mikropal

2
Macam-macam genus dari foraminifera benthos yang sering dijumpai : Genus Ammobaculites Chusman. Termasuk famili Lituolidae, dengan cirri-ciri test pada awalnya terputar, kemudian menjadi uniserial lurus, komposisi test pasiran, aperture bulat dan terletak pada puncak kamar akhir. Muncul pada karbon resen. Genus Amondiscus Reuses 1861. Termasuk famili Ammodiscidae dan ciri – ciri test monothalamus, terputar palnispiral, kompisisi test pasiran, aperture pada ujung lingkaran. Muncul Silur Resent. Genus Amphistegerina d’ Orbigny 1826. Famili berbentuk lensa, trochoid, terputar involut, pada ventral terlihat surture bercabang tak teratur, komposisi test gampingan, berpori halus, aperture kecil pada bagian ventral kecil pada bagian ventral Genus Bathysiphon Sars 1972ü. Termasuk famili Rhizamminidae dengan test silindris, kadang–kadang lurus, monothalamus, komposisi test pasiran, aperture di puncak berbentuk pipa. Muncul Silur – Resent. Genus Bolivina. Termasuk famili Buliminidae dengan test memanjang, pipih agak runcing, beserial, komposisi gampingan, berposi aperture pada kamar akhir, kadang berbentuk lope, muncul Kapur – Resent. Genus d’ Orbigny 1826ü. Termasuk famili Buliminidae, test memanjang, umunya triserial, berbentuk kamar sub globular, komoposisi gampingan berpori. Genus Cibicides Monfortü 1808. Termasuk famili Amonalidae, dengan ciri – ciri test planoconvex rotaloid, bagian dari dorsal lebih rata, komposisi gampingan berpori kasar, aperture di bagian ventral, pemukaan akhir sempit dan memanjang. Genus Decalina d’ Orbigny 1826ü. Termasuk famili Lageridae, dengan ciri – ciri test pilythalamus, uniserial, curvilinier, suture menyudut, komposisi test gampingan berpori halus, aperture memancar, terletak pada ujung kamar akhir. Genus Elphidium Monfortü 1808. Termasuk famili Nonionidae dengan ciri – cirri test planispiral, bilateral simetris, hampir seluruhnya involute,

Upload: hanif-fikriyantito

Post on 16-Sep-2015

9 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

ffet

TRANSCRIPT

Macam-macam genus dari foraminifera benthos yang sering dijumpai : Genus Ammobaculites Chusman. Termasuk famili Lituolidae, dengan cirri-ciri test pada awalnya terputar, kemudian menjadi uniserial lurus, komposisi test pasiran, aperture bulat dan terletak pada puncak kamar akhir. Muncul pada karbon resen. Genus Amondiscus Reuses 1861. Termasuk famili Ammodiscidae dan ciri ciri test monothalamus, terputar palnispiral, kompisisi test pasiran, aperture pada ujung lingkaran. Muncul Silur Resent. Genus Amphistegerina d Orbigny 1826. Famili berbentuk lensa, trochoid, terputar involut, pada ventral terlihat surture bercabang tak teratur, komposisi test gampingan, berpori halus, aperture kecil pada bagian ventral kecil pada bagian ventral Genus Bathysiphon Sars 1972. Termasuk famili Rhizamminidae dengan test silindris, kadangkadang lurus, monothalamus, komposisi test pasiran, aperture di puncak berbentuk pipa. Muncul Silur Resent. Genus Bolivina. Termasuk famili Buliminidae dengan test memanjang, pipih agak runcing, beserial, komposisi gampingan, berposi aperture pada kamar akhir, kadang berbentuk lope, muncul Kapur Resent. Genus d Orbigny 1826. Termasuk famili Buliminidae, test memanjang, umunya triserial, berbentuk kamar sub globular, komoposisi gampingan berpori. Genus Cibicides Monfort 1808. Termasuk famili Amonalidae, dengan ciri ciri test planoconvex rotaloid, bagian dari dorsal lebih rata, komposisi gampingan berpori kasar, aperture di bagian ventral, pemukaan akhir sempit dan memanjang. Genus Decalina d Orbigny 1826. Termasuk famili Lageridae, dengan ciri ciri test pilythalamus, uniserial, curvilinier, suture menyudut, komposisi test gampingan berpori halus, aperture memancar, terletak pada ujung kamar akhir. Genus Elphidium Monfort 1808. Termasuk famili Nonionidae dengan ciri cirri test planispiral, bilateral simetris, hampir seluruhnya involute, hiasan suture bridge dan umbilical, komposisi test gampingan berpori, aperture merupakan sebuah lubang/lebih pada dasar pemukaan kamar akhir. Genus Nodogerina Chusman 1927. Termasuk famili Heterolicidae, degan test memanjang, kamar tersusun uniserial lurus, kompisi test gampingan berpori halus, aperture terletak di puncak membulat mempunyai leher dan bibir. Muncul Kapur Resen.