lampiraniia : peraturan gubernur nusa tenggara barat tugas … ii j... · x. melaksanakan tugas...

30
LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT NOMOR 46 TAHUN 2018 TENTANGPERUBAHAN KEDUA ATAS PERATURAN GUBERNUR NOMOR 50 TAHUN 2016 TENTANG KEDUDUKAN, SUSUNAN ORGANISASI, TUGAS DAN FUNGSI SERTA TATA KERJA DINAS-DINAS DAERAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT TUGAS DAN FUNGSI DINAS LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI 1 2 3 4 5 1 Kepala Dinas Merumuskan bahan/materi penyusunan kebijakan, koordinasi, pembinaan, pengendalian dan pengawasan, monitoring, perumusan dan penyusunan rencana/program, evaluasi dan pelaporan penyelenggaraan urusan pemerintahandibidang Lingkungan Hidup dan Kehutanan kegiatan Pengelolaan Sampah dan Pengendalian Pencemaran, Perlindungan Hutan, Konservasi Sumberdaya Alam dan Ekosistem, Penataan dan Pengawasan Lingkungan Hidup, Pengelolaan Hutan, Rehabilitasi dan Pemberdayaan Masyarakat serta Kesekretariatan. a. Merumuskan bahan kebijakan strategis pengendalian dan pembinaan kegiatan Pengelolaan Sampah dan Pengendalian Pencemaran, Perlindungan Hutan, Konservasi Sumberdaya Alam dan Ekosistem, Penataan dan Pengawasan Lingkungan Hidup, Pengelolaan Hutan, Rehabilitasi dan Pemberdayaan Masyarakat serta Kesekretariatan; b. Merumuskan bahan pelaksanaan rencana pengelolaan dan tata hutan kesatuan pengelolaan hutan kecuali pada kesatuan pengelolaan hutan konservasi (KPHK); c. Merumuskan bahan pelaksanaan pemanfaatan hutan di kawasan hutan produksi dan hutan Lindung; d. Merumuskan bahanpenyelenggaraan rehabilitasi di luar kawasan hutan negara, perlindungan hutan di hutan lindung dan hutan produksi; e. Merumuskan bahan penyelenggaraan pengolahan hasil hutan bukan kayu, hasil hutan kayu, Kawasan Hutan Dengan Tujuan Khusus (KHDTK) untuk kepentingan religi; f. Merumuskan bahan penyelenggaraan perlindungan, pengawetan dan pemanfaatan secara lestari taman hutan raya (TAHURA) lintas Daerah kabupaten/kota, tumbuhan dan satwa liar yang tidak dilindungi a. Perumusan kebijakan strategis dibidang Lingkungan Hidup dan Kehutanan; b. Pelaksanaan kebijakan strategis dibidang Lingkungan Hidup dan Kehutanan; c. Pelaksanaan koordinasi, fasilitasi, monitoring, evaluasi dan pelaporan dibidang Lingkungan Hidup dan Kehutanan; d. Pelaksanaan administrasi dinas dibidang Lingkungan Hidup dan Kehutanan; dan e. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas.

Upload: others

Post on 26-Jun-2020

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARATNOMOR 46 TAHUN 2018TENTANGPERUBAHAN KEDUA ATAS PERATURAN GUBERNUR NOMOR 50 TAHUN 2016 TENTANG KEDUDUKAN, SUSUNANORGANISASI, TUGAS DAN FUNGSI SERTA TATA KERJA DINAS-DINAS DAERAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

TUGAS DAN FUNGSIDINAS LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 51 Kepala Dinas Merumuskan bahan/materi

penyusunan kebijakan,koordinasi, pembinaan,pengendalian dan pengawasan,monitoring, perumusan danpenyusunan rencana/program,evaluasi dan pelaporanpenyelenggaraan urusanpemerintahandibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanPengelolaan Sampah danPengendalian Pencemaran,Perlindungan Hutan, KonservasiSumberdaya Alam danEkosistem, Penataan danPengawasan Lingkungan Hidup,Pengelolaan Hutan, Rehabilitasidan Pemberdayaan Masyarakatserta Kesekretariatan.

a. Merumuskan bahan kebijakan strategispengendalian dan pembinaan kegiatan PengelolaanSampah dan Pengendalian Pencemaran,Perlindungan Hutan, Konservasi Sumberdaya Alamdan Ekosistem, Penataan dan PengawasanLingkungan Hidup, Pengelolaan Hutan, Rehabilitasidan Pemberdayaan Masyarakat sertaKesekretariatan;

b. Merumuskan bahan pelaksanaan rencanapengelolaan dan tata hutan kesatuan pengelolaanhutan kecuali pada kesatuan pengelolaan hutankonservasi (KPHK);

c. Merumuskan bahan pelaksanaan pemanfaatanhutan di kawasan hutan produksi dan hutanLindung;

d. Merumuskan bahanpenyelenggaraan rehabilitasi diluar kawasan hutan negara, perlindungan hutan dihutan lindung dan hutan produksi;

e. Merumuskan bahan penyelenggaraan pengolahanhasil hutan bukan kayu, hasil hutan kayu, KawasanHutan Dengan Tujuan Khusus (KHDTK) untukkepentingan religi;

f. Merumuskan bahan penyelenggaraan perlindungan,pengawetan dan pemanfaatan secara lestari tamanhutan raya (TAHURA) lintas Daerah kabupaten/kota,tumbuhan dan satwa liar yang tidak dilindungi

a. Perumusankebijakan strategisdibidang LingkunganHidup danKehutanan;

b. Pelaksanaankebijakan strategisdibidang LingkunganHidup danKehutanan;

c. Pelaksanaankoordinasi, fasilitasi,monitoring, evaluasidan pelaporandibidang LingkunganHidup danKehutanan;

d. Pelaksanaanadministrasi dinasdibidang LingkunganHidup danKehutanan; dan

e. Pelaksanaan fungsilain yang diberikanoleh pimpinan sesuaidengan bidang tugas.

