iman kepada hari akhir

25
Standar Kompetensi: Meningkatkan keimanan kepada hari akhir Kompetensi Dasar: 1.Menampilkan perilaku yang mencerminkan keimanan terhadap hari akhir 2.Menerapkan hikmah beriman kepada hari akhir IMAN KEPADA HARI AKHIR

Upload: nisa

Post on 30-Jan-2016

275 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Presentasi Iman Kepada Hari Akhir Power Point

TRANSCRIPT

Page 1: Iman Kepada Hari Akhir

Standar Kompetensi:Meningkatkan keimanan kepada hari akhir

Kompetensi Dasar:1. Menampilkan perilaku yang mencerminkan keimanan

terhadap hari akhir2. Menerapkan hikmah beriman kepada hari akhir

IMAN KEPADA HARI AKHIR

Page 2: Iman Kepada Hari Akhir

KIAMAT. . . .

Page 3: Iman Kepada Hari Akhir

Tadarus�ق�ين� )1الم ) �ل م�ت د#ى ل �ي ب� ف�ي%%ه� ه%% � ر� اب� ال ك� ال ك�ت%%� ( 2( ذ�ل%%�

�اه�م ق ن% ز� �ة� و�م�م%�ا ر� �ق�يم%�ون� الص%�ال �ال غ�ي ب� و�ي �ون� ب% �ؤ م�ن% �ذ�ين� ي ال%ون� ) ��ن ف�ق% �ن% ز�ل� 3ي ا أ �ي% ك� و�م%� �ل �ن% ز�ل� إ ا أ �م%� �ؤ م�ن%�ون� ب ( و�ال%�ذ�ين� ي

�ون� ) �وق�ن ة� ه�م ي �اآلخ�ر� [4 -1( ]البقرة/4م�ن ق�ب ل�ك� و�بون� ) �ج�ع% بT ار ال� ر� و ت� ق%� د�ه�م� ال م%� �ح%� اء� أ �ذ�ا ج%%� �ى إ ت ( 99ح�

�ه%�ا �ل �م%�ة\ ه%�و� ق�ائ �ل �ه%�ا ك �ن � إ �ال ك ت� ك �ر� ا ت% �ح#ا ف�يم%� �ع م%�ل� ص%�ال �ع�لTي أ لون� ) ��ب ع�ث%%%%%% � ي و م �ل�ى ي%%%%%%� خ\ إ ز� ر �ه�م ب%%%%%%� ائ ( 100و�م�ن و�ر�

[100- 99]المؤمنون/�ه�م ) �ع م�ال و ا أ �ر� �ي #ا ل �ات ت ش

� �اس� أ �ص د�ر� الن �ذl ي �و م�ئ ( ف�م�ن 6ي( �ه �ر� ا ي ي ر# ةl خ� ��ع م�ل م�ث ق�ال� ذ�ر ةl 7ي ��ع م�ل م�ث ق�ال� ذ�ر ( و�م�ن ي

( �ه �ر� ا ي qر [8 -6( ]الزلزلة/8ش�

Page 4: Iman Kepada Hari Akhir

A. Hari Kiamat Sebagai Hari Pembalasan Hakiki

Beriman pada hari akhir merupakan ciri orang yang bertakwa

ن ز�ل� م�ن � �ي ك� و�م�ا أ �ل ن ز�ل� إ

� �م�ا أ �ون� ب �ؤ م�ن �ذ�ين� ي و�ال�ون� ]البقرة �وق�ن ة� ه�م ي �اآلخ�ر� [4 ق�ب ل�ك� و�ب

Artinya: “Dan mereka yang beriman kepada kitab (Al Quran) yang telah diturunkan kepadamu dan

Kitab-Kitab yang telah diturunkan sebelummu, serta mereka yakin akan adanya (kehidupan) akhirat”

Page 5: Iman Kepada Hari Akhir

1. Hari Kiamat Menurut al Qur’an

a. Kiamat Sugra

Kiamat sugra berarti kerusakan kecil. Contohnya kematian.

ع�ون� ]العنكبوت/ �ج %ل�ي ن�ا ت�ر و ت% ث�م' إ �ة� ال م �[57ك�ل3 ن�ف س/ ذ�ائ%قArtinya: “Tiap-tiap yang berjiwa akan merasakan mati. kemudian hanyalah kepada Kami kamu dikembalikan”

Alam Barzakh merupakan alam lanjutan tempat hidup manusia setelah mati sampai mereka dibangkitkan dari kuburnya.

