kebijakan dan regulasi pemerintah untuk … · ... kepmen esdm ri no. 2022 k/30/mem/2018 luas: ......

18
BAHAN PAPARAN DIREKTUR JENDERAL MINERAL DAN BATUBARA PADA ACARA SEMINAR NASIONAL KWIK KIAN GIE SCHOOL OF BUSINESS 1 KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK PENGELOLAAN PT FREEPORT INDONESIA KEDEPAN Jakarta, 7 Februari 2019

Upload: lykhue

Post on 16-Mar-2019

250 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

BAHAN PAPARAN DIREKTUR JENDERAL MINERAL DAN BATUBARAPADA ACARA SEMINAR NASIONAL KWIK KIAN GIE SCHOOL OF BUSINESS

1

KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUKPENGELOLAAN PT FREEPORT INDONESIA KEDEPAN

Jakarta, 7 Februari 2019

Page 2: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

TOPIK PEMBAHASAN

KRONOLOGIASPEK

HUKUMASPEK TEKNIS

ASPEK LINGKUNGAN

ASPEK EKONOMI

ASPEK SOSIAL DAN

MANFAAT LAINNYA

2

Page 3: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

PROFILPERUSAHAAN

Nama Perusahaan : PT Freeport Indonesia

Jenis Perizinan : IUPK Operasi Produksi

No dan tanggal IUPK : Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018

Luas : Wilayah IUPK : 9.946 HaWilayah Penunjang : 116.783 Ha

Lokasi : Prov. Papua, Kab. Mimika

Bahan Galian : Tembaga Dmp (Emas dan Perak)

Produk : Konsentrat Tembaga

Kapasitas Produksi Tambang : 300.000 ton/hari

Kapasitas Pengolahan : 245.000 ton/hari

Pemegang Saham : Freeport McMoran Copper & Gold Corp USA 48,764%

PT Indonesia Asahan Aluminium (Persero) INA 25,000%

PT Indonesia Papua Metal dan Mineral INA 26,236%

3

Page 4: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

KRONOLOGIPERIZINAN PTFI

1967

1972

1991

1999

2015

2017

2018

Penerbitan KK Generasi IPT Freeport Indonesia

Pembaharuan KKmenjadi Generasi VPersetujuan Presiden No. B-329/Pres/112/1991Tanggal 30 Desember 1991

Persetujuan Tekno-Ekonomi Dokumen Revisi Studi Kelayakan

SK Direktur Pembinaan Pengusahaan Mineral No. 2447/30/DBM.PE/201531 Desember 2015

Perubahan IUPK Operasi ProduksiKepmen ESDM No. 1530 K/30/MEM/201731 Maret 2017

Perubahan KK menjadi IUPK Operasi Produksi

Kepmen ESDM No. 413 K/30/MEM/201710 Februari 2017

pada tanggal 4 April 1967

Ekspor perdana sebesar9.700 ton

Persetujuan Peningkatan Kapasitas Produksi 300.000 ton/hari

KepDirJen Pertambangan UmumNo. 488/25.01/DJP/199912 Maret 1999

Perpanjangan KK menjadi IUPK

No. 2053K/30/MEM/201821 Des 2018

4

Page 5: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

1. Pasal 169 UU NO 4 TAHUN 2009

KK yang telah ada sebelum berlakunya Undang-Undang ini, tetapdiberlakukan sampai jangka waktu berakhirnya kontrak.

Pasal 83 UU No 4 Tahun 2009, IUPK OP Mineral Logam dapat diberikan paling lama 20 tahun dan dapat diperpanjang 2x10 tahun.

2. Pasal 31 KK Tahun 1991

Persetujuan ini akan mempunyai jangka waktu 30 tahun dan perusahaan akan diberikan hak untuk memohon 2 kali perpanjangan masing-masing 10 tahun secara berturut-turut, dengan syarat disetujui Pemerintah.

Pemerintah tidak akan menahan atau menunda persetujuan secara tidak wajar.

