Download - Ren Hdr Benar

Transcript

Nama: Dx:

TglNo. DxDiagnosa

KeperawatanPERENCANAANKRITERIA EVALUASIINTERVENSIRASIONAL

TUJUAN

UmumKhusus

Harga Diri RendahSetelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3x24 jam

Klien memiliki konsep diri yang positif1. Klien dapat mengidentifikasi aspek positif dan kemampuan yang dimiliki

2. Klien dapat menilai kemampuan yang dimiliki untuk dilaksanakan

3. Klien dapat merencanakan kegiatan sesuai dengan kemampuan yang dimiliki

4. Klien dapat melakukan kegiatan sesuai rencana yang dibuat

5. Klien dapat memanfaatkan sistem pendukung yang ada

1. Setelah 3 x interaksi klien menyebutkan :

Aspek positif dan kemampuan yang dimiliki

Aspek positif yang ada di keluarga

Aspek positif lingkungan klien

2. Setelah 3x interaksi klien menyebutkan kemampuan yang dapat dilaksanakan

3. Setelah 3 x interaksi klien

membuat rencana kegiatan

harian

1. Setelah 3 x interaski

melakukan kegiatan susuai jadwal yang dibuat

2. Setelah 3 x interaksi

klien memanfaatkan sistem kondisi yang ada

1.1. Diskusikan dengan klien tentang aspek positif yang dimiliki klien :

Aspek positif yang dimiliki klien, keluarga dan lingkungan

Kemampuan yang dimiliki klien

1.2. Bersama klien buat daftar tentang :

Aspek positif klien, keluarga dan lingkungan

Kemampuan yang dimiliki klien

1.3. Berikan pujian yang realistis, hindarkan memberikan pujian yang positif

1.4. Diskusikan dengan klien kemampuan yang dapat dilakukan

1.5. Diskusikan

kemampuan yang dapat

dilanjutkan

pelaksanaannya

3.1.Merencanakan dengan

klien aktivitas yang

dapat dilakukan setiap

hari sesuai kemampuan

klien

Kegiatan mandiri

Kegiatan dengan bantuan

3.2. Tingkatan kemampuan

sesuai dengan kondisi

klien

3.3 Beri contoh cara pelaksanaan kegiatan yang dapat klien lakukan

4.1. Anjurkan klien untuk melaksanakan kegiatan yang telah dilaksanakan

4.2. Pantau kegiatan yang dilaksanakan klien

5.1. Beri pujian atas usaha yang dilakukan klien

5.2. Beri penkes pada klien dengan harga diri rendah

5.3. Bantu ,keluarga memberikan bantuan selama klien dirawat

5.4. Bantu keluarga menyiapkan lingkungan klien di rumah

Mendiskusikan tingkat kemampuan klien seperti menilai ralistis diri atau integritas ego diperlukan sebagai dasar asuhan keperawatan Pujian yang ralistis tidak menyebabkan klien melakukan kegiatan hanya karena ingin mendapatkan pujian

Keterbukaan dan pengertian tentang kemampuan yang dimiliki adalah proses untuk berubah

Keinginan yang direncanakan oleh klien akan memotivasi klien untuk melaksanakannya

Memberikan kesempatan kepada klien mandiri dapat meningkatkan motivasi dan harga diri klien

Rainformen positif akan meningkatkan harga diri keluarga

Dukungan keluarga akan membantu perubahan perilaku klien


Top Related