Page 2: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5dan/atau tidak masuk dalam lampiran (Appendix)CITES;

g. Merumuskan bahanpenyelenggaraanpengelolaankawasan bernilaiekosistem penting dan daerah penyangga kawasansuaka alam dan kawasan pelestarian alam;

h. Merumuskan bahan penyelenggaraanpenyuluhankehutanan dan pemberdayaan masyarakat di bidangkehutanan Provinsi;

i. Merumuskan bahan penyelenggaraanpengelolaanDASlintas Daerah kabupaten/kotadan dalam Daerahkabupaten/kota dalam 1 (satu) Daerah provinsi;

j. Merumuskan bahan Rencana PerlindunganPengelolaan Lingkungan Hidup (RPPLH) provinsi;

k. Merumuskan bahan Kajian Lingkungan HidupStrategis (KLHS) untuk KRP provinsi;

l. Merumuskan bahan dan menyelenggarakanpencegahan, penanggulangandan pemulihanpencemarandan/atau kerusakanlingkungan hiduplintasDaerah kabupaten/kotadalam 1 (satu)Daerahprovinsi;

m. Merumuskan bahan dan menyelenggarakanpengelolaan Keanekaragaman hayati provinsi;

n. Merumuskan bahan dan menyelenggarakanpengumpulan limbah B3lintas Daerahkabupaten/kotadalam 1 (satu) Daerahprovinsi;

o. Merumuskan bahan dan menyelenggarakanpembinaan dan pengawasanterhadap usahadan/ataukegiatan yang izinlingkungandan izin PPLHditerbitkan olehPemerintah Daerah provinsi;

p. Merumuskan bahan penetapan pengakuan danpeningkatan kapasitasMHA, kearifan lokalataupengetahuan tradisionaldan hak kearifanlokalatau pengetahuantradisional dan hakMHAterkait dengan PPLH yangberada di dua atau

Page 3: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5lebihDaerah kabupaten/kotadalam 1 (satu)Daerahprovinsi;

q. Merumuskan bahan dan menyelenggarakanpendidikan,pelatihan dan penyuluhanlingkunganhidup untuklembaga kemasyarakatan danpemberian penghargaanlingkungan hiduptingkatDaerah provinsi;

r. Merumuskan bahan penyelesaianpengaduanmasyarakat di bidang PPLH;

s. Merumuskan bahan dan menyelenggarakanpenanganan sampah diTPA/TPST regional.

t. Merumuskan Rencana Strategis, Rencana Kerja,RKA/DPA kegiatan Dinas;

u. Merumuskan bahan laporan kinerja instansipemerintah, LKPJ, LPPD, RLPPD dan laporankegiatan Dinas;

v. Merumuskan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

w. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

2 Sekretaris Menyusun bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pengendalian,pembinaan dan fasilitasi,monitoring, penyusunanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanProgram,Keuangan dan Umum.

a. Menyusun bahan perumusan kebijakan strategispengendalian dan pembinaan kegiatan Program,Keuangan dan Umum;

b. Menyusun bahan pelaksanaan urusan keuangan,surat menyurat, kearsipan, kepegawaian,pengelolaan asset/barang daerah serta urusanrumah tangga Dinas;

c. Menyusun bahan Rencana Strategis, Rencana Kerja,RKA/DPA kegiatan Dinas;

d. Menyusun bahan laporan kinerja instansipemerintah, LKPJ, LPPD, RLPPD dan laporan

a. Penyusunankebijakan strategisdibidangKesekretariatan;

b. Pelaksanaankebijakan strategisdibidangKesekretariatan;

c. Pelaksanaankoordinasi, fasilitasi,monitoring, evaluasi

Page 4: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5kegiatan Dinas;

e. Menyusun bahan usulan Rencana Strategis, usulanRencana Kerja, usulan RKA/DPA kegiatanKesekretariatan;

f. Menyusun bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Kesekretariatan;

g. Menyusun bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

h. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

i. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

dan pelaporandibidangKesekretariatan;

d. Pelaksanaanadministrasi dinasdibidangKesekretariatan; dan

e. Pelaksanaan fungsilain yang diberikanoleh pimpinan sesuaidengan bidang tugas.

3 Sub Bagian Program Menyiapkan bahan/materipenyusunan kebijakan,koordinasi, pembinaan,fasilitasi dan monitoring,penyiapan rencana/program,evaluasi dan pelaporanpenyelenggaraan urusanpemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanProgram.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispengendalian dan pembinaan kegiatan Program;

b. Menyiapkan bahan Rencana Strategis, RencanaKerja, RKA/DPA kegiatan Dinas;

c. Menyiapkan bahan laporan kinerja instansipemerintah,LKPJ, LPPD, RLPPD dan laporan kegiatanDinas;

d. Menyiapkan bahan usulan Rencana Strategis, usulanRencana Kerja, usulan RKA/DPA kegiatan Program;

e. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Program;

f. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

g. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

h. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

Page 5: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 54 Sub Bagian Keuangan Menyiapkan bahan/materi

penyusunan kebijakan,koordinasi, pembinaan,fasilitasi dan monitoring,penyiapan rencana/program,evaluasi dan pelaporanpenyelenggaraan urusanpemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanKeuangan.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispengendalian dan pembinaan kegiatan Keuangan.

b. Menyiapkan bahan usulan dan pemberhentianpemimpin kegiatan, kuasa pimpinan kegiatan,bendaharawan dan atasan langsungnya;

c. Menyiapkan bahan, mencatat dan mengklarifikasilaporan hasil pemeriksaan serta penyiapan tindaklanjut;

d. Menyiapkan bahan, mengisi, menandatangani danmemverifikasi SPM, Kwitansi dan dokumen lainya;

e. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koreksi danmenyempurnakan SOP kegiatan Keuangan;

f. Menyiapkan bahan usulan Rencana Strategis, usulanRencana Kerja, usulan RKA/DPA kegiatan Keuangan;

g. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Keuangan;

h. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

i. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

j. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

5 Sub Bagian Umum Menyiapkan bahan/materipenyusunan kebijakan,koordinasi, pembinaan,fasilitasi dan monitoring,penyiapan rencana/program,evaluasi dan pelaporanpenyelenggaraan urusanpemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanUmum.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispengendalian dan pembinaan kegiatan Keuangan;

b. Menyiapkan bahan pelaksanaan urusan pengelolaanadministrasi surat menyurat, kepegawaian,perlengkapan, pengelolaan perpustakaandinas,kearsipan, penggandaan naskah-naskah sertakerumahtanggaan,dinas;

c. Menyiapkan bahan usulan Rencana Strategis, usulanRencana Kerja, usulan RKA/DPA kegiatan Umum;

d. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansi

Page 6: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5pemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Umum;

e. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

f. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

g. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

6 Bidang PengelolaanSampah danPengendalianPencemaran

Menyusun bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danpengawasan teknis, monitoring,penyusunan rencana/program,evaluasi dan pelaporanpenyelenggaraan urusanpemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanPengelolaanSampah, PencemarandanKerusakan Lingkungan, danPengendalian Perubahan Iklimserta Konservasi.