Pasal 22 KK Tahun 1991

Apabila kontrak berakhir semua kekayaan Kontrak Karya milik perusahaan, yang bergerak maupun tidak bergerak, yang terdapat di dalam wilayah proyek dan pertambangan harus ditawarkan untuk dijual kepada Pemerintah dengan harga buku atau nilai pasar.

Pemerintah mempunyai kesempatan selama 30 hari untuk membeli atau menerima. Namun apabila menolak penawaran itu maka perusahan boleh menjual atau dengan cara lain menyingkirkan selama 12 bulan dari wilayah tersebut.

Hak dan kewajiban yang mulai berlaku sebelum pengakhiran KK serta hak dan kewajiban sehubungan dengan transfer mata uang dan kekayaan yang pelaksanaannya belum selesai pada saat pengakhiran KK, akan berlaku sepenuhnya selama waktu yang diperlukan/yang wajar untuk pelaksanaan hak dan kewajiban tersebut.

A. Masa Berlaku dan Hak Perpanjangan

TIDAK BERAKHIR DI 2021?MENGAPA PT FREEPORT

B. Pengakhiran Kontrak

SESUAI KK DAN UU NO 4 TAHUN 2009,KK PTFI TIDAK OTOMATIS BERAKHIR DI TAHUN 2021

5

Page 6: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

Pasal 112 PP 77 Tahun 2014

Kontrak Karya yang belummemperoleh perpanjangan, dapat diperpanjang menjadiIUPK sebagai kelanjutan operasitanpa melalui lelang dandilaksanakan sesuai ketentuanperaturan perundang-undangankecuali mengenai penerimaannegara yang lebihmenguntungkan.

Pasal 17 PP 37 Tahun 2018

Mengatur mengenaipenerimaan negara IUPK yang lebih menguntungkan.

Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun2017

Permohonan perpanjanganIUPK diajukan 5 Tahun sebelumberakhirnya IUPK.

Pasal Pasal 72 ayat (3) PP 1 Tahun 2017

PTFI dapat diperpanjang apabilatelah menunjukan kinerjaoperasi yang baik.

Bentuk Perpanjangan

MENJADI IUPK?MENGAPA DIPERPANJANG

Penerimaan NegaraPermohonan Perpanjangan danJaminan Investasi

PP NO 23 2010 S.D. PERUBAHAN PP TERAKHIR MENGATUR PERPANJANGAN KK HANYA DAPAT DIBERIKAN DALAM BENTUK IUPK

6

Page 7: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

7

SYARAT PERPANJANGAN

Selain persyaratan yang berlaku dalam Pasal 72 PP No 1 Tahun2017, PTFI wajib:

1. Menyesuaikan bentuk Kontrak Karya (KK) menjadi Izin Usaha Pertambangan Khusus(IUPK);

2. Melaksanakan pembangunan Smelter baru dalam kurun waktu paling lambat 5(lima) tahun;

3. Melaksanakan Divestasi saham PTFI sebesar 51% kepada peserta Indonesia;4. Stabilitas Penerimaan Negara dalam IUPK secara agregat lebih besar dibanding

penerimaan negara dalam Kontrak Karya.

Page 8: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

POTENSI SENGKETA

Hak perpanjangan yang diatur dalam KK dan peraturan perundang-undangan kepada pemegang KK dapat diberikan sepanjang Pemerintah menyetujui dan telah memenuhi persyaratan.

Penyelesaian Sengketa

Proses arbitrase membutuhkan waktu minimal 24 bulan dan akan mengakibatkan kegiatan operasi tambang berhenti dan mengakibatkandampak teknis, lingkungan, ekonomi, dan sosial.

AKAN BERDAMPAK DENGAN ADANYA DISPUTE DAN KEMUNGKINAN ARBITRASE SERTA MENGAKIBATKAN BERHENTINYA KEGIATAN OPERASI TAMBANG

8

Sesuai Pasal 21 KK, Pemerintah dan PTFI bersepakat untuk menyerahkansemua sengketa antara kedua belah pihak yang timbul dari persetujuan iniuntuk penyelesaian melalui perdamaian atau arbitrase UNCITRAL.

