pengkajian luka

Post on 14-Feb-2015

50 Views

Category:

Documents

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

A. Pengertian

Luka adalah gangguan kontinuitas dari lapisan kulit Penyebab terjadinya luka terdiri dari

berbagai penyebab, yang dapat menimbulkan manifestasi yang berbeda

B. STADIUM LUKA

1. Stage 1

2. Stage 2

3. Stage 3

4. Stage 4

C. Pengkajian luka

- Diagnostic test

- Tanda infeksi

- Bau dan eksudat

- Tepi luka

- Kulit sekitar luka

- Wound bed

- Ukuran luka dan lokasi

Pengkajian Luka

- mengukur luka

- stadium luka

- warna dasar luka

- kulit sekitar luka

- tepi luka

- cairan luka

- ada tidaknya tanda-tanda infeksi

Luas luka

Panjang X lebar X kedalaman

Ada tidaknya undermining / goa, yang diukur sesuai dengan arah jarum jam.

Lokasi terdapatnya luka

Stadium luka

warna dasar luka

- Red – Yellow – Black / RYB

- Kemudahan sistem yang diperkenalkan adalah bersifat konsisten dan mudah dimengerti

serta tepat guna dalam pemilihan balutan

- Red ( merah )

- Dasar warna luka merah tua atau terang

tampak lembab

- Merupakan luka bersih bergranulasi,

vaskularisasi baik dan mudah berdarah.

- Warna dasar luka merah muda/ pucat

merupakan lapisan epitelisasi

- Adalah fase akhir proses penyembuhan.

Tujuan Perawatan Merah

- Mempertahankan lingkungan luka pada keadaan lembab

- Luka pada temperatur

- suhu optimal

balutan luka menyerap eksudat

- Mencegah terjadinya trauma pada jaringan granulasi/epitelisasi

Yellow ( Kuning )

- Dasar warna luka kuning / kuning kecoklatan / kuning kehijauan / kuning pucat,

- Kondisi luka terkontaminasi,

- Terinfeksi

- Avaskularisasi dikenal dengan nama SLOUGH

Black ( Hitam )

- Warna dasar luka hitam / hitam kecoklatan / hitam kehijauan

- Merupakan jaringan nekrosis, Avaskularisasi

Tujuan Perawatan Kuning & Hitam

- Meningkatkan suport system autolisis debridement

- Absorb eksudat

- Menghilangkan bau tidak sedap

- Mengurangi/menghindari kejadian infeksi.

- kontaminasi belum tentu terinfeksi

Kulit Sekitar Luka

- Gatal

- Maserasi

- Odema

- hiperpigmentasi

Tepi Luka

Umumnya tepi luka akan dipenuhi oleh jaringan epitel, berwarna merah muda

Kegagalan penutupan terjadi jika tepi luka :

- Edema

- Nekrosis / callus

- infeksi

Jenis-jenis luka

- luka fistula

- luka cancer

- luka diabetikum

- luka dehiscence

- dll

Kesimpulan

Pengkajian akurat :

- membuat analisa tepat

- perencanaan perawatan luka lebih tepat

- pemilihan balutan yang sesuai

- mempercepat proses penyembuhan

top related