a. Menyusun bahan perumusan kebijakan strategispengendalian dan pembinaan kegiatan PengelolaanSampah, Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan,dan Pengendalian Perubahan Iklim serta Konservasi;

b. Menyusun bahan penanganan sampah di TempatPemerosesan Akhir (TPA)/Tempat PengolahanSampah Terpadu (TPST) regional;

c. Menyusun bahan perizinan pengumpulan,pengangkutan dan penimbunan limbah BahanBerbahaya dan Beracun (B3) lintas daerahkabupaten/kota dalam 1 daerah provinsi;

d. Menyusun bahan pengembangan kelembagaankelompok masyarakat peduli sampah dan LimbahB3;

e. Menyusun bahan dan menyelenggarakanpendidikan, pelatihan dan penyuluhan lingkunganhidup untuk perusahaan, lembaga pemerintah,lembaga non pemerintah dan masyarakat;

f. Menyusun bahan pemberian penghargaanlingkungan hidup tingkat daerah provinsi kepadaperusahaan, lembaga pemerintah, lembaga nonpemerintah dan masyarakat;

g. Menyusun bahan pencegahan, penanggulangan dan

a. Penyusunankebijakan strategisdibidang PengelolaanSampah danPengendalianPencemaranLingkungan;

b. Pelaksanaankebijakan strategisdibidang Analisisdan PengendalianLingkungan;

c. Pelaksanaankoordinasi, fasilitasi,monitoring, evaluasidan pelaporandibidang Analisisdan PengendalianLingkungan;

d. Pelaksanaanadministrasi dinasdibidang Analisisdan Pengendalian

Page 7: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5pemulihan pencemaran dan/atau kerusakanlingkungan hidup lintas daerah kabupaten/kotadalam 1 daerah provinsi;

h. Menyusun bahan penyelenggaraan pembinaan peranserta masyarakat dalam pengendalian pencemarandan kerusakan lingkungan;

i. Menyusun bahan dan melaksanakan operasionalpengendalian pencemaran dan kerusakanlingkungan;

j. Menyusun bahan untuk penetapan kriteriapencemaran dan/atau kerusakan lahan serta pesisirdan laut skala provinsi;

k. Menyusun bahan pengelolaan keanekaragamanhayati dan pemulihan kualitas lingkungan;

l. Menyusun bahan dan melaksanakan pengelolaanKeanekaragaman hayati provinsi;

m. Menyusun bahan pengakuan masyarakat hukumadat, kearifan lokal atau pengetahuan tradisionaldan hak kearifan lokal atau pengetahuan tradisionaldan hak MHA terkait dengan PPLH yang berada didua atau lebih daerah kabupaten/kota dalam 1daerah provinsi;

n. Menyusun bahan peningkatan kapasitas MHA,kearifan lokal atau pengetahuan tradisional dan hakkearifan lokal atau pengetahuan tradisional dan hakMHA terkait dengan PPLH yang berada di dua ataulebih daerah kabupaten/kota dalam 1 daerahprovinsi;

o. Menyusun bahan dan melaksanakan upaya mitigasidan adaptasi serta perubahan iklim inventarisasiGRK dan penyusunan profil emisi GRK;

p. Menyusun bahan usulan Rencana Strategis, usulanRencana Kerja, usulan RKA/DPA kegiatanPengelolaan Sampah dan Pengendalian Pencemaran;

q. Menyusun bahan usulan laporan kinerja instansi

Lingkungan; dane. Pelaksanaan fungsi

lain yang diberikanoleh pimpinan sesuaidengan bidangtugas.

Page 8: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5pemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Pengelolaan Sampahdan Pengendalian Pencemaran

r. Menyusun bahan dan melaksanakan koordinasi,monitoring dan evaluasi;

s. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

t. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

7 Seksi PengelolaanSampah

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danmonitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporanpenyelenggaraanurusanpemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanPengelolaanSampah.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan PengelolaanSampah;

b. Menyiapkan bahan penetapan target pengurangandan penanganan sampah dan prioritas jenis sampahuntuk setiap kurun waktu tertentu;

c. Menyiapkan bahan dan melaksanakanpengumpulan, pemilahan, penggunaan ulang,pendauran ulang, pengolahan,dan pemrosesan akhirsampah di TPA/TPST Regional;

d. Menyiapkan bahan dan melaksanakan pengangkutanpengolahan dan pemrosesan akhir bila terjadi kondisikhusus (bencana alam/non alam atau perselisihanpengelolaan sampah antar Kabupaten/kota);

e. Menyiapkan bahanpenyediaan sarana prasaranapengolahan sampah dan limbah B3;

f. Menyiapkan bahanperencanaan dan pembangunanTPA/TPST Regional;

g. Menyusun bahan pengembangan kelembagaankelompok masyarakat peduli sampah dan LimbahB3;

h. Penetapan stasiun peralihan antara(intermediatetransfer facility) dan alat angkut untukpengangkutan dan pengolahan sampah lintas

Page 9: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5kabupaten/kota dalam satu provinsi atau atasusulan dari Kabupaten/Kota;

i. Menyiapkan bahan pengembangan teknologipengelolaan sampah dan limbah B3;

j. Pengembangan investasi dalam usaha pengelolaansampah

k. Menyiapkan bahan pelaksanaan perizinanpengumpulan, pengangkutan dan penimbunanlimbah B3 (pengajuan, perpanjangan, perubahan danpencabutan) dilakukan lintas kabupaten/kota dalamwilayah provinsi;

l. Menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulan RKA/DPAkegiatan Pengelolaan Sampah;

m. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD, laporan kegiatan Pengelolaan Sampah;

n. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

o. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

p. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

8 Seksi Pencemaran danKerusakan Lingkungan

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danmonitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanPencemarandan Kerusakan Lingkungan.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispengendalian dan pembinaan kegiatan Pencemarandan Kerusakan Lingkungan;

b. Menyiapkan bahan pencegahan penanggulangan danpemulihan pencemaran lintas daerahkabupaten/kota dalam 1 daerah provinsi

c. Menyiapkan bahan dan melaksanakan operasionalpengendalian pencemaran;

d. Menyiapkan bahan koordinasi penyelenggaraanpembinaan dan pengawasan pengendalianpencemaran sumber-sumber air, laut dan udara