Pemerintah tidak dapat menahan/menolak apabila pemegang KK telah memenuhi persyaratan dan berkinerja baik.

Page 9: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

PENGHENTIAN KEGIATAN PENAMBANGANDAMPAK TEKNIS

Airblastakibat crown pillartidak dapat menahan beban

Amole drift

Bahaya KeselamatanPada saat akan dimulai lagi kegiatanPenambangan setelah dihentikansementara (Area Block Caving, jalan, terowongan, drainase, ventilasi)

Kerusakan terowongan &Infrastrukturakibat beban statis jangkapanjang

Sudden Flood & Water/Mud in-rush Diperkirakan 6 Juta m3 airdengan tekanan 800 psi

Potensial kehilangan30% cadangan GBCakibat longsoran dan pengotoran daritambang terbuka

9

Page 10: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

10

CONFERENCE PERS BPK, KLHK, DAN KESDM PENYELESAIAN TINDAK LANJUT REKOMENDASI PENERAPAN KK PT FREEPORT INDONESIA – 19 DESEMBER 2018

“Kementerian ESDM dan Kementerian LHK telah membuat pembaharuan terhadap

regulasi yang terkait dengan pengelolaan pertambangan sesuai dengan

Rekomendasi BPK”

Anggota IV BPK telah melakukan pemantauan tindak lanjut temuan BPK antara lain:• IPPKH seluas 4.535,93 Ha sudah pada tahap finalisasi

dengan Kementerian KLHK dan akan ditagihkan PNBP IPPKH beserta kewajibannya sebesar Rp.460 miliar.

• PT Freeport telah membuat roadmap penyelesaian pembuangan limbah tailing dan sedang dalam pembahasan dengan KLHK

Page 11: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

Kinerja Lingkungan

PT FI telah melakukan pengelolaan danpemantauan lingkungan sesuai AMDAL

300k/1997

PTFI sudah menyampaikan rencana Reklamasidan rencana Pascatambang.

Terkait temuan lingkungan olehBPK dan KLHK sudah

ditindaklanjuti penyelesaiannya.

Kegiatan utama dan tambahan(penambangan terbuka, pengolahan-pemurnian, penempatan tailing,serta konstruksi tambang dalam) sudahdikaji dalam AMDAL 300k/1997 dan DELH.

KEGIATAN PTFIASPEK LINGKUNGAN

11

Page 12: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

IPPKH

IPPKH seluas 4.535,93 hektar tahap finalisasiKLHK.

DELH No. SK.32/PKTL/PDLUK/PLA.4/5/2018 dan Izin Lingkungan No. SK.546/Menlhk/Setjen/PLA.4/11/2018 dari KLHK yang memuat kegiatantambahan belum terlingkup AMDAL 300K termasuk konstruksi tambangdalam

Kegiatan PTFI di luar IzinLingkungan

Sudah disusun roadmappengelolaan tailing PTFI sebagai dasar pengelolaantailing

Kerugian Negara akibat pembuangantailing

PTFIISU LINGKUNGAN

12

Page 13: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

13

DAN METODE PENAMBANGANPROSPEK AREA TAMBANG KEDEPAN

Page 14: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

14

KEGIATAN PTFI: LAPANGAN KERJAASPEK SOSIAL

PROGRAM PENGEMBANGAN

MASYARAKAT

USD 51,6 juta/thn

1% dari REVENUE

(USD 47,2 juta/thn)

PendidikanKesehatanKemandirian ekonomiKelembagaan masyarakatFasilitas Umum dan SosialTenaga kerja lokal dan nasional

Page 15: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

- 24516

0

555

1.065 1.177 974 803869

8.682

- 487

934 1.033 854 704 762

7.613

- - 245160

68131

145

120

99 107

1.0697.500

6.000

4.500

3.000

1.500

-

2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 PT-FI Subscription PT-II 2041

