leaflet temulawak

5
Curcumazin Herba Komposisi : Ekstrak temulawak 150 mg Amilum manihot 350 mg Musilago Amyli 10% Indikasi Radang hati (hepatitis), sakit kuning (jaundice) Radang ginjal Radang kronis kandung empedu (kolestik kronik) Meningkatkan aliran empedu ke saluran cerna Perut kembung Tidak nafsu makan (anoreksia) akibat kekurangan cairan empedu Demam, pegal linu, rematik Memulihkan kesehatan setelah melahirkan Sembelit, diare Kolesterol darah tingi (hiperkolesterolemia) Haid tidak lancar Flek hitam dimuka, jerawat Wasir Produksi ASI sedikit Mekanisme kerja : Temulawak mengandung kurkumin yang secara nyata dapat menurunkan peningkatan kadar transaminase dalam serum (SGOT dan SGPT) karena pengaruh zat-zat racun hati (zat hepatotoksik), sehingga kerusakan sel-sel hati oleh zat-zat racun tersebut dapat dihindarkan. Kurkumin juga memiliki efek sebagai antioksidan yang kuat untuk menangkal radikal bebas. Efek samping, kontra indikasi, interkasi, dan perhatian

Upload: ad-monika

Post on 02-Dec-2015

273 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

leaflet

TRANSCRIPT

Page 1: Leaflet Temulawak

Curcumazin Herba

Komposisi :

Ekstrak temulawak 150 mg

Amilum manihot 350 mg

Musilago Amyli 10%

Indikasi

Radang hati (hepatitis), sakit kuning (jaundice) Radang ginjal Radang kronis kandung empedu (kolestik kronik) Meningkatkan aliran empedu ke saluran cerna Perut kembung Tidak nafsu makan (anoreksia) akibat kekurangan cairan empedu Demam, pegal linu, rematik Memulihkan kesehatan setelah melahirkan Sembelit, diare Kolesterol darah tingi (hiperkolesterolemia) Haid tidak lancar Flek hitam dimuka, jerawat Wasir Produksi ASI sedikit

Mekanisme kerja : Temulawak mengandung kurkumin yang secara nyata dapat menurunkan peningkatan kadar transaminase dalam serum (SGOT dan SGPT) karena pengaruh zat-zat racun hati (zat hepatotoksik), sehingga kerusakan sel-sel hati oleh zat-zat racun tersebut dapat dihindarkan. Kurkumin juga memiliki efek sebagai antioksidan yang kuat untuk menangkal radikal bebas.

Efek samping, kontra indikasi, interkasi, dan perhatian1. Efek yang tidak diinginkan

Belum pernah dilaporkan resiko terhadap kesehatan dan efek samping setelah penggunaan dalam dosis yang tepat dari rimpang temulawak.

Bila digunakan secara berkepanjangan atau melebihi dosis, dapat menimbulkan gangguan lambung. Bila timbul gangguan, segera hentikan penggunaan.

2. Kontra indikasi Belum diketahui dengan pasti adanya larangan penggunaan temulawak.

3. Interaksi

Page 2: Leaflet Temulawak

Belum diketahui adanya interaksi temulawak dengan obat – obatan atau bahan – bahan yang lain.

4. Perhatian

Aturan minum : 3 x sehari @ 1 kapsul sesudah makan atau sesuai petunjuk dokter.

Kemasan : botol 60 ml

No. Reg. : DBL 0234001137A1

Simpan di tempat sejuk dan kering terhindar dari cahaya

FKHERBAHERBAL UMS INDUSTRIES

SOLO – SEMARANG

PERHATIAN

Karena temulawak bekerja merangsang fungsi saluran empedu, maka tidak dianjurkan penggunaannya bila ada penyumbatan saluran empedu

dan batu empedu. Dalam hal penyumbatan batu empedu, penggunaannya hanya setelah berkonsultasi dengan dokter. Hati – hati

menggunakan temulawak bersama dengan obat pengencer darah.

JAMU

Page 3: Leaflet Temulawak

Rosellax HerbaDeskripsi

Rosela (Hibiscus Sabdariffa.Linn) adalah tanaman perdu yang diperkirakan berasal dari India Timur kemudian menyebar secara luas ke daerah tropis dan sub tropis di semua belahan bumi termasuk Indonesia.

Komposisi :

Ext. Hibiscus sabdariffa     5 g

Na. Benzoat                   0,1% Sirup simpleks              ad. 100 ml   

Cara Kerja Obat

Masukkan 3 buah rosella (sesuai kebutuhan) ke dalam gelas (150 ml), kemudian tuang air panas, tunggu beberapa saat untuk siap diminum. Tambahkan gula atau madu sesuai dengan selera. Sajikan dalam keadaan dingin (es) atau panas.

Indikasi :

Menurunkan tekanan darah, asam urat, berat badan, kolesterol, gula darah, memperkuat system kekebalan tubuh, mencegah infeksi kandung kemih dan sembelit, mencegah kanker dan stroke.

Kontra Indikasi :

Tidak dianjurkan untuk penderita dengan darah rendah atau hipotensi.

Efek Samping

Sakit perut, mual, bahkan sampai mengalami diare

Perhatian

Aturan pakai :

Untuk pencegahan kekurangan nutrisi: 3 gelas sehari @ 150 cc Untuk pengobatan penyakit: 5 - 10 gelas sehari @ 150 cc

Kemasan : Botol 60 ml

Hati-hati terhadap penderita dengan tekanan darah rendah (hipotensi) . bila timbul efek samping selama lebih dari 3 hari, segera hubungi unit pelayanan kesehatan.

Page 4: Leaflet Temulawak

No. Reg : DBL 0234001137A1

Simpan di tempat yangh sejuk dan kering terhindar dari cahaya

FKHERBAHERBAL UMS INDUSTRIES

SOLO – SEMARANG

JAMU