jurnal sna_persepsi mahasiswa akuntansi terhadap etika penyusunan laporan keuangan

7
PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI TERHADAP ETIKA PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN YULIANTI Universitas Indonesia FITRIANY Universitas Indonesia SNA VIII SOLO 15-16 September 2005

Upload: fhia-ramadaniah

Post on 24-Dec-2015

51 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

. Untuk menghindari hal tersebut, sangat penting untuk menanamkan nilai-nilai etika dan moral profesi akuntan kepada mahasiswa melalui pengajaran sampai ke penyusunan kurikulum perkuliahan.

TRANSCRIPT

Page 1: Jurnal Sna_persepsi Mahasiswa Akuntansi Terhadap Etika Penyusunan Laporan Keuangan

PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI TERHADAP ETIKA PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN

YULIANTIUniversitas IndonesiaFITRIANYUniversitas IndonesiaSNA VIII SOLO 15-16 September 2005

Page 2: Jurnal Sna_persepsi Mahasiswa Akuntansi Terhadap Etika Penyusunan Laporan Keuangan

PENDAHULUAN

Wyatt (2004) menyebutkan bahwa kelemahan yang terdapat pada akuntan adalah :keserakahan individu dan

korporasi, pemberian jasa yang mengurangi independensi, sikap terlalu ‘lunak’ pada klien dan peran

serta dalam menghindari aturan akuntansi yang ada. Untuk menghindari hal tersebut, sangat penting untuk menanamkan nilai-nilai etika dan moral profesi akuntan

kepada mahasiswa melalui pengajaran sampai ke penyusunan kurikulum perkuliahan. Manfaat penelitian

ini diharapkan dapat memberikan pengetahuan dan informasi kepada akademisi, serta kepada Ikatan Akutan

Indonesia sebagai dasar ilmu untuk meningkatkan penyusunan kurikulum akuntansi dan mutu Akuntan Indonesia agar daat mewujudkan Good Corporate

Governance.

Page 3: Jurnal Sna_persepsi Mahasiswa Akuntansi Terhadap Etika Penyusunan Laporan Keuangan

Rumusan Masalah

Apakah terdapat perbedaan persepsi mahasiswa jurusan

akuntansi dengan mahasiswa non akuntansi terhadap etika

penyusunan laporan keuangan

Page 4: Jurnal Sna_persepsi Mahasiswa Akuntansi Terhadap Etika Penyusunan Laporan Keuangan

Latar Belakang Penelitian dan Pembentukan Hipotesis

Penelitian yang didasarkan untuk melihat perilaku serta persepsi mahasiswa akuntansi menyangkut

penyusunan laporan keuangan serta untuk melihat efektivitas pendidikan akuntansi tersebut, didasarkan atas teori para ahli yang telah melakukan penelitian sebelumnya di luar negeri. Hipotesis yang diperoleh

dari penelitian ini yaitu tidak diketemukan perbedaan pendapat persepsi mengenai : 1)manajemen laba

2)salah saji dalam laporan keuangan 3) pengungkapan informasi yang sensitif 4)cost-benefit pengungkapan informasi 5) tanggung jawab terhadap

pengguna laporan keuangan 6)perbedaan etika menyangkut pelaporan keuangan , yang terjadi antara

mahasiswa baru dengan mahasiswa tingkat akhir jurusan akuntansi, begitu juga antara mahasiswa

akuntansi dengan mahasiswa non-akuntansi.

Page 5: Jurnal Sna_persepsi Mahasiswa Akuntansi Terhadap Etika Penyusunan Laporan Keuangan

Metode Penelitian

Dalam teknik pengumpulan data menggunakan data primer yang diperoleh melalui kuesioner.

Pengujian dilakukan untuk menguji validitas dan reliabilitas dari kuesioner dengan menggunakan cronbach alpha. Sampel penelitian yang terdiri dari 139 mahasiswa jurusan Akuntansi program

S1 Reguler yang terbagi atas 100 orang mahasiswa tingkat akhir dan 39 mahasiswa baru,

124 orang mahasiswa dengan jurusan selain akuntansi yang terbagi atas 89 mahasiswa tingkat akhir dan 35 mahasiswa baru, 156

mahasiswa program Diploma III Akuntansi, 110 mahasiswa program Ekstension Akuntansi dan 62

mahasiswa Program Profesi Akuntansi.

Page 6: Jurnal Sna_persepsi Mahasiswa Akuntansi Terhadap Etika Penyusunan Laporan Keuangan

Kuesioner yang digunakan dalam penelitian ini adalah model yang

digunakan oleh Clikeman dan Henning (2000). Bagian pertama dari kuesioner berisi studi kasus singkat mengenai manajemen

laba dan bagian kedua berisi 11 petanyaan yang mengukur

persepsi mahasiswa akuntansi mengenai pelaporan keuangan

yang wajar.

Page 7: Jurnal Sna_persepsi Mahasiswa Akuntansi Terhadap Etika Penyusunan Laporan Keuangan

TERIMA KASIH