ilmu kesehatan anak

57
ILMU KESEHATAN ANAK 1. Anak 4 th dibawa ibunya dengan keluhan pucat disertai demam terus menerus tidak tinggi nafsu makan menurun. PF: anemis ikterik hepatomegaly. Diagnosis? a. Thalassemia beta b. Malaria c. Anemia hemolitik d. Anemia penyakit kronik 2. Anak 7 th datang dibawa ibunya karena nyeri dan kemerahan pada kedua lutut setelah tertabrak becak. PF : lutut tampak bengkak merah hangat nyeri tekan anak tampak pucat. Riwayat tranfusi darah 8 kantong. Saudara pasien juga menderita penyakit dan riwayat tranfusi yang sama dengan pasien tapi telah meninggal saat masih kecil. Apa penyebab keluhan pada pasien… a. Hemophilia b. Hemarthrosis c. . 3. Neonates 5 hari dibawa ibunya karena kuning seluruh tubuh yang tidak hilang sejak lahir. Bilirubin 8 mg/dl. Apa penatalaksanaan awal pada pasien… a. Fototerapi b. Tranfusi tukar c. Pemberian IVFD NaCl 09% d. . 4. Anak 15 th, wanita, dating dengan penurunan kesadaran. Pasien selalu haus sering BAK di malam hari dann BB turun 4 kg dalam 1 bulan. Pasien rutin minum obat metformin namun 3 bulan ini tidak minum obat. Vital sign dbn. GDS 310 mg/dl. Apa diagnosis… a. Dehidrasi berat b. Koma hiperglikemi c. Koma hipoglikemi d. . 5. Anak 15 th dtg dg keluhan jantung berdebar sulit tidur BB turun hingga 7 kg tangan gemetar dan tangan menonjol keluar. Pemeriksaan apa yang diharapkan.. a. TSH turun F4 turun b. TSH naik F4 turun c. TSH normal F4 turun d. TSH naik F3 naik 6. Anak 15 th wanita dtg dg keluhan penurunan kesadaran. Pasien selalu haus, sering BAK di malam hari dan BB turun 4 kg dlm 1 bulan. Pasien

Upload: alfianhasbi

Post on 25-Nov-2015

71 views

Category:

Documents


9 download

TRANSCRIPT

ILMU KESEHATAN ANAK

ILMU KESEHATAN ANAK

1. Anak 4 th dibawa ibunya dengan keluhan pucat disertai demam terus menerus tidak tinggi nafsu makan menurun. PF: anemis ikterik hepatomegaly. Diagnosis?

a. Thalassemia beta

b. Malaria

c. Anemia hemolitik

d. Anemia penyakit kronik

2. Anak 7 th datang dibawa ibunya karena nyeri dan kemerahan pada kedua lutut setelah tertabrak becak. PF : lutut tampak bengkak merah hangat nyeri tekan anak tampak pucat. Riwayat tranfusi darah 8 kantong. Saudara pasien juga menderita penyakit dan riwayat tranfusi yang sama dengan pasien tapi telah meninggal saat masih kecil. Apa penyebab keluhan pada pasien

a. Hemophilia

b. Hemarthrosis

c. .

3. Neonates 5 hari dibawa ibunya karena kuning seluruh tubuh yang tidak hilang sejak lahir. Bilirubin 8 mg/dl. Apa penatalaksanaan awal pada pasien

a. Fototerapi

b. Tranfusi tukar

c. Pemberian IVFD NaCl 09%

d. .

4. Anak 15 th, wanita, dating dengan penurunan kesadaran. Pasien selalu haus sering BAK di malam hari dann BB turun 4 kg dalam 1 bulan. Pasien rutin minum obat metformin namun 3 bulan ini tidak minum obat. Vital sign dbn. GDS 310 mg/dl. Apa diagnosis

a. Dehidrasi berat

b. Koma hiperglikemi

c. Koma hipoglikemi

d. .

5. Anak 15 th dtg dg keluhan jantung berdebar sulit tidur BB turun hingga 7 kg tangan gemetar dan tangan menonjol keluar. Pemeriksaan apa yang diharapkan..

a. TSH turun F4 turun

b. TSH naik F4 turun

c. TSH normal F4 turun

d. TSH naik F3 naik

6. Anak 15 th wanita dtg dg keluhan penurunan kesadaran. Pasien selalu haus, sering BAK di malam hari dan BB turun 4 kg dlm 1 bulan. Pasien rutin minum obat metformin namun 3 bulan ini tidak minum obat. Vital sign dbn. GDS 310 mg/dl. Apa komplikasi yang terjadi bila penatalaksanaan awal tidak dilakukan

a. Edema otak

b. Gagal nafas

c. Efusi pleura

d. .

7. Anak usia 3 th dibawa ke RS karena lemah. Ibu pasien mengaku anaknya tidak mau makan dan BB menurun sejak 2 bulan. Makan hanya 2 kali sehari seadanya. Nasi tanpa lauk daging atau ikan. PF : wajah seperti orang tua intercostal space tampak cekung lemak subkutis minimal, edema-. Diagnosis adalah?

a. Marasmus

b. Kwasiokor

c. Marasmus-kwasiokor

d. Defisiensi vitamin berat

e. Defisiensi mineral berat

8. Anak usia 11 bulan dibawa berobat karena BB tidak naik-naik. Ibu pasien mengaku sejak usia 6 bulan pasien tidak minum ASI lagi dan diganti susu formula. Sejak saat itu pasien mencret tiap 3 hari. BB lahir 3500 gr BB saat ini 4500 gr. Diagnose yang tepat?

a. Gizi kurang

b. Giizi buruk

c. Gangguan malabsorbsi

d. Defisiensi besi berat

e. Gisi sedang

9. Anak laki-laki usia 3 th berobat dg keluhan lemas. Orang tua pasien mengeluh pasien tampak muka dan wajah pasien sembab. Dari pemeriksaan didapatkan rambut mudah dicabut kemerahan tanpa nyeri perut tampak buncit edema pretibial +/+. Gangguan pada foto disebabkan oleh kekurangan:

a. Karbohidrat

b. Protein

c. Lemak

d. Vitamin adek

e. Zat besi

10. Anak kelas 6 SD dibawa ke IGD karena kejang saat lagi upacara bendera. Saat kejang seluruh tubuh, kaki dan tangan mengentak, mata mendelik ke atas. Pasien tidak sadar. Saat dibawa ke IGD mulut pasien mengeluarkan busa putih. Pasien masih kejang. Terapi farmakologi yang tepat adalah

a. Diazepam

b. Fenobarbital

c. Fenitoin

d. Asam valproate

e. Carbamazepine

11. Anak usia 4 th dibawa ke RS karena tidak sadar. Kaku kuduk (+) ditemukan petachie dan ekimosis pada punggung pasien. Dan hasil pemeriksaan LCS leukosit 1500 sel glukosa 35 mg/dl, protein 40 mg/dl pencegahan sebaiknya adalah

a. Vaksin BCG

b. Vaksin pneumococcus

c. Vaksin hemopthylus influenza

d. Vaksin DPT

e. Meningococcus

12. Anak usia 3 th dibawa ke IGD karena kejang. Sebelum kejang pasien demam sampai 39C. Saat kejang pasien tidak sadar setelah kejang pasien sadar. Kejang umum seluruh tubuh. Kejang kurang dari 30 menit. Kejang hanya satu kali. Vital sign T: 38,5C RR: 20 x N: 90x maka diagnosisnya adalah :

a. Kejang demam sederhana

b. Kejang demam kompleks

c. Enchepalitis

d. Meningitis

e. Epilepsy

13. Anak usia 3 th dibawa ke RS karena kejang. Riwayat kejang (+), kaku kuduk (+), tidak ditemukan ekimosis dan purpura pada pasien. Dari hasil pemeriksaan swab tenggorokan kultur agar merah didapatkan negative. Hasil LCS leukosit 10000 sel, glukosa 65 mg/dl, protein 20 mg/dl. Dari biakan agar coklat didapatkan hasil positif. Ditemukan bakteri batang kecil, gram negative. Penccegahan sebaiknya adalah

a. Vaksin BCG

b. Vaksin pneumococcus

c. Vaksin hemopthylus influenza

d. Vaksin DPT

e. Meningococcus

14. Bayi 2 hr dating dengan keluhan kuning seluruh tubuh. Bilirubin 17 mg/dl. terapi apa?

a. Fototerapi

b. Tranfusi

c. .

15. Anak 11 th dtg dg keluhan lebam di kaki, di dengkul, pernah gigi berdarah hebat saat cabut gigi. Sodara ada yg meninggal saat kecil. Diagnosis?

a. Hemophilia

b. ITP

c. Thalassemia

d. H jaundice

e. .

16. Anak thn wajah bengkak tungkai bengkak BAK banyak ada, gelembung, berwarna kuning. Urin : protein (+1) leukosit (6-7) eritosit (4-6). Diagnosis?

a. Sindrom nefrotuk

b. Sindrom nefritik

c. GGA

d. GGK

17. Anak 2 mgu mata keluar secret kuning kental. Ibu sudah sakit keluar cairan kuning di vagina sejak 2 mgu sebelum melahirkan. Bakterinya?

a. Nisereria gonorrhea

b. .

18. Seorang bayi laki-laki 1 bulan dibawa ibunya ke posyandu, sebelumnya sdh mendapatkan imunisasi BCG n polio. Imunisasi apa yg sekarang diberikan pada bayinya?

a. Campak

b. Hepatitis

c. HiB

d. MMR

e. DPT

19. Seorang anak perempuan umur 5 th dibawa ibunya ke RS dg keluhan mata sembab sejak 3 hari yll. Pasien jg mengeluh demam nyeri pinggang n urinnya berwarna putih berbusa. Pemeriksaan penunjang apa yg perlu dilakukan pada pasien tsb?

a. Ureum

b. Kreatinin

c. Albumin

d. .

20. Seorang bayi, lahir dari ibu dengan diabetes mellitus. Berat lahir bayi 4300 kg. Saat lahir, GDR bayi 35, gerakan bayi aktif. Bayi lalu langsung disuruh menyusu pada ibu, bayi menyusu dengan lahap, gerakan bayi aktif, tidak ada tanda-tanda hipoglikemia. Saat diperiksa lagi, GDR bayi 56. Apa yang seharusnya dilakukan pada bayi tersebut

a. Lanjutkan menyusui seperti yang telah dilakukan

b. Bolus D40

21. Bayi, 4 bulan, menderita scabies, obatnya?

a. Permitrin

b. Gabeksan

c. Sulfur

d. .

22. Anak usia 1 bulan. Telah diberi BCG dan polio. Anjuran vaksin selanjutnya?

a. DPT

b. Campak

c. Hep B

23. Anak 4 thn dg anemia konjungtiva, sclera ikterik, hepatosplenomegali. Apa kemungkinan?

a. Anemia hemolitik

b. Anemia def besi

c. Thalassemia B

24. Anak 15 thn dating dengan keluhan penurunan kesadaran, TD 90/60, RR 32x/m N 102 x/m. BSS 256mg/dl. Apa yg mengancam untuk ditakutkan?

a. Gagal jantung

b. Gagal napas

c. Edema akut

25. Anak usia 3 th dibawa ke RS karena keluhan lemah. Ibu pasien mengaku anak tidak mau makan dan minum sejak 2 bln. Makan 2x sehari nasi dg lauk seadanya tanpa daging atau ikan. Dari pemeriksaan fisik tampak wajah seperti orang tua, lemak subkutis minimal, baggy paants, tidak ada edema. Diagnosis?

a. Marasmus

b. Marasmus kwashiorkor

c. Kwashiorkor

d. Defisiensi vit berat

e. Defisiensi besi berat

26. Anak usia 11 bulan, ibunya mengeluh selalu lebam setelah imunisasi. Anak juga sering mengalami lebam pada kedua lutut karena belajar merangkak. Dari anamnesis diketahui bahwa perdarahan akan hilang atau sembuh sendiri. Putranya memiliki riwayat penyakit yang sama. Diagnosisnya adalah/

a. ITP

b. Henoch-Schben Purpura

c. Hemophilia

d. Thalassemia

e. Defisiensi vit K

27. Seorang anak perempuan berusia 2 tahun dibawa ke UGD dengan keluhan sesak nafas disertai batuk dan demam. Pada pemeriksaan didapatkan pasien tampak lemah dengan nadi 164x permenit, suhu 39 RR 48 x/menit, retraksi subcostae (+), didapatkan ronki basah halus di basal kedua paru. Pada pemeriksaan radiologi didapatkan konsolidasi lobus kiri posterior dan air bronchogram. Diagnosis pada pasien ini.

a. Efusi pleura

b. Abses paru

c. Pneumonia lobaris

d. Atelektasis

e. Emfisema

28. Seorang anak perempuan bengkak2 5 hari. Bengkak terutama dikelopak mata mulai pagi hari dan menghilang di sore hari. Hasil pemeriksaan protein 4+ ureum 20 mg, kreatinin 0,6 gram kreatini uri 150 diagnosis?

a. Sindrom nefrotik

b. ISK

c. GGK

d. Glomerulonefritis akut

e. AKI

29. Seorang bayi berusia 5 hari datang dibawa oleh ibunya dengan keluhan kuning diseluruh tubuh yang tidah hilang dari lahir pem laboratorium total 17. Penatalaksanaan tepat pada pasien ini.

a. Fototerapi

b. Tranfusi tukar

c. Pemberian larutan koloid

d. Terapi medikantosa

e. Terapi suportif

30. Bayi / anak2 mengalami diare. Dari pemeriksaan mikroskopis feses ditemukan sel ragi, blastospora, hifa semu. Terapinya apa

A. Nystatin

B. Ampotericin B

C. Griseofulvin

D. (lupo)

E. (lupo)

31. Anak bibir sumbing usia 1 bulan, belum pernah diimunisasi sebelumnya, imunisasi apa yang diberikan?

32. Anak usia 6 bulan datang untuk imunisasi, anak sedang demam. Apa yang akan anda lakukan? Imunisasi yang diberikan adalah dpt dan polio.

a. Tetap memberikan imunisasi

b. Berikan imunisasi oral saja.

c. Beri setengah dosis

d. Tunda sampai sembuh dari sakit

e. Tunda dan imunisasi mulai lagi dari awal

33. Pada sebuah bencana alam ditemukan jenazah bayi. Yg didapatkan 1 gigi seri pada rahang bawah. Brp perkiraan umur bayai tersebut?

a. 11-12 bulan

b. 14-15 bulan

c. 3-4 bulan

d. 6-7 bulan

34. 5. Anak mengalami demam tinggi 3 hari, pada pemeriksaan lab didapatkan ht 38% trombosit 11000, apa diagnosis pasien tsb?

a. Demam dengue

35. 6. Pameriksaan lab pertama ht 33% trombo 89000. Stlh diresusitasi ht 42% ht 70000. Tanda kebocoran plasma adalah?

a. Penurunan trombo

b. Kenaikan hematokrit.

36. Bayi baru lahir spontan. Apa langkah resusitasi pertama yang anda lakukan?

37. Anak usia 5 tahun demam, keluar bercak merah diseluruh tubuh, mata merah. Apa diagnosisnya?

a. Varicella

b. Morbili

38. Anak 14 kg bab >10x sehari. Anak malas minum, mata cekung, turgor kulit kembali lambat, mukosa mulut kering. Berapa terapi cairan yang diberikan?(ini ada 2 soal, sma persis soalnya)

a. Cairan maintenance 1200 cc, 1400 utk cairan...., on going loss

b. Cairan maintenance 1200 cc 1500 utk cairan..., on going loss

c. Cairan maintenance 1400 cc, 1200 utk cairan..., on going loss

39. Anak malas makan, lemah, pucat. Waktu periksa feses ada telur cacing bulat tipis.etiologinya adalah?

a. Ascaris

b. tricuris

c. Ancylostoma

d. Enterobius

40. Pas periksa feses, ditemukan jaringan ukuran 5-6 cm. Apa etiologinya?

a. Ascaris

b. Tricuris

c. Ancylostoma

d. Enyerobius

41. Anak usia 5 tahun, diasuh nenek yang minum obat tb. Batuk 3 minggu terakhir. Ada gambar hasil pemeriksaan tes mantouk ukuran 15 mm. Terapi yang diberikan?

a. Terapi pencegahan primer

b. Pencegahan sekunder

c. Terapi oat

42. Anak 10 tahin datang dengan keluhan batuk sejak 3 minggu terakhir. Batuk terus wktu malam, pago kalo dingin, kalo di sekolah gak bs ikut olahraga karena sakitnya itu. Ibu pasien merasa anaknya tidak pernah sesak, tapi memang sering batuk2. Pada pemeriksaan fisik tampak warna kehitaman dibawah mata. Diagnosisnya?

a. Asma persisten sedanh

b. Asma persisten berat

c. Bronkitis alergi

d. Asma intermiten

43. Soal diare dengan dehidrasi berat ditanya jumlah ORS yang diberikan?

1. Anak 3 tahun, sesak, ronki basah kasar, infiltrate di seluruh lapangan paru, diagnosa?

a. Lobar pneumonia

b.

c.

d.

e.

2. Anak mimisan, posisinya diapakan?

3. Ibu dari bayi menderita Tuberculosis dan mengkonsumsi OAT, apa bayi nya boleh menyusu ibunya?

4. Anak-anak dengan perdarahan tidak berhenti, APTT, clotting time, bleeding time dan faktor VIII memanjang, diagnosis?

a. ITP

b. Hemofili A

c. Hemofili B

d.

e.

5. Anak, demam 3 hari, dengan tes Rumple Leed (+), mengeluhkan nyeri sendi. Terdapat lesi eritema, dll. PKGB retroauricular dan sternoclavicula. Diagnosa?

a. DHF

b. DF

c. Varicella

d. Morbili

e. Exantema Cubitum

6. Pasien anak, diare 9x sehari, diare sudah berlangsung 1 hari. Konsistensi cair. Pasien lemas, pucat, turgor turun, malas makan dan minum. Diagnosa?

a. Diare persisten

b. Diare akut dehidrasi ringan-sedang

c. Diare akut dehidrasi ringan

d. Diare akut dehidrasi berat

e. Diare persisten

7. Anak laki 9 tahun. Bentol bentol berisi cairan. Awalnya di dada, lalu menyebar ke lengan dan kepala. Tiga hari sebelumnya demam. Riwayat imunisasi tidak diketahui. Efloresensi .

Diagnosis yang tepat?

a. Measles

b. Varicella

c.

d.

e.

8. Anak usia 6 tahun, badannya lebih kecil dari teman-teman seusianya. Enam bulan terakhir tidak suka makan. Apa yang anda berikan?

a. Vit A 50.000 IU

b. Vit A 100.000 IU

c. Vit A 200.000 IU

d. Vit A 300.000 IU

e. Vit A 400.000 IU

9. Bayi baru lahir. Apa yang pertama kali anda lakukan?

a. Menghangatkan

b. Membersihkan jalan napas

c. Memposisikan

d. Memberi penilaian

e. Merangsang menangis

10. Bayi usia 5 hari, badan berwarna kuning, pemeriksaan apa yang diwaspadai?

a. Bilirubin direk

b. Bilirubin indirek

c.

d.

e.

11. Anak mengeluh demam, mual muntah, jajan sembarangan. Penyebab?

a.

b.

c.

d.

e. Clostridium botulinum

12. Seorang bayi laki-laki berusia 2 hari, sejak lahir di RS tampak lemah dan sulit bernapas. Riwayat selama hamil dan melahirkan diketahui bahwa ibu demam selama persalinan dan mengeluh nyeri di rahim. Apgar skor menit pertama 3, dilakukan resusitasi, menit kelima AS 8. Pada pemeriksaan fisik ditemukan berat badan lahir 3000 gr, kesadaran lethargi, malas menghisap, ikterus kremer II, suhu 35C, denyut jantung 186x/menit, RR 60x/menit, terlihat lekukan dada yang dalam. Pemeriksaan laboratorium si ibu menunjukkan peningkatan jumlah leukosit dan ibu telah mendapatkan profilaksis antimikroba intrapartum. Pemeriksaan lab si bayi Hb 13 g/dL, leukosit 35.000/mm3Berdasarkan pedoman WHO, keadaan apakah yang dialami bayi diatas?

a. Sepsis neonatorum ringan awitan dini

b. Sepsis neonatorum berat awitan dini

c. Korioamnionitis

d. Asfiksia berat

e. Systemic inflammatory response syndrome

13. Seorang anak perempuan berusia 6 tahun dibawa orangtuanya ke poliklinik RS dengan keluhan mata bengkak sejak 5 hari yang lalu. Sejak 2 hari yang lalu pasien juga demam dan nyeri pinggang. Menurut orangtuanya, urin anak ini keruh dan bergumpal.

Apakah pemeriksaan penunjang awal yang dianjurkan pada kasus diatas?

a. Ureum

b. Keton

c. Albumin urin

d. Keton urin

e. Glukosa urin

14. Seorang bayi laki-laki lahir dengan berat badan 4300 gr. Ibu bayi ini mengidap diabetes yang tidak terkontrol. Pada pemeriksaan fisik ditemukan bayi cukup aktif, tidak ada kejang ataupun kebiruan. Skrining pemeriksaan GDR didapatkan hasil 25mg/dL. Bayi segera disusukan ke ibu dan bayi menghisap efektif. Tiga jam kemudian dilakukan pemeriksaan ulang GDR didapatkan hasil 32 mg/dL, anak tetap aktif dan tidak ada tanda-tanda hipoglikemia.

Apakah tindakan selanjutnya yang paling tepat dilakukan?

a. Anjurkan ibu untuk tetap menyusui seperti sebelumnya

b. Naikkan frekuensi atau volume pemberian ASI

c. Segera pasang infuse dan berikan D10% 60 cck/kgbb/hari

d. Pasang infus dan bolus d/10% 2 cc/kgbb

e. Pemberian D10% 2cc/kgbb/NGT

15. Seorang anak laki-laki berusia 1 tahun dibawa oleh ibunya ke UGD RS dengan keluhan berak encer sejak 3 hari yang lalu, frekuensi 8-10 x/ hari, jumlah 3-5 sendok makan/kali. Pada pemeriksaan fisik anak tampak lemah dengan denyut nadi 140 kali/menit, RR cepat dan dalam, BB 9 kg. sebelumnya 10 kg ditimbang 10 hari yang lalu di posyandu. Mata sangat cekung, ubun-ubun besar cekung, turgor kembali sangat lambat.

Apakah tatalaksana awal yang paling tepat diberikan pada pasien ini?

a. Pojok URO

b. Pemasangan infuse RL

c. Antibiotik

d. Pemberian oralit melalui NGT

e. ASI on demand

16. Seorang bayi laki-laki berusia 5 hari dirawat di bangsal peritanologi dengan keluhan kejang berulang. Bayi lahir ditolong bidan dengan BB 2800 gr, PB 45 cm, kehamilan cukup bulan. Ketuban pecah 20 jam menjelang persalinan, warna hijau kental dan berbau. Karena kondisi bayi cukup aktif, bayi diperbolehkan pulang usia 2 hari. Sejak usia 3 hari bayi mengalami demam, mulai malas menyusu dan tampak letargis.

Pemeriksaan penunjang apakah yang sebaiknya dilakukan di awal rawatan pasien ini?

a. Kultur darah

b. Ct scan kepala

c. EEG

d. USG kepala

e. Pungsi lumbal

17. Seorang anak laki-laki berusia 5 tahun dibawa ibunya ke praktik dokter dengan keluhan demam sejak 3 hari yang lalu disertai timbulnya bercak kemerahan di kulit.dokter menduga pasien menderita campak. Pasien mempunyai adik perempuan berusia 2 tahun yang sudah mendapat imunisasi campak sesuai jadwal.

Apakah tatalaksana yang paling tepat pada keadaan diatas?

a. Rawat jalan dan berikan terapi simptomatis

b. Rawat di ruang penyakit menular

c. Berikan infus gamma globulin

d. Berikan gamma globulin pada saudara perempuannya

e. Rawat inap di ruang biasa

18. Seorang anak perempuan berusia 8 tahun dibawa orangtuanya ke UGD RS dengan keluhan tangan dan kaki dingin disertai riwayat demam tinggi terus menerus selama 3 hari. Pada pemeriksaan fisik didapatkan pasien tampak mengantuk, nadi teraba kecil dan cepat, TD 80/60 mmHg, akral dingin. Pada pemeriksaan ekstrimitas ditemukan ptekie.

Apakah pemeriksaan penunjang yang paling tepat dianjurkan untuk pasien ini?

a. Pemeriksaan darah lengkap

b. Uji widal

c. Rumple leede test

d. SGOT/SGPT

e. Gula darah sewaktu

19. Seorang anak laki-laki berusia 18 bulan dibawa ibunya ke poliklinik RS dengan keluhan berak encer lebih kurang 5 kali sehari sejak 2 minggu yang lalu, tidak berlendir dan tidak berdarah namun berbau asam. Anak masih mau makan dan minum. Sesuai anjuran ibu kader posyandu, ibu selalu meminumkan oralit setiap kali anaknya berak encer. Namun sejak 2 hari yang lalu anak makin kembung dan kadang-kadang muntah disertai kemerahan d sekutar anus semakin bertambah. Anak terlihat rewel dan haus. Mata tampak cekung. Apakah pemeriksaan penunjang yang paling tepat dilakukan untuk menegakkan dx

a. Sediaan hapusan darah perifer

b. Urea breath test

c. Kultur feses

d. Feses rutin

e. Urinalisis

20. Seorang anak perempuan berusia 8 tahun dibawa ibunya berobat ke praktik dokter dengan keluhan muncul bintik-bintik berisi air d seluruh tubunhnya dalam 2 hari ini. Keluhan di dahului dengan demam tinggi yang muncul dua hari lebih awal, namun demam mulai reda saat ruam muncul. Ruam pertama kali muncul di dalam mulut, kemudian menyebar ke wajah dan seluruh tubuh. Pada pemeriksaan fisik dijumpai ruam vesikel di seluruh permukaan tubuh termasuk telapak tangan dan kaki, bentuk dan ukuran sama dan utuh, dan tidak pecah ketika ditusuk.Dx?

a. Rubella

b. Measles

c. Variola

d. Varicella

e. Impetigo

21. Anak perempuan 7 bulan dibawa orangtuanya ke UGD RS dengan keluahn buang air besar berlendir dan berdarah sejak 1 hr yll, frekuansi 3x/hari, jumlah 1-2 sendok makan/kali. Anak saat ini mendapatkan bubur susu 2x/hr dan susus formula sejak usia 6 bulan, riwayat ganti susu formula tidak ada, riwayat biring susu ada saat usia 1 bulan. Pemeriksaan fisik nirmal, status gizi baik, mata tidak cekung, turgor baik. Perut tampak lemas dengan bising usus normal, tidak ditemukan perdarahan d tempat lain. Dx?

a. Disentri basiler

b. Disentri amuba

c. Alergi susu sapi

d. Invaginasi

e. Hirschprung

22. Seorang bayi perempuan berusia 11 bulan dibawa ibunya ke UGD RD dgn keluhan BAB cair sejak 3 hr yll. BAB cair berwarna kuning dengan frekuensi > 4x/hr, tidak ada lender dan darah.. menurut ibunya, pasien kurang minum dan terlihat lesu. Pada pemeriksaan fx terlihat mata cekung, turgor kulit kembali lambat dan denyut nadi lambat. Apakah komplikasi yang di khawatirkan dapat terjadi pada bayi ini/

a. Asidosis metabolik

b. Alkalosis metabolk

c. Asidosis respiratorik

d. Alkalosis respiratorik

e. Sepsis

23. Seorang bayi laki-laki 1 bulan dibawa ibunya ke posyandu untuk imunisasi. Ibu px mengatakan bahwa sebelumnya bayinya sudah mendapatkan imunisasi BCG dan polio. Imunisasi apakah yang paling tepat diberikan saat ini?

a. Campak

b. Hepatitis B

c. HiB

d. MMR

e. DPT

24. seorang bayi laki-laki 5 hari dibawa oleh ibunnya ke dokter karena keluar nanah kekuningan dari kedua mata. Bayi lahir normal pervaginam. Ibu mengatakan bahwa keluar cairan kental berwarna kuning dan berbau dari kelaminnya ketika hamil dan merasa nyeri pada saat kencing. Ibu juga mengatakan bahwa dia belum pernah kedokter untuk mengobati keluhannya tersebut. Pada pemeriksaan mikroskopik ditemukan kuman gram negative dengan bentuk seperti biji kopi. Kuman penyebab keluhan tersebut adalah :

a. stafilokokus aureus

b. streptokokus viridans

c. Neisseria gonore

d. Streptokokus b hemolitikus grup a

e. ............

