kapita selekta

35
KAPITA SELEKTA KELOMPOK 3

Upload: khairu-alman

Post on 20-Jan-2016

97 views

Category:

Documents


12 download

TRANSCRIPT

Page 1: KAPITA SELEKTA

KAPITA SELEKTAKELOMPOK 3

Page 2: KAPITA SELEKTA

Anggota Kelompok :

Andre Sarizal Putra (1010962010)

Refki Indra Hefiandes (1010961007)

Ulil Amri (1010962007)

Rahmi Nur Fitria (1010962018)

Khairu Alman (1010961001)

Page 3: KAPITA SELEKTA

Grafik Computer Science

Page 4: KAPITA SELEKTA

Standar Kompetensi Computer Science

Umum Memiliki pengetahuan yang memadai terkait dengan cara kerja sistem komputer dan mampu

merancang dan mengembangkan berbagai algoritma dasar untuk memecahkan masalah

Inti Mempunyai kemampuan mendefinisikan kebutuhan pengguna atau pasar terhadap

kinerja(menganalisis, mengevaluasi, dan mengembangkan) algoritma/metode berbasis komputer.

Mempunyai pengetahuan dalam mengenmbangkan algoritma/.metode yang diimplemnetasikan dalam perangkat lunak berbasis komputer

Memiliki kemampuan (pengelolaan) manajerial tim kerja sama (team work), manajemen diri, mampu berkomunikasi baik lisan maupun tertulis dengan baik

Page 5: KAPITA SELEKTA

Kompetensi Strata 1 Computer Science

Beragam profesi yang terkait pada Bidang Ilmu Komputer sangatlah beragam, sesuai dengan keahlian atau spesialisasi masing – masing orang. Tetapi, tetap diperlukan adanya Standarisasi Kompetensi Profesi baku yang berfungsi sebagai ukuran atau tolak ukur tentang pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang harus dimiliki seseorang untuk mengerjakan suatu pekerjaan atau tugas sesuai dengan unjuk kerja yang dipersyarakatkan. Berikut beberapa keahlian yang berhubungan dengan Bidang Ilmu Komputer dan memiliki Standarisasi Baku dalam Dunia Kerja :

1. Operator

2. Programmer

3. Computer Technical Support

4. Jaringan Komputer dan Sistem

5. Multimedia

Page 6: KAPITA SELEKTA

Topik Penelitian Computer Science

Area topic penelitian untuk computer science adalah sbb: Artificial intelligent

Mathematical Theories of Human Vision Models of Image Formation Knowledge Representation for the Web Autonomous Coordinated Motion

Algorithms & Complexity Theory Computer Graphics Computer Music Computer Systems and Networking

Computer Networking Database Systems Decentralized/Distributed Systems

Distributed Computing Machine Learning Programming Languages & Compilers

Advanced Development of Certified Software The Yale Haskell Group

Scientific Computing & Applied Math Security & Cryptography

Page 7: KAPITA SELEKTA

Computer Engineering

Menekankan pada kemampuan individu dalam merancang dan mengembangkan perangkat keras berbasis digital (rekayasa perangkat keras / hardware), mencakup di antaranya :

a. Terkait dengan desain dan konstruksi sistem berbasis komputer / digital.

b. Mencakup studi mengenai perangkat keras, perangkat lunak, teknologi komunikasi, dan interaksi di antara komponen tersebut.

