kista

13
KISTOMA OVARII

Upload: rahman-kasus

Post on 25-Dec-2015

38 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

kista

TRANSCRIPT

Page 1: kista

KISTOMA OVARII

Page 2: kista

DEFINISI

Kista adalah tumor jinak di organ reproduksi perempuan yang paling sering ditemui.

Kista termasuk tumor jinak yang terbungkus selaput semacam jaringan.

Kista adalah suatu organ yang membesar dan di dalamnya berisi cairan, seperti sebuah balon yang berisi air.

Page 3: kista

KARAKTERISTIK

Bentuknya kistik, berisi cairan kental, dan berbentuk anggur.

Berisi udara, cairan, nanah, ataupun bahan-bahan lainnya.

Kumpulan sel-sel tumor terpisah dengan jaringan normal di sekitarnya dan tidak menyebar ke bagian tubuh lain tumor jinak mudah diangkat dengan pembedahan, dan tidak membahayakan kesehatan penderitanya.

Page 4: kista

TINGKAT KEGANASAN KISTA

Non-neoplastik Kista non-neoplastik sifatnya jinak

dan biasanya akan mengempis sendiri setelah 2 hingga 3 bulan.

Neoplastik Kista neoplastik harus dioperasi,

tergantung pada ukuran dan sifatnya.

Page 5: kista

MACAM KISTA INDUNG TELUR

Kista fungsional, Sering tanpa gejala. Timbul gejala rasa sakit apabila

disertai komplikasi seperti terpuntir atau pecah.

Bisa mengecil sendiri dalam waktu 1-3 bulan.

Page 6: kista

Dermoid, Disebabkan jaringan dalam telur

yang tidak dibuahi. Kemudian tumbuh menjadi beberapa

jaringan seperti rambut, tulang dan lemak.

Kista dapat terjadi pada dua indung telur dan biasanya tanpa gejala.

Timbul gejala rasa sakit apabila kista terpuntir atau pecah.

Page 7: kista

Cokelat (endometriosis) Disebabkan lapisan di dalam rahim

(yang biasanya terkelupas sewaktu haid dan terlihat keluar dari kemaluan seperti darah), melekat pada dinding luar indung telur.

Akibat peristiwa ini setiap kali haid, lapisan tersebut menghasilkan darah haid, tertimbun dan menjadi kista.

Timbul gejala utama yaitu rasa sakit sewaktu haid atau sexual intercourse.

Page 8: kista

Kista kelenjar (cystadenoma)Berasal dari pembungkus indung

telur yang tumbuh menjadi kista. Dapat menyerang indung telur

kanan dan kiri. Gejala yang timbul biasanya akibat

penekanan pada bagian tubuh sekitar seperti kandung kencing (''beser'‘).

Page 9: kista

GEJALA KISTA Tumbuh sangat pelan dan terjadi

keganasan pada umur lebih 45 tahun. Dari keempat kista, sering mengecil

sendiri seiring dengan membaiknya keseimbangan hormonal adalah kista fungsional.

Sebagian besar kista tanpa gejala Pada penderita kista indung telur

biasanya sewaktu periksa check up atau sewaktu periksa karena sebab lain.

Page 10: kista

BAHAYA

Menjadi ganas. Mudah menjadi ganas terutama pada

usia di atas 45 tahun atau kurang dari 20 tahun.

Terpuntir. Timbul rasa sakit memerlukan

tindakan darurat (mencegah kista jangan sampai pecah)

Page 11: kista

Jika pecah mengakibatkan hal-hal yang sangat berbahaya bagi penderita.

Kehamilan dengan kistoma ovarii perebutan ruangan (kehamilan makin membesar) dilakukan operasi (umur hamil 16 minggu).

Kehamilan dengan kista ovarii gangguan pertumbuhan janin (abortus), kematian dalam rahin.

Page 12: kista

Kista dipelvis minor persalinan terganggu (operasi seksio sesaria)

Kista ovarii di fundus uteri persalinan normal,tetapi bahaya postpartum terjadi torsi kista,infeksi sampai abses laparotomi untuk mengangkat kista

Page 13: kista