25. seorang bayi laki-laki berumur 5 hari datang ke dokter dibawa oleh ibunya. Ibunya mengeluhkan bahwa tubuh bayinya kuning sejak hari pertama lahir dan belum hilang hingga sekarang. Pasien kuning pada dada dan perut. Dari pemeriksaan laboratorium didapatkan bilirubin indirect 17,5, direct 3. Apakah penangan yang tepat untuk pasien tersebut :

a. transfusi tukar

b. foto terapi

c. terapi medikamentosa

d. antibiotic

e. antiviral

26. seorang bayi laki-laku berusia 3 hari datang dibawa olah ibunya dengan keluhan kulit kuning pada dada dan perut. Pasien mengalami kuning pada kulit sejak usia 38 jam. Apa penyebab keadaan pasien tersebut :

a. icterus patologis akibat susu

b. icterus fisiologis

c. ....

d. ...

27. seorang bayi perempuan umur 4 hari dibawa oleh ibunya ke rumah sakit akibat kuning pada kulit bagian dada sampai perut. Ibunya mengatakan bahwa kuning sejak hari ke

28. Dari pemeriksaan didapatkan seklera ikterik, kadar bilirubin indirek 15 dan kadar bilirubin direct 3. Apakah komplikasi yang ditakutkan yang dapat terjadi pada pasien ini .

a. kernik terus

b. hepatitis

c. obstruksi bilier

d. ...

e. ...

29. anak 5 tahun datang dibawa oleh ibunya dengan keluhan muncul bentol-bentol pada kulitnya berisi air. Awalnya muncul di perut dan dada kemudian menyebar ke ekstremitas. Sebelum muncul keluhan ini pasien mengalami demam sejak 3 hari yang lalu. Vital sign dalam batas normal. Pada saat pemeriksaan ditemukan vesikel dengan papul dan krusta. Diagnose penyakit tersebut :

a. rubella

b. varisela

c. demam scarlet

d. measles

e. roseola infantum

30. anak laki-laki 8 tahun dibawa oleh ibunya ke ugd dengan keluhan keluar bercak-bercak merah pada seluruh badan. Pasien juga mengeluh sering keluar darah dari gusi ketika menggosok gigi. Keluhan ini muncul saat hari ke tiga demam. Vital sign : suhu 39 derajat, nadi 120 kali per menit, tensi 100/80, rr 20 kali permenit. Laboratorium Hb 12,3 gr/dl, HCT 36 %, trombosit 90.000. diagnose pasien diatas adalah :

a. demam dengue

b. demam berdarah dengue

c. measles

d. demam scarlet

31. anak laki-laki usia 10 tahun dibawa oleh ibunya dengan keluhan diare. Dalam sehari ini sudah Sembilan kali, disertai demam, diare cair tanpa lendir dan darah. Pada pemeriksaan : vital sign tensi : 100/80, nadi 100 x/menit, rr 20 kali permenit. Pada pemeriksaan fisik didapatkan turgork kulit menurun, Crt > 2 detik, mata cowong, anak malas makan dan minum. Diagnose pasien tersebut adalah :

a. diare akut dengan dehidrasi ringan

b. diare akut dengan dehidrasi sedang

c. diare akut dengan dehidrasi berat

d. diare akut tanpa dehidrasi

32. seorang anak laki-laku dibawa oleh ibunya ke dokter dengan keluhan gatal di kepala. Pada pemerikssaan didapatkan area seluas 2 x 2 cm yang rambutnya putus dan hanya terlihat bintik-bintik hitam. Penganan apa yang harus diberikan kepada pasien tersebut.

a. krim mikonasol

b. tablet griseovulvin

c. tablet ketokonasol

d. sampo bifonazol

e. tablet polimixin B

33. Anak usia 5 tahun muncul rash dari kepala menyebar ke seluruh tubuh dan sejak 4 hari yang lalu ada demam dan konjungtivitis dan batuk, apa diagnosa peny tsb?

a. morbili

b. dbd

c. typhoid

d. malaria

e. leptospira

34. Bayi usia 5 hari dengan keluhan kuning sejak 3 hari yang lalu. bayi tampak gelisah, anemia (-). apa yang ditakutkan dari peningkatan pemeriksaan dari kasus diatas?

a. bilirubin indirect

b. bilirubin direct

c. methemoglobin

d. urobilin

e. sterkobilin

35. anak 5 tahun mimisan 1 jam yang lalu dan sebelumnya demam mendadak sejak 4 hari dengan nyeri ulu hati. dengan Hb 11 Hct 38% trombosit 85000 leuko 3500. apa diagnosa?

a. df

b. dbd grade 1

c. dbd grade 2

d. dbd grade 3

e. dbd grade 4

36. anak usia 5 tahun dengan diare >10x tanpa ampas, lender +,darah +, dengan bb 14 kg, dengan keadaan lemah,turgor kulit kembalinya melambat, mata sangat cekung, kencing terakhir 8 jam yang lalu. terapi cairan yang di berikan?

a. 1200cc cairan rumatan dan 1500cc cairan pengganti + on going loss

b. 1200cc cairan rumatan dan 1500cc cairan pengganti + on going loss

c. 1400cc cairan rumatan dan 1200cc cairan pengganti + on going loss

d. 1400cc cairan rumatan dan 1200cc cairan pengganti

e. 1200 cairan rumatan dan 1200 cc cairan pengganti

37. Anak usia 4 tahun dengan bb 10 kg dengan dehidrasi sedang. terapi cairan yg dibutuhkan?

a. cairan oral 1000cc/ 3 jam

b. cairan oral 2000cc/ 3 jam

c. cairan oral 750 cc/ 3 jam

d. cairan oral 500 cc/ 3 jam

e. cairan oral 250 cc/ 3 jam

38. anak usia 6 tahun diare, lendir dan darah sebelumnya susah BAB 2 minggu pada feses di temukan jaringan putih berbentuk persegi. diagnosa dari kasus tsb?

a. askariasis

b. taeniasis

c. shigelosis

d. balantidiasis

e. amoebiasis

39. anak usia 5 tahun dengan keluhan tidak mau makan selama 5 hari, dari usia 2 bln sudah tidak diberikan asi, minum sup kacang ijo 2 mangkuk kecil. anak terdapat hepatomegal, diare dan tidak ada edema. VS : nadi 115x/ menit, TD 90/50, RR 30x/menit dengan BB 6 kg. penatalaksanaan awal pada kasus diatas adalah

A. tahap stabilisasi

b. tahap transisi

c. tahap rehabilitasi

d. tahap akut

e. lupa

40. anak usia 3 tahun dan 5 tahun diantar ibunya ke puskesmas dengan tanpa keluhan. ibunya takut anak-anaknya tertular oleh pengasuhnya yang menderita TB yang sedang dalam tahap pengobatan. Apa yang dilakukan oleh dokter terhadap kasus tsb?

a. rujuk ke rumah sakit

b. diberi INH

c. dilakukan tes mantoux

d. di edukasi ibunya bahwa tidak apa-apa

e. ......

41. seorang anak 5 tahun datang dengan keluhan batuk-batuk selama 3 minggu, kontak dengan penderita tb dan bb anak tsb 16 kg dengan tes mantoux + 15 mm. penatalaksanaan untuk kasus diatas adalah

a. ab profilaksis

b. imunisasi BCG

c. diberi OAT

d. di beri INH

e. lupa

42. anak usia 2 tahun dengan keluhan batuk,sesak dan demam debgan VS: nadi 115x/ menit, RR 30 dan temp 39 oC dan pemeriksaan fisik kedua lapangan paru terdengar ronki halus di kedua paru

apa diagnosa kasus diatas?

a. bronchitis akut

b. pneumonia dengan komplikasi

c. pneumonia

d. pneuomonia berat

e. pneumonia sangat berat

43. anak usia 2 tahun datang dengan keluhan batuk terus menerus dan terdengar suara melengking pada saat menarik suara. VS : temp 38 oC nadi 100x/ menit RR 30x/ menit dan 2 minggu yang lalu pasien merasa batuk pilek dan sekarang terdapat injeksi konjungtiva. Diagnosa kasus tersebut?

a. pertusis

b. croup

c. laryngitis

d. asma

e. esofagitis

44. anak usia 1 bulan dengan bibir sumbing dan belom diimunisasi sama sekali. imunisasi yang sebaiknya diberikan adalah?

a. BCG, polio, hep B

b. DPT, BCG, polio

c. DPT, Hep B, Polio

d. Hep B, DPT, BCG

e. BCG, polio

45. Anak laki-laki dating ke RS diantar ibunya dengan kejang satu kali ssat di rumah, saat di RS sudah tidak kejang lagi, sebelumnya demam 39 C apakah diagnosanya

a. Kejang demam komplek

b. Kejang demam sederhana

c. Epilepsy

d. Meningitis

e. Kejang local

46. Anak kejang sudah 30 menit sampai di RS masih kejang terapi first line

a. Diazepam

b. Fenitoin

c. Fenobarbital

d. Asam valproat

e. Fenitiasin

47. Anak berputar-putar tak dapat belajar dan selalu berbicara di kelas. Prestasi belajar jelek

a. Autis

b. Skizofren

c. Adhd

d. Epilepsy

e. Meningitis

48. Ibu dating rujukan puskesmas dengan perdarahan jalan lahir tidak didapatkan robekan jalan lahir mengenai spingter ani, kontraksi uterus kuat. Penatalaksanaan

a. Infuse RL

b. Inj uterotonika

c. Tampon vagina

d. Manual plasenta

e. Masase

49. Anak laki-laki dengan perdarahan post imunisasi, paman juga punya riwayat serupa, didapatkan Hb= 9 leukosit 5.000 trombosit 100.000 diagnosis

A. hemophilia

B. thalasemia

C. ITP

D. Henoch

E. Von wieleberg

50. Anak 18 bln datang berobat ke ugd dengan keluhan bab cair sejak 3 hari yg lalu. Frekuensi 8x/hari sedikit ampas tanpa lendir dan darah. Keluhan disertai muntah dan demam.pem fisik anak sadar rewel anak tampak kehausan saat di beri minum turgor kembali lambat mata cekung.suhu 40 derajat lain-lain normal. Pelaksanaan terapi yg tepat adalahA rehidrasi oralB rehidrasi parenteralC Pengobatan zinkD antibiotik selektif

51. Anak usia 8 tahun datanag diantar ibunya dengan keluhan diare cair sejak 2 hari tanpa lendir darah anak sadar rewel vs dbn tugor kulik kembali cepat tidak ditemukan mata cwong dokter memutuskan pemberian oralit.Apa obat tambahan yang tepat yang sesuai dengan whoA probiotikB zincC Antibiotik selektifD loperamid

52. Anak usia 2 tahun datang keluhan demam tinggi mendadak sejak 3 hari yg lalu disertai nyeri kepala. Pemeriksaan didapatkan rumpel leed positif. T : 37,5 nadi 95T 100/80 hb : 12 leuko 3750 hct 33 trombo 11000Manifest perdarahan yg terdapat pada pasien adalahA penurunnan hbB penurunan hctC Rumpell leed positifD nyeri kepalaE penurunan leukosit

53. Anak usia 8 bulan akan diberikan pengobatan vitamin A. Berapa dosis yang tepat diberikan?A 100.000 IUB 200.000 IUC 300.000 IUD 400.000 IUE 500.000 IU

54. Anak 8 tahun. Dengan keluhan diare pada pemeriksaaan fese ditemukan telur bulat oval dengan dinding tebal kuning kecoklatanA ancylostoma dB necator aC ascaris lumbrocuidesD balantidium

55. Anak 10 tahun datang keluhan diarePada pemeriksaan ditemukan cacing ukuran 25 cm Pada pemeriksaan feses ditemukan telur bulat berdinding tipis berseptaA ancylostoma dB ascaris lumbrocuidesC giardiaD balantidium

56. Anak (umur lupa) gatal pd perianal, terutama saat malam. Anak tinggal serumah dengan orang tua dan 6 orang anggota keluarga lainnya. Mereka tinggal di pemukiman padat penduduk, dan tetangga sekitarnya banyak yang mengalami hal serupa. Efloresensi: papul eritema tersebar pada perianal. Apa yang ditemukan pada pemeriksaan?