Page 8: KAPITA SELEKTA

Computer Engineering (Cont)

c. Fokus pada teori, prinsip, dan praktek penerapan ilmu elektronika serta matematika, untuk kemudian diimplementasikan dalam bentuk desain komputer atau teknologi lain berbasis digital.

d. Belakangan ini berkembang menjadi ilmu yang mempelajari pula cara mendesain beragam peralatan berbasis digital yang banyak ditemui di pasar (digital gadget) dab beragam peralatan perangkat keras komunikasi yang banyak dipergunakan dalam jaringan komputer.

e. Di samping itu, terkait pula dengan studi perancangan komponen berbasis digital (embedded devices)

Page 9: KAPITA SELEKTA

Grafik Computer Engineering

Page 10: KAPITA SELEKTA

Standar Kompetensi Computer Engineering

TUJUAN

Menghasilkan lulusan yang mampu merencanakan, merancang bangun, mengimplementasikan dan memelihara perangkat teknologi informasi, jaringan komputer, sistem keamanan jaringan,  komputasi bergerak, kendali robot, embedded sistem.

KOMPETENSI UTAMA

1. Memiliki kemampuan untuk mengidentifikasi, memformulasikan, dan memecahkan masalah-masalah perancangan perangkat lunak, sistem tertanam, maupun jaringan komputer yang terintegrasi dalam sistem teknologi informasi

2. Memiliki kemampuan untuk mengimplementasikan hasil-hasil penyelesaian masalah dan wawasan yang luas dalam kehidupan sehari-hari baik lingkungan akademisi maupun lingkungan masyarakat luas

Page 11: KAPITA SELEKTA

Standar Kompetensi Computer Engineering (Cont)

3. Memiliki kemampuan untuk beradapatasi terhadap perkembangan teknologi informasi yang cepat dan inovasi-inovasi baru

4. Mampu berkomunikasi dan bekerjasama secara efektif

5. Memiliki rasa tanggung jawab dan etika profesi yang baik

KOMPETENSI PENDUKUNG

Kompetensi pendukung dalam tiga bidang peminatan, yaitu: jaringan komputer, sistem tertanam dan robotika, serta perangkat lunak dan mobile computing.

Page 12: KAPITA SELEKTA

Kompetensi Strata 1 Computer Engineering

Kompetensi Umum : Memiliki pengetahuan yang memadai terkait dengan cara kerja sistem komputer dan mampu merancang dan mengembangkan berbagai produk piranti berbasis digital.

Kompetensi inti :

1. Mampu melakukan rancang bangun perangkat keras dan lunak (embedded system) dengan menggunakan metode, teknik dan alat bantu sesuai kebutuhan pengguna.

2. Mempunyai pengetahuan dasar ilmiah dan mekanisme kerja komputer sehingga mampu memecahkan masalah melalui pembuatan model solusi sistem berbasis komputer.

3. Memiliki kemampuan untuk mengembangkan perancangan jaringan dan perangkat keras (hardware) dalam organisasi.

Page 13: KAPITA SELEKTA

Kompetensi Strata 1 Computer Engineering (Cont)

Kompetensi Pilihan :

Mampu mendesain, merancang maupun menganalisis bidang otomasi baik skala kecil maupun kontrol sistem dan perawatan serta pengembangannya, keamanan jaringan komputer, Embedded System, Digital Signal Processing, Computer Systems Engineering, dan lain-lainnya.

Page 14: KAPITA SELEKTA

Topik Penelitian Computer Engineering

Algoritma dan kompleksitas komputasi

Cloud computing

compiler

computer aided design

arsitektur komputer

jaringan komputer

Keamanan komputer, privasi, dan kepercayaan informasi

Visi komputer dan pengenalan pola

Sistem kriptografi dan protokol

algoritma terdistribusi

sistem peer-to-peer dan terdistribusi

Embedded, real-time, and hybrid systems

Fault tolerance and reliability

Metode formal dan verifikasi software

Hardware verifikasi dan pengujian

Logika desain dan VLSI

mesin belajar

Natural language processing

sistem operasi

pemrosesan paralel

bahasa pemrograman

Robotika dan perencanaan gerak

Pengenalan suara dan pengolahan

Pemodelan sistem dan pengukuran

Page 15: KAPITA SELEKTA

Grafik Information System

Jurusan ini menghasilkan lulusan yang mampu menganalisi kebutuhan dan proses bisnis, serta mendesain sistem berdasarkan tujuan dari organisasi.

