/Perjanjian Kerjasama - BOT

Bangun Serah Guna(BTO)

Kontrak/Perjanjian Kerjasama – BOT & BAST

Page 5: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

PENGAKUAN - 2

Aset TidakBerwujud

Bultek SAP 11 ttg Aset Tidak Berwujud/ATB adalah aset non-moneter yangtidak mempunyai wujud fisik, yang sering dihubungkan dengan hasilkegiatan entitas dalam menjalankan tugas dan fungsi penelitian danpengembangan serta sebagian diperoleh dari proses pengadaan dari luarentitas.Lisensi dan Frenchise Surat/Ijin dari pemegang Haki kepada

Pihak LainHak Cipta Haki terbitPaten Haki terbitAset Tidak Berwujud Lainnya -

Aset Lain-lain Aset Lain-Lain (misalnyabarang rusak yang belumdihapus)

Restricted Cash

Page 6: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

Sesuatu diakui sebagai Aset Tidak Berwujud jika danhanya jika:

PENGAKUAN - 3

1. Kemungkinan besar diperkirakan manfaat ekonomidi masa datang yang diharapkan atau jasa potensialyang diakibatkan dari ATB tersebut akan mengalirkepada entitas atau dinikmati oleh entitas; dan

2. Biaya perolehan atau nilai wajarnya dapat diukurdengan andal.

Page 7: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

PENGUKURAN - 1

1 Tagihan Jangka Panjang1.1 Tagihan Penjualan Angsuran Nilai Nominal1.2 Tagihan Tuntutan Ganti Kerugian

DaerahNilai Nominal

2 Kemitraan dengan Pihak Ketiga2.1 Sewa Nilai Nominal2.2 Kerjasama Pemanfaatan (KSP) Nilai Bersih atau Nilai Wajar saat

Perjanjian, dipilih yang paling objektif2.3 Bangun Guna Serah – BGS (Build,

Operate, Transfer – BOT) dicatatNilai Buku Aset Tetap yang Diserahkan

2.4 Bangun Serah Guna – BSG (Build,Transfer, Operate – BTO)

Nilai Perolehan Aset Tetap yangdibangun yaitu sebesar nilai aset tetapyang diserahkan pemerintah daerahditambah Nilai Perolehan Aset yangdikeluarkan oleh pihak ketiga/investoruntuk membangun aset tersebut.

Page 8: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

PENGUKURAN - 2

3 Aset TidakBerwujud

Harga Perolehan: Harga beli, termasuk biayaimport dan pajak-pajak, setelah dikurangidengan potongan harga dan rabat;Setiap biaya yang dapat diatribusikan secaralangsung dalam membawa aset tersebut kekondisi yang membuat aset tersebut dapatbekerja untuk penggunaan yangdimaksudkan.

4 Aset Lain-lain Nilai Tercatat/Nilai Buku.

Page 9: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

PENGUNGKAPAN

Pengungkapan aset lainnya dalam catatan ataslaporan keuangan, sekurang-kurangnya harusdiungkapkan hal-hal sbb: Besaran dan rincian aset lainnya

Kebijakan amortisasi atas Aset TidakBerwujud

Kebijakan pelaksanaan kemitraan denganpihak ketiga(sewa, KSP, BOT dan BTO)

Informasi lainnya yang penting.

Page 10: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

No TransaksiPENCATATAN OLEH SKPD PENCATATAN OLEH PPKD

Uraian Debit Kredit Uraian Debit Kredit

1 Tagihan PenjualanAngsuran

Saat Penjualan AsetTetapSurplus

Defisit

Tidak AdaJurnal

Tagihan Angsuran Penjualan… xxx

Surplus Penjualan Aset Gedung danBangunan-LO

xxx

Aset Tetap – Peralatan dan Mesin xxx

Tidak AdaJurnal

Tagihan Angsuran Penjualan xxxDefisit Penjualan Aset Non Lancar xxx

Aset Lain-lain… xxx

TAGIHAN PENJUALAN ANGSURAN - 1

AKUNTANSI ASET LAINNYA

Page 11: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

No TransaksiPENCATATAN OLEH SKPD PENCATATAN OLEH PPKD

Uraian Debit Kredit Uraian Debit Kredit

1 Jika penguasaan AsetTetap yang dijual beradadibawah penguasaanSKPD maka harusdilakukan pencatatanatas pengembalianpengua-saan aset tetapdr SKPD ke PPKD.

