gbhk (siap cetak)

Upload: muhammad-alil-mafahir

Post on 13-Jul-2015

146 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

For UKKI UNESA (ALIL)

TRANSCRIPT

RANCANGAN GARIS GARIS BESAR HALUAN KERJA UNIT KEGIATAN KEROHANIAN ISLAM UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA Tahun 2011 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Kebutuhan Dakwah di Unesa membutuhkan sebuah wadah yang mampu menampung semua potensi dakwah mahasiswa Unesa, UKKI sebagai UKM di Unesa yang bergerak dalma bidang dakwah didesain sebagai wadah dan penopang kemajuan dakwah di Unesa. Oleh karena itu, untuk menata barisan dan menyatukan langkah UKKI sebagai UKM dakwah dibutuhkan Garis-garis Besar Haluan Kerja ( GBHK ) UKKI, Hal ini sebagai pedoman pokok arah organisasi dalam menjalankan program kerja dan menetapkan kebijakan. 1.2. Pengertian, Maksud dan Tujuan 1.2.1. 1.2.2. 1.3.

GBHK merupakan pedoman yang berisikan pola dan arahan program dalam pencapaian tujuan organisasi seperti tercantum dalam AD/ART UKKI. 1.2.2. Maksud dan Tujuan. Rumusan Program dalam GBHK dimaksudkan sebagai arahan kerja UKKI Unesa tahun 2010 yang disusun secara sistematis. Terarah dan terpadu yang terdiri atas program jangka panjang dan program jangka pendek yang ditetapkan dalam Muktamar XXII UKKI UNESA. Sistematika. Dalam memberikan gambaran umum, GBHK ini disusun dengan sistematika sebagai berikut : BAB I 1.1 1.2 Pendahuluan Latar Belakang Pengertian, Maksud dan Tujuan Pengertian Maksud dan Tujuan 1.3 BAB II BAB IV BAB V BAB VI BAB VII Sistematika Visi dan Misi UKKI Unesa Landasan Organisasi Diskripsi Kerja Mekanisme Keuangan Program Kerja UMUM

1.2.1. Pengertian.

a. b. BAB VIII

Program Jangka Panjang Program Jangka Pendek Penutup BAB II

BAB IV STRUKTUR ORGANISASI

VISI DAN MISI UKKI UNESA Visi Misi : Mewujudkan Masyarakat kampus dan masyarakat umum yang islami menuju kemulyaan islam : - Menjadikan UKKI sebagai pusat kegiatan keislaman dan agen kontorl dikampus dan sekitarnya. Dakwah, Kaderisasi dan Pembinaan Memperbaiki tatanan kampus dan non kampus sesuai dengan syariat islam. Membangun dan memperluas jaringan serta ukhuwah baik diinternal dan eksternal kampus. BAB III LANDASAN KEGIATAN Keterangan : Landasan Idiil Landasan Konstitusional Landasan Operasional : Islam : AD/ART : GBHK : Garis Konsultasi : Garis Koordinasi : Garis Komando

S (I,II dan III) B (I,II dan III) H (I,II dan III)

: Sekretaris dan Wk Sekretaris (I,II dan III) : Bendahara dan Wk Bendahara (I,II dan III) : Humas Wilayah (I,II dan III)

B.

Sekretris Uum dan Wakil Sekretaris Umum 1. Fungsi Administrasi KTA. Arsip Surat Keluar dan Masuk. Arsip LPJ Kegiatan Arsip Proposal Masuk atau Keluar. Membukukan Materi Kaderisasi. Membuat Database UKKI. Membuat Agenda Syuro Inti atas persetujuan Ketum. Menjalankan Fungsi Wakil Ketum Sekertaris Umum Mengurusi Wilayah Ketintang dan Lidah Wetan. Wk. Sekertaris Umum Mengurusi Wilayah Ketintang dan Teratai. 3. Dokumentasi Mendokumentasikan anggota UKKI yang Berprestasi. Mendokumentasikan Sertifikat / Piagam Penghargaan Mendata Inventaris UKKI

1. : Departemen Pendidikan 2. : Departemen Pembinaan 3. : Departemen Pengembangan 4. : Departemen Keputrian b. : Bidang-bidang BAB V DISKRIPSI KERJA A. KETUA UMUM 1. Mengakomodir semua permasalahan secara global baik internal atau eksternal. 2. memimpin penyusunan renstra organisasi. 3. mementukan kebijakan dalam organisasi. 4. menyetujui atau menolak kegiatan diluar program kerja atas pertimbangan pengurus inti. 5. memimpin pelaksanaan rapat pengurus inti. 6. bertanggung jawab terhadap organisasi. 7. mengkoordir pengurus inti

2. Fungsi Manajerial

C.