Page 16: KAPITA SELEKTA

Standar Kompetensi Information System

1. Kompetensi umum

Menguasai konsep teoritis yang mengkaji,menerapkan dan mengembangkan serta mampu memformulasikan dan mampu mengambil keputusan yang tepat dalam menyelesaiakn masalah

2. Kompetensi inti

• Mampu melakukan analisis dan desain sistem menggunakan kaidah rekayasa software dan hardware serta algoritma dengan cara menggunakan tools dan dapat menunjukkan hasil dan kondisi yang maksimal untuk aplikasi bisnis

• Mempunyai pengetahuan dalam penyusunan algoritma pemrograman yang efektif dan efisien serta dapat merancang,membangun dan mengelola aplikasi sistem informasi secara tepat dan akurat untuk pendukung pengambilan keputusan

• Memiliki kemampuan unntuk menjadi tenaga profesional untuk pengolahan basis data,rekayasa perangkat lunak,jaringan komputer,komputer grafis,dan aplikasi multimedia serta memiliki kemapuan menulis laporan penelitian dengan baik serta mengelola proyek sistem informasi

Page 17: KAPITA SELEKTA

Standar Kompetensi Information System (Cont)

3. Kompetensi pilihan

Mampu mengembangkan teori serta metode/teknik pada domain management and governance atau informatic concepts

Page 18: KAPITA SELEKTA

Kompetensi Strata 1 Information System

Lulusan sarjana Sistem selain dapat melanjutkan ke jenjang pendidikan lebih tinggi, juga dapat bekerja sesuai dengan bidang ilmunya dalam dunia bisnis swasta, pemerintah maupun membuka usaha sendiri. Secara lengkap dapat dilihat pada tabel di bawah ini :

Page 19: KAPITA SELEKTA

Kompetensi Strata 1 Information System (Cont)

Page 20: KAPITA SELEKTA

Topik Penelitian Information System

Page 21: KAPITA SELEKTA

Topik Penelitian Information System (Cont)

Page 22: KAPITA SELEKTA

Grafik Information Technology

Page 23: KAPITA SELEKTA

Standar Kompetensi Information Technology

Teknik Informatika bisa disamakan dengan Software engineering. Materi lebih fokus ke software.

Materi yang diajarkan di sini lebih bersifat implementasi dari ilmukomputer seperti UML, Rekayasa perangkat lunak dan sebagainya

Materi yang diajarkan adalah tentang Rancang bangun software, pembuatan software, termasuk Game.

Page 24: KAPITA SELEKTA

Kompetensi Strata 1 Information Technology

Kompetensi umum : Information Technology (IT) diharapkan menghasilkan lulusan yang mampu bekerja secara efektif dalam merencanakan, mengimplementasikan, mengkonfigurasi dan memaintain infrastruktur teknologi informasi dalam organisasi. Serta mampu menguasai konsep teoritis yang mengkaji, menerapkan dan mengembangkan serta mampu memformulasikan dan mampu mengambil keputusan yang tepat dalam menyelesaikan masalah

Page 25: KAPITA SELEKTA

Kompetensi Strata 1 Information Technology (Cont)

Kompetensi inti :

Mampu melakukan analisis, mendesain, secara professional, pengolahan basis data dengan cara menggunakan tools rekayasa perangkat lunak, jaringan komputer, komputer grafis, dan aplikasi multimedia

Mempunyai pengetahuan dalam penyusunan algoritma pemrograman yang efektif dan efisien serta dapat merancang, membangun dan mengelola teknologi informasi secara tepat dan akurat untuk pendukung pengambil keputusan

Memiliki kemampuan untuk menjadi tenaga professional untuk pengolahan jaringan komputer, komputer frafis dan aplikasi multimedia

