fisika (soal)

10
1. Berikut ini yang termasuk besaran pokok adalah.… A. Kuat arus listrik, panjang dan berat B. Kuat arus listrik, panjan dan intensitas cahaya C. Kuat arus listrik, panjang dan volume D. Panjang, berat dan intensitas cahaya E. Panjang, berat dan volume 2. Di bawah ini adalah pernyataan mengenai pengukuran: (1) Mengukur adalah membandingkan besaran yang diukur dengan besaran sejenis yang ditetapkan sebagai satuan (2) Dalam setiap pengukuran selalu ada kesalahan (ketidakpastian) (3) Dalam pengukuran berulang, hasil pengukuran selalu terpancar disekitar harga rata-ratanya (4) Hasil pengukuran selalu bergantung pada kemampuan baca alat ukur dan kondisi benda yang diukur Pernyataan diatas yang benar adalah…. A. (1), (2) dan (3) B. (1) dan (3) C. (2) dan (4) D. (4) saja E. Semua benar 3. Dibawah ini yang merupakan besaran pokok dalam Satuan Internasinal adalah…. A. Kilogram dan watt B. Kilogram dan celcius C. Meter dan detik D. Meter dan celcius E. Celcius dan watt 4. Seberkas electron bergerak dari satu plat ke plat yang lain dengan kecepatan 2,8 x 10 6 m/det. Jika electron memerlukan waktu 2 x 10 -6 detik maka jarak antara kedua plat adalah…. A. 5,6 x 10 -3 m

Upload: febriani-rahmadhany

Post on 24-Jul-2015

60 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

1. Berikut ini yang termasuk besaran pokok adalah.… A. Kuat arus listrik, panjang dan berat B. Kuat arus listrik, panjan dan intensitas cahaya C. Kuat arus listrik, panjang dan volume D. Panjang, berat dan intensitas cahaya E. Panjang, berat dan volume 2. Di bawah ini adalah pernyataan mengenai pengukuran: (1) Mengukur adalah membandingkan besaran yang diukur dengan besaran sejenis yang ditetapkan sebagai satuan (2) Dalam setiap pengukuran selalu ada kesalahan (ketidakpastian) (3) Dalam pengukur

TRANSCRIPT

Page 1: fisika (soal)

1. Berikut ini yang termasuk besaran pokok adalah.…A. Kuat arus listrik, panjang dan beratB. Kuat arus listrik, panjan dan intensitas cahayaC. Kuat arus listrik, panjang dan volumeD. Panjang, berat dan intensitas cahayaE. Panjang, berat dan volume

2. Di bawah ini adalah pernyataan mengenai pengukuran: (1) Mengukur adalah membandingkan besaran yang diukur dengan besaran sejenis

yang ditetapkan sebagai satuan(2) Dalam setiap pengukuran selalu ada kesalahan (ketidakpastian)(3) Dalam pengukuran berulang, hasil pengukuran selalu terpancar disekitar harga

rata-ratanya(4) Hasil pengukuran selalu bergantung pada kemampuan baca alat ukur dan kondisi

benda yang diukurPernyataan diatas yang benar adalah….A. (1), (2) dan (3)B. (1) dan (3)C. (2) dan (4)D. (4) sajaE. Semua benar

3. Dibawah ini yang merupakan besaran pokok dalam Satuan Internasinal adalah….A. Kilogram dan wattB. Kilogram dan celciusC. Meter dan detik D. Meter dan celciusE. Celcius dan watt

4. Seberkas electron bergerak dari satu plat ke plat yang lain dengan kecepatan 2,8 x 106 m/det. Jika electron memerlukan waktu 2 x 10-6 detik maka jarak antara kedua plat adalah….A. 5,6 x 10-3 mB. 5,6 x 102 mC. 56 mD. 5,6 mE. 0,56 m

5. Kereta api mula-mula bergerak dengan kecepatan 15 m/det dalam waktu 12 detik, kecepatannya berubah menjadi 45 m/det. Hitung percepatan kereta api….A. 2,5 m/det2

B. 25 m/det2

C. 250 m/det2

Page 2: fisika (soal)

D. 5 m/det2

E. 50 m/det2

6. Air menetes dari menara sampai di tanah dalam waktu 2 detik. Hitung tinggi menara tersebut (g = 10 m/det2)…. A. 20 mB. 25 mC. 30 mD. 35 mE. 40 m

7. Benda bermassa 10 kg diletakkan di lantai licin dengan gaya gesekan diabaikan. Jika benda tersebut ditarik gaya mendatar sebesar 6 N, maka percepatan benda adalah….A. 0.3 m/det2

B. 0,6 m/det2

C. 0,9 m/det2

D. 30 m/det2

E. 15 m/det2

8. Dimensi massa = M, panjang = L dan waktu = T. Notasi besaran gaya adalah….A. MLTB. MLT-1

C. MLT-2

D. ML 2T-3

E. ML 2T-2

9. Benda yang bermassa 2 kg bekerja dengan gaya seperti tampak pada gambar. Jika gesekan dengan lantai diabaikan maka arah gerak benda adalah….A. Ke kanan dengan kecepatan tetapB. Ke kiri diperlambatC. Ke kanan diperlambatD. Ke kiri dipercepatE. Ke kanan dipercepat

10. Balok bermassa 80 kg terletak di atas bidang datar dengan koefisien gesekan 0,02. Bila g = 10 m/det2 maka gaya yang terjadi adalah sebesar….A. 2 NB. 40 NC. 80 ND. 240 NE. 800 N

11. Sebuah benda bergerak dengan di atas bidang datar. Kemudian ditahan dengan gaya 60 N. ternyata berhenti pada jarak 180 m. Besar pengereman usaha benda adalah….