Bendahara Umum dan Wakil Bendahara Umum 1. Bendahara Umum : Mencatat Keluar masuknya dana untuk tiap kegiatan. - Merekap dana seluruh kegiatan. - Hadir dan Mempertanggung jawabkan di muktamar. 2. Wk. Bendahara Umum : - Pengambilan dana setiap kegiatan UKKI. - Mengamankan Dana UKKI Unesa. - Punya Rekapan dokumen dari Bedahara Umum. E.

6. Membantu Bendahara Wilayah dalam menyampaikan laporan keuangan tiap bulan. 7. Mendata Kontak Person dan alamat E-Mail LDK Seluruh Jawa Timur. 8. Mendata Alamat Sponsorship Se-Jawa Timur. Ketua I, II dan III. 1. Mengkoordinir permasalahn internal masing-masing wilayah. 2. menentukan kebijakan internal masing-masing wilayah atas pertimbangan Ketua Umum/ Pengurus Harian. 3. Menyetujui atau menolak kegiatan diluar program kerja bersama Pengurus Harian atas Pertimbangan Ketua Umum. 4. Memimpin Rapat Pengurus Harian 5. Memimpin Rapat keseluruhan pengurus di wilayah masingmasing. F. Sekretaris Wilayah 1. Fungsi administrasi. Mengatur Administrasi UKKI diwilayah Masimng-masing Menentukan keluar masuk Administrasi UKKI diwilayah masing-masing c. Mengkoordinir wilayah yang berkaitan dengan administrasi wilayah. 2. Manjerial

D.

Humas Inti Unesa

:

1. Mengadakan Silaturrahim dengan SKI-SKI Se2. Menjalin hubungan dengan LDK diluar Unesa 3. Pendelegasian Kegiatan atas sepengetahuan Ketua Umum, Sekertaris Umum Serta meminta Laporan Hasil Delegasi. 4. Mendata Mempunyai Link dengan para alumni UKKI. 5. Mempublikasikan Segala Kegiatan Inti dan Wilayah Kepada Humas Wilayah.

a. Membuat agenda Rapat Pengurus Harian atas sepengetahuan Ketua Wilayah Menjalankan fungsi Wakil Ketua Wilayah G. Bendahara Wilayah 1. Mengatur dan membukukan keuangan wilayah secara jujur, transparan dan bertanggung jawab. 2. Memberikan laporan keuangan wilayah triwulan kepada Bendahara Umum. 3. mengeluarkan dana wilayah atas persetujuan ketua wilayah. 4. mengatur pendistribusian dana ke masing-masing departemen dan Bidang yang ada diwilayah masingmasing. 5. meminta laporan keuangan setiap kegiatan dengan sumber dana baik dari bendahara wilayah maupun dari sumber lain. 6. mengadakan program wirausaha bersama Bendahara Umum. H. Ketua Departemen 1. Mengkoordinir permasalahn internal masing-masing departemen 2. Melaksanakan kebijakan-kebijakan Wilayah/Inti bersama pengurus Pelaksana Harian I.

3. Meyetujui atau menolak kegiatan diluar Program Kerja Bersama Pengurus Harian atas pertimbangan Pengurus Harian/Pengurus Pelaksana Harian. 4. Memimpin Syuro Pengurus Pelaksana/Departemen 5. Melaporkan hasil kerja Departemen ke Ketua Wilayah. Ketua Bidang 1. Melaksanakan setiap kegiatan sesuai program kerja. 2. Melaksanakan kebijakan-kebijakan Wilayah/Inti bersama Pengurus Pelaksana Harian dengan bantuan Pengurus Lain. 3. Memimpin Syuro di tingkat Bidang. 4. Bertanggung jawab dan melaporkan hasil kerja bidang. BAB VI MEKANISME KEUANGAN A. Sistem keuangan program kerja Pengurus Inti ditangani Bendahara Umum sepengetahuan ketua Umum. B. Sistem keuangan Program Kerja Wilayah ditangani oleh Bendahara Wilayah sepengetahuan Ketua Wilayah. C. Pengambilan dana dari Rektorat untuk program kerja harus sepengetahuan Bendahara Umum dan Ketua Umum. D. Dana dari Rektorat untuk program kerja wilayah masuk kebendahara umum sebesar 10% dari dana total.