Page 10: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5ambien;

e. Menyiapkan bahan dan melaksanakanpembinaanperan serta masyarakat dalam pengendalianpencemaran dan kerusakan lingkungan;

f. Menyiapkan bahan usulan Rencana Strategis, usulanRencana Kerja, usulan RKA/DPA kegiatanPencemaran dan Kerusakan Lingkungan;

g. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LPPD, usulan ILPPD dan laporankegiatan Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan;

h. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

i. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

j. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

9 Seksi PengendalianPerubahan Iklim danKonservasi.

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danmonitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanKerusakanLingkungan.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispengendalian dan pembinaan kegiatan PengendalianPerubahan Iklim dan Konservasi;

b. Menyiapkan bahan dan melaksanakan upayamitigasi dan adaptasi perubahan iklim sertainventarisasi GRK dan penyusunan profil emisi GRK;

c. Menyiapkan bahan penyusunan pengakuankeberadaan masyarakat hukum adat, kearifan lokalatau pengetahuan tradisional dan hak kearifan lokalatau pengetahuan tradisional dan hak MHA terkaitdengan Perlindungan dan Pengelolaan LingkunganHidup;

d. Menyiapkan bahan dan mengidentifikasi, verifikasidan validasi serta penetapan pengakuan keberadaanmasyarakat hukum adat, kearifan lokal ataupengetahuan tradisional dan hak kearifan lokal ataupengetahuan tradisional dan hak MHA terkait dengan

Page 11: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup;

e. Menyiapkan bahan penetapan tanah ulayat yangmerupakan keberadaan MHA, kearifan lokal ataupengetahuan tradisional dan hak kearifan lokal ataupengetahuan tradisional dan hak MHA terkait denganPerlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup;

f. Menyiapkan bahan dan melaksanakan pendidikandan pelatihan, pengembangan dan pendampinganterhadap MHA, kearifan lokal atau pengetahuantradisional terkait PPLH;

g. Menyiapkan bahan pembentukan panitia pengakuanmasyarakat hukum adat;

h. Menyiapkan bahan pelaksanaan komunikasi dialogisdengan MHA;

i. Menyiapkan bahan, data dan informasi profil sertafasilitasi kerjasama dan pemberdayaan MHA,kearifan lokal atau pengetahuan tradisional terkaitPerlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup;

j. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakanpeningkatan dan pengembangan kapasitas MHA,kearifan lokal atau pengetahuan tradisional terkaitPPLH dan kapasitas aparatur Dinas LHKsertakelembagaan kelompok masyarakat peduli LHK;

k. Menyiapkan bahan model kapasitas, sarana danprasarana kegiatan peningkatan kapasitas danpeningkatan kerjasama MHA, kearifan lokal ataupengetahuan tradisional terkait PPLH;

l. Menyusun bahan pemberian penghargaanlingkungan hidup tingkat daerah provinsi kepadaperusahaan, lembaga pemerintah, lembaga nonpemerintah dan masyarakat;Menyiapkan bahanusulan Rencana Strategis, usulan Rencana Kerja,usulan RKA/DPA kegiatan Pengendalian PerubahanIklim dan Konservasi;

m. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansi

Page 12: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5pemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan PengendalianPerubahan Iklim dan Konservasi;

n. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

o. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

p. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

10 Bidang Penataan danPengawasanLingkungan Hidup

Menyusun bahan/materiperumusankebijakan,koordinasi,pembinaan dan pengawasanteknis, monitoring, penyusunanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanPenataanLingkungan, Pengaduan,Pengawasan dan PenegakanHukum serta Analisis DampakLingkungan.

a. Menyusun bahan perumusan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan PenataanLingkungan, Pengaduan, Pengawasan danPenegakan Hukum serta Analisis DampakLingkungan;

b. Menyusun bahan Rencana Perlindungan DanPengelolaan Lingkungan Hidup (RPPLH) Provinsi;

c. Menyusun bahan dan melaksanakan KajianLingkungan Hidup Strategis (KLHS) untuk KRPProvinsi;

d. Menyusun bahan perizinan pengumpulan,pengangkutan dan penimbunan limbah BahanBerbahaya dan Beracun (B3) lintas daerahkabupaten/kota dalam 1 daerah provinsi;

e. Menyusun bahan penilaian, pelaksanaanpembinaan, pengendalian dan pengawasan kegiatanAMDAL, RKL/RPL dan UKL/UPL, pemulihan kualitaslingkungan, pencemaran sumber-sumber air, lautdan udara ambien, kerusakan lingkungan;

f. Menyusun bahan instrumen ekonomi, Statuslingkungan hidup, Indeks Kualitas, NSDA dan LH;

g. Menyusun bahan inventarisasi data dan informasisumberdaya alam, daya dukung dan daya tampunglingkungan hidup;

a. Penyusunankebijakan strategisdibidang PenataandanPengawasanLingkungan Hidup;

b. Pelaksanaankebijakan strategisdibidang Penataandan PengawasanLingkungan Hidup;

c. Pelaksanaankoordinasi, fasilitasi,monitoring, evaluasidan pelaporandibidang Penataandan PengawasanLingkungan Hidup;

d. Pelaksanaanadministrasi dinasdibidang Penataandan PengawasanLingkungan Hidup;dan

Page 13: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5h. Menyusun bahan penyelesaian pengaduan dan

masyarakat di bidang PPLH terhadap usahadan/atau kegiatan yang izin PPLH diterbitkan olehPemerintah Daerah Provinsi serta usaha dan/ataukegiatan yang lokasi dan/atau dampaknya lintasdaerah kabupaten/kota;

i. Menyusun bahan dan melaksanakan penyelesaianpelanggaran perlindungan dan pengelolaan sertasengketa Lingkungan Hidup meliputi penegakanhukum, penyidikan perkara, barang bukti danpenanganan hukum pidana secara terpadu;

j. Menyusun bahan pembinaan dan pengawasanterhadap usaha dan/atau kegiatan yang izinlingkungan dan izin Perlindungan dan PengelolaanLingkungan Hidup (PPLH) diterbitkan olehPemerintah Daerah Provinsi;

k. Menyusun bahan sinkronisasi RLPLH Nasional,Pulau/Kepulauan dan Ekoregion;Menyusun bahanusulan Rencana Strategis, usulan Rencana Kerja,usulan RKA/DPA kegiatan Penataan danPengawasan Lingkungan Hidup;

l. Menyusun bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD, dan laporan kegiatan Penataan danPengawasan Lingkungan Hidup;

m. Menyusun bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

n. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

a. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

e. Pelaksanaan fungsilain yang diberikanoleh pimpinan sesuaidengan bidangtugas.