Page 3: fisika (soal)

A. 60 jouleB. 120 jouleC. 1800 jouleD. 2400 jouleE. 10.800 joule

12. Sepeda motor didorong dengan gaya 300 N pindah sejauh 15 meter. Usaha untuk mendorong sepeda motor adalah….A. 900 jouleB. 1500 jouleC. 3000 jouleD. 4500 jouleE. 22500 joule

13. Perubahan energi yang terjadi pada Pembangkit Tenaga Listrik Tenaga Diesel (PLTD) adalah….A. Energi listrik – energi kimia – energi listrikB. Energi kimia – energi potensial – energi listrikC. Energi kimia – energi kinetik – energi listrikD. Energi kinetik – energi potensial – energi listrikE. Energi potensial – energi kinetik – energi listrik

14. Benda bermassa 2 kg jatuh dari ketinggian 4 m dengan g = 10 m/det2. Energi potensial benda yang hilang sebesar….A. 200 jouleB. 80 jouleC. 20 jouleD. 8 jouleE. 2 joule

15. Suhu pendingin radiator 104oF, bila dinyatakan dalam skala celcius adalah….A. 40oCB. 72oCC. 75,6oCD. 130oCE. 169oC

16. Kalor yang diperlukan untuk mencairakn 100 gram es (jika kalor lebur = 80 kal/gram) pada suhu 0oC adalah….A. 18000 kaloriB. 8000 kaloriC. 800 kaloriD. 180 kaloriE. 80 kalori

Page 4: fisika (soal)

17. Sebuah alat angkat hidrolik mempunyai luas penampang silinder pompa 50 cm2 dan luas penampang silinder pengangkatnya 1.250 cm2. Bila gaya untuk memompa 180 N maka berat beban yang diangkat adalah….A. 23400 NB. 21600 NC. 4500 ND. 2160 NE. 720 N

18. Selang penyemprot rumput mempunyai penampang 0,2 m2. Diujung terdapat 5 lubang kecil yang memiliki penampang masing-masing 0,001 m2. Bila kecepatan pada selang 0,5 m/det maka kecepatan aliran air pada tiap tabung kecil adalah….A. 0,01 m/detB. 0,1 m/detC. 1 m/detD. 20 m/detE. 50 m/det

19. Jika selenoida dimasukkan bahan maka bahan magnetik yang terbaik menghasilkan induksi magnetik lebih besar adalah….A. Bahan paramagnetic dan diamagneticB. Bahan feromagnetik dan diamagneticC. Bahan diamagnetic dengan D. Bahan paramagnetic denganE. Bahan feromagnetik dengan

20. Apabila pipa organ terbuka ditiup akan menghasilkan bunyi bernada atas pertama. Jumlah perut dan simpul pada gelombang yang dihasilkan adalah….A. Dua perut dan satu simpulB. Dua perut dan dua simpulC. Dua perut dan tiga simpulD. Tiga perut dan dua simpulE. Tiga perut dan tiga simpul

21. Satu benda bergetar harmonis 1.800 kali dalam 5 menit. Besarnya frekuensi adalah….A. 0,2 HzB. 3 HzC. 6 HzD. 30 HzE. 90 Hz

22. Sebuah transformator step down mempunyai kumparan primer 1200 lilitan dihubungkan dengan tegangan input 120 volt, kumparan sekunder mempunyai output

Page 5: fisika (soal)

9 volt. Jika efesiensi trafo 100% maka jumlah lilitan pada kumparan sekunder adalah….A. 9 lilitanB. 90 lilitanC. 100 lilitanD. 1080 lilitanE. 16000 lilitan

23. Logam-logam yang tergolong feromagnetik adalah….A. Besi dan kobaltB. Tembaga dan kuningC. Perak dan perungguD. Aluminium dan platinumE. Arsenic dan germanium

24. Sifat-sifat gelombang elektromanetik antara lain:(1) Dapat merambat dalam ruang hampa(2) Kelajuannya ke segala arah adalah sama(3) Merupakan gelombang transversal(4) Kelajuannya sama dengan kelajuan cahayaYang benar adalah pernyataan….A. (1), (2) dan (3)B. (1), (2), (3) dan (4)C. (1), (2) dan (4)D. (2) dan (4)E. (2), (3) dan (4)

