mengenal perpustakaan kitalibrary.poltekkesjogja.ac.id/wp-content/uploads/2017/09/... ·...

Post on 13-Mar-2019

254 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

MENGENAL

PERPUSTAKAAN KITA

Yogyakarta, 21 Agustus 2017

library.poltekkesjogja.ac.id

PERPUSTAKAAN

Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

2001, Penggabungan dari 6 Akademi Gizi, Keperawatan, Analis, Kebidanan, Kesehatan Lingkungan, Kesehatan gigi menjadi Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

2006, Jur. Gizi, Keperawatan & Kesehatan lingkungan, menempati gedung baru seluas 500 m² yang berlokasi dilingkungan kampus Jl. Tatabumi No.3, Banyuraden.

2011, unit pelayanan II Ngadinegaran, menempati gedung baru seluas 100 m².

Sejarah Perpustakaan

VISI

Menjadi Perpustakaan Rujukan Bidang Kesehatan di Tingkat Nasional

VISI & MISI

MISI

1. MENINGKATKAN KUALITAS PENYELENGGARAAN TRI DHARMA PERGURUAN TINGGI.

2. MENGEMBANGKAN DIRI MENJADI PUSAT INFORMASI DAN RUJUKAN BAGI INSTITUSI PENDIDIKAN KESEHATAN PEMERINTAH DAN SWASTA DI NDONESIA, SERTA BAGI MASYARAKAT UMUM.

VISI & MISI

3. MENINGKATKAN KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA DAN MEMBERIKAN PELAYANAN PRIMA KEPADA SELURUH PEMUSTAKA.

4. MENYEDIAKAN SARANA PEMBELAJARAN YANG REPRESENTATIF SESUAI PERKEMBANGAN ILMU DAN TEKNOLOGI.

MISI

STRUKTUR ORGANISASI

DIREKTUR

PD II PD III PD I

KA UNIT PERPUS

WMM

KA. SUB UNIT PENGEMBANGAN

KOLEKSI

KA. SUB UNIT PENGOLAHAN

KOLEKSI

KA. SUB UNIT PELAYANAN

KA. SUB UNIT SARPRAS

SUB UNIT PELAYANAN I

SUB UNIT PELAYANAN II

SUB UNIT PELAYANAN III

SUB UNIT PELAYANAN IV

GEDUNG PERPUSTAKAAN

Unit Pelayanan III Ngadinegaran

Unit Pelayanan IV Mangkuyudan

Unit Pelayanan II Kyai Mojo

Unit Pelayanan I Tatabumi

Senin – Kamis : 07.30 – 16.00 WIB

Jum’at : 07.30 – 16.30 WIB

WAKTU LAYANAN

Jam istirahat tetap

melayani...

Information Desk Bimbingan Pemustaka Keanggotaan dan Bebas Pustaka Layanan Sirkulasi Layanan Referensi Layanan Terbitan Berkala

Koleksi KTI dan Skripsi Koleksi Karya Ilmiah Help desk TI

LAYANAN PERPUSTAKAAN

1. Mahasiswa

2. Dosen

3. Karyawan

4. Masyarakat umum

KEANGGOTAAN

KARTU KEANGGOTAAN

Seluruh Mahasiswa Poltekkes Kemenkes Yogyakarta Mendapat Kartu Tanda Anggota Perpustakaan