Page 6: Iman Kepada Hari Akhir

b. Kiamat Kubra

Kiamat Kubra merupakan tanda kehidupan di dunia ini berakhir. Di awali dengan sangkakala ditiup pertama kali oleh malaikat Israfil. Yang di susul dengan hancurnya dunia ini.

د�ة: ) ة: و�اح==% �خ== ور% ن�ف خ� ف%ي الص==3 إ%ذ�ا ن�ف% �( 13ف Iة د�ك'ت�ا د�ك====' �ال� ف==== �ب==== ال ج% �ض� و ر

�ل�ت% األ م% �و�ح( Iة�د ة� )14و�اح=% �ع= ع�ت% ال و�اق% �ذ/ و�ق ئ=% �ي�و م �( 15( ف

ي=�ة: ) ئ=%ذ/ و�اه% �ي� ي�و م ه% �اء� ف �م ت% الس=' ق' �ان ش= �( 16و Artinya: “Maka apabila sangkakala ditiup sekali tiup. Dan [16 -13]الحاقة/

diangkatlah bumi dan gunung-gunung, lalu dibenturkan keduanya sekali bentur. Maka pada hari itu terjadilah hari kiamat, Dan terbelahlah langit, karena pada hari itu langit menjadi lemah.

Page 7: Iman Kepada Hari Akhir

Tanda-tanda datangnya Hari KiamatA. Tanda tanda kecil

1.Diutus Muhammad sbg penutup para Nabi dan Rasul2.Disia-siakannya amanah3.Berkembangnya sifat materialistik4.Banyak terjadi pembunuhan5.Banyak polisi dan pembela kezaliman6.Perang antara Yahudi dan Ummat Islam7.Banyak terjadi fitnah8.Sedikitnya ilmu agama9.Merebaknya perzinaan

Page 8: Iman Kepada Hari Akhir

…lanjutan…

10. Jumlah wanita lebih banyak daripada pria11. Bermewah-mewah dalam membangun masjid12.Menyebarnya riba dan harta haram13.Muncul orang yg mengkritik hadist Nabi Muhammad14.Banyak laki-laki menyerupai perempuan/sebaliknya15.Hubungan keluarga terpecah belah16.Salam hanya diucapkan kpd orang yg dikenal saja17.Khamr menjadi minuman sehari-hari18.Merebaknya perilaku homoseks dan lesbian19.Dicabutnya nikmat waktu

Page 9: Iman Kepada Hari Akhir

B. Tanda tanda Besar

1.Matahari terbit dari arah barat, terbenam di timur2.Muncul binatang yg dapat berbicara dg manusia

�ة# م�ن� �ه�م د�اب �ا ل ن ج �خ ر� �ي ه�م أ �ذ�ا و�ق�ع� ال ق�و ل� ع�ل و�إ�ون� �وق�ن �ا ال ي �ن �ات �آي �وا ب �ان �اس� ك �ن� الن Tم�ه�م أ �ل �ك األر ض� ت

"Dan apabila )di hari kiamat(,( perkataan )azab( telah jatuh atas mereka, Kami keluarkan sejenis binatang melata dari bumi, yang akan mengatakan kepada mereka, bahwa sesungguhnya, manusia dahulu )di dunia( tidak yakin kepada ayat-ayat Kami." )QS. An Naml ]27[:82(

3.Datangnya Al Mahdi4.Munculnya Dajjal5.Hilang dan lenyapnya Al Qur’an berupa mushaf dan hafalan

Page 10: Iman Kepada Hari Akhir

…lanjutan…

6. Turunnya Nabi Isa a.s. ke bumi7. Terpecahnya bulan

�ق� ال ق�م�ر اع�ة� و�ان ش� ��ت� الس ب �ر� اق ت“Saat )hari Kiamat( semakin dekat, bulan pun terbelah“)Al Qamar ]54[:1(

8. Kekacauan dan kejahatan makin meningkat hingga banyak terjadi pembunuhan

9. Munculnya Yakjuj dan Makjuj )umat yang suka merusak dan menghancurkan(

Page 11: Iman Kepada Hari Akhir

1. Yaumul Barzakh ) خ ز� �ر �و م� ال ب yaitu masa ,) يpenantian sebelum terjadinya hari kiamat besar

)kiamat kubra(

Firman Allah dalam surat al-Mukminun ayat 100 :

�ون� �ب ع�ث � ي �و م �ل�ى ي خ\ إ ز� �ر �ه�م ب ائ و�م�ن و�ر�Artinya : Dan di hadapan mereka ada barzakh

sampai hari mereka dibangkitkan.