Page 14: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5

11 Seksi PenataanLingkungan

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danmonitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanPenataanLingkungan.

b. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan PenataanLingkungan;

c. Menyiapkan bahan penyusunan dokumen danmelaksanakan koordinasi dan sinkronisasi sertasosialisasi kegiatan RPPLH;

d. Menyiapkan bahan penyusunan dan pengesahanNSDA dan LH, KHLS, Status, Indeks KualitasLingkungan Hidp, Informasi Kinerja PengelolaanLingkugan Hidup;

e. Menyiapkan bahan inventarisasi data dan informasisumberdaya alam, instrumen ekonomi lingkunganhidup;

f. Menyiapkan bahan penentuan daya dukung dandaya tampung slingkungan hidup;

g. Menyiapkan bahan penyusunan dan melaksanakankoordinasi tata ruang yang berbasis daya dukungdan daya tampung lingkungan hidup;

h. Menyiapkan bahan sinkronisasi RLPLH Nasional,Pulau/Kepulauan dan Ekoregion;

i. Menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulanRKA/DPAkegiatan Penataan Lingkungan;

j. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD, laporan kegiatan Penataan Lingkungan;

k. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

l. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

m. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

Page 15: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 512 Seksi

Pengaduan,Pengawasandan Penegakan Hukum

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danmonitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanPengaduan,Pengawasan dan PenegakanHukum.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan Pengaduan,Pengawasan dan Penegakan Hukum;

b. Menyiapkan bahan dan melaksanakan fasilitasi,penelaahan dan verifikasi, rekomendasi hasilverifikasi pengaduan atas usaha atau kegiatan yangtidak sesuai dengan ijin Perlindungan danPengelolaan Lingkungan Hidup

c. Menyiapkan bahan dan melaksanakan bimbinganteknis serta sosialisasi pengaduan masyarakat dibidang PPLH;

d. Menyiapkan bahan dan melaksanakan penyelesaianpelanggaran perlindungan dan pengelolaan sertasengketa Lingkungan Hidup meliputi penegakanhukum, pembentukan tim, penyidikan perkara,barang bukti dan penanganan hukum pidana secaraterpadu;

e. Menyiapkan bahan pengembangan sistem informasipenerimaan pengaduan masyarakat atas usaha ataukegiatan yang tidak sesuai dengan ijin Perlindungandan Pengelolaan Lingkungan Hidup;

f. Menyusun bahan dan menyelenggarakan pendidikan,pelatihan dan penyuluhan lingkungan hidup untukperusahaan, lembaga pemerintah, lembaga nonpemerintah dan masyarakat;

g. Menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulan RKA/DPAkegiatan Pengaduan, Pengawasan dan PenegakanHukum;

h. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD, laporan kegiatan Pengaduan, Pengawasan danPenegakan Hukum;

i. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

Page 16: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5j. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerja bawahan;k. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan

oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi.

13. Seksi Analisis DampakLingkungan

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danmonitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanAnalisisDampak Lingkungan.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispengendalian dan pembinaan kegiatan AnalisisDampak Lingkungan;

b. Menyiapkan bahan dan melaksanakan operasionalAMDAL, konservasi keanekaragaman hayati danpemulihan kualitas lingkungan;

c. Menyiapkan bahan dan melaksanakan penilaian,pembinaan dan pengawasan teknis AMDAL;

d. Menyiapkan bahan dan mengkoordinasikanpelaksanaan pembinaan dan pengawasan RKL/RPLdan UKL/UPL;

e. Menyiapkan bahan dan melaksanakan pembinaandan pengawasan pemulihan kualitas lingkungan;

f. Menyiapkan bahan usulan Rencana Strategis, usulanRencana Kerja, usulan RKA/DPA kegiatan AnalisisDampak Lingkungan;

g. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanILPPD dan laporan kegiatan Analisis DampakLingkungan;

h. Menyiapkan bahan dan melaksanakan pengendalian,fasilitasi, koordinasi, monitoring dan evaluasi;

i. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

j. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

14 Bidang PengelolaanHutan

Menyusun bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan dan

a. Menyusun bahan perumusan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan Perencanaandan Tata Hutan, Usaha Kehutanan serta Pengolahan,

a. Penyusunankebijakan strategisdibidang Pengelolaan

Page 17: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5pengawasan, pengendalian,monitoring, penyusunanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanankegiatanPerencanaan dan TataHutan, Usaha Kehutanan sertaPengolahan, Pemasaran danIuran.

Pemasaran dan Iuran;b. Menyusun bahan dan melaksanakan tata hutan

kesatuan pengelolaan hitan kecuali pada KesatuanPengelolaan Hutan Konservasi (KPHK);

c. Menyusun bahan rencana pengelolaan kesatuanpengelolaan hutan kecuali pada kesatuanpengelolaan hutan konservasi;

d. Menyusun bahan pemanfaatan hutan di kawasanhutan produksi dan hutan lindung meliputi:pemanfaatan kawasan hutan, pemanfaatan hasilhutan bukan kayu, pemungutan hasil hutan,pemnfaatan jasa lingkungan kecuali pemanfaatanpenyimpanan dan/atau penyerapan karbon;

e. Menyusun bahan dan melaksanakan pengolahanhasil hutan bukan kayu;

f. Menyusun bahan dan melaksanakan pengolahanhasil hutan kayu dengan kapasitas produksi <6000m³/tahun;

g. Menyusun bahan pelaksanaan pengelolaan KawasanHutan Dengan Tujuan Khusus (KHDTK) untukkepentingan religi;

h. Menyusun bahan pengelolaan Bina Usaha,Pengolahan, Pemasaran dan Iuran urusanKehutanan;

i. Menyusun bahan usulan Rencana Strategis, usulanRencana Kerja, usulan RKA/DPA kegiatanPengelolaan Hutan;

j. Menyusun bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD, dan laporan kegiatan Pengelolaan Hutan;

k. Menyusun bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

l. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

m. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan

Hutan;b. Pelaksanaan

kebijakan strategisdibidang PengelolaanHutan;

c. Pelaksanaankoordinasi, fasilitasi,monitoring, evaluasidan pelaporandibidang PengelolaanHutan;

d. Pelaksanaanadministrasi dinasdibidang PengelolaanHutan; dan

e. Pelaksanaan fungsilain yang diberikanoleh pimpinan sesuaidengan bidangtugas.

