kontak sosial dan komunikasi merupakan syarat dari

8
1. Kontak sosial dan komunikasi merupakan syarat dari ….. a. Hubungan sosial b. Interaksi sosial c. Lembaga sosial d. Kelompok sosial 2. Status sosial, agama, dan ideologi termasuk hambatan ….. a. Sosiologis b. Antropologis c. Psikologis d. Ekologis 3. Berikut ini yang termasuk contoh dari hubungan sosial, kecuali ….. a. Bersiul b. Bersenda gurau dengan teman c. Belajar kelompok d. Gotong royong 4. Gemeinschaft merupakan bentuk kehidupan bersama-sama, anggotanya diikat oleh hubungan batin yang bersifat kekal. Salah satu contoh gemeinschaft adalah ..... a. Keluarga b. Ikatan Motor Indonesia c. Perserikatan buruh d. Perserikatan pedagang sayuran 5. Preman termasuk kategori unsactioned institution karena ..... a. Ditolak oleh masyarakat b. Diperlukan masyarakat untuk menjaga keamanan c. Bagian dari masyarakat yang wajib dilindungi d. Tersebar di berbagai tempat 6. Salah satu saluran yang dapat kita gunakan untuk menyalurkan aspirasi dalam demokrasi adalah pranata ..... a. Keluarga b. Agama c. Politik d. Pendidikan

Upload: wendy-chi

Post on 12-Feb-2016

21 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

rt

TRANSCRIPT

Page 1: Kontak Sosial Dan Komunikasi Merupakan Syarat Dari

1. Kontak sosial dan komunikasi merupakan syarat dari …..a. Hubungan sosialb. Interaksi sosialc. Lembaga sosiald. Kelompok sosial

2. Status sosial, agama, dan ideologi termasuk hambatan …..a. Sosiologisb. Antropologisc. Psikologisd. Ekologis

3. Berikut ini yang termasuk contoh dari hubungan sosial, kecuali …..a. Bersiulb. Bersenda gurau dengan temanc. Belajar kelompokd. Gotong royong

4. Gemeinschaft merupakan bentuk kehidupan bersama-sama, anggotanya diikat oleh hubungan batin yang bersifat kekal. Salah satu contoh gemeinschaft adalah .....a. Keluargab. Ikatan Motor Indonesiac. Perserikatan buruhd. Perserikatan pedagang sayuran

5. Preman termasuk kategori unsactioned institution karena .....a. Ditolak oleh masyarakatb. Diperlukan masyarakat untuk menjaga keamananc. Bagian dari masyarakat yang wajib dilindungid. Tersebar di berbagai tempat

6. Salah satu saluran yang dapat kita gunakan untuk menyalurkan aspirasi dalam demokrasi adalah pranata .....a. Keluargab. Agamac. Politikd. Pendidikan

7. Dampak positif dari adanya konflik adalah .....a. Banyak orang yang tewasb. Sebagai proses menuju keserasian yang disetujui oleh semua pihakc. Adanya persaingan teknologi militerd. Mengundang banyak teman

8. Manusia sebagai makhluk sosial disebut …..a. Gregourniouses

Page 2: Kontak Sosial Dan Komunikasi Merupakan Syarat Dari

b. Zoon politiconc. Zoon humanityd. Human socialization

9. Berikut adalah fungsi pranata sosial secara umum, kecuali …..a. Memberikan pedoman kepada anggota masyarakatb. Menumbuhkan harapan kemajuan bagi masyarakatc. Menjaga keutuhan dan integrasi masyarakatd. Memberikan pegangan kepada masyarakat

10. Untuk menanamkan sikap sopan santun terhadap anak diperlukan pranata .....a. Perkawinanb. Peradilanc. Ekonomid. Pendidikan

11. Sindikat kejahatan, pelacuran, dan perjudian apabila dilihat dari sudut penerimaan masyarakat, termasuk pranata sosial yang disebut .....a. Approved institutionsb. Sanctioned institutionsc. Restructed institutionsd. Unsanctioned institutions

