falsafah dasar pengembangan masyarakat

4
Falsafah Dasar Pengembangan Masyarakat Dasar pemikiran Bagan : SOSIAL EKONOMI RENDAH PRODUKTIVITAS RENDAH KETIDAK MAMPUAN & KETIDAK TAHUAN Harus ada upaya yang dilakukan untuk memotong lingkaran ini agar selanjutnya kita dapat meningkatkan keadaan masyarakat secara menyeluruh Dalam masyarakat sendiri sudah terdapat dinamika yang membuat mereka mampu bertahan dalam keadaan yang sulit, yang merupakan potensi yang dapat dikembangan untuk meningkatkan taraf hidupnya Proses pengembangan masarakat harus bertitik tolak pada dinamika yang sudah dimiliki masyarakat sendiri 1

Upload: js-orenda

Post on 03-Jan-2016

324 views

Category:

Documents


27 download

DESCRIPTION

Falsafah Dasar Pengembangan Masyarakat

TRANSCRIPT

Page 1: Falsafah Dasar Pengembangan Masyarakat

1

Falsafah Dasar Pengembangan Masyarakat

Dasar pemikiranBagan : SOSIAL EKONOMI RENDAH PRODUKTIVITAS RENDAH KETIDAK MAMPUAN & KETIDAK TAHUANHarus ada upaya yang dilakukan untuk memotong lingkaran ini agar selanjutnya kita dapat meningkatkan keadaan masyarakat secara menyeluruh

Dalam masyarakat sendiri sudah terdapat dinamika yang membuat mereka mampu bertahan dalam keadaan yang sulit, yang merupakan potensi yang dapat dikembangan untuk meningkatkan taraf hidupnya

Proses pengembangan masarakat harus bertitik tolak pada dinamika yang sudah dimiliki masyarakat sendiri

Page 2: Falsafah Dasar Pengembangan Masyarakat

2

• Langkah-langkah usaha mengembangkan dan meningkatkan dinamika masyarakat :

- Ciptakan kondisi agar potensi setempat dapat dikembangkan dan dimanfaatkan (perlu mengenal hambatan2)

- Pertinggi potensi yang ada beserta peningkatan mutu agar dapat diperoleh manfaat optimal

- Usahakan kelangsungan kegiatan yang sudah ada (harus dijaga kesinambungannya)

- Tingkatkan kesejahteraan masyarakat secara menyeluruh

Page 3: Falsafah Dasar Pengembangan Masyarakat

3

Mengapa pemberdayaan?• Pemerintah/depkes memiliki keterbatasan• Jumlah provider terhadap masyarakat yang

tidak berimbang• Masalah masyarakat hanya dapat diatasi oleh

masyarakat sendiri• Keterbelakangan masyarakat bukan karena

sumber ekonomi tetapi pada penggunaan yang salah dari sumber daya manusia

Page 4: Falsafah Dasar Pengembangan Masyarakat

4

Penggunaan yang salah :• Masyarakat negara berkembang tidak dapat

memberi sumbangan pada kehidupan masyarakatnya, bodoh, terikat pada tradisi, tidak pernah diikutsertakan dalam pembahasanan kehidupan nasional, dan tidak diminati.

• Apabila mereka berpendidikan, negara tidak dapat menyerap mereka dan mereka akan tetap merupakan kelompok penganggur