Page 26: KAPITA SELEKTA

Topik Penelitian Information Technology

Penelitian Murni TI: Penelitian jenis ini merupakan penelitian yang berusaha memecahkan permasalahan-permasalahan yang muncul terkait bidang TI dengan mencari solusi-solusi yang bersifat fundamental. Umumnya penelitian ini banyak berkecimpung mempelajari teori-teori yang ada untuk dapat mengembangkan teori-teori fundamental terkait lainnya. Beberapa penelitian yang bisa termasuk di dalam cakupan ini antara lain pengembangan: Metodologi pengembangan sistem informasi

Metodologi pembuatan data warehouse

Metode-metode data mining/soft-computing

Konsep jaringan

Metode searching

Page 27: KAPITA SELEKTA

Topik Penelitian Information Technology (Cont)

Penelitian Terapan TI: Penelitian terapan di bidang TI lebih mengacu pada penelitian yang memanfaatkan teori atau metode, yang telah dikembangkan orang lain dalam cakupan penelitian murni TI, di dalam pengembangan penelitian lanjutan. Beberapa penelitian yang bisa dimasukkan di dalam cakupan penelitian ini antara lain pengembangan:Sistem kontrol berbasis soft-computing

Hardware yang menerapkan metode penyimpanan data baru

Metode analisa kedokteran berbasis soft-computing

Penelitian yang membandingkan antara teori/metode

Sistem operasi yang berbasis open source

Sistem database dengan sistem indexing data baru

Metode peningkatan efektifitas jaringan berbasis data mining

Page 28: KAPITA SELEKTA

Topik Penelitian Information Technology (Cont)

Penelitian Pengembangan Sistem: Sistem yang dimaksud di sini merefer pada sistem yang dapat dipergunakan langsung oleh pengguna seperti sistem informasi dan sistem jaringan. Penelitian jenis ini umumnya berusaha menerapkan berbagai teori atau metode yang telah dikembangkan baik dalam cakupan penelitian murni maupun penelitian terapan seperti sistem database, bahasa pemrograman, konsep jaringan dan lain-lain. Penelitian yang tercakup umumnya mencakup pengembangan sistem untuk tujuan perorangan/komunitas tertentu seperti pengembangan:Sistem informasi keuangan

Sistem pakar

Sistem pendukung keputusan

Sistem data warehouse

Sistem digital library

Page 29: KAPITA SELEKTA

Topik Penelitian Information Technology (Cont)

Penelitian Terkait Penggunaan dan Manajemen TI: Belakangan ini, dengan berkembangnya penerapan TI di masyarakat, keilmuan tentang efektivitas penggunaan dan keilmuan di bidang manajemen TI juga semakin berkembang. Penelitian terkait dengan keilmuan-keilmuan tersebut juga banyak dilakukan. Walaupun masih dalam ruang lingkup TI, penelitian jenis ini mungkin lebih banyak dikaitkan dengan penelitian bidang sosial kemasyarakatan, karena yang menjadi objek penelitian biasanya adalah user/pengguna TI, administrator TI atau providerTI. Sehingga kemungkinan untuk menerapkan metodologi penelitian seperti halnya penelitian di bidang sosial kemasyarakatan sangat besar.

Page 30: KAPITA SELEKTA

Software Engineering

Software Engineering adalah suatu bidang profesi yang mendalami cara-cara pengembangan perangkat lunak, yang memiliki kerangka sebagai berikut :

1. Dapat terus dirawat dan dipelihara (maintain ability)

2. Dapat mengikuti perkembangan teknologi (depend ability)

3. Dapat mengikuti keinginan user (roburst)

4. Efektif dan Efisien penggunaannya

5. Dapat memenuhi kebutuhan (usability)

Page 31: KAPITA SELEKTA

Grafik Software Engineering

Page 32: KAPITA SELEKTA

Standar Kompetensi Software Engineering

Harus memiliki dasar pemahaman tentang kualitas filosofi, prinsip, metode, alat-alat, standar, organisasi dan dinamika tim, hubungan interpersonal dan etika profesional. Harus memiliki pemahaman tentang prinsip-prinsip pengelolaan kualitas perangkat lunak dan menunjukkan pengetahuan komprehensif pengembangan perangkat lunak dan kualitas pelaksanaan program, yang meliputi pelacakan, analisis, pelaporan, dan masalah pelatihan.