12. Berikut ini merupakan fungsi pendidikan, kecuali .....a. Sebagai transmisi kebudayaan masyarakatb. Mengajarkan peranan sosialc. Inovasi sosiald. Penetrasi budaya

13. Berprasangka buruk terhadap orang lain dapat menyebabkan terjadinya .....a. Konflikb. Kerja samac. Akomodasid. Persaingan

14. Berikut ini termasuk kegiatan ekonomi, kecuali .....a. Konsumsib. Distribusic. Produksid. Monopoli

15. Usaha untuk meredakan ketegangan guna mencapai kestabilan merupakan bentuk interaksi yang termasuk dalam .....a. Asimilasib. Asosiasic. Akulturasi

Page 3: Kontak Sosial Dan Komunikasi Merupakan Syarat Dari

d. Kooperasi

16. Berikut ini merupakan fungsi utama keluarga, kecuali .....a. Fungsi perlindunganb. Fungsi reproduksic. Fungsi politikd. Fungsi ekonomi

17. Berikut ini yang merupakan fungsi pengendalian sosial, antara lain .....a. Menciptakan sistem hukumb. Mengembangkan sikap pemberanic. Melunturkan norma-norma sosiald. Memberikan sanksi yang tegas kepada masyarakat

18. Saat gosip tidak mampu mengubah suatu keadaan yang menyimpang, maka bentuk pengendalian berikutnya adalah .....a. Kekerasanb. Teguranc. Hukumand. Melalui jalur agama

19. Guru menegur siswanya yang tidak mengerjakan PR, merupakan contoh pengendalian sosial yang bersifat .....a. Persuasifb. Represifc. Kompulsifd. Preventif

20. Pengendalian yang bersifat formal dapat dilakukan oleh .....a. Tokoh adaptb. Polisic. Tokoh masyarakatd. Tokoh pemuda

21. Latar belakang diperlukannya pengendalian sosial, adalah …..a. Adanya homogenitas warga masyarakatb. Adanya heterogenitas warga masyarakatc. Adanya rasa senasib sepenanggungan antarwarga masyarakatd. Mudah masuknya pengaruh budaya asing ke dalam budaya kita

22. Berita yang disampaikan dengan desas-desus atau gosip bersifat …..a. Salah b. Benarc. Belum jelas kebenarannyad. Tidak berarti apa-apa

Page 4: Kontak Sosial Dan Komunikasi Merupakan Syarat Dari

23. Bentuk pengendalian sosial dengan cara mengadukan atau meminta bantuan kepada orang lain dalam mengatasi perilaku yang menyimpang adalah …..

a. Fraundulensb. Intimidasic. Ostrasismed. Desas-desus

24. Sidang BPUPKI pertama yang berlangsung pada tanggal 29 Mei – 1 Juni 1945 membahas tentang …..

a. Bentuk negarab. Rancangan UUDc. Rumusan dasar negarad. Rancangan naskah proklamasi

25. Gerakan bawah tanah yang berjuang melalui Asrama Indonesia Merdeka di bawah kelompok …..

a. Syahrirb. Sukarnic. Amir Syarifudind. Ahmad Soebardjo

26. Sidang BPUPKI yang kedua pada tanggal 10 – 17 Juli 1945 berhasil memutuskan …..

a. Rumusan UUDb. Rumusan dasar negarac. Sistem pemerintahan yang sesuaid. Bentuk negara

27. Tokoh yang mengusulkan lima dasar negara Indonesia merdeka pada sidang BPUPKI tanggal 31 Mei 1945 adalah …..

a. Ir. Soekarnob. Mr. Moh Yaminc. Prof. Dr. Soepomod. dr. Radjiman Wedyodiningrat

28. Agar PPKI mencerminkan sebuah badan yang diprakarsai bangsa Indonesia sendiri, maka …..

a. Rapatnya diselenggarakan tanpa sepengetahuan Jepangb. Anggotanya ditambah enam orang tanpa sepengetahuan Jepangc. Jepang tidak boleh mencampuri sidang PPKId. Dalam sidang selalu menggunakan bahasa Indonesia

29. Berikut ini merupakan penyebab dibubarkannya BPUPKI, yaitu …..a. Diganti oleh PPKIb. Tugasnya telah selesai

Page 5: Kontak Sosial Dan Komunikasi Merupakan Syarat Dari

c. Tidak menguntungkan Jepangd. Gagal menjalankan tugasnya

30. Salah satu kebijaksanaan Jepang yang semakin menguatkan semangat nasionalisme adalah …..

a. Lagu Indonesia Raya boleh dinyanyikanb. Penggunaan bahasa daerah setempatc. Dibolehkan menggunakan pakaian nasionald. Kewajiban upacara tiap hari senin

31. Pada saat Jepang menyerah, Indonesia berada dalam keadaan …..a. Tidak menentub. Berperangc. Vacuum of powerd. Stabil

32. Salah satu hasil sidang PPKI yang ke-2 adalah ……a. Membentuk Komite Nasional Indonesia Pusatb. Mengesahkan UUD 1945c. Membentuk Komite Nasional Daerahd. Membagi Indonesia dalam 8 Provinsi

33. Timbulnya gerakan bawah tanah karena …..a. Kuatnya tekanan dari pemerintah Jepangb. Ketakutan terhadap pemerintah Jepangc. Situasi Indonesia yang tidak menentud. Kekuatan bangsa Indonesia yang lemah

34. Menghadapi situasi kritis di tahun 1945 karena gempuran Sekutu maka pemerintah Jepang di Indonesia mengambil langkah simpatik terhadap bangsa Indonesia dengan mendirikan .....

a. Jawa Hokokaib. Dokuritsu Fujinkaic. Dokuritsu Junbi Inkaid. Dokuritsu Junbi Cosokai

35. Kalimat yang berbunyi “..... hal-hal yang mengenai pemindahan kekuasaan dan lain-lain akan diselenggarakan dengan yang secermat-cermatnya serta dalam tempo yang sesingkat-singkatnya.“Penggalan kalimat di atas berasal dari .....

a. Soepomob. Soekarnoc. Moh. Hattad. Ahmad Soebardjo

36. Arti penting Proklamasi Kemerdekaan RI tanggal 17 Agustus 1945 adalah .....

Page 6: Kontak Sosial Dan Komunikasi Merupakan Syarat Dari

a. Mewujudkan kebersamaan golongan tua dan golongan mudab. Reaksi keinginan rakyat untuk memperoleh kemerdekaanc. Sebagai puncak perjuangan bangsa Indonesiad. Bentuk pelaksanaan janji kemerdekaan Jepang

37. Dalam menyusun kelengkapan pemerintah berdasarkan hasil sidang PPKI, tugas presiden Republik Indonesia untuk sementara waktu dibantu oleh …..

a. Menteri-menterib. Kabinet presidensilc. Perdana menteri d. Komite Nasional Indonesia Pusat

38. Berita kekalahan Jepang atas sekutu dimanfaatkan para pejuang kemerdekaan dengan cara …..

a. Memilih dan menetapkan alat perlengkapan negara yang diperlukanb. Menyusun teks proklamasi dan menentukan saat proklamasi yang tepatc. Mengusir Jepang yang masih ada di Indonesia dan memproklamasikan

kemerdekaand. Menentukan siapa saja yang berhak mengikuti upacara proklamasi

kemerdekaan RI

39. Semboyan gerakan 3A adalah sebagai berikut, kecuali …..a. Nippon Cahaya Asiab. Nippon Pelindung Asiac. Nippon Raja Asiad. Nippon Pemimpin Asia

40.