2. Yaumul Qiyamah )يوم القيامة(, hari kehancuran alam semesta dan berakhirnya

kehidupan makhluk secara serempak

Page 12: Iman Kepada Hari Akhir

3. Yaumul Ba’ats )Hari kebangitan dari Alam Kubur( ع ث�� �و م� ال ب يFirman Allah dalam surat al-Mujadalah ayat 6 :

��ح ص�اه� الله �وا أ �م�ا ع�م�ل �ه�م ب Tئ �ب �ن �ه�م� الله� ج�م�يع#ا ف�ي �ب ع�ث �و م� ي يه�يد\ ي ءl ش� �لT ش� وه� و�الله� ع�ل�ى ك ��س و�ن

Artinya : Pada hari ketika mereka dibangkitkan Allah semuanya, lalu diberitakan-Nya kepada mereka apa yang telah mereka kerjakan. Allah mengumpulkan (mencatat) amal perbuatan itu, padahal mereka telah

melupakannya. Dan Allah Maha Menyaksikan segala sesuatu.

4. Yaumul Hasyr )Hari Berkumpul di padang Mahsyar( ر� �و م� ال ح�ش ي

Firman Allah dalam surat al-An’am ayat 22 :

�ي ن� �وا أ ك ر� �ش �ذ�ين� أ �ل �ق�ول� ل �م� ن ه�م ج�م�يع#ا ث �ر ��ح ش �و م� ن و�يع�م�ون� �ز �م ت �ن ت �ذ�ين� ك �م� ال �اؤ�ك ك ر� �ش

Artinya : Dan (ingatlah), hari yang di waktu itu Kami menghimpun mereka semuanya kemudian Kami berkata kepada orang-orang musyrik: "Di

manakah sembahan-sembahan kamu yang dahulu kamu katakan (sekutu-sekutu Kami)?"

Page 13: Iman Kepada Hari Akhir

5. Yaumul Hisãb )Hari Perhitungan/Pemeriksaan( ال ح�س�اب� ��و م ي

Firman Allah dalam surat al-Insyiqãq ayat 8 :

ا ير# �س� #ا ي اب �ح�اس�ب� ح�س� و ف� ي ف�س�Artinya : Maka dia akan diperiksa dengan pemeriksaan yang

mudah.

6. Yaumul Mizan )Hari Pertimbangan Amal( ان� �و م� ال م�ي ز� ي

Firman Allah dalam surat al-Anbiya’ : 87

�اد�ى ف�ي �ي ه� ف�ن �ق د�ر� ع�ل �ن ن �ن ل #ا ف�ظ�ن� أ �ذ ذ�ه�ب� م�غ�اض�ب ¥ون� إ و�ذ�ا الن�ن ت� م�ن� Tي ك �ن �ك� إ ب ح�ان ��ن ت� س �ال أ �ه� إ �ل �ن ال إ �م�ات� أ الظ¥ل

�م�ين� الظ�الArtinya : Dan (ingatlah kisah) Dzun Nun (Yunus), ketika ia pergi

dalam keadaan marah, lalu ia menyangka bahwa Kami tidak akan mempersempitnya (menyulitkannya), maka ia menyeru dalam

keadaan yang sangat gelap: "Bahwa tidak ada Tuhan (yang berhak disembah) selain Engkau. Maha Suci Engkau, sesungguhnya aku

adalah termasuk orang-orang yang zalim”.

Page 14: Iman Kepada Hari Akhir

6. Yaumul Jaza )Hari Pembalasan( اء� �و م� ال ج�ز� ي

Firman Allah dalam surat al-Mukmin : 17

�ه� �ن� الل �و م� إ �ت ال ظ�ل م� ال ي ب �س� �م�ا ك �ف سl ب �ل¥ ن ى ك �ج ز� �و م� ت ال ياب� ر�يع� ال ح�س� س�

Artinya : Pada hari ini tiap-tiap jiwa diberi balasan dengan apa yang diusahakannya. Tidak ada yang dirugikan pada hari ini.

Sesungguhnya Allah amat cepat hisabnya.