25. Sebuah benda terletak pada jarak 15 cm di depan cermin cekung yang berjari-jari 20 cm. Sifat bayangan benda yang terbentuk oleh cermin adalah….A. Nyata, tegak, diperbesarB. Nyata, terbalik, diperkecilC. Nyata, terbalik, diperbesarD. Maya, tegak, diperbesarE. Maya, tegak, diperkecil

26. Sebuah lup mempunyai jarak fokus 5 cm, dipakai melihat sebuah benda kecil yang berjarak 5 cm dari lup. Perbesaran anguler lup adalah….A. 2 kaliB. 4 kaliC. 4 1/6 kaliD. 5 kaliE. 6 ¼ kali

27. Untuk menaikkan reaktansi induktif XL suatu indikator yang memiliki induksi diri L dapat dilakukan dengan cara demikian….A. Arus efektif

Page 6: fisika (soal)

B. Tegangan efektifC. Tegangan maksimumD. Kuat arus maksimumE. Frekuensi arus bolak-balik

28. Arus listrik dari PLN yang di sampaikan ke rumah mempunyai tegangan 220 V. Tegangan tersebut adalah….A. Tegangan minimumB. Tegangan maksimumC. Tegangan rata-rataD. Tegangan efektifE. Tegangan puncak ke puncak

29. Ada empat buah titik A, B, C, dan D bermuatan listrik. Titik A menolak titik B, titik B menarik titik C dan titik C menolak titik D. Jika muatan D negatif maka muatan yang lainnya berturut-turut adalah….A. Titik A negatif, B negatif dan C positif B. Titik A positif, B positif dan C positifC. Titik A positif, B positif dan C negatifD. Titik A negatif, B positif dan C positifE. Titik A positif, B negatif dan C negative

30. Dua buah muatan q1 = 1,0 x 10-9 C dan q2 = 9,0 x 10-9 C terpisah pada jarak 30 cm. Hitunglah besarnya kuat medan listrik di tengah-tengah kedua muatan….A. 10000 N/CB. 1000 N/CC. 100 N/CD. 10 N/CE. 1 N/C

31. Dua buah bola bermuatan listrik +q1 dan +q2 berjarak 10 cm satu sama lain. Jika kuat medan listrik di suatu titik berjarak 4 cm dari q1 sama dengan nol, berapa perbandingan antara q1 dan q2….A. 4 : 9B. 4 : 6C. 2 : 3D. 1 : 2E. 16 : 9

32. Dua buah bola bermuatan +20 C dan -24 C terpisah pada jarak 12 m. bila diketahui k = 9x109 Nm/C2, hitunglah gaya tarik menarik antara kedua muatan tersebut….A. 20 x 109 NB. 30 x 109 NC. 50 x 109 N

Page 7: fisika (soal)

D. 65 x 109 NE. 10 x 109 N

33. Kapasitas kapasitor memiliki satuan colomb/volt yang disebut….A. JouleB. NewtonC. FaradayD. OhmE. Watt

34. Pernyataan-pernyataan berikut menyatakan besarnya hambatan suatu kawat penghantar:(1) Tergantung pada suhu kawat penghantar(2) Tergantung pada bahan kawat penghantar(3) Tergantung pada hambatan jenis, panjang dan luas penampang kawat penghantarPernyataan-pernyataan tersebut yang benar yaitu….A. (1) dan (2)B. (1) dan (3)C. (2) dan (3)D. (3) sajaE. (1), (2) dan (3)

35. Sebuah penghantar yang hambatan listriknya R di aliri listrik I dalam waktu t hubungan energi W yang dilepaskan penghantar itu adalah….A. W =R.i.tB. W = V2.t/RC. W = R2.t/ID. W = V.i.tE. W = i2.t.R

36. Dalam elemen elektrokimia selama adanya reaksi kimia akan terjadi….A. Perubahan energi listrik menjadi energi kimiaB. Perubahan energi kimia menjadi kalorC. Perubahan energi kalor menjadi energi listrikD. Perubahan energi kimia menjadi energi listrikE. Perubahan energi listrik menjadi energi kalor

37. Perhatikan rangakain listrik di samping, besar pengganti hambatannya adalah….A. 2 B. 3C. 7D. 9E. 12

Page 8: fisika (soal)

38. Berdasarkan gambar berikut, tegangan jepit A dan B (VAB) adalah….A. 90 VB. 60 VC. 40 VD. 20 VE. 12 V

39. Tiga buah kapasitor, kapasitasnya sama besar yaitu c. Ketiga kapasitor ini disusun seperti pada gambar. Hitung berapa kapasitas pengganti antara titik A dan B….A. 1/3 CB. 2/3 CC. 3 CD. 3/2 CE. 2 C

40. Di antara faktor-faktor yang mempengaruhi kapasitas suatu kapasitor keeping sejajar adalah…. A. Banyaknya muatan dan beda potensial antar keepingB. Luas keeping dan beda potensial antar keepingC. Jarak antara keeping dan beda potensial antar keepingD. Jarak antara keeping dan luas keepingE. Banyaknya muatan dan luas keping