A. Telur pada sediaan feses

B. Telur pada swab anal

C. Larva filariform pada sediaan feses

D. Larva rhabditiform pada sediaan feses

E. Proglotid gravid pada sediaan feses68. Seorang anak laki-laki 5 tahun datang ke UGD dengan keadaan pucat, pucat sejak 2 bulan yang lalu. Riwayat keluhan yang sama dalam keluarga tidak ada.Pada pemeriksaan fisik tampak anemis, ikterik ringan. Terdapat sistolik murmur derajat II/6 di semua ostium, Hati: teraba 3 cm dibawah arcus costarum, dan 3 cm dibawah prosesus xiphoideus. Limfa: Scuffner III dan tidak ada limfadenopati. Pada pemeriksaan laboratorium didapat kadar Hb 5,2 , leukosit 7.300, Hematokrit 15,8; trombosit 185.000 dan MCV 5,3 fl. Pada morfologi eritrosit ditemukan mikrositik hipokromik, anisopoikilositosis polikromasia. Pemeriksaan lanjutan apa yang mampu mendukung penegakan diagnosis?

A. Besi SerumB. Feritin serum

C. Kadar G6PD

D. Analisis HB

E. Sediaan apusan sumsum tulang69. Seorang anak laki-laki usia 5 th datang ke klinik dengan membawa hasil tes tuberkulin. Tes tuberkulin negatif, scoring TB kurang dari enam. Ibu penderita menderita TB aktifdalam pengobatan. Dokter memberikan obat profilaksis dan menyarankan untuk kontrol seminggu lagi. Pelayanan yang paling sesuai dengan keadaan di atas adalah?

A. Pelayanan yang berkesinambungan

B. Pelayanan yang menyeluruh

C. Pelayanan yang komunikatif

D. Pelayanan yang terkodinasi

E. Pelayanan yang holistik70. Seorang perempuan usia 10 tahun datang ke klinik dengan keluhan sesak nafas. Sesak nafas dirasakan sudah sejak 3 tahun terakhir. Sebelumnya tidak pernah mengeluh sesak nafas. Riwayat asthma dan alergi dalam keluarga tidak ada. Sesak nafas timbul disaat ayah dan ibu bertengkar dan mau cerai. Saat pasien sesak nafas orang tua fokus pada penyakit anak, dan melupakan sementara pertengkaran sementara. Gambaran yang sesuai dengan kondisi diatas adalah ?

A. Relevance

B. Triangulasi

C. Association

D. Interdependence71.Anak usia 3 tahun dibawa ke dokter RS dengan keluhan terdapat luka di mulut. Sebelumnya terdapat keluhan demam, batuk dan pilek sejak 3 hari yang lalu. Awalnya luka berbentuk plenting-plenting berisi air kemudian pecah dan menjadi erosi. Kemudian menimbulkan bercak di mukosa lidah, mukosa bucal dan di sekitar mulut. Penyebabnya & diagnosisnya?72. Anak usia 3 tahun dibawa ke puskesmas dengan keluhan nyeri di paha kiri. Gerakan tungkai kiri tidak bebas. Pada lutut terasa ada inflamasi. Pada rontgen terlihat pembengkakan. Diagnosisnya?

a. Artritis akut

b. Osteomielitis akut

c. Synovitis transcient

d. Synovitis akut

73. Anak usia 3 tahun dibawa ke puskesmas dengan keluhan nyeri di paha kiri. Gerakan tungkai kiri tidak bebas. Pada lutut terasa ada inflamasi. Pada rontgen terlihat pembengkakan. Penyebabnya?

a. Streptococcus epidermidis

b. Staphylococcus aureus

c. Haemophylus influenza

d. Pneumococcus

74. Anak usia 13 tahun dibawa ke RS setelah mengalami kejang. Kejang berlangsung selama 5 menit. Kejang seluruh tubuh, berbuih pada mulutnya kemudian tidak sadar. Saat bangun pasien sudah lupa apa yang terjadi sebelumnya. Pasien memiliki riwayat kejang sejak 6 bulan yang lalu. Akhir-akhir ini kejang sering terjadi, 2-3x dalam seminggu. Pasien suka bermain PS. Sudah pernah berobat namun tidak rutin dan dihentikan sendiri karena merasa sudah sembuh. Faktor yang menyebabkan kambuh?

a. Suka bermain PS

b. Obat tidak diminum rutin

c. Obat dihentikan sendiri

d. Kelelahan

e. Tangan kelelahan bermain PS

75. Anak usia 13 tahun dibawa ke RS setelah mengalami kejang. Kejang berlangsung selama 5 menit. Kejang seluruh tubuh, berbuih pada mulutnya kemudian tidak sadar. Saat bangun pasien sudah lupa apa yang terjadi sebelumnya. Pasien memiliki riwayat kejang sejak 6 bulan yang lalu. Akhir-akhir ini kejang sering terjadi, 2-3x dalam seminggu. Pasien suka bermain PS. Sudah pernah berobat namun tidak rutin dan dihentikan sendiri karena merasa sudah sembuh. Diagnosisnya?

a. Epilepsi

b. Kejang demam sederhana

c. Kejang demam kompleks

76. Anak usia 7 hari demam sejak 3 hari yang lalu. Dipanggil tidak mersepon. Mata nrocos dan susah dibuka. Pada pemeriksaan terdapat blefarospasme, dan pada pemeriksaan gram + diplococcus gram negatif. Penatalaksanaan?

a. Tobramisin

b. Penisilin

c. Gentamisin

d. Eritromisin

77. Anak usia 7 hari demam sejak 3 hari yang lalu. Dipanggil tidak mersepon. Mata nrocos dan susah dibuka. Pada pemeriksaan terdapat blefarospasme, dan pada pemeriksaan gram (+) diplococcus gram negatif. Penyebabnya?

a. Neisheria gonorrheae.

78. Anak laki-laki usia 5 tahun diantar orang tua nya ke puskesmas karena ada luka di dalam mulutnya. Dari anamnesis luka didapat 3 hari yang lalu. Diawali dengan demam kemudian timbul gelembung-gelembung kecil berisi air, kemudian pecah menjadi luka. Dari pemeriksaan fisik intra oral didapat ulserasi tidak rata ditutupi pseudomembran kekuningan di mukosa bibir, mukosa pipi, dan anterior lidah. Apakah diagnosis kasus diatas ?a. Stomatitis herpetika primer

79. Anak laki-laki usia 5 tahun diantar orang tua nya ke puskesmas karena ada luka di dalam mulutnya. Dari anamnesis luka didapat 3 hari yang lalu. Diawali dengan demam kemudian timbul gelembung-gelembung kecil berisi air, kemudian pecah menjadi luka. Dari pemeriksaan fisik intra oral didapat ulserasi tidak rata ditutupi pseudomembran kekuningan di mukosa bibir, mukosa pipi, dan anterior lidah. Apakah penyebab kasus diatas ?

a. Virus HIV

b. Virus herpes simplek

80. Anak perempuan usia 10 tahun diantar orang tua nya dengan keluhan buang air besar cair disertai lendir dan darah. Dari anamnesis terdapat nyeri perut dan mual. Dari pemeriksaan fisik kesadaran compos mentis, turgor kulit: normal, suhu 37,6 0 C. Dari pemeriksaan abdomen: peristaltikk usus meningkat. Dari pemeriksaan tinja secara mikroskopik didapat mikroorganisme berbentuk bulat, dengan inti 2 buah dengan makro dan mikronukleus. Apakah mikroorganisme penyebab kasus diatas?

a. Entamoeba coli

b. Entamoeba histolityca

c. Balantidium coli

d. Giardia lamblia

81. Anak perempuan usia 10 tahun diantar orang tua nya dengan keluhan buang air besar cair disertai lendir dan darah. Dari anamnesis terdapat nyeri perut dan mual. Dari pemeriksaan fisik kesadaran compos mentis, turgor kulit: normal, suhu 37,6 0 C. Dari pemeriksaan abdomen: peristaltikk usus meningkat. Dari pemeriksaan tinja secara mikroskopik didapat mikroorganisme berbentuk bulat, dengan inti 2 buah dengan makro dan mikronukleus. Dimanakah habitat utamanya ?

a. Colon ascenden

b. Colon descenden

c. Ileum

d. Jejunum

e. Duodenum

82. Anak perempuan usia 10 tahun diantar orang tua nya dengan keluhan buang air besar cair disertai lendir dan darah. Dari anamnesis terdapat nyeri perut dan mual. Dari pemeriksaan fisik kesadaran compos mentis, turgor kulit: normal, suhu 37,6 0 C. Dari pemeriksaan abdomen: peristaltikk usus meningkat. Dari pemeriksaan tinja secara mikroskopik didapat mikroorganisme berbentuk bulat, dengan inti 2 buah dengan makro dan mikronukleus. Apakah obat yang paling tepat ?

a. Mebendazol

b. Tiabendazol

c. Metronidazol

d. Amoxicillin

e. Cotrimoxazol

83. Anak laki-laki usia 6 tahun diantar ibunya ke puskesmas karena mimisan, saat dipuskesmas sudah tidak mimisan. Keluhan disertai dengan demam sejak 3 hari yang lalu, panas tinggi mendadak dan nyeri kepala. Pada pemeriksaan fisik: kesadaran compos mentis, TD: 110/70, nadi: 78x/menit, nafas: 24x/menit. Dari pemmeriksaan laboratorium: hematokrit 38%, trombosit 50.000 mmk. Apakah diagnosis kasus ?

a. Dengue fever

b. DHF derajat 1

c. DHF derajat 2

d. DHF derajat 3

e. DHF derajat 4

84. Seorang anak perempuan, 2 tahun dibawa ke ugd dengan keluhan kejang. Saat demam, anak kejang pada tangan dan tungkai, 5 menit. Keluhan serupa pernah dialami saat usia 18 bulan. Pada pemeriksaan fisik anak tampak sakit sedang, nadi 110 x/m, rr 28x/m, suhu 39, Apa diagnosis pada kasus diatas?

a. Meningitis

b. Ensefalitis

c. Meningoensefalitis

d. Kejang demam sederhana

e. Kejang demam komplek

85. Seorang anak laki-laki, 3 tahun, dibawa ke dokter dengan keluhan demam, 2 hari disertai batuk dan pilek. anak memiliki riwayat kejang apabila demam. Saat ini sudah diberikan obat penurun panas,namun ibu khawatir anaknya kejang. Terapi yg tepat adalah:

a. diazepam

b. luminal

c. carbamazepin

d. asam valproat

86. Seorang anak, 18 bulan, dbawa ke ugd dg keluhan kejang. sebelumnya menderita rhinistis. Pada pemeriksaan fisik anak kejang, nadi 130x/m, rr 35x/m, suhu 38,5. Terapi yg tepat?

a. pakaian dibuka, kompres dingin, obat penurun panas

b. pakaian dibuka, posisi dimiringkan, diazepam rectal

c. pakaian dibuka, beri suntikan diazepam intravena

d. kompres dingin, penurun panas

87. Anak perempuan 10 tahun, dibawa ke dokter karena sering kehilangan kesadaraan selama beberapa saat. Biasanya kehilangan kesadan dengan didahului mata mengedip2 dan melirik ke atas. Diagonisisnya adalah.

a. Atonic seizure

b. Petit mal seizure

c. Grand mal seizure

d. Myoclonic seizure

e. General tonic klonic seizure

88. Seorang anak umur 7 tahun dirujuk ke puskesmas karena demam selama 3 minggu. Orang tua mengatakan anak pucat dan mudah biru-biru. Pemeriksaan fisik didapatkan anemis dan febris. Ditemukan petekie tersebar di badan dan ekxtremitas, ekimosis dan perdarahan gusi. Tidak didapatkan hepatosplenomegali ataupun limfadenopati. Pemeriksaan darah didapatkan Hb 5,7; AL 2700; AT 17,000, gambaran darat tepi eritrosit normositik, normokrom, dan retikulosit rendah. Apakah diagnosis yang paling mungkin?

a. Leukemia akut

b. Anemia aplastik

c. Anemia def, besi

d. Anemia hemolitik

e. Hemofilia

89. Seorang anak umur 10 tahun dibawa oleh orang tuanya karena bintik-bintik merah di seluruh tubuh sejak 1 hari yang lalu. Sebelumnya anak pernah dirawat karena demam berdarah seminggu yang lalu dan keluar dengan kondisi baik dan hasil pemeriksaan laboratorium normal. Pemeriksaan fisik kompos mentis, BB 16 kg, Hb 11, AL 6700, AT 8000. Apakah diagnosis yang paling mungkin?

a. ITP akut

b. ITP kronik

c. Trombositosis

d. Hemofilia

e. Penyakit autoimun

90. Anak umur 5 tahun dirujuk ke rs karena demam naik turun sejak 3 bulan yang lalu. Sudah berulang kali diobati ke dokter tapi tidak sembuh. 1 bulan terakhir anak terlihat pucat. Pemeriksaan laboratorium Hb 5,7 AL 2700, AT 67000. Apakah diagnosis yang paling mungkin?

a. Sepsis

b. Anemia aplastik

c. Demam dengue

91. Anak umur 14 tahun datang dengan keluhan benjolan di leher sejak 6 bulan sebelum masuk sekolah. Anak mengalami gejala sulit konsentrasi, mudah amrah, nafsu makan naik tapi berat badan turun. Dari pemeriksaan fisik didapatkan takikardi, takipneu dan hipertensi. Bagaimanakah gambaran hasil pemeriksaan penunjangnya?

