page | iv · kimia bendahara 7. sani dian pratiwi 1401416380 pgsd bidang pendidikan 8. aditya...

61
Page | iv

Upload: others

Post on 06-Sep-2021

0 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | iv

Page 2: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | v

Page 3: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | iii

Tim Penyusun Buku ini Disusun oleh :

1. Dhandi Iman Setiawan 3301416056 PPKn Kormades

2. Syifa Maulana Alghoni 1401416287 PGSD Wakil Kormades

3. Ema Karomah Zulfa 7101416112 Pend. Ekonomi Sekretaris

4. Elfrida Agissa Kumaila 1201416016 PLS Sekreatris

5. Isnawati 1401416117 PGSD Bendahara

6. Fatin Atikah Nata S 4301416075 Pend. Kimia Bendahara

7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan

8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan

9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga Bidang Ekonomi

10. Vivin Kartika Sari 2101416026 PBSI Bidang Ekonomi

11. Samuel Okt. Mangngi Pah 6301416144 PKO Bidang Kesehatan

12. Khoirur Rahmawati 4001416070 Pend. IPA Bidang Kesehatan

13. Umi Imawati 2601416038 PBSJ Bidang Lingkungan

14. Diah Surya Afiyani 2302416042 PBSA Bidang Lingkungan

Page 4: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | iv

Kata Pengantar Kepala Desa

Page 5: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | v

Ringkasan

Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan kegiatan

intrakurikuler yang wajib diikuti oleh semua mahasiswa

S1 Universitas Negeri Semarang. KKN ini merupakan

bentuk nyata dari Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu

pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada

masyarakat.

Pada tanggal 2 Oktober 2019, diadakan

penerjunan Tim KKN UNNES di masing–masing desa

dan Tim KKN kami ditempatkan di Desa Tersono,

Kecamatan Tersono, Kabupaten Batang. Pada Minggu

pertama, setelah penerjunan diadakan observasi di

wilayah Desa Tersono dan dibuat sejumlah program.

Pada Tanggal 2 Oktober - 13 November 2019

dilaksanakan program yang sebelumnya telah dirancang.

Desa Tersono menjadi salah satu tempat KKN Lokasi

Mahasiswa Universitas Negeri Semarang. Program kerja

KKN Lokasi di Desa Tersono pