ascariasis

2
 Askariasis adalah penyakit parasit yang disebabkan oleh cacing gelang Ascaris lumbricoides. Askariasis adalah penyakit kedua terbesar yang disebabkan oleh makhluk parasit. Dasar Kelainan : Iritasi pada alveolus, tekanan mekanis pada mukosa usus dan gangguan pencernaan oleh A. Lumbricoides . I. Diagnosis Masa prepaten : 2 bulan, masa hidup 1 tahun  A. Keluhan Pokok   Infeksi ringan sangat sulit dirasakan  Batuk kering dan sesak napas  Rasa kembung atau mules pada perut bagian atas  Nyeri epigastrium menyerupai ulkus peptikum  Kolik abdomen  Ada riwayat berak atau muntah cacing  Anoreksia  B. Tanda Penting  Batuk atau ronki kering, sianosis  Infeksi ringan tanpa tanda, infeksi berat teraba massa sekitar umbilikus/perut buncit C. Pemeriksaan Laboratorium - Pemeriksaan tinja dengan cara:  Cara sederhana  Cara konsentrasi (Cara kato)  Cara kuantitatif (Kato katz)  D. Pemeriksaan Khusus  - Radiologi : Dapat dilihat adanya infiltrat bila larva sementara bermigrasi dalam paru-paru (sindrom loeffler, pneumonitis eosinovili) - Secara kebetulan dapat dideteksi dengan USG atau foto perut II. Komplikasi A. Akibat migrasi ascaris lumbricoides : 1. Ikterus obstruktif 2. kolangitis 3. kolesistitis 4. Pankreatitis 5. Abses hepar piogenik 6. Apendisitis

Upload: indah-mustikasari

Post on 17-Jul-2015

208 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ascariasis

5/14/2018 ascariasis - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ascariasis-55a931230ddab 1/3

Askariasis adalah penyakit parasit yang disebabkan oleh cacing gelang Ascaris lumbricoides.

Askariasis adalah penyakit kedua terbesar yang disebabkan oleh makhluk parasit.

Dasar Kelainan : Iritasi pada alveolus, tekanan mekanis pada mukosa usus dan gangguan

pencernaan oleh A. Lumbricoides.

I. Diagnosis 

Masa prepaten : 2 bulan, masa hidup 1 tahun

 A. Keluhan Pokok 

  Infeksi ringan sangat sulit dirasakan

  Batuk kering dan sesak napas

  Rasa kembung atau mules pada perut bagian atas

  Nyeri epigastrium menyerupai ulkus peptikum

  Kolik abdomen

  Ada riwayat berak atau muntah cacing

  Anoreksia

 B. Tanda Penting 

  Batuk atau ronki kering, sianosis

  Infeksi ringan tanpa tanda, infeksi berat teraba massa sekitar umbilikus/perut buncit

C. Pemeriksaan Laboratorium 

- Pemeriksaan tinja dengan cara:

  Cara sederhana

  Cara konsentrasi (Cara kato)

  Cara kuantitatif (Kato katz)

 D. Pemeriksaan Khusus 

- Radiologi : Dapat dilihat adanya infiltrat bila larva sementara bermigrasi dalam paru-paru

(sindrom loeffler, pneumonitis eosinovili)

- Secara kebetulan dapat dideteksi dengan USG atau foto perut

II. Komplikasi 

A. Akibat migrasi ascaris lumbricoides :

1.  Ikterus obstruktif 

2.  kolangitis

3.  kolesistitis

4.  Pankreatitis

5.  Abses hepar piogenik 6.  Apendisitis

Page 2: ascariasis

5/14/2018 ascariasis - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ascariasis-55a931230ddab 2/3

7.  Perforasi usus

B. akibat massa ascaris :

1.  Ileus obstruktif 

2.  Volvulus3.  Intususepsi

C. Dapat terjadi Pneumonia

D. Dapat terjadi Peritonitis

E. Abses hepatis pada anak-anak 

III. Penatalaksanaan 

 A. Terapi Umum 

1.  Istirahat

2.  Diet

3.  Medikamentosa

- Obat pertama :

o  Pirantel pamoat, obat pilihan

Dosis tunggal 10 mg/kg BB

o  Piperazine. Dosis 75 mg/kg BB (maks 3,5 gr) selama 2 hari. Infeksi berat bisa

diberikan sampai 4 hari.

o Mebendazole dosis tunggal 500 mg

o  Albendazole, dosis tunggal 400 mg

o  Levamisole. Dosis tunggal 150 mg atau 2,5 mg/kg BB

o  Ivermectin. Dosis tunggal 200 mg/kg BB

- Obat Alternatif :

o  Heksiresorsinal 1 gram + 30 gr MgSO4, diulangi 3 jam kemudian

o  Bitoscanat

Etiologi

prognosis

Page 3: ascariasis

5/14/2018 ascariasis - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ascariasis-55a931230ddab 3/3