a. TSH meningkat, T3 menurun, T4 menurun

b. TSH menurun, T3 meningkat, T4 meningkat

c. TSH meningkat, T3 menurun, T4 meningkat

d. TSH normal, T3 meningkat, T4 meningkat

e. TSH normal, T3 normal, T4 normal

92. Anak 4 tahun datang dengan bengkak sejak 5 hari yang lalu. Bengkak terutama di kelopak mata dan pipi, dimulai di pagi hari dan berkurang di sore hari, pipis sedikit. Hasil pemeriksaan lab proteinuria +4, leukosit 4-5, eritrosit 4-6, ureum 20, kreatinin 1,6; dan albumin 2,1. Apakah diagnosis yang paling mungkin?

a. Sindrom nefritis akut

b. Sindrome nefrotik

c. Gagal ginjal akut

d. Kwarshiokor

e. Gagal ginjal kronik eksaserbasi akut

93. Seoranganakusia 5 tahun, mengalamibuang air besarcairseperti cucian beras, banyak, dansering. Anak tampak lemah, kesadaran kompos mentis. Apakah kuman penyebab kasus tersebut?

a. E. coli

b. E. hystolitica

c. Shigella

d. Virus

e. V. Cholera

94. Seorang anak laki-laki, usia 7 tahun mengeluh demam 1 hari yang lalu disertai denga nyeri perut kanan bawah, mual dan muntah. Pemeriksaan fisik didapatkan TD: 90/50 mmHg, nadi 120 x/menit, teratur dan akral dingin. Tindakan awal yang harus dilakukan adalah?

a. Pemberian antibiotik i.v

b. Pemberian antiemetik i.v

c. Pemberian antipiretik i.v

d. Pemberian antasida per oral

e. Resusitasi cairan dengan RL

95. Seorang anak laki-laki, usia 7 tahun mengeluh demam 1 hari yang lalu disertai denga nyeri perut kanan bawah, mual dan muntah. Pemeriksaan fisik didapatkan TD: 90/50 mmHg, nadi 120 x/menit, teratur dan akral dingin. Pemeriksaan laboratorium didapatkan: Hb 12g/dl, Al 20.000, AT 250.000. Diagnosis yang paling mungkin adalah?

a. Kolesistitis

b. Sistitis

c. Gastritis

d. Appendisitis

e. Batu ureter kanan

96. Seorang anak laki-laki, usia 7 tahun mengeluh demam 1 hari yang lalu disertai denga nyeri perut kanan bawah, mual dan muntah. Pemeriksaan fisik didapatkan TD: 90/50 mmHg, nadi 120 x/menit, teratur dan akral dingin. Tindakan awal yang harus dilakukan?

a. Perbaikan keadaan dan rujuk ke RS

b. Langsung rujuk ke RS

c. Pemberian antibiotik

d. Rawat di puskesmas

e. Memberikan penjelasan kepada orangtua atas keadaan pasien

97. Seorang anak usia 10 tahun, demam 3 hari naik turun dan menggigil. Pemeriksaan fisik didapatkan: Conjungtiva anemis dan splenomegali. Pemeriksaan apusan darah ditemukan gametosit berbentuk seperti pisang.

Vektor pada penyakit ini adalah?

a. P. Malariae

b. P. Falsifarum

c. P. Vivax

d. P. Ovale

e. P. Knowlesi

98. Seorang anak usia 10 tahun, demam 3 hari naik turun dan menggigil. Pemeriksaan fisik didapatkan: Conjungtiva anemis dan splenomegali. Pemeriksaan apusan darah ditemukan gametosit berbentuk seperti pisang. Penyebab penyakit diatas adalah?

a. Anopheles sp

b. Aedes aegypti

c. Culex sp

d. Phlebotomus sp

99. Seorang anak usia 10 tahun, demam 3 hari naik turun dan menggigil. Pemeriksaan fisik didapatkan: Conjungtiva anemis dan splenomegali. Pemeriksaan apusan darah ditemukan gametosit berbentuk seperti pisang. Terapi penyakit ini adalah?

a. Artesunat

b. Primakuin

c. Klorokuin

d. Fansidar

e. Kina

100. Seorang anak laki-laki, 3 tahun, dibawa ke puskesmas karena lemah dan pucat. Dari anamnesis didapatkan rambut mudah dicabut dan tidak sakit. Dari pemeriksaan fisik didapatkan keadaan umum tampak lemah, muka bulat, rambut berwarna kemerahan, tumbuh jarang, edem di ektremitas inferior dan terdapat keratosis (kelainan kulit). Apa diagnosis untuk kasus tersebut?

a. Marasmus

b. Kwashiorkor

c. Defisiensi vitamin A

d. Defisiensi Vitamin B1

e. Marasmus-kwashiorkor101. Seorang anak laki-laki, 2 tahun, datang ke posyandu untuk ditimbang dan diukur tinggi badannya. Nilai Z score tinggi badan berdasarkan standar WHO (2005) adalah -3 SD. Apakah interpretasi status gizi tersebut?

a. Normal

b. Obese

c. Stunted

d. Overweight

e. Underweight

102. Seorang anak laki-laki, 3 tahun, dibawa ke puskesmas karena lemah. Muka dan kaki tampak bengkak kurang lebih sejak 2 bulan yang lalu. Nafsu makan menurun, dalam sehari anak makan dua kali dengan nasi dan sayur seadanya tanpa daging atau ikan. Dari pemeriksaan fisik di dapatkan anak tampak lemah, conjunctiva anemis, rambut kemerahan, tumbuh jarang, mudah dicabut, perut membuncit, ekstremitas pitting edem, crazy movement, dan terdapat keratosis (kelainan kulit). Zat gizi apa yang harus terpenuhi untuk mencegah terjadinya keadaan tersebut?

a. Energi

b. Protein

c. Zat besi

d. Vitamin A

e. Vitamin B1

103. Seorang anak perempuan umur 3 tahun dengan keluhan BAB cair sejak 2 hari yang lalu, nafsu makan turun sejak 3 hari yang lalu. Pemeriksaan fisik dalam batas normal. Pemeriksaan laboratorium feses lembek, mengandung banyak telur bentuk lonjong mengandung embrio dengan enam kait dan fenomena polar. Bentuk infektif parasit tersebut adalah ?

a. Telur

b. Sistiserkus

c. Sistiserkoid

d. Proserkoid

e. Preloserkoid

104. Seorang anak perempuan umur 10 tahun dengan BAB cair disertai lender darah sejak 3 hari yang lalu. Pemeriksaan fisik dalam batas normal. Pemeriksaan feses tampak mikroorganisme bulat dengan 2 inti makro dan mikronukleus. Mikroorganisme apa penyebab gejala tersebut ?

a. E. coli

b. E. hynstolitica

c. Giardia Lamblia

d. Microsporidium

e. Balantidium coli

105. Seorang anak perempuan umur 10 tahun dengan BAB cair disertai lender darah sejak 3 hari yang lalu. Pemeriksaan fisik dalam batas normal. Pemeriksaan feses tampak mikroorganisme bulat dengan 2 inti makro dan mikronukleus. Habitat mikroorganisme tersebut

a. Colon asendens

b. Colon decendens

c. Jejunum

d. Ileum

e. Duodenum

106. Seorang anak perempuan umur 10 tahun dengan BAB cair disertai lender darah sejak 3 hari yang lalu. Pemeriksaan fisik dalam batas normal. Pemeriksaan feses tampak mikroorganisme bulat dengan 2 inti makro dan mikronukleus. Terapi ?

a. Mebendazol

b. Metronedazol

c. Tiobendazol

d. Amoksisilin

e. Cotrimoksazol

107. Seorang anak laki-laki umur 3 tahun dengan BAK merah disertai pusing dan mual. Pemeriksaan TD 130/80 mmHg, t : 37,5 C, mata sedikit sembab. Laboratorium hematuria tanpa proteinuria dan komplemen C3 menurun. Diagnosis ?

a. Cyctitis

b. Nefritis

c. Pyelonefritis

d. Gromerulonefritis

e. Sindrom nefrotik

108. Seorang anak laki-laki umur 8 tahun dengan keluhan BAK merah disertai muka dan kaki bengkak. Dua minggu yang lalu diberi penisilin karena sakit tenggorokan berulang. Pemeriksaan fisik konjungtiva anemis, edem palpebra. Pemeriksaan laboratorium Hb 11 g/dl, hitung jenis leukosit normal, darah +, protein +++, leukosit gelap 2-5 LPB, eritrosit 7-9 LPB. Diagnosis ?

a. Akibat terapi koagulan

b. Cystitis

c. Glomerulonefritis

d. Trauma kateter

e. Penyakit ginjal polikistik

109. Seorang laki-laki umur 8 tahun mengeluh gatal sekitar dubur terutama pada malam hari. Pemeriksaan fisik ditemukan bekas garukan disekitar anus dan tampak seperti ampas kelapa disekitar anus. Terapi ?

a. Bithional

b. Mebendazol

c. Praziquantel

d. Oxantel pamoat

e. Dietylcarbamazine

110. Seorang anak perempuan umur 8 tahun dengan keluhan lemah dan mengantuk. Sempat kejang 5 menit. Sejak 3 hari yang lalu BAB cair 8x/hari tanpa disertai lender darah. Pemeriksaan fisik somnolen, takikardi, nadi lemah, nafas 22/menit, terengal-sengal, t 38C. Diagnosis ?

a. Diare akut tanpa dehidrasi

b. Diare akut dengan kejang demam

c. Diare akut dengan dehidrasi ringan

d. Diare akut dengan dehidrasi sedang

e. Diare akut dengan dehidrasi berat

111. Seorang anak perempuan umur 8 tahun dengan keluhan lemah dan mengantuk. Sempat kejang 5 menit. Sejak 3 hari yang lalu BAB cair 8x/hari tanpa disertai lender darah. Pemeriksaan fisik somnolen, takikardi, nadi lemah, nafas 22/menit, terengal-sengal, t 38C. mekanisme kejang tersebut ?

a. Hiperkalsemia

b. Hiperglikemia

c. Hipoglikemia

d. Hipernatremia

e. Hiponatremia

112. Seorang anak perempuan 5 tahun mengeluh lemas. Sebelumnya BAB cair sejak 3 hari yang lalu. Pemeriksaan fisik letargi, takikardi, takipneu, nafas cepat dan dalam, t 39 C. hasil yang dipantau dari analisis gas darah ?

a. pH menurun, HCO3 meningkat, CO2 menurun

b. pH menurun, HCO3 menurun, CO2 menurun

c. pH normal, HCO3 menurun, CO2 menurun

d. pH meningkat, HCO3 meningkat, CO2 menurun

e. pH meningkat, HCO3 meningkat, CO2 menurun

113. Pasien anak perempuan usia 8 tahun datang ke praktek dokter dengan keluhan gelembung berisi cairan didahulu demam 2 hari yang lalu. Pada pemeriksaan dermatologi dijumpai vesikel, papul, makula, dengan krusta yang terdapat pada punggung dan bokong. Apakah pemeriksaan yang dilakukan untuk menegakkan diagnosa?

a. Tes resistensi

b. Kultur agar saborroud

c. Tes Tzanck

d. Biopsi histologis

e. Tes Lepromin

114. Pasien anak perempuan usia 8 tahun datang ke praktek dokter dengan keluhan demam 4 hari, pada hari ke-3 timbul gelembung kecil berisi cairan, gelembung cepat berubah menjadi bernanah dan kehitaman. Keadaan pasien tampak sedang. Pada pemeriksaan dermatologis ditemukan makula, papul, bula, vesikel, dengan krusta berkelompok dan multiform di tubuh dan lesi sentripetal. Apakah diagnosis kasus di atas?

a. Shingles

b. Varicella

c. Rubeola

d. Veruka

e. Rubella

115. Bayi perempuan umur 3 hari dilahirkan normal dgn berat badan saat lahir 2400gr. Terdapat benjolan di occipitale.apakah diagnosis pada bayi tersebut ?

A. Enchepalocel

B. Hematom epidural

C. Hemangioma

116. Bayi perempuan umur 3 hari dilahirkan normal dgn berat badan saat lahir 2400gr. Terdapat benjolan di occipitale. Bagaimanakah penanganan/tindakan yang tepat pada bayi tersebut?

A. Kompres NaCl

B. Observasi

117. Seorang anak datang dengan keluhan diare lendir(+), darah(+) >10x. Apa yg menyebabkan diare lendir darah pada anak tsb?

A. E.Coli

B. Shalmonela

C. E.histolitica

D. Shigella

118. Seorang anak laki-laki usia 12 tahun diantar oleh ibunya ke puskesmas dgn keluhan buang air kecil kemerahan, hasil lab darah (+), protein (+++). Apakah diagnosis anak tersebut

A. Sindrom nefritik

B. Sindrom nefrotik

C. Glomerulonefritis

119. Dilakukan Z skor pada anak tahun 2005 dengan hasil -3. Apakah inteprestasinya?

a. Kurang

b. Normal

c. Gemuk

d. Gemuk sekali

e. Kurang sekali

1. Seorang anak laki-laki, usia 10 tahun, dibawa oleh ibunya ke puskesmas karena demam tinggi sejak 3 hari yang lalu. Demam hilang timbul, dan disertai menggigil serta muntah sebanyak 4x. Dari pemeriksaan fisik didapatkan konjungtiva anemis, suhu tubuh 39.50C, dan terdapat hepatosplenomegali. Dari pemeriksaan sediaan darah ditemukan adanya gametosit berbentuk pisang. Organisme penyebab dari penyakit ini adalah:

a. Plasmodium falciparum

b. Plasmodium knowlesii

c. Plasmodium malariae

d. Plasmodium ovale

e. Plasmodium vivax

2. Seorang anak laki-laki, usia 10 tahun, dibawa oleh ibunya ke puskesmas karena demam tinggi sejak 3 hari yang lalu. Demam hilang timbul, dan disertai menggigil serta muntah sebanyak 4x. Dari pemeriksaan fisik didapatkan konjungtiva anemis, suhu tubuh 39.50C, dan terdapat hepatosplenomegali. Dari pemeriksaan sediaan darah ditemukan adanya gametosit berbentuk pisang. Vektor penyebaran dari penyakit ini adalah:

a. Anopheles sp.

b. Chrysops sp.

c. Aedes aegypti

d. Phlebotomus sp.

e. Culex spp.