Page 18: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

15 Seksi Perencanaan DanTata Hutan

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danmonitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanankegiatanPerencanaan dan TataHutan.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan Perencanaandan Tata Hutan;

b. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasidan bimbingan teknis dan evaluasi terhadappenatagunaan hutan;

c. Menyiapkan bahan penyusunan dan melaksanakanrencana pengelolaan hutan yang dilaksanakan olehKPHP dan/atau KPHL dalam 1 (satu) Provinsi;

d. Menyiapkan bahan dan melaksanakanpengembangan kelembagaan KPH dan sisteminformasi tata hutan KPHP dan/atau KPHL dalam 1(satu) Provinsi;

e. Menyiapkan bahan dalam rangka penyusunanrencana kehutanan tingkat provinsi dan neracasumber daya hutan provinsi;

f. Menyiapkan bahan dalam rangka pemberianperubahan status dan fungsi hutan, perubahanstatus dari lahan menjadi kawasan hutan, sertatukar menukar kawasan hutan di wilayah Provinsidan kabupaten/kota dalam wilayah provinsi;

g. Menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulan RKA/DPAkegiatan Perencanaan dan Tata Hutan;

h. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Perencanaan dan TataHutan;

i. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

j. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerja

Page 19: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5bawahan;

k. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

16 Seksi UsahaKehutanan

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danmonitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanUsahaKehutanan.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan UsahaKehutanan;

b. Menyiapkan bahan dan melaksanakanpenilaian danevaluasi perizinan usaha pemanfaatan kawasan, jasalingkungan kecuali pemanfaatan penyimpan karbon,pemanfaatan hasil hutan bukan kayu, pemungutanhasil hutan kayu, pemungutan hasil hutan bukankayu pada Hutan Produksi di wilayah Provinsi;

c. Menyiapkan bahan pemberian pertimbangan teknisizin dan perpanjangan izin usaha pemanfaatan hasihutan kayu pada Hutan Produksi di wilayah Provinsi;

d. Menyiapkan bahan pemberian pertimbangan teknispenyusunan dan penetapan rencana kerja usahapemanfaatan hutan, penggunaan kawasan hutan,Izin Pemanfaatan Kayu (IPK), dan izin koridor diwilayah Provinsi;

e. Menyiapkan bahan dan melaksanakanpengembangan promosi, investasi, kerjasama, dankemitraan KPHP dan/atau KPHL dalam 1 (satu)provinsi;

f. menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulan RKA/DPAkegiatan usaha kehutanan;

g. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Usaha Kehutanan;

h. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

i. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerja

Page 20: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5bawahan;

j. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

17 Seksi Pengolahan,Pemasaran Dan Iuran

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danmonitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanankegiatanPengolahan,Pemasaran dan Iuran.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan Pengolahan,Pemasaran dan Iuran;

b. Menyiapkan bahan dan melaksanakan pengolahanhasil hutan kayu dengan kapasitas produksi<6000m³/tahun;

c. Menyiapkan bahan penilaian dan evaluasi perizinanindustri primer hasil hutan kayu dengan kapasitasproduksi < 6000 m³/tahun, dan perizinan industriprimer hasil hutan bukan kayu di wilayah Provinsi;

d. Menyiapkan bahan pengendalian dan pengawasansumber bahan baku, penatausahaan dan peredaranpengolahan hasil hutan kayu dari industri primerhasil hutan kayu dan hasil hutan bukan kayu diwilayah Provinsi;

e. Menyiapkan bahan pengawasan dan pengendalianpenatausahaan hasil hutan, iuran kehutanan,peredaran hasil hutan, dan tertib peredaran hasilhutan di wilayah Provinsi;

f. Menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulan RKA/DPAkegiatan Pengolahan, Pemasaran dan Iuran;

g. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Pengolahan, Pemasarandan Iuran;

h. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

i. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

Page 21: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5j. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan

oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

18 Bidang PerlindunganHutan, KonservasiSumberdaya Alam danEkosistem

Menyusun bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danpengawasan, pengendalian,monitoring, penyusunanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanPencegahanDan Pengamanan Hutan,Penegakan Hukum sertaKonservasi dan PelestarianSumber Daya Alam danEkosistem.

a. Menyusun bahan perumusan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan Pencegahandan Pengamanan Hutan,Penegakan Hukum sertaKonservasi Sumber Daya Alam Hayati danEkosistemnya;

b. Menyusun bahan dan melaksanakan perlindunganhutan di hutan lindung dan hutan produksi;

c. Menyusun bahan pelaksanaan perlindungan,pengawetan dan pemanfaatan secara lestari tamanhutan raya (TAHURA) lintas DaerahKabupaten/Kota;

d. Menyusun bahan pelaksanaan perlindungantumbuhan dan satwa liar yang tidak dilindungidan/atau tidak masuk dalam lampiran (Appendix)CITES;

e. Menyusun bahan pelaksanaan pengelolaan kawasanbernilai ekosistem penting dan daerah penyanggakawasan suaka alam dan kawasan pelestarian alam;

f. Menyusun bahan pelaksanaan bimbingan teknis,penyuluhan dan penerangan kegiatan Penyidikandan Penegakan Hukum Kehutanan;

g. Menyusun bahan pemberian advokasi, konsultasidan bantuan hukum terhadap perkara di bidangkehutanan;

h. Menyusun bahan pelaksanaan pelatihan,pendidikan, sosialisasi dan penyuluhan pencegahan,pengendalian dan penanganan pasca kebakaranhutan dan lahan di wilayah Provinsi;

i. Menyusun bahan pelaksanaan pelatihanperlindungan hutan dan pengamanan hutan, danpembentukan forum/ lembaga kolaboratif dalam

a. Penyusunankebijakan strategisdibidangPerlindungan Hutan,KonservasiSumberdaya Alamdan Ekosistem;

b. Pelaksanaankebijakan strategisdibidangPerlindungan Hutan,KonservasiSumberdaya Alamdan Ekosistem;

c. Pelaksanaankoordinasi, fasilitasi,monitoring, evaluasidan pelaporandibidangPerlindungan Hutan,KonservasiSumberdaya Alamdan Ekosistem;

d. Pelksanaanadministrasi dinasdibidangPerlindungan Hutan,KonservasiSumberdaya Alamdan Ekosistem; dan

e. Pelaksanaan fungsi

Page 22: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5perlindungan hutan di wilayah Provinsi;

j. Menyusun bahan dan melaksanakan pembangunansistem informasi pengendalian kebakaran hutan danlahan di wilayah Provinsi;

k. Menyusun bahan pelaksanaan pencegahan danpembatasan kerusakan hutan, kawasan hutan, danhasil hutan di wilayah Provinsi;

l. Menyusun bahan usulan Rencana Strategis, usulanRencana Kerja, usulan RKA/DPA kegiatanPerlindungan Hutan, Konservasi Sumberdaya Alamdan Ekosistem;

m. Menyusun bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD, dan laporan kegiatan Perlindungan Hutan,Konservasi Sumberdaya Alam dan Ekosistem;

n. Menyusun bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

o. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

p. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

lain yang diberikanoleh pimpinansesuai denganbidang tugas.

