keputusan kepala badan penelitian dan pengembangan …. sk... · keputusan kepala badan penelitian...

4
KEPUTUSAN KEPALA BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA NOMOR 48 TAHUN 2017 TENTANG TIM PENYELESAIAN KASUS HUKUM PADA PUSAT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN LEKTUR, KHAZANAH KEAGAMAAN, DAN MANAJEMEN ORGANISASI BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEMENTERIAN AGAMA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEMENTERIAN AGAMA, i "----- Menimbang: a. bahwa dalam rangka penyelesaian kasus hukum pada Pusat Penelitian dan Pengembangan Lektur, Khazanah Keagamaan, dan Manajemen Organisasi pada Badan Penelitian dan Pengembangan dan Pendidikan dan Pelatihan Kementerian Agama, perlu membentuk tim penyelesaian kasus hukum; Mengingat b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Keputusan Kepala Badan Penelitan dan Pengembangan dan Pendidikan dan Pelatihan Kementerian Agama tentang Penetapan Tim Penyelesaian Kasus Hukum pada Pusat Penelitian dan Pengembangan Lektur, Khazanah Keagamaan, dan Manajemen Organisasi pada Badan Penelitian dan Pengembangan dan Pendidikan dan Pelatihan Kementerian Agama; 1. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5494); 2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 63, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6037) 3. Peraturan Presiden Nomor 83 Tahun 2015 tentang Kementerian Agama (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 168); 4. Peraturan Menteri Agama Nomor 42 Tahun 2016 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Agama (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 1495);

Upload: others

Post on 29-Jan-2020

15 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

KEPUTUSAN KEPALA BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DANPENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

NOMOR 48 TAHUN 2017TENTANG

TIM PENYELESAIAN KASUS HUKUM PADA PUSAT PENELITIAN DANPENGEMBANGAN LEKTUR, KHAZANAH KEAGAMAAN, DAN MANAJEMEN

ORGANISASI BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DANPENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEMENTERIAN AGAMA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGANDAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEMENTERIAN AGAMA,

i"----- Menimbang: a. bahwa dalam rangka penyelesaian kasus hukum padaPusat Penelitian dan Pengembangan Lektur, KhazanahKeagamaan, dan Manajemen Organisasi pada BadanPenelitian dan Pengembangan dan Pendidikan danPelatihan Kementerian Agama, perlu membentuk timpenyelesaian kasus hukum;

Mengingat

b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksuddalam huruf a, perlu menetapkan Keputusan Kepala BadanPenelitan dan Pengembangan dan Pendidikan dan PelatihanKementerian Agama tentang Penetapan Tim PenyelesaianKasus Hukum pada Pusat Penelitian dan PengembanganLektur, Khazanah Keagamaan, dan Manajemen Organisasipada Badan Penelitian dan Pengembangan dan Pendidikandan Pelatihan Kementerian Agama;

1. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang AparaturSipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2014 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 5494);

2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 11Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor63, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 6037)

3. Peraturan Presiden Nomor 83 Tahun 2015 tentangKementerian Agama (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2015 Nomor 168);

4. Peraturan Menteri Agama Nomor 42 Tahun 2016 tentangOrganisasi dan Tata Kerja Kementerian Agama (BeritaNegara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 1495);

Menetapkan

KESATU

KEDUA

KETIGA

- 2 -

MEMUTUSKAN:

KEPUTUSAN KEPALA BADAN PENELITIAN DANPENGEMBANGAN DAN PENDIDlKAN DAN PELATIHANKEMENTERIAN AGAMA TENTANG TIM PENYELESAIANKASUS HUKUM PADA PUSAT PENELITIAN DANPENGEMBANGAN LEKTUR, KHAZANAH KEAGAMAAN,DANMANAJEMEN ORGANISASI PADA BADAN PENELITIAN DANPENGEMBANGAN DAN PENDIDIKAN DAN PELATIHANKEMENTERIANAGAMA.

Menetapkan Tim Penyelesaian Kasus Hukum pada PusatPenelitian dan Pengembangan Lektur, Khazanah Keagamaan,dan Manajemen Organisasi pada Badan Penelitian danPengembangan dan Pendidikan dan Pelatihan KementerianAgama adalah mereka yang namanya tercantum dalamlampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dariKeputusan ini.

Tugas tim sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATUadalah:1. Mencari data-data, dokumen pendukung, bukti-bukti,

darr/ atau meminta keterangan saksi-saksi yangdiperlukan berkaitan dengan penyelesaian kasus;

2. Melakukan konsultasi/koordinasi dengan unitj instansiterkait dalam hal penyelesaian kasus;

3. Melakukan pemeriksaan terhadap pegawai padaPuslitbang Lektur, Khazanah Keagamaan, danManajemen Organisasi yang terkait dengan penyelesaiankasus; dan

4. Melaporkan hasil pemeriksaan dalam penyelesaian kasuskepada Kepala Badan Litbang dan Diklat KementerianAgama.

Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jakartapada tanggal 24 Juli 2017

-3 -

LAMPIRANKEPUTUSAN KEPALA BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DANPENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEMENTERIAN AGAMANOMOR 48 TAHUN 2017TENTANGTIM PENYELESAIAN KASUS HUKUM PADA PUSAT PENELITIAN DANPENGEMBANGAN LEKTUR, KHAZANAH KEAGAMAAN, DAN MANAJEMENORGANISASI BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAN PENDIDIKANDAN PELATIHAN KEMENTERIAN AGAMA

Tim Penyelesaian Kasus Hukum pada Puslitbang Lektur, KhazanahKeagamaan, dan Manajemen Organisasi Badan Litbang dan Diklat

Kementerian Agama

Ketua Drs. H. Choirul Fuad Yusuf, SS, M.A.

Anggota 1. Dr. H. Rohmat Mulyana Sapdi, M.Pd.

2. H. Suja'i, M.M.

3. Drs. H. Anshori

4. Dr. Asro'i

5. Rois Musthofa, S.E., M.Dev.

6. Ngarifin Soleh, S.Pd.

7. Arif Winandar, S.E.

~=~PALA BADAN PENELITIAN DANR. MBANGAN DAN PENDIDIKANA ATIHAN,

~y

•.'~~"."rrbd.Rachman Mas'ud, Ph.D~

- 3 -

LAMPIRANKEPUTUSAN KEPALA BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DANPENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEMENTERIAN AGAMANOMOR 48 TAHUN 2017TENTANGTIM PENYELESAIAN KASUS HUKUM PADA PUSAT PENELITIAN DANPENGEMBANGAN LEKTUR, KHAZANAHKEAGAMAAN,DAN MANAJEMENORGANISASI BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAN PENDIDIKANDAN PELATIHAN KEMENTERIAN AGAMA

Tim Penyelesaian Kasus Hukum pada Puslitbang Lektur, KhazanahKeagamaan, dan Manajemen Organisasi Badan Litbang dan Diklat

Kernen terian Agama

Ketua Kepala Puslitbang Lektur, Khazanah Keagamaan,

dan Manaj emen Organisasi

Anggota 1. Sekretaris Badan Litbang dan Diklat

2. Kepala Bagian Organisasi, Kepegawaian, dan

Hukum

3. Kepala Bagian Umum dan Perpustakaan

4. Kepala Subbagian Hukum

5. Kepala Subbagian Tata Usaha Puslitbang Lektur,

Khazanah Keagamaan, dan Manajemen

Organisasi