cara kerja neurotransmitter

1
Cara kerja neurotransmitter 1. Neurotransmitter disintesis di precursor dengan katalis enzim 2. Neurotransmitter disimpan di vesikel dalam neuron presinaps 3. Karena adanya potensial aksi, saluran Ca terbuka. Sehingga Ca masuk ke dalam sinaps 4. Adanya potensial aksi menyebabkan vesikel berikatan dengan presinaps dan melepaskan neurotransmitter 5. Neurotransmitter yang dilepaskan akan berikatan dengan autoreseptor dan menghambat pelepasan neurotransmitter lainnya 6. Neurotransmitter yang dilepaskan berikatan dengan reseptor pada post sinaps 7. Neurotransmitter yang dilepaskan di de-aktivasi, baik oleh up take maupun degradasi enzimatik

Upload: aya-kinugasa

Post on 26-Sep-2015

164 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

Good job

TRANSCRIPT

Cara kerja neurotransmitter1. Neurotransmitter disintesis di precursor dengan katalis enzim

2. Neurotransmitter disimpan di vesikel dalam neuron presinaps

3. Karena adanya potensial aksi, saluran Ca terbuka. Sehingga Ca masuk ke dalam sinaps

4. Adanya potensial aksi menyebabkan vesikel berikatan dengan presinaps dan melepaskan neurotransmitter

5. Neurotransmitter yang dilepaskan akan berikatan dengan autoreseptor dan menghambat pelepasan neurotransmitter lainnya

6. Neurotransmitter yang dilepaskan berikatan dengan reseptor pada post sinaps

7. Neurotransmitter yang dilepaskan di de-aktivasi, baik oleh up take maupun degradasi enzimatik