Page 15: Iman Kepada Hari Akhir

Sangkakala pertama

kali di tiup

Semesta hancur

Berkumpul di padang

mahsyar

Allah membangkitkan

manusia

Sangkakala ditiup untuk kedua kalinya

Di hisab amal Surga

/neraka

“Pada hari kiamat seorang tidak akan luput dari 4 pertanyaan: tentang umurnya untuk apa saja umur itu

dipergunakan; tentang ilmunya apa yang dilakukannya dengan ilmu tersebut; tentang hartanya darimana didapatnya dan untuk apa dibelanjakannya; tentang tubuh (tenaga atau kekuatan tubuhnya) untuk

apa dipakainya” (H.R al Tirmidzi)

Page 16: Iman Kepada Hari Akhir

2. Surga dan Neraka

a. Surga

Surga merupakan tempat yang penuh dengan bebagai kenikmatan. Seperti penjelasan Rasulullah saw :

Diriwayatkan dari Abu Hurairah r.a Rasulullah saw bersabda : Allah Ta’ala berfirman “ Aku telah menyediakan untuk hambaku yang saleh sesuatu yang belum pernah dilihat mata dan belum pernah didengar telinga serta belum pernah tergoreskan dalam hati manusia (HR.Bukhari Muslim)

Allah menyediakan tempat ini untuk orang-orang yang bertakwa (QS Ali Imron : 133, QS Al-Baqarah : 25)

Page 17: Iman Kepada Hari Akhir

Adapun nama-nama surga disebutkan dalam al-Quran

sebagai berikut :

•Surga ‘Adn (lihat Q.S. ar-Ra’d (13) : 22-24)

•Surga Na’îm (lihat Q.S.al-Waqi’ah (56) : 12)

•Surga Ma’wa (lihat Q.S.as-Sajdah (32) : 19 )

•Surga Firdaus (lihat Q.S.al-Kahfi (18) : 107)

•Dãrus-Salãm (lihat Q.S.al-An’am (6) : 127)

•Surga Dãrul Khulud (lihat Q.S.al-Qaf (50) : 34)

•Dãrul Muqomah (lihat Q.S.al-Fatir (35) : 35)

•Maqam Amîn ((lihat Q.S.ad-Dukhan (44) : 51)

Page 18: Iman Kepada Hari Akhir

b. Neraka

Neraka merupakan tempat yang penuh dengan sika dan kehinaan. Alah menyediakan tempat ini untuk orang-orang yang durhaka

Firman Allah surat al Bayyinah ayat 6 :Artinya : Sesungguhnya orang-orang kafir yakni ahli Kitab dan

orang-orang musyrik (akan masuk) ke neraka Jahannam; mereka kekal di dalamnya. Mereka itu adalah seburuk-buruk makhluk.

Firman Allah surat an-Nisa’ ayat 145: Artinya : Sesungguhnya orang-orang munafik itu (ditempatkan)

pada tingkatan yang paling bawah dari neraka. Dan kamu sekali-kali tidak akan mendapat seorang penolongpun bagi mereka.

Page 19: Iman Kepada Hari Akhir

Adapun nama-nama neraka disebutkan dalam al-Quran

sebagai berikut :

1.Neraka Jahim (lihat Q.S. al-Infithar ayat 14 -16)

2.Neraka Jahannam (lihat Q.S. at-Takasur ayat 6)

3.Neraka Hawiyah (lihat Q.S. al-Qari’ah ayat 8-10)

4.Neraka Huthamah (lihat Q.S. al-Humazah ayat 1-9)

5.Neraka Saqar (lihat Q.S. al-Mudatsir ayat 37-48)

6.Neraka Sa’ir (lihat Q.S. al-Mulk ayat 7-11)

7.Neraka Ladha (lihat Q.S. al-Lail ayat 12-16)

Page 20: Iman Kepada Hari Akhir

B.Perilaku Sebagai Pencerminan Keimanan Terhadap Hari Akhir

1. Senantiasa bertakwa kepada Allah swt. Yakni melaksanakan semua perintah-Nya dan menjauhi semua larangan-Nya

2. Disiplin dalam melaksanakan sholat lima waktu dan ibadah-ibadah lain yang hukumnya wajib

Rasulullullah shallallâhu alaihi wasallam bersabda:“Amal yang paling pertama dihisab dari seorang hamba di hari kiamat ialah sholatnya. Jika salatnya diterima maka diterimalah

amal-amal yang lain. Jika shalatnya ditolak, maka ditolaklah amal-amal lainnya (H.R. al Thabrani dari Anas r.a)