BAB VII PROGRAM KERJA UMUM Program Kerja UKKI dibagi menjadi dua kategori: 1. Program Kerja Jangka Panjang a. Mempromosikan UKKI sebagai UKM dan LDK yang diakui keberadaanya dan dirasakan manfaatnya oleh masyarakat Unesa dan luar Unesa. b. c. Membentuk kader-kader yang aqidah, akhlak dan intelektual yang tingi. Mengakomodir kegiatan-kegiatan strategis dan multi kepemimpinan b. 2. Program Kerja Jangka Panjang a. b. c. memantapkan pola pengkaderan. Melakukan konsolidasi pengurus dan kerja sama yang baik dalam mengemban amanah. Mengembangkan organisasi UKKI sebagaiwadah yang representative dalam mewujudkan tujuan organisasi d. e. Memantapkan Eksistensi UKKI Mengusahakan dana dalam mendukung pelaksanaan program . D. C. d. B. b. c. d. Langkah : A. Pengkaderan : a. membuat format perekrutan anggota secara jelas, tersistem dan terbukukan. Memperbaiki dan mengoptimalkan konsep pembinaan Mendatangkan trainer yang kompeten Membuat konsep pemberdayaan pengkaderan disertai kurikulum yang baku. Pengembangan Organisasi a. Mewujudkan tertib administrasi dan memperbaiki pola komunikasi. Optimalisasi pelaksanaan AD/ART. program. Optimalisasi fungsi Balitbangtim. Eksistensi Organisasi a. Menjalin hubungan dengan organisasi lain, baik internal maupun eksternal. b. Memantapkan independensi Organisasi baik pernyataan maupun sikap sesuai dengan Visi dan Misi UKKI Konsolidasi Pengurus a. Penataan Internal Pengurus c. Pemberdayaan Pengurus dalam melaksanakan seluruh

b. Optimalisasi transformasi informasi keseluruhan Pengurs dean Anggota. c. Menciptakan pola koordinasi dan komunikasi yang efektif dan efisien.

BAB VIII PENUTUP UKKI adalah : secercah harapan baru bagi umat islam khususnya di UNESA. Harapan-harapan itu akan terwujud dengan perjuangan yang murni tiada henti. Hanya kepada Allah saja kita berserah diri dan memohon pertolongan. Wallahu alam Bisshowab

MUKTAMAR XXIII UNIT KEGIATAN KEROHANIAN ISLAM UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA Tanggal 25 26 Desember 2010 KETETAPAN MUKTAMAR XXII UNIT KEGIATAN KEROHANIAN ISLAM UNESA Nomor 05 /KEP/ M.XXIII/UKKI UNESA/XII/2010 Tentang GARIS BESAR HALUAN KERJA UNIT KEGIATAN KEROHANIAN ISLAM UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA Tahun 2011

Dengan senantiasa memohon petunjuk dari Allah SWT. Memutuskan Menetapkan Pertama : Garis-garis Besar Haluan Kerja Unit Kegiatan Kerrohanian Islam Unesa 2011 sebagaimana terlampir Kedua : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan akan diadakan perubahan dan perbaikan bila ada kekeliruan dalam ketetapan ini. Allah Ghayatuna, Muhammad Qudwatuna,al Quran Dusturuna Ditetapkan di :

Bismillahirrohmaanirrohiim Muktamar XXIII Unit Kegiatan Kerohanian Islam Universitas Negeri Surabaya, tanggal 25-26 Desember 2010 di Gedung C8 FMIPA UNESA, setelah : Menimbang Bahwa, demi kelancaran Muktamar XXII UKKI UNESA perlu adanya garisgaris Haluan Kerja di UKKI UNESA Tahun 2011. Mengingat Pentingnya Garis-garis Besar Haluan Kerja dalam kerja pengurus UKKI UNESA 2010 Memperhatikan Pembahasan dan masukan-masukan dari peserta Sidang Pleno Muktamar XXIII UKKI UNESA Wakil Ketua

Tanggal Pukul Pimpinan Sidang Sementara

: :

Muktamar XXII UKKI UNESA Ketua Notulen