3. Anak laki-laki, usia 3 tahun, dibawa ibunya ke dokter dengan keluhan muncul bintik-bintik merah di seluruh tubuh sejak 1 hari lalu. Seminggu sebelumnya pasien dirawat inap di RS karena demam berdarah. Saat dipulangkan, kondisi baik dan hasil laboratorium normal. Dari pemeriksaan fisik didapatkan BB=16 kg dan terdapat ptechie di seluruh tubuh, tidak ada hepatosplenomegali. Hasil laboratorium menunjukkan Hb 5.4 g/dL; leukosit 7.800/ml; dan trombosit 24.000/ml. Diagnosis pada anak ini adalah:

a. Leukemia akut

b. ITP akut

c. ITP kronis

d. Trombositosis

e. Dengue fever

4. Seorang anak laki laki umur 3 tahun dibawa ibunya ke poliklinik karena demam tinggi sejak 2 hari yang lalu disertai batuk pilek. Riwayat anak ini adalah kejang setiap kali demam tinggi. Anak tersebut sudah diberikan obat penurun panas tapi ibu korban takut anaknya akan kejang lagi. Dari pemeriksaan fisik di temukan nadi 87x/menit dan suhu tubuh 39,50C. Terapi yang dapat diberikan adalah:

a. Fenitoin

b. Luminal

c. Diazepam

d. Carbamazepin

e. Asam valproat

5. Seorang anak laki-laki, usia 10 tahun, dibawa oleh ibunya ke puskesmas karena demam tinggi sejak 3 hari yang lalu. Demam hilang timbul, dan disertai menggigil serta muntah sebanyak 4x. Dari pemeriksaan fisik didapatkan konjungtiva anemis, suhu tubuh 39.50C, dan terdapat hepatosplenomegali. Dari pemeriksaan sediaan darah ditemukan adanya gametosit berbentuk pisang. Obat yang diberikan untuk pasien ini:

a. Artesunat

b. Primakuin

c. Klorokuin

d. Fansidar

e. Kina

6. Seorang anak laki-laki berusia 7 tahun diperiksakan oleh ibunya dengan keluhan demam sejak 1 hari yang lalu. Keluhan juga disertai dengan nyeri pada perut kanan bawah saat makan dan minum, mual dan muntah. Pada pemeriksaan fisik ditemukan TD = 90/50 mmHg, N = 120 x/menit, teratur, akral dingin. Hasil pemeriksaan laboratorium menunjukkan Hb = 12 g/dL, leukosit = 20.000/ml, dan trombosit = 250.000/ml. Apa yang selanjutnya dilakukan dokter?

a. Segera merujuk pasien ke RS

b. Merawatinapkan pasien di puskesmas

c. Memberikan antibiotic yang adekuat

d. Memperbaiki kondisi pasien kemudian merujuk ke RS

e. Menjelaskan kepada keluarga pasien mengenai kondisi/penyakit pasien

7. Seorang anak laki-laki berusia 7 tahun diperiksakan oleh ibunya dengan keluhan demam sejak 1 hari yang lalu. Keluhan juga disertai dengan nyeri pada perut kanan bawah saat makan dan minum, mual dan muntah. Pada pemeriksaan fisik ditemukan TD = 90/50 mmHg, N = 120 x/menit, teratur, akral dingin. Hasil pemeriksaan laboratorium menunjukkan Hb = 12 g/dL, leukosit = 20.000/ml, dan trombosit = 250.000/ml. Tindakan awal yang dilakukan:a. Memberikan antipiretik ivb. Memberikan antiemetic ivc. Membetikan antibiotic ivd. Memberikan antacid orale. Memberikan rehidrasi dengan RL8. Seorang bayi lahir 6 jam lalu dengan berat lahir 2300 gram. Pada pemeriksaan fisik, didapatkan wajah bayi terlihat seperti orang tua, kulit kering dan keriput, garis pada telapak kaki memanjang sampai bagian posterior. Umur kehamilan 9 bulan, ibu menderita diabetes mellitus. Kondisi bayi tersebut adalah:

a. Dismaturitas

b. Berat bayi sesuai usia kehamilan

c. Prematuritas murni

d. Bayi menderita kelainan bawaan

e. Bayi menderita DM

9. Anak laki-laki 2 tahun dibawa oleh orang tuanya ke UGD RS dengan keluhan rewel dan menangis melengking seperti kesakitan sejak 1 hari yang lalu. Pasien juga mulai tidak mau makan dan minum serta ada riwayat demam tinggi dan keluar cairan kehijauan dari telinga pasien sejak 1 minggu lalu. Riwayat imunisasi tidak lengkap. Pada pemeriksaan fisik didapatkan nadi 115x/menit, suhu 39,50C. Pemeriksaan neurologis didapatkan GCS 11, kaku kuduk (+), peningkatan tonus otot, Babinski (+/+). Hasil pemeriksaan cairan serebrospinal: keruh, reaksi nonne dan pandy (+), jumlah sel 11.000/ml, protein 180 mg/dl. Pada kultur didapatkan bakteri H.Influenzae. Apakah vaksin yang seharusnya dapat diberikan untuk mencegah kejadian tersebut?

a. HPV

b. MMR

c. Influenzae

d. Hepatitis B

e. Meningokokus

10. Seorang anak perempuan berusia 2 tahun, dibawa ibunya ke UGD RS dengan keluhan kejang beberapa menit yang lalu. Saat kejang, anak demam tinggi. Kejang terjadi pada kedua tangan dan kaki selama 5 menit kemudian kejang berhenti. Kejang 1x dalam 24 jam. Pasien pernah mengalami kejang serupa pada usia 18 bulan. Pada pemeriksaan fisik pasien tampak sakit sedang, HR 110x/menit, RR 28x/menit, suhu 39,20C. Gejala gangguan neurologis tidak ada. Diagnosisnya:

a. Meningitis

b. Encephalitis

c. Meningoencephalitis

d. Kejang demam sederhana

e. Kejang demam kompleks

11. Seorang bayi berumur 2 bulan, datang dengan keluhan diare sejak 1 minggu. Pemeriksaan fisik menunjukkan bising usus meningkat dan pada pemeriksaan mikroskopik tinja didapatkan gambaran ragi, hifa semu dan blastospora. Obat yang tepat pada penyakit di atas adalah:

a. Nystatin

b. Amoxicillin

c. Griseofulvin

d. Ampothericin B

e. Kloramfenikol

12. Seorang anak perempuan, usia 4 tahun dibawa ke UGD RS oleh orang tuanya karena kejang, sudah 3 kali sejak pagi, tipe kejang lengan dan kaki kelojotan, mata melirik ke atas, kejang selama 15 menit, setelah kejang tidak sadar, dan belum bangun saat di bawa ke RS. Pasien sempat mengalami batuk pilek sebelumnya. Pemeriksaan fisik didapatkan nadi 124x/menit; RR 12 x/menit; Tax 38,50C. Pemeriksaan yang harus segera dilakukan?

a. Pungsi lumbal

b. EEG

c. Elektrolit darah

d. CT scan kepala

e. MRI kepala

13. Bayi perempuan, usia 3 hari, dibawa ke puskesmas dengan keluhan benjolan di belakang kepala. Bayi lahir spontan di bidan, BBL=3200 gr, dengan waktu persalinan yang agak lama karena ibu kehabisan tenaga saat mengejan. Setelah lahir, gerak bayi cukup kuat, langsung menangis kencang, dan langsung menyusu pada ibu. Pemeriksaan fisik didapatkan benjolan di occipital ukuran 10 cm, kemerahan, lunak, dan tidak melewati garis tengah. Penanganan yang tepat adalah?a. Antibiotic peroral

b. Evakuasi perdarahan

c. Observasi lebih lanjut

d. Pemasangan VP shunt

e. Kompres dengan larutan fisiologis

14. Seorang anak usia 2 bulan dengan imunisasi lengkap sebelumnya. Datang ke praktek anda ingin melanjutkan imunisasi, imunisasi apa yang anda berikan?

a. BCG, polio 1

b. Hep B 2, polio 2, DPT 1

c. Hep B 3, polio 3, DPT 2

d. Polio 4, DPT 3

e. Campak

15. Seorang anak perempuan, usia 10 tahun, diperiksakan keluarganya dengan keluhan sering terjadi penurunan kesadaran sesaat sejak 1 bulan yang lalu. Keluhan terjadi beberapa kali dalam sehari sehingga pasien tidak mendengar informasi dan instruksi di kelas. Keluhan disertai mata mendelik ke atas dan sering berkedip. Apa diagnosis pada pasien tersebut:

a. Atonic seizure

b. Petit mal seizure

c. Grand mal seizure

d. Myoclonic seizure

e. General tonic clonic seizure

16. Seorang anak laki-laki, 3 tahun terperosok ke dalam sumur. Terdapat luka di dahi. Pada pemeriksaan didapatkan kesadaran: membuka mata dengan rangsang nyeri, verbal menangis tak terbujuk, motoris abnormal ekstensi. Pemeriksaan lebih lanjut ditemukan pola pernafasan Biot/apneustik, reflek pupul pin point, respon postural deserebrasi. Kemungkinan lesinya ada di:

a. Cortex

b. Thalamus

c. Midbrain

d. Pons

e. Medulla

17. Seorang anak lakilaki, usia 5 tahun, datang dengan keluhan kejang yang lama. Kejang pasien berupa kaku tangan dan kaki, dengan mata melirik ke atas selama 10 menit. Diantara kejang pasien tidak sadar. Pada pemeriksaan, didapatkan pasien tidak sadar, masih kejang, demam dengan Tax: 390C, nadi = 140x/menit. Penatalaksanaan pada pasien:

a. Diazepam rectal

b. Diazepam iv

c. Fenitoin loading dose

d. Fenobarbital dosis maintenance

e. Pertahankan jalan nafas dan berikan oksigen

18. Seorang anak laki-laki, usia 10 tahun, diantar ibunya ke praktek anda dengan keluhan demam selama 3 minggu. Menurut ibunya, pasien sering pucat dan biru-biru. Dari pemeriksaan fisik tampak ptechiae di seluruh badan dan extremitas, ekimosis, dan gusi berdarah. Tidak ditemukan hepatosplenomegali, dan limfadenopati. Dari pemeriksaan laboratorium: Hb: 5,4 gr%; hematokrit 15,4%; leukosit 2600; trombosit 24000/ul, morfologi eritrosit normokrom normositer, retikulosit rendah. Diagnosis dari pasien ini adalah:

a. Leukemia akut

b. Anemia aplastic

c. Thalassemia

d. Anemia defisiensi besi

e. AIHA

19. Seorang anak laki-laki, usia 7 tahun, dibawa ibunya ke UGD karena mengalami mimisan beberapa menit yang lalu. 4 hari sebelumnya anak mengalami demam. Pada pemeriksaan fisik, ditemukan ptechie di ekstremitas atas dan bawah, TD 100/70 mmHg; nadi 120x/menit; RR 36x/menit; dan Tax 38.50C, akral hangat. Hepar teraba 2 jari di bawah arcus costae, tepi tajam, permukaan licin. Pemeriksaan laboratorium menunjukkan Hb 11 g/dL; hematocrit 42%; leukosit 2.300/ml; dan trombosit 95.000/ml. Diagnosis pada pasien ini adalah:

a. Dengue fever

b. DHF grade I

c. DHF grade II

d. DHF grade III

e. DHF grade IV

20. Seorang anak berusia 2 tahun, diperiksakan ke dokter karena belum bisa berjalan. Anak tersebut umur 1 tahun baru bisa tengkurap. Saat ini hanya bisa duduk tanpa pegangan. Bisa bicara membentuk kalimat dan bermain dengan 4-6 balok. Jika ditanya nama temannya bisa menjawab. Gangguan yang terjadi adalah?

a. Gangguan perkembangan motoric halus

b. Gangguan perkembangan motoric kasar

c. Gangguan global developmental delay

d. Gangguan perkembangan bicara

e. Gangguan perkembangan social

21. Seorang anak, usia 5 tahun, dibawa ibunya ke puskesmas dengan keluhan panas naik turun sejak 3 bulan yang lalu. Pasien telah dibawa berobat tetapi tidak ada perbaikan. Pasien tampak pucat sejak 1 bulan yang lalu. Pada pemeriksaan fisik didapatkan kesadaran compos mentis, BB 18kg,tidak didapatkan hepatosplenomegali. Pemeriksaan laboratorium menunjukkan Hb 5gr/dl, leukosit 1350/ml, dan trombosit 67.000/ml. Diagnosis pasien tersebut:

a. Sepsis

b. Anemia aplastic

c. Leukemia akut

d. Metastase sum-sum tulang belakang

e. Penyakit autoimun

22. Seorang anak laki-laki, usia 5 tahun, diantar ibunya ke RS karena mengeluh bengkak di seluruh tubuhnya sejak 5 hari yang lalu. Bengkak terutama pada wajah dan sekitar mata di pagi hari dan berkurang di sore hari. Kencing lebih sedikit dari biasanya. Pemeriksaan urinalisis menunjukkan: protein 4+, leukosit 4-5/lpb, eritrosit 4-6/lpb. Sedangkan pemeriksaan darah menunjukkan ureum 20 mg/dl, creatinin 0,6 mg/dl, dan albumin 2,1 mg/dl. Penyakit yang mungkin terjadi:

a. Sindrom nefritik akut

b. Sindrom nefrotik

c. Gagal ginjal akut

d. Kwashiorkor

e. Gagal ginjal kronis

23. Seorang anak laki-laki, usia 7 tahun, dibawa ibunya ke rumah sakit karena buang air kecil berwarna coklat kehitaman sejak 3 hari yang lalu. Buang air kecil tidak nyeri, tetapi jumlahnya berkurang. Keluhan disertai bengkak pada kelopak mata, terutama pada pagi hari, dan berkurang pada sore hari. Pemeriksaan fisik anak compos mentis, bengkak seluruh tubuh terutama kelopak mata, TD 180/120 mmHg, nadi 100x/menit, suhu 36,90C. Hasil laboratorium menunjukkan, Hb 10.6 g/dl; Leukosit 9600/ml; Ureum 45; Creatinin 1.3; urine berwarna coklat kehitaman, eritrosit penuh, leukosit 8-10/lpb. Diagnosisnya adalah?

