hiv

10
UHROWIYATUS SHOLIHAH 1A

Upload: hilmanhidayat

Post on 27-Jan-2016

219 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Kesehatan

TRANSCRIPT

Page 1: HIV

UHROWIYATUS SHOLIHAH

1A

Page 2: HIV

PENGERTIAN HIV/AIDS

AIDS merupakan kependekan dari Acquired Immuno Deficiency Syndrome. Kemudian Penyakit AIDS berasal

dari virus HIV, dan virus HIV merupakan kependekan dari Human Immuno Deficiency Virus .

HIV merupakan virus yang menyerang sistem kekebalan tubuh seseorang dalam jangka waktu yang cukup lama.

Pada umumnya AIDS akan muncul setelah HIV menyerang kekebalan tubuh dari 5-10 Tahun.

Page 3: HIV

Lanjutan......

Sampai saat ini peyakit tersebut belum ada obatnya sehingga orang-orang yang mengidapnya berakhir dengan kematian.upaya yang perlu dilakukan saat ini yaitu pencegahan karena penyakit ini lebih cenderug berada pada sikap moral dan atau perilaku masyarakat.

Page 4: HIV

TEORI-TEORI TENTANG PENYEBAB AIDS

 

• 1.       Pete H. Duesberg, menyatakan ada faktor selain HIV, misalnya pengunaan obat-obatan yang membuat sistem imun kita menjadi ambruk, bahkan penggunaan yang cukup standar pengobatan AIDS yaitu zidofudine, yang dapat mempercepat dan bukan memperlambat lumpuhnya sistem pertahanan.

Page 5: HIV

Lanjutan....

• .      Sebuah kelompok peneliti yang dipimpin oleh imunologis Michael S Ascher dan Warren Winkelsten, Jr. Dari epidemiologis menemukan bahwa AIDS akan muncul jika kita terkena HIV.

Page 6: HIV

AIDS MELANDA DUNIA

• Menurut laporan terakhir dari Departemen Kesehatan, telah tercatat 258 pengidap HIV dan AIDS di Indonesia dari 15 provinsi yang melaporkan. Pada tahun 1987 Negara kita telah mengenal penyakit tersebut salah satu contoh yaitu ada beberapa orang telah dicurigai terkena penyakit tersebut. 1991 hingga 1992 telah terjadi penularan virus secara dua kali lipat. 1993 Menteri Koordinasi Kesejahteraan Rakyat Azwar Anas

Page 7: HIV

Virus ini ditularkan melalui : • Hubungan seksual yang tidak aman contohnya :

• 1)     Wanita dan pria tuna susila dan para pelanggannya;

• 2)    Wanita atau pria yang sering gonta-ganti pasangan;

• 3)     Hubungan yang tidak semestinya dilakukan yaitu (melalui dubur dan mulut).

•  

• b.     Penggunaan tato yang tidak steril, penggunaan jarum suntik, tindik dan penggunaan narkoba suntik secara bergantian.

• c.      Bayi yang dikandung, dilahirkan dan disusui oleh ibunya dan ibunya terinfeksi HIV (kurang lebih 30%).

• d.     Trans fusi darah yang tercemar HIV.

• Setelah virus tersebut masuk dengan cara-cara diatas, kemudian proses infeksi dimulai saat HIV terikat dengan sejenis protein permukaan sel inang (misalnya sel limfosit T) atau berkurangnya nilai CD4 dalam tubuh manusia.

Page 8: HIV

GEJALAH-GEJALAH SESEORANG TERKENA VIRUS HIV/AIDS

• 1.       Daya tahan tubuh menurun secara drastis;

• 2.      Limfosit dan berat badan menurun;

• 3.      Batuk kering dan panas dingin seperti sakit flu (kurang lebih sebulan)

• 4.     Sering berkeringat setiap malam atau setiap malam;

• 5.      Sakit kepala secara terus-menerus;

• 6.      Badan lemah terus menerus tanpa adanya penyebabnya;

• 7.      Kelenjar getah beningnya membengkak selama kurang lebih selama

3bulan

• 8.      Sesak napas dan diare kronis.

Page 9: HIV

• PENCEGAHAN HIV/AIDS a.      Pencegahan melalui kontak seksual

b.     Pencegahan melalui darah dan tidak menggunakan alat-alat berbahaya

c.      Pencegahan penularan ibu kepada anak

d.     Pencegahan melalui pendidikan dan gaya hidup yang sehat dan teratur

e.      Jika sebagai anak remaja kita harus aktif dalam sebuah organisasi.

 

Page 10: HIV