ALUR KUNJUNGAN

SISTEM PELAYANAN

PUSTAKAWAN

Puti Sudarwanti, SIP : Ka. Unit Perpustakaan

PUSTAKAWAN

Haryadi Staf Adm. Perpustakaan Direktorat

PUSTAKAWAN

Sudaryati Setyorini, A.Md Pengelola Perpustakaan Jurusan Gizi

Sri Satyo Handoko Staf Adm. Perpustakaan Jurusan Gizi

PUSTAKAWAN

Martiningsih, SIP Pengelola Jurusan Keperawatan Gigi

PUSTAKAWAN

Joko Subianto Staf Adm. Perpustakaan Jurusan

Keperawatan Gigi

PUSTAKAWAN

Didi Nurhadi, A.Md, S.Sos Pengelola Perpustakaan

Jurusan Kesehatan Lingkungan

PUSTAKAWAN

PUSTAKAWAN

Ronatin Widyastuti, S.Pd Staf Adm. Perpustakaan Jurusan Kesehatan Lingkungan

PUSTAKAWAN

Mugiyanti, SIP Pengelola Perpustakaan Jurusan Kebidanan

Sri Administrasi Perpustakaan

Jurusan Kebidanan

PUSTAKAWAN

Sapto Harmoko, SIP Pengelola Perpustakaan

Jurusan Keperawatan

PUSTAKAWAN

Siti Murtafiah Staf Adm. Perpustakaan

Jurusan Keperawatan

PUSTAKAWAN

Subaryati, SIP Pengelola Perpustakaan Jurusan Analis

PUSTAKAWAN

Susi Staf Adm. Perpustakaan

Jurusan Analis

PUSTAKAWAN

1. BUKU TEKS

BAHAN PUSTAKA

18.915 JUDUL 52.326 EKS

2. MODUL

BAHAN PUSTAKA

350 JUDUL 469 EKS

3. JURNAL TERAKREDITASI

BAHAN PUSTAKA

25 JUDUL 235 EKS

4. JURNAL INTERNATIONAL

BAHAN PUSTAKA

33 JUDUL 283 EKS

5. JURNAL ILMIAH

BAHAN PUSTAKA

75 JUDUL 631 EKS

6. PROSIDING

www.library-poltekkeskemenkesjogjakarta.ac.id

88 JUDUL 128 EKS

7. PENELITIAN

www.library-poltekkeskemenkesjogjakarta.ac.id

7.122 JUDUL 8.377 EKS

Sumber Informasi Digital Online Online Public Access Catalogue (OPAC) Perpustakaan Kemenkes Yogyakarta

Snap QR Code di atas untuk mencari koleksi

Perpustakaan Terpadu Poltekkes Kemenkes Yogyakarta, atau klik :

http://202.162.33.147/IBRAv7_Terpadu/opac.php

PORTAL WEB

library-poltekkeskemenkesjogjakarta.ac.id

Profil Perpustakaan Informasi Layanan

Informasi Keanggotaan Agenda dan Kegiatan

Akses Ke katalog Digital online

REPOSITORY POLTEKKESJOGJA http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/

Sumber Informasi Digital

Koleksi repository Poltekkes Kemenkes

Yogyakarta, yang berisi karya-karya ilmiah yang ditulis civitas akademika

Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/

• Pencarian berdasarkan subject pada repositoy poltekkesjogja

http://eprints.poltekkesjogja.ac.id/

Koleksi repository Poltekkes Kemenkes Yogyakarta bisa dibaca secara online

Onesearch Katalog Induk Nasional Kesehatan onesearch.kink.kemkes.go.id

Sumber Informasi Digital Online

Katalog Induk Nasional

Kesehatan

Snap QR Code di atas untuk mencari

Koleksi Kesehatan Kementerian

Kesehatan, atau klik :

http://onesearch.kink.kemkes.go.id/

onesearch.id

Sumber Informasi Digital Online

Sumber Informasi Digital Online

Akses ke e-journal, e-books, e-database, yang dilanggan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta dan Kemenkes dapat dilakukan di dalam dan luar kampus. Akses di luar kampus, pastikan anda memiliki password dari perpustakaan.

http://infotrac.galegroup.com/itweb/iddepkes

Next...

Sumber Informasi Digital Online

Sumber Informasi Digital Online

Klik “Health Reference...”

E-Resources Perpustakaan Nasional http://e-resources.perpusnas.go.id/

Sumber Informasi Digital Online

KERJASAMA

Memberikan Bimbingan Secara Prima kepada Mahasiswa Daerah Tertinggal Perbatasan Kepulauan (DTPK)

PERAN AKTIF PERPUSTAKAAN

MEDIA AKUN

Perpuspoltekkesjogja @LibPoltekkesjog

PerpustakaanTerpaduPoltekkesKemenkesYogyakarta

Perpustakaan.poltekkes@gmail.com

perpustakaanpoltekkesjogja

(0274) 617601

KONTAK & MEDIA PROMOSI

Terimakasih....

top related