a. Lupus nephritis

b. Nephropathy IgA

c. Sindroma nefritik akut

d. Sistitis akut

e. Glomerulonephritis membranoproliferatif

24. Seorang anak laki-laki berusia 7 tahun diperiksakan oleh ibunya dengan keluhan demam sejak 1 hari yang lalu. Keluhan juga disertai dengan nyeri pada perut kanan bawah saat makan dan minum, mual dan muntah. Pada pemeriksaan fisik ditemukan TD = 90/50 mmHg, N = 120 x/menit, teratur, akral dingin. Hasil pemeriksaan laboratorium menunjukkan Hb = 12 g/dL, leukosit = 20.000/ml, dan trombosit = 250.000/ml. Diagnosis pada pasien adalah:

a. Sistitis

b. Gastritis

c. Kolesistitis

d. Appendicitis

e. Batu ureter dextra

25. Seorang anak, usia 5 tahun dibawa ke UGD dengan keluhan pucat sejak 1 bulan yang lalu. Riwayat keluarga dengan keluhan yang sama (-). Dari pemeriksaan fisik didapatkan anemik (+), Icterik (+), murmur sistolik grade II/6 di seluruh katup, hepar 3 cm dibawah kostae dan 3 cm dibawah processus xyphoideus, spleen Schuffner III, tanpa limfadenopati. Pemeriksaan laboratorium menunjukkan Hb 5.2 g/dl, leukosit 7300/ml, hematokrit 15.8%, trombosit 185.000/ml, MCV 53, hipokrom mikrositer anisopoikilositosis ringan polikromasia. Pemeriksaan penunjang selanjutnya yang tepat:a. Serum Feb. c. Kadar G6PDd. Analisis Hbe. Hapusan sumsum tulang26. Seorang bayi laki-laki, usia 1 bulan, dibawa oleh ibunya ke Puskesmas dengan keluhan rewel, sering menangis, dan tidak mau minum selama 1 minggu ini. Dari pemeriksaan, bayi tampak rewel, tidak semangat minum. Dari pemeriksaan, bayi tampak letargi, nadi 120x/menit, lemah, isi kurang, suhu tubuh 36.20C, kedua ekstremitas terasa kaku dan keras. Apa yang menyebabkan kondisi pada pasien tersebut?

a. Hipoglikemia

b. Hipotermia

c. Hiperglikemia

d. Sepsis

e.

27. Seorang bayi laki-laki, usia 1 bulan, dibawa oleh ibunya ke Puskesmas dengan keluhan rewel, sering menangis, dan tidak mau minum selama 1 minggu ini. Dari pemeriksaan, bayi tampak rewel, tidak semangat minum. Pemeriksaan di rongga mulutnya didapatkan bercak putih kekuningan menimbul pada lidah dengan kemerahan di sekitarnya. Kemungkinan penyebabnya:

a. Cryptococcus meningitis

b. Penicillium marneffei

c. Paracoccidioides braziliensis

d. Malassezia furfur

e. Candida albicans

1. Anak, 8 thn, tidak bergairah, lemas, malas sekolah, suka main di kebun belakang sekolah. Hb cuma 5. Anemis (+). Ada telur berdinding tipis. Penyebab?

a. Oxyuris

b. ?

c.?

d. Necator americanus

e. TT?

2. Anak, 8 thn, malas minum, lemah, riwayat BAB lembek (+), cair (+) lendir (-) darah (-). Mata ceung (+), turgor kembali lambat

a. Diare tanpa dehidrasi

b. Diare akut dehidrasi ringan sedang

c. Diare kronik dehidrasi ringan sedang

d. Diare kronik berat

e. Diare kronik dehidrasi ringan sedang

3. Bayi, 3 bulan, sesak nafas. Bunyi jantung grade III/6. Kelainan

a. ?

b. VSD

c. TOF

d. ASD

e. ?

4. Anak bayi muntah2, 3 bulan minum ASI, muntah tiap makan dan minum, isi ASI, Rw BAB lembek.

a. GERD

b. Atresia duodenal

c. Atresia ani

5. Seorang bapak membawa anaknya ke dokter karena tidak bisa gemuk. BB lahir 3kg. Sekarang anak usia 3 tahun, BB 10kg. anak hanya minum susu formula & makanan keluarga sebanyak 1-2 sendok per hari. Pemeriksaan fisik: anemia. Hasil lab HB:9, leukosit 6.000, basofil 1%, eosinofil 3%, basofil 8%, neutrofil 50%. Pasien ini menderita anemia apa?

a. Anemia hemolitik

b. Anemia Defisiensi besi

c. Anemia Defisiensi asam folat

d. Anemia penyakit kronik

e. Anemia penyakit akut

6. Anak usia 2 tahun tidak sengaja meminum racun serangga, kemudian memuntahkannya. Pasien dibawa ke UGD RS. Apa yang harus dilakukan?

a. Atropin

b. Dopamin

c. Adrenalin

d. Trans

e. Metoklopramid

7. Anak 2 tahun datang dengan panas tinggi dan kejang. Saat kejang , kaki & tangan pasien kaku, matanya melirik ke atas. Setelah fase kejang selesai, dia menangis. Apa yang harus dilakukan?

a. antikejang per rectal

b. antipiretik per rectal

c. antipiretik iv

d. antipiretik iv & antikejang im

e. baju dibuka, dikompres dingin8. Anak laki-laki 5 tahun datang dengan keluhan tidak bisa berjalan sejak 3 hari. 1 minggu sebelumnya sempat demam, pilek, dan nyeri kepala. Pemeriksaan fisik: kekuatan otot kaki kanan 5, kaki kiri 3; sensibilitas normal. Refleks fisiologis kanan normal, kiri . Diagnosisnya.

a. GBS

b. Myastenia gravis

c. Polineuritis

d.

e.

9. Anak didiagnosis suspek TB datang dengan keluhan demam dan pembesaran limfoid. Pernyataan apa yang mendukung diagnosis di atas

a. batuk lama

b. interaksi dengan pasien TB dewasa

c. interaksi dengan pasien anak

10. Anak usia 9 tahun datang dengan keluhan BAK merah seperti air rendaman daging. Keluhan juga disertai bengkak pada mata. TD 140/80, N 80 x/m, Tax 37,80C. Pemeriksaan fisik: edema orbita. Pemeriksaan lab kadar ASTO meningkat. Terapi untuk pasien ini?

a. Eritromisin

b. Penisilin

c. Kloramfenicol

d. Kotrimoksazol

e. Vancomisin

11. Anak umur 18 tahun datang ke puskesmas untuk bertanya tentang hasil lab. Di sekolahnya ada yang HbsAg (+), menderita sakit kuning, AST 31, ALT 36.

a. Diberi hemavusin

12. Anak 15 tahun dengan ALL sering datang ke RS untuk kemoterapi. Tujuan kemoterapi pada pasien ini

a. Mengurangi masa tumor

b. Mencegah penyebaran

c. Persiapan operasi

13. Anak usia 2 tahun batuk pilek sejak 4 bulan yang lalu. Riwayat sering batuk dan pilek, tidak didapatkan riwayat atopi pada keluarga. Wheezing pada lapangan paru. Diagnosis?

a. Asma bronkiale

b. Bronkitis akut

c. Pneumonia

14. Anak usia 10 tahun datang dengan keluhan sesak sejak 1 hari yang lalu. 3 hari sebelumnya demm, batuk, pilek. Riwayat alergi makanan (+). Riwayat atopi keluarga (+). Sering terbangun malam hari karena sesak tapi sembuh sendiri tanpa pengobatan. Pemeriksaan fisik: wheezing lapangan paru. Penyebab meningkatnya produksi mukus pada pasien ini?

a. Hipertrofi otot polos saluran nafas

b. Produksi sel goblet dan pembesaran sel kelenjar submukosa

c. Perubahan sel epitel

15. Anak datang dengan keluhan diare 1 hari yang lalu, lemas, mata cowong, takikardi, takipneu. Hasil DL?

a. Peningkatan RBC

b. Peningkatan WBC

c. Peningkatan PCV

d. Peningkatan MCHC

e. Peningkatan MCV

16. Anak diare 3 hari yang lalu, takikardi, takipneu, lemah, mata cowong, produksi urin sedikit. Komplikasi pada pasien ini adalah

a. Gagal ginjal prerenal

b. Gagal ginjal intrarenal

c. Gagal ginjal post renal

d. Gagal ginjal kronis

e. Gaga ginjal kronis on acute

17. Anak 10 tahun demam tinggi 4 hari, mimisan dan bintik merah di lengan dan tungkai. TD 70/palpasi, takikardi, dan penurunan kesadaran. Penanganan?

a. RL+ trasnfusi

b. antibiotik antipiretik

c.

d.

e.

18. Anak usia (?) ingin diimunisasi vitamin A.

Dosis vitamin A nya?

a. 100.000 IU

b. 200.000 IU

c. 300.000 IU

d. 400.000 IU

e. 500.000 IU

19.Anak laki-laki mengeluh mimisan sejak 10 hari yang lalu. Dulu pernah batuk dan pilek tapi sudah sembuh. Tidak ada demam. Setelah diperiksa di laboratorium, trombosit 50.000

Diagnosa penyakit ini :

a. ITP akut

b. ITP kronis

c. Hemofilia A

d. Hemofilia B

e. Hemofilia C

20.Anak laki-laki mengeluh demam tinggi 3 hari yang lalu, nyeri persendian, nyeri retroorbita. Di tangan terdapat bintik-bintik perdarahan. Hasil lab : trombosit 50.000, HCl 49%, Hb 13

Diagnosa pasien ini

a. Demam dengue

b. DHF gr. I

c. DHF gr. II

d. DHF gr. III

e. DHF gr. IV

21.Anak 10 tahun, nyeri perut hilang timbul, tidak tentu siang dan malam. Terkadang anak muntah saat nyeri timbul. Ayah memiliki sakit yang sama. Pemeriksaan nyeri tekan abdomen (+). Pemeriksaan darah samar pada feses (+). Kemungkinan?

a. apendisitis

b. meckel divertikulum

c. ulkus peptikum

d.

e.

22.Seorang anak umur 6 tahun dibawa ibunya karena mengalami penurunan kesadaran terus menerus sejak 5 hari, mimisan kemarin sendok makan, nyeri otot + seluruh tubuh, dan disertai mual. Pemeriksaan fisik TD 80/60, N sangat cepat dan lemah, RR 24x/menit. Dari pemeriksaan laboratorium didapatkan Hb 16, HCT 54, Leukosit 4000, trombosit 40.000 dan dari foto chest x-ray didapatkan efusi pleura. Apa diagnosanya?

a. Demam dengueb. DHF grade Ic. DHF grade IId. DHF grade IIIe. DHF grade IV

23.Seorang anak 7 tahun dengan BB 20 kg. panas 2 hari. Sediaan sirup PCT 250 mg/5 ml. Dosis 10 mg/kgBB/8 jam. Paracetamol yang diberikan?

a. PCT sirup 3x1 (2,5 ml)

b. PCT sirup 3x1 (4 ml)c. PCT sirup 3x1 (5 ml)d. PCT sirup 4x1 (2,5 ml)e. PCT sirup 4x1 (4 ml)

24.Anak laki-laki 4 tahun dengan keluhan bengkak pada kedua mata sejak kemarin. Nafsu makan menurun selama 3 hari. Dari pemeriksaan fisik didapatkan edema periorbita. Hasil urinalisis didapatkan urine putih keruh, oval fat bodies, protein 3,8 gr/24 jam. Terapi untuk mengurangi keluhan adalah

a. Furosemideb.Ciprofloxacinec. Cetirizine

d. Loratadine e. Ofloxacine

25.Pemeriksaan darah dari kasus no. 24 akan ditemukan?

a. Titer ASTO meningkatb. Gula darah meningkatc. AST dan ALT meningkat

d. Hiperlipidemiae. Troponin T (+)

26.Wanita 30 tahun gravida 32 minggu dengan keluhan selama 3 hari tidak merasakan gerakan janin setelah di USG, bayi sudah meninggal. Didiagnosis dengan eritroblastosis fetalis. Yang menyebabkan kemungkinan hal ini terjadi adalah

a. Ibu golongan darah B rhesus +, ayah golongan darah O rhesus +

b. Ibu golongan darah B rhesus +, ayah golongan darah O rhesus

c. Ibu golongan darah B rhesus -, ayah golongan darah O rhesus +

d. Ibu golongan darah B rhesus -, ayah golongan darah O rhesus

e. Ibu golongan darah B rhesus +, ayah golongan darah O rhesus +

27. Anak usia 6 hari datang dengan keluhan lemas, malas menyusu, penurunan kesadaran. Dari pemfis, didapatkan ubun-ubun besar cembung/menonjol, anak tampak anemis. Anak hanya mendapat ASI ekslusif. Pasien didiagnosa dan perdarahan intracranial. Kemungkinan penyebab kasus di atas adalah

a. Kurangnya kadar vit.K di ASI

b. ASI menghambat ikatan biokimia kalsium .

c. ASI merupakan precursor koagulan yang buruk

d. ASI

e. ASI eksklusif tidak baik utk bayi baru lahir

28. Seorang anak datang ke posyandu. Setelah diperiksa anak tersebut berada sedikit dibawah garis merah di KMS. Sebulan yang lalu anak tersebut berada jauh dibawah garis merah kartu KMS. Pertumbuhan anak tersebut termasuk?

a. Tumbuh kejar

b. Tumbuh positif

c. Tumbuh negatif

d. Gagal tumbuh

29. Pasien bayi diare dengan keadaan rewel dan minum tergesa-gesa. Turgor kulit menurun. Diagnosis..

a. Dehidrasi ringan-sedang

b. Dehidrasi berat

c. Tanpa dehidrasi

d. ..

e. ..