Penerimaan Negara Kontrak Karya (1991) IUPK (2018)

Pajak Penghasilan Badan (dari penghasilan sebelumpajak)

15% (untuk pendapatan kena pajak hingga Rp 10 juta) 25% (untuk pendapatan kena pajak Rp 10 hingga 50 juta) 35% (untuk pendapatan kena pajak di atas Rp 50 juta)

25%

PNBP(dari keuntungan bersih)

-

10% setelah keuntungan bersih: 6% ke Pemerintah Daerah 4% ke Pemerintah Pusat

Pajak Bumi Bangunan (rata- rata setiap tahun) ≥ USD 15 juta ≥ USD 65 juta

Pajak Air Permukaan (rata-rata setiap tahun) ~USD 0,2 juta ~USD 15 juta

Royalti Tembaga (dari harga jual) 1,5% - 3,5% 4,00%

Royalti Emas (dari harga jual) 1% 3,75%

Royalti Perak (dari harga jual) 1% 3,25%

Dampak Divestasi terhadap Keuangan Negara

Proyeksi Penerimaan Tidak Langsung Pemerintah dari DivestasiPTFI

*dalam JutaanUSD

-

• Pemerintah akan mendapatkan pendapatan tidak langsungdari PT Freeport Indonesia melalui dividend yang akanditerima oleh kepemilikan Inalum atas tambahan saham diPTFI sebesar 40% dan kepemilikan melalui saham PTII(paska terdilusi) sebesar 5,62%;

• Secara keseluruhan, total pendapatan yang akan diperoleholeh Pemerintah dampak dari transaksi akuisisi PTFI sebesarUSD 14,5 Milyar dari tahun 2019 hingga 2041.

Total Dividend atas Tambahan Kepemilikan Inalum di PTFI

Sumber : Kontrak Karya PTFI tahun 1991, Keputusan Menteri ESDM No. 2053K/30/MEM/2018 (IUPK PTFI), Laporan Morgan Stanley

Penerimaan Langsung Pemerintah dari PTFI

Secara aggregat penerimaan negara mengalami peningkatan dengan detai perubahan penerimaan sebagai berikut:

Page 16: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

DANA PPM PT FREEPORT INDONESIA TAHUN 2008 – TAHUN 2018*

0%

10%

20%

30%

40%

50%

60%

70%

80%

90%

100%

2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018*

38

36 4344

7749

61 5953

4945

35

69 7054

3941

31 2733

4563

PTFI LPMAK Dalam juta dollar

Total Investasi Sosial dari PT FI 2008 -2018* , US$ 1.061 juta :

1. Total dana yang dikelola PT Freeport Indonesia : US$ 554 Juta

2. Total dana yang dikelola LPMAK : US$ 507 juta

*Data tahun 2018 merupakan data proyeksi

Infrastruktur yang telah dibangun oleh PTFI:

1. Lapangan terbang perintis di kampung Aroanop

2. Kontribusi pembangunan kompleks olahraga mimika dan fasilitas air minum (PDAM)

3. Sport Center di Mimika

4. Rumah Sakit Mitra Masyarakat (RSMM) tipe C di dataran rendah dan Rumah Sakit Waa Banti (RSWB) tipe D

di dataran Tinggi.

16

Page 17: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

DATA TENAGA KERJA PT FREEPORT INDONESIA TAHUN 2008 – TAHUN 2018*

*Data tahun 2018 merupakan data proyeksi

6.905 (98%)

139(2%)

Komposisi TKI vs TKATahun 2018

TKI TKA

17

Page 18: KEBIJAKAN DAN REGULASI PEMERINTAH UNTUK … · ... Kepmen ESDM RI No. 2022 K/30/MEM/2018 Luas: ... Pasal 72 ayat (1) PP 1 Tahun ... 2 - 48 7 934 1.033 854 704 762 7.61 3 - - 245 160

18