Fungsi Akuntansi PPKD:Aset Tetap – Peralatan dan Mesin xxx

RK SKPD xxx

PPK-SKPD:

RK PPKD xxx xxxAT–Peralatandan Mesin

xxx xxx

TAGIHAN PENJUALAN ANGSURAN - 2

Page 12: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

No TransaksiPENCATATAN OLEH SKPD PENCATATAN OLEH PPKD

Uraian Debit Kredit Uraian Debit Kredit

1 Saat Piutang Jatuh TempoSaat PembayaranAngsuran

Tidak AdaJurnal

Bagian Lancar Tagihan Angsuran Penjualan… – xxx

Tagihan Angsuran Penjualan xxx

Tidak AdaJurnal

Kas di Kas Daerah xxxBagian Lancar Tagihan Angsuran Penjualan…- xxx

Perubahan SAL xxxPendapatan Angsuran/Cicilan Penjualan…-LRA xxx

TAGIHAN PENJUALAN ANGSURAN - 3

Page 13: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

No Transaksi

PENCATATAN OLEH SKPD PENCATATAN OLEH PPKD

Uraian Debit Kredit Uraian Debit Kredit

2 Tagihan TuntutanKerugian Daerah

Saat Pengakuan TGR

Saat Piutang JatuhTempo / Klasifikasi

Tidak AdaJurnal

Tuntutan Ganti Kerugian Daerah… xxx

Pendapatan Tuntutan GantiKerugian Daerah...-LO

xxx

Tidak AdaJurnal

Bagian Lancar Tuntutan GantiKerugian Daerah…

xxx

Tuntutan Ganti KerugianDaerah…

xxx

TAGIHAN TUNTUTAN KERUGIAN DAERAH - 1

Page 14: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

No Transaksi

PENCATATAN OLEHSKPD PENCATATAN OLEH PPKD

Uraian Debit Kredit Uraian Debit Kredit

2 Tagihan TuntutanKerugian Daerah

Saat PembayaranGanti Rugi

TidakAda

Jurnal

Kas di Kas Daerah xxxBagian Lancar Tuntutan GantiKerugian Daerah…

xxx

Perubahan SAL xxxPendapatan Tuntutan Ganti KerugianDaerah…- LRA

xxx

TAGIHAN TUNTUTAN KERUGIAN DAERAH - 2

Page 15: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

No Transaksi

PENCATATAN OLEHSKPD PENCATATAN OLEH PPKD

Uraian Debit Kredit Uraian Debit Kredit

3 Kemitraan dengan PihakKetiga

Saat KemitraanDitandatangani

Saat Hasil KemitraanDiterima

Tidak AdaJurnal

Kemitraan dengan Pihak Ketiga… xxx

Aset Tetap / Aset Lain-lain xxx

Tidak AdaJurnal

Kas di Kas Daerah xxxHasil dari Pemanfaatan KekayaanDaerah…- LO

xxx

Perubahan SAL xxxHasil dari Pemanfaatan KekayaanDaerah… - LRA

xxx

KEMITRAAN DENGAN PIHAK KETIGA - 1

Page 16: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

No Transaksi

PENCATATAN OLEHSKPD PENCATATAN OLEH PPKD

Uraian Debit Kredit Uraian Debit Kredit

3 Kemitraan dengan PihakKetiga

Saat Kemitraan Berakhir

Saat Aset Dikembalikanke SKPD

Tidak AdaJurnal

Aset Tetap xxxKemitraan dengan Pihak Ketiga… xxx

Aset Tetap xxx RK SKPD xxx

RK PPKD

xxx Aset Tetap xxx

KEMITRAAN DENGAN PIHAK KETIGA - 2

Page 17: Akuntansi Aset lainnya - PEMDA

17

TERIMA KASIH