30. Anak laki-laki 2 tahun datang dengan keluhan batuk pilek berulang 1 bulan terakhir. Pemeriksaan fisik BB 4 kg, TB 97 cm, tampak sakit berat, wajah tampak tua, palpebra cekung, kedua hemitoraks simetris, vesikuler, turgor kembali lambat, tidak edema, akral hangat. Diagnosis?

a) Underweight

b) Gizi buruk tipe marasmus

c) Gizi buruk tipe kwashiorkor

d) Gizi kurang tipe kwashiorkor

e) Gizi buruk tipe marasmus-kwashiorkor

31. Seorang anak perempuan 6 tahun mengeluh nyeri saat kencing. Hasil urinalisis, darah +3, leukosit +3, bakteri +2, nitrit +1. Pemeriksaan tambahan apa yang diperlukan?

a) PCR urin

b) Kultur urin dan sensitivitas antibiotik

c) Pemeriksaan kreatinin serum

d) Pemeriksaan C-reactive protein

e) Swab vagina

32. Bayi 6 minggu tampak lapar tapi tidak bisa menyusu, tidak berkembang sejak 3 minggu yang lalu, murmur pansistolik di precordial, hepatomegali. Diagnosis :

a) ASD

b) VSD

c) Tetralogi of Fallot

d) Stenosis aorta

e) Coarctasio aorta

33. Laki-laki anak usia 18 bulan dengan riwayat kejang. Pasien mengalami demam hingga 390C. Kejang dialami 1x, kejang seluruh tubuh, tidak sadar. Setelah kejang, pasien sadar dan rewel. Ibu pasien langsung membawa ke UGD RS. Pemeriksaan fisik : Trektal 38,70 , N 124x/m, RR?. Diagnosis pasien :

a) KDK

b) KDS

c) Ensefalitis

d) Meningitis

e) ...

34. Anak usia ? tahun datang dengan keluhan sering perdarahan setelah imunisasi dan lebam-lebam di kedua lutut setelah pasien belajar merangkak. Riwayat keluarga : paman pasien memiliki keluhan sama, lebnam hilang dengan sendirinya tanpa obat. Diagnosis pasien ini :

a) Thalasemia

b) Hemofilia

c) Henoch Scholein Purpura

d) ITP

e) ....

35. Anak usia 5 tahun datang dengan keluhan benjolan di anus. Pada pemeriksaan tambahan ditemukan telur berbentuk tempayak dengan kedua kutub. Penyebab penyakit :

a) Ancylostoma

b) Trichuris triciura

c) Necator americanus

d) Ascaris lumbricoides

e) ...

36. Anak-anak umur 5 tahun datang dengan keluhan kejang. Kejang berlangsung selama 10 menit.Ini periode ke 3. Pasien punya riwayat kejang demam sejak usia 6 bulan. Diagnosa?

a) Status epileptikus

b) Epilepsi

c) KDS

d) KDK

e) ...

37. Pasien anak sesak, stridor pernafasan (+). ... Tatalaksana?

a) Antibiotik intravena

b) Inhalasi racemic epinefrin dan kortikosteroid

c) Inhalasi kortikosteroid dan epinefrin subkutan

d) Kortikosteroid oral

e) ...

38. Bayi sesak nafas sejak 2 hari yang lalu. Demam dan batuk sejak 1minggu yang lalu. Sukar minum. Nafas cuping hidung (+), rhonki (+), air bronchogram (+). Bakteri penyebabnya adalah :

a) S.aureus

b) S.pneumonia

c) ...

d) ...

e) ...

39. Seorang anak perempuan umur 4 tahun dibawa ke puskesmas oleh ibunya dengan keluhan kuning. Asupan makan pasien menurun sejak 6 bulan ini. Pasien berasal dari keluarga miskin. Dari pemeriksaan fisik, anak tampak rewel, lemak subkutan tidak ada, ICS cekung, hipotrofi otot. Dari tinggi badan dan BB=-3 SD. Apakah diagnose dari pasien tersebut?

a. Kwashiokor

b. Marasmus

c. Marasmus kwashiorkor

d. Defisiensi besi

e. Difisiensi zinc

40. Pasien berusia 1 tahun, mengalami diare, sejak 3 hari, 7-8x/hari. Mata cekung, ubun-ubun besar cekung. BB turun dari 10 menjadi 9 Kg dalam 10 hari. Apakah penanganan pada pasien ini?

a. URO

b. Infus RL

c. ASI on demand

d. Antibiotic

e. NGT

41. Seorang ibu datang memeriksakan tumbuh kembang anaknya, usia 2 tahun, dengan BB 12 Kg TB 89 cm. anak mampu beraktivitas, bermain dengan teman-temannya, bisa berjalan, bisa bicara ma-ma-ma dan pa-pa-pa. apakah diagnosis pada anak ini?

a. Normal

b. Lahir premature

c. Gangguan pertumbuhan

d. Gangguan perembangan

e. Gangguan pertumbuhan dan perkembangan

42. Anak laki-laki berusia 2 tahun datang dengan keluhan perawakan pendek. TB=80 cm BB=15 kg IQ dibawah normal. Pasen ini mengalami

a. Defisiensi insulin

b. Defisiensi tirosin

c. Defisiensi epinefrin

d. Defisiensi growth hormone

e. .

43. Bayi berusia 1 bulan, dibawa ke klinik dengan keluhan utama diare selama 2 hari. Pada pemeriksaan fisik didapatkan bising usus meningkat. Pada pemerksaan mikroskopis feses tampak banyak sel ragi, blastopora, dan hifa semu. Apakah pengobatan yang tepat?

a. Nystatin

b. Amoksisilin

c. Griseovulvin

d. Ketokonazole

e. kloramfenikol

44. anak usia th, dengan BB 7700 gram, Tb 70 cm, berapakah besar gizi destabilisasi pada pasien ini?

a. 150-220 kkal/hari

b. 100-150 kkal/hari

c. 150-200 kkal/hari

d. ..

e.

45. Anak balita sehat, berusia 5 tahun datang ke praktek anda dengan keluhan sesak nafas mendadak setelah makan. Pemeriksaan fisik diddapatkan retraksi subkostal, pernafasan cuping hidung, dan didapatkan suara paru kanan atas menurun. Wheezing (+), kemungkinan diagnose?

a. Aspirasi jalan nafas

b. Pneumonia

c. Asma

d. Bronkopneumonia

e. atelektasis

46. Seorang anak berusia 5 tahun datang dengan keluhan muncul bintil-bintil dari badan kemudian menyebar ke tangan dan ke kaki. Benjolan terasa nyeri, panas yang drasakan sejak 3 hari yang lalu. Status imunisasi pasien tidak diketahui. lesi beragam : makulo popular, dari papul hingga krustosa. Apakah dagnosisnya?

a. Varicella

b. Morbili

c.

d. ..

e.

47. Seorang anak berusia 1 tahun, lemas sejak 1 hari yang lalu. Pasen tidak mau makan sejak 5 hari yang lalu. Pasien tidak minum susu, hanya minum bubur kacang ijo. Tampak ekstremitas edema, kulit kering dan bercak merah kehitaman. Diagnosis pasien yang paling tepat adalah

a. ..

b.

c.

d.

e.

48. Datang seorang pasien berusia 1 tahun, mengalami kejang 30 menit yang lalu. Pasien tidak sadar saat kejang. Pasien kemudia sadar dan rewel saat kejang. Pasien sebelumnya pilek 2 hari yang lalu. Pada pemeriksaan fisik didapatkan Tax= 39C. diagnosis yang paling tepat adalah..

a. Kejang demam kompleks

b. Kejang demam sederhana

c. Status epileptikus

d. ..

e. ..

49. Bayi berumur 2 hari datang ke ugd dikarenakan demam sejak 1 hari yang lalu. Pada saat persalinan ketuban berwarna kehijauan dan pada saat persalinan APGAR bayi pada menit ke 5=3 dan menit ke 10-5. Pada pemerksaan fisik didapatkan HR 160x/m, RR 80x/m Tax=38,5C. saat mau melahirkan ibu pasien demam dan pemeriksaan lab mengalami peningkatanleukosit dan sudah diberikan antibiotic profilaksis. Hasil lab anak leukosit 35.000. diagnosis anak ini menurut WHO adalah

a. Sepsis neonatorum sedang

b. Sepsis neonatorum berat

c. SIRS

d.

e.

50. Seorang anak, berusia 6 bulan, datang dengan keluhan muncul bintik-bintik merah selama 2 hari ini. Bintik-bintik merah awalnya muncul pada kepala lalu menyebar ke badan. Terdapat riwayat demam, mata merah, dan batuk sejak 4 hari yang lalu. Diare kuning beserta ampas. Apakah diagnosa yang tepat untuk pasien tersebut?

a. Morbili

b. DHF

c. DF

d. Roseola infantosa

e. Varicella

51. Anak-anak berusia 7 tahun datang dengan keluhan demam yang tidak tinggi, juga terdapat batuk lama. Pada anak ini akan diperiksa matoux tes, dengan apakah pemeriksaan ini dilakukan?

a. Tuberculin 0,1 mg IM

b. Tuberculin 0,1 mg SC

c. Tuberculin 0.1 mg IntraKutan

d. BCG 0,1 mg IM

e. BCG 0,1 mg SC

52. Anak kecil berusa 5 tahun datang dengan keluhan demam, nyeri telinga dan keluar cairan dari telinganya. Hasil pemeriksaan mikroskopis didapatkan adanya coccus berantai, apakah kuman penyebabnya?

a. Stafilokokus aureus

b. Streptokokus pneumonia

c. H.influenza

53. Seorang anak berusia10 tahun diare selama 3 hari ini. Feses berlendir (+), darah (+), nyeri perut (+), mual (+). Terdapat gambaran mikro seperti berikut a. Balantidium coli

b. Entamoeba histolytica

c. Cacingan

d. Cryptosporodium

e. Gardenella

54. Anak diare sejak usia 7 bulan, tiap 3 hari sekali. Riwayat susu formula (+). BB tidak seperti anak sebayanya. Riwayat lahir normal. Apakah diagnosis pada pasien ini?

a. Gizi ringan

b. Gizi sedang

c. Gizi buruk

d. Gangguan pertumbuhan

e. Gangguan absorbsi

55. Seorang anak dengan diare sudah 2 minggu ini, diare 5x/hari, darah (-) lendir (-). Makan minum masih mau, 2 hari terakhir makin berulang dan pantat makin merah. Pemeriksaan penunjang?

a. Pemeriksaan darah tepi, kultur.

b. Urea breath test

c. Kultur feses.

d. Feses rutin

e.

56. Seorang anak mengeluhkan demam sejak 3 hari ini. Telah diberi penurun panas, panas tetap tidak turun. Kesadaran compos mentis, TD 120/70 N 110, RR 24, Tax 39. Pada tetangga ada yang menderita penyakit serupa. Leukosit 4000, HCT 43%, trombosit 110.000. penunjang diagnosa?

a. IgM anti dengue

b. IgG anti dengue

c. IgM anti salmonella

d. NS1 antigen

e. Widal

57. Seorang anak laki-laki usia 5 tahun dibawa ke PKM oleh ibunya karena muncul kemerahan disekitar wajah, telinga, dada, dan badan. Disertai adanya demam 4 hari. Setelah demam mulai turun, kemerahan mulai muncul. Keluhan disertai mata merah, badan lemas, nafsu makan turun dan batuk. T ax 37,8. KU baik, subfebris, riwayat imunisasi tidak lengkap. Imunisasi yang paling mungkin terlewat adalah?

a. BCG

b. DPT

c. Mumps

d. Rubella

e. Campak

58. Anak laki-laki 10 tahun dibawa ke dokter keluarga dengan keluhan gatal pada kedua tungkai sampai kaki. Pada pemeriksaan fisik terdapat ulkus sebagian dengan perdarahan dan pustulasi, multipel, tersebar. Terdapat pembesaran kelenjar inguinal kanan dan kiri. Demam subfebris. Diagnosis?

a. Papular urtikaria

b. Ektima

c. Folikulitis

d. Miliaria pustulosis

e. Impetigo

59. Bayi dibawa k e pkm dengan keluhan diare 5x/hari sejak 2 hari yang lalu, keadaan compos mentis, tidak mau minum ,mata cekung, tidak keluar air mata. Turgor kulit kembali lambat. Darah (-). Diagnosa?

a. Diare akur persisten

b. Diare akut tanpa dehidrasi

c. Diare akut dehidrasi sedang

d. Diare akut dehidrasi berat

e. Diare disentri

60. Anak, usia 8 tahun, keluhan seperti reaksi alergi. Pamannya juga memiliki gejala yang sama. Reaksi hipersensitivitas tipe apa?

a. Immuno.. hipersensitivity

b. Anti ...

c. ...