Harus memahami dan dapat melaksanakan pemeliharaan dan pengembangan software proses dan metode untuk mengukur permasalahan yang mendasar dan risiko yang terkait dengan pelaksanaan mendukung proses pengembangan perangkat lunak, dan untuk menilai, dukungan dan melaksanakan proses perubahan dan teknologi.

Harus memiliki dasar pemahaman tentang prinsip-prinsip pengelolaan proyek dan teknik yang berkaitan dengan perangkat lunak proyek perencanaan, pelaksanaan dan pelacakan.

Page 33: KAPITA SELEKTA

Standar Kompetensi Software Engineering (Cont)

Harus tahu bagaimana untuk memilih, menetapkan dan menerapkan pengukuran perangkat lunak, metrik dan teknik analitis, dan memiliki dasar pemahaman tentang teori dan teknik pengukuran dan cara berkomunikasi hasil.

Harus memiliki pemahaman menyeluruh software inspeksi, pengujian, verifikasi dan validasi. Ini meliputi pengetahuan tentang perangkat lunak dan perangkat lunak bekerja-produk cacat deteksi dini dan pemecatan, uji (misalnya, jenis, tingkatan, strategi, peralatan dan dokumentasi) dan verifikasi dan validasi metode dan teknik.

Harus memiliki dasar pemahaman tentang bagaimana dan kapan perangkat lunak untuk melakukan audit audit termasuk perencanaan, pendekatan, jenis, analisis, dan pelaporan hasil tindak lanjut.

Harus memiliki dasar pemahaman tentang manajemen konfigurasi termasuk untuk proses perencanaan, identifikasi konfigurasi, konfigurasi kontrol, perubahan manajemen, status akuntansi dan pelaporan.

Page 34: KAPITA SELEKTA

Kompetensi Strata 1 Software Engineering

Mampu mengelola aktifitas pengembangan software berskala besar dalam tiap tahapannya (software development life cycle), yaitu:

Analisis sistem, yaitu membuat analisis aliran kerja manajemen yang sedang berjalan

Spesifikasi kebutuhan sistem, yaitu melakukan perincian mengenai apa saja yang dibutuhkan dalam pengembangan sistem dan membuat perencanaan yang berkaitan dengan proyek sistem

Perancangan sistem, yaitu membuat desain aliran kerja manajemen dan desain pemrograman yang diperlukan untuk pengembangan sistem informasi

Pengembangan sistem, yaitu tahap pengembangan sistem informasi dengan menulis program yang diperlukan

Pengujian sistem, yaitu melakukan pengujian terhadap sistem yang telah dibuat

Implementasi dan pemeliharaan sistem, yaitu menerapkan dan memelihara sistem yang telah dibuat

Page 35: KAPITA SELEKTA

Topik Penelitian Software Engineering

1 . A programming language for compose able DNA circuits

Jadi, meneliti dan membuat prototype bahasa pemrograman yang bisa meniru struktur DNA manusia. Latar belakang penelitian yang diadakan ini adalah berbagai fungsi dari DNA manusia yang sangat banyak memerlukan bantuan aplikasi yang pintar, yang dapat menyimpan fungsi-fungsi tersebut dan memodelkannya.

2. A Programming Language for Genetic Engineering of Living Cells

Ada juga bahasa pemrograman yang masih dalam proses penelitian, adalah bahasa pemrograman yang meneliti dan menggambarkan fungsi-fungsi kinerja sel dalam tubuh melalui suatu bahasa pemrograman. Akan tetapi kalian membutuhkan Silverlight SDK untuk mengakses bahasa pemrograman tersebut.