Page 21: Iman Kepada Hari Akhir

3. Mencintai fakir miskin yang diwujudkan melalui sikap, ucapan, perbuatan dan bantuan harta benda

Rasulullullah shallallâhu alaihi wasallam bersabda:“Setiap segala sesuatu ada kuncinya, sedang kunci surga adalah mencintai fikir miskin. Karena kesabaran mereka mereka adalah

kawan akrab Allah pada hari kiamat (H.R. Abu Bakar bin Laal dari Umar bin Khattab)

4. Menyantuni, memelihara, mengasuh dan mendidik anak-anak yatim dengan penuh kasih sayang

Rasulullullah shallallâhu alaihi wasallam bersabda:“Saya dan orang yang menanggung (memelihara) anak yatim

(dengan baik) ada di surga bagaikan ini. Seraya memberi isyarat dengan jari telunjuk dan jari tengah dan beliau rentangkan kedua

jarinya (H.R. Bukhari)

Page 22: Iman Kepada Hari Akhir

5. Berprilaku baik terhadap tetangga, menghormati tamu dan bertutur kata yang baik-baik saja atau diam

Rasulullah shallallâhu alaihi wasallam bersabda:

“Barangsiapa beriman kepada Allah dan hari akhir (kiamat) maka hendaklah ia berbuat baik pada tetangganya.

Dan barangsiapa beriman kepada Allah dan hari akhir maka hendaklah ia menghormati tamunya. Dan

barangsiapa beriman kepada Allah dan hari akhir maka hendaklah ia berkata yang baik-baik saja atau diam”

(H.R. Muslim)

Page 23: Iman Kepada Hari Akhir

6. Melaksanakan tujuh macam perilaku yang menyebabkan mendapatkan naungan (perlindungan) Allah swt di akherat kelak

Rasulullah shallallâhu alaihi wasallam bersabda:

“Ada tujuh golongan yang akan mendapat naungan Allah pada hari tidak ada naungan kecuali naungan-Nya. Yaitu: (1) Pemimpin yagng adil (2) Pemuda yang rajin beribadah (3) orang yang hatinya selalu

rindu dengan masjid (4) Dua orang yang saling mencintai karena Allah (5) Seorang lelaki yang diajak berzina oleh wanita bangsawan dan

cantik kemudian menolaknya sambil berkata: sesungguhnya saya takut karena Allah (6) Orang yang bersedekah secara rahasia sehingga tangan kirinya tidak mengetahui apa yang di sedekahkan tangan

kanannya (7) Orang yang mengingat Allah ketikla sendirian sehingga mencucurkan air matanya

(H.R. Muslim dan Bukhari)

Page 24: Iman Kepada Hari Akhir

B. Hikmah Beriman Pada Hari Akhir

1. Memperkuat keyakinan bahwa Allah swt Mahakuasa dan Mahaadil.

�ب�ت ال� ظ�ل م �ا ك�س= �ى ك=�ل3 ن�ف س/ ب%م= �ز ال ي=�و م� ت�ج= �اب%ال ي�و م �ر%يع� ال ح%س � إ%ن' الل'ه� س

[17]غافر/Artinya: “Pada hari ini (kiamat) tiap-tiap jiwa diberi Balasan dengan apa yang

diusahakannya. tidak ada yang dirugikan pada hari ini. Sesungguhnya Allah Amat cepat hisabnya.”

2. Memberikan dorongan untuk membiasakan diri dengan sikap dan perilaku terpuji (akhlakul karimah) dan menjauhkan diri dari sikap serta perilaku tercela (akhlakul mazmumah)

Page 25: Iman Kepada Hari Akhir

3. Memberi dorongan untuk bersikap optimis, tawakal dan sabar meskipun tertimpa kemalangan

Artinya: “Dan sungguh akan Kami berikan cobaan kepadamu, dengan sedikit ketakutan, kelaparan, kekurangan harta, jiwa dan buah-buahan. dan berikanlah berita gembira kepada orang-orang yang sabar.”

4. Menumbuhkan sifat ikhlas dalam beramal, istiqomah dalam pendirian dan khusuk dalam beribadah.

5. Senantiasa melaksanakan amar ma’ruf dan nahi munkar untuk mencapai ridha Allah swt.

6. Meyakini bahwa segala perbuatan selama hidup di dunia ini yang baik maupun yang buruk harus dipertanggung jawabkan

dihadapan Allah swt kelak di akhirat.