19 Seksi Pencegahan DanPengamanan Hutan

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danmonitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanankegiatanPencegahan danPengamanan Hutan.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan Pencegahandan Pengamanan Hutan;

b. Menyiapkan bahan dan melaksanakan pencegahandan pembatasan kerusakan hutan, kawasan hutan,dan hasil hutan di wilayah Provinsi;

c. Menyiapkan bahan dan melaksanakan pengamananhutan pada kawasan hutan dan penegakan hukum,pemberian advokasi, konsultasi dan bantuan hukumbidang kehutanan di wilayah Provinsi;

d. Menyiapkan bahan dan melaksanakan pelatihanperlindungan hutan dan pengamanan hutan, danpembentukan forum/ lembaga kolaboratif dalam

Page 23: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5perlindungan hutan di wilayah Provinsi;

e. Menyiapkan bahan dalam koordinasi danpelaksanaan pencegahan, pengendalian danpenanganan pasca kebakaran hutan dan lahan diwilayah Provinsi;

f. Menyiapkan bahan dalam pelaksanaan pelatihan,pendidikan, sosialisasi dan penyuluhan pencegahan,pengendalian dan penanganan pasca kebakaranhutan dan lahan serta pembentukan forumkolaboratif pengendalian kebakaran hutan dan lahandi wilayah Provinsi;

g. Menyiapkan bahan pembangunan sistem informasipengendalian kebakaran hutan dan lahan di wilayahProvinsi;

h. Menyiapkan bahan dan melaksnakan monitoring,evaluasi pelaksanaan pengendalian kebakaran hutandan lahan di kawasan TAHURA Kab/Kota;

i. Menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulan RKA/DPAkegiatan Pencegahan dan Pengamanan Hutan;

j. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Pencegahan danPengamanan Hutan;

k. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

l. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

m. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

20 Seksi PenegakanHukum

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan dan

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan PenegakanHukum;

Page 24: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5monitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanPenegakanHukum.

b. Menyiapkan bahan rangka Penegakan danpenyidikan hukum di bidang kehutanan;

c. Menyiapkan bahan dalam;d. Menyiapkan bahan pemberian advokasi, konsultasi

dan bantuan hukum terhadap perkara di bidangkehutanan;

e. Menyiapkan bahan dan melaksanakan bimbinganteknis, penyuluhan dan penerangan kegiatanPenyidikan dan Penegakan Hukum Kehutanan;

f. Menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulan RKA/DPAkegiatan Penegakan Hukum;

g. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Penegakan Hukum;

h. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

i. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

j. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

21 Seksi Konservasi danPelestarian SumberDaya Alam danEkosistem

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danmonitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanKonservasidan Pelestarian Sumber DayaAlam dan Ekosistem.

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan Konservasidan Pelestarian Sumber Daya Alam dan Ekosistem;

b. Menyiapkan bahan dan melaksanakan bimbinganteknis dan evaluasi perlindungan, pengawetan, danpemanfaatan secara lestari TAHURA lintas DaerahKab/Kota;

c. Menyiapkan bahan dan melaksanakan pembinaandan pengendalian dalam pemanfaatan danperlindungan tumbuhan dan satwa liar yang tidakdilindungi/tidak masuk lampiran (Appendix) CITESdalam Provinsi;

Page 25: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5d. Menyiapkan bahan dan melaksanakan identifikasi

areal dan pihak terkait dalam kawasan bernilaiekosistem penting, pelaksanaan pengelolaankawasan bernilai ekosistem penting dan daerahpenyangga kawasan suaka alam dan kawasanpelestarian alam, dan pembentukan forumkolaborasi perlindungan kawasan bernilai ekosistempenting di Provinsi;

e. Menyiapkan bahan dan melaksanakan monitoring,evaluasi perlindungan kawasan bernilai ekosistempenting dan daerah penyangga kawasan suaka alamdan kawasan pelestarian alam; Penegakan HukumKehutanan;

f. Menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulan RKA/DPAkegiatan Konservasi dan Pelestarian Sumber DayaAlam dan Ekosistem;

g. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Konservasi danPelestarian Sumber Daya Alam dan Ekosistem;

h. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

i. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

j. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

22 Bidang Rehabilitasidan PemberdayaanMasyarakat

Menyusun bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan danpengawasan, pengendalian,monitoring, penyusunanrencana/program, evaluasi dan

a. Menyusun bahan perumusan kebijakan pembinaandan pengendlian kegiatan Rehabilitasi Hutan danLahan, Pengelolaan Daerah Aliran Sungai sertaPemberdayaan dan Penyuluhan;

b. Menyusun bahan pelaksanaan pengelolaan DaerahAliran Sungai (DAS) lintas daerah kabupaten/kota

a.Penyusunankebijakan strategisdibidang Rehabilitasidan PemberdayaanMasyarakat;

b.Pelaksanaan

Page 26: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5pelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanRehabilitasi Hutan dan Lahan,Pengelolaan Daerah AliranSungai serta Pemberdayaan danPenyuluhan.

dan dalam daerah kabupaten/kota dalam 1 daerahprovinsi;

c. Menyusun bahan pemberdayaan masyarakat dibidang kehutanan;

d. Menyusun bahan dan melaksanakan penyuluhankehutanan provinsi;

e. Menyusun bahan dan melaksanakan RencanaPengelolaan Rehabiltasi Hutan dan Lahan (RPRHL)dan Rencana Tahunan Rehabilitasi Hutan dan Lahan(RTnRHL) di dalam dan di luar kawasan hutannegara dan pelaksanaan rehabilitasi lahan di luarkawasan hutan negara di wilayah Provinsi;

f. Menyusun bahan bimbinganteknis,pedoman/petunjuk, pembinaan, pengawasandan pengendalian, serta monitoring dan evaluasirehabilitasi hutan dan lahan, pengelolaan DAS sertaPemberdayaan Masyarakat di wilayah Provinsi;

g. Menyusun bahan usulan Rencana Strategis, usulanRencana Kerja, usulan RKA/DPA kegiatanRehabilitasi dan Pemberdayaan Masyarakat;

h. Menyusun bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD, dan laporan kegiatan Rehabilitasi danPemberdayaan Masyarakat;

i. Menyusun bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

j. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

k. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

kebijakan strategisdibidang Rehabilitasidan PemberdayaanMasyarakat;

c. Pelaksanaankoordinasi, fasilitasi,monitoring, evaluasidanpelaporandibidangRehabilitasi danPemberdayaanMasyarakat;

d.Pelaksanaanadministrasi dinasdibidang Rehabilitasidan PemberdayaanMasyarakat; dan

e. Pelaksanaan fungsilain yang diberikanoleh pimpinan sesuaidengan bidang tugas.

23 Seksi RehabilitasiHutan dan Lahan

Menyiapkan bahan/materiperumusankebijakan,koordinasi,

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan RehabilitasiHUtan dan Lahan;

Page 27: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5pembinaan dan monitoring,perumusan dan penyusunanpenyiapan rencana/program,evaluasi dan pelaporanpenyelenggaraan urusanpemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanRehabilitasi Hutan Dan Lahan.

b. Menyiapkan bahan dalam Rencana PengelolaanRehabiltasi Hutan dan Lahan (RPRHL) dan RencanaTahunan Rehabilitasi Hutan dan Lahan (RTnRHL) didalam dan di luar kawasan hutan negara danpelaksanaan rehabilitasi lahan di luar kawasanhutan negara di wilayah Provinsi;

c. Menyiapkan bahan dan melaksanakan rehabilitasilahan melalui penghijauan (pembangunan hutanrakyat, hutan kota, dan lingkungan), danRehabilitasi lahan di kawasan bergambut, mangrovedan pantai/pesisir di wilayah Provinsi;

d. Menyiapkan bahan dan melaksanakanpengembangan kegiatan pendukung danpengembangan insentif rehabilitasi hutan dan lahandi wilayah Provinsi;

e. Menyiapkan bahan dan memberikan bimbinganteknis dan evaluasi pelaksanaan rehabilitasi hutandan lahan di wilayah Provinsi;

f. Menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulan RKA/DPAkegiatan Rehabilitasi Hutan Dan Lahan;

g. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Rehabilitasi Hutan DanLahan;

h. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

i. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

j. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

24 Seksi PengelolaanDaerah Aliran Sungai

Menyiapkan bahan/materiperumusan

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan Pengelolaan

Page 28: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5kebijakan,koordinasi,pembinaan dan monitoring,perumusan dan penyusunanpenyiapan rencana/program,evaluasi dan pelaporanpenyelenggaraan urusanpemerintahandibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanPengelolaan Daerah AliranSungai.

Daerah Aliran Sungai;b. Menyiapkan bahan dalam penyusunan dan

penetapan Rencana Pengelolaan DAS, pelaksanaanpengelolaan DAS di wilayah Provinsi;

c. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatan RehabilitasiHUtan dan Lahan;

d. Menyiapkan bahan dan melaksanakan pembentukanforum pengelolaan DAS;

e. Menyiapkan bahan dan melaksanakan penyuluhandan pemberdayaan masyarakat dalam pengelolaanDAS di wilayah Provinsi;

f. Menyiapkan bahan dan melasanakan pembangunansistem infromasi pengelolaan DAS di wilayahProvinsi;

g. Menyiapkan bahan dalam Penerapan teknikkonservasi tanah dan air;

h. Menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulan RKA/DPAkegiatan Pengelolaan Daerah Aliran Air Sungai;

i. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Pengelolaan DaerahAliran Air Sungai;

j. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,fasilitasi, monitoring dan evaluasi;

k. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerjabawahan;

l. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikanoleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

25 Seksi PemberdayaanDan Penyuluhan

Menyiapkan bahan/materiperumusan kebijakan,koordinasi, pembinaan dan

a. Menyiapkan bahan penyusunan kebijakan strategispembinaan dan pengendalian kegiatanPemberdayaan dan Penyuluhan;

Page 29: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5monitoring, perumusan danpenyusunan penyiapanrencana/program, evaluasi danpelaporan penyelenggaraanurusan pemerintahan dibidangLingkungan Hidup danKehutanan kegiatanPemberdayaan danPenyuluhan.

b. Menyiapkan bahan dan melaksanakanpenyuluhan,pendidikan, pelatihan, penguatan kelembagaanpenyuluhan di bidang kehutanan dalam Provinsi;

c. Menyiapkan bahan penyusunan program dan materipenyuluhan di bidang kehutanan dalam Provinsi;

d. Menyiapkan bahan dan memberikan bimbinganteknis dan evaluasi pelaksanaan penyuluhan dibidang kehutanan dalam Provinsi;

e. Menyiapkan bahan dan melaksanakanpemberdayaan masyarakat, pengembangankelompok tani hutan dan kelembagaan usaha,pengembangan kemitraan kehutanan dalamProvinsi;

f. Menyiapkan bahan danmemfasilitasi, pendampinganpengusulanan penetapan areal kerja perhutanansosial dan pengembangan perhutanan sosial (HutanKemasyarakatan, Hutan Tanaman Rakyat, HutanDesa, dan kemitraan) dalam Provinsi;

g. Menyiapkan bahan dan memfasilitasi,pendampingan penyusunan dan penetapan rencanakerja kegiatan perhutanan sosial dalam Provinsi

h. Menyiapkan bahan danmemfasilitasi penyelesaiantenuarial, Hutan Adat, dan penyusunan PERDAmasyarakat hukum adat;

i. Menyiapkan bahan danmemfasilitasi pengelolaanKHDTK untuk kepentingan religi dankerjasama/kemitraan pemanfaatan KHDTK untukkepentingan religi;

j. Menyiapkan bahan usulan penyusunan RencanaStrategis, usulan Rencana Kerja, usulan RKA/DPAkegiatan Pemberdayaan Dan Penyuluhan;

k. Menyiapkan bahan usulan laporan kinerja instansipemerintah, usulan LKPJ, usulan LPPD, usulanRLPPD dan laporan kegiatan Pemberdayaan DanPenyuluhan;

Page 30: LAMPIRANIIa : PERATURAN GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT TUGAS … II j... · x. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas dan fungsi

NO JABATAN RINGKASAN TUGAS RINCIAN TUGAS FUNGSI

1 2 3 4 5l. Menyiapkan bahan dan melaksanakan koordinasi,

fasilitasi, monitoring dan evaluasi;m. Mendistribusikan tugas dan menilai kinerja

bawahan;n. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan

oleh pimpinan sesuai dengan bidang tugas danfungsi.

GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT,

H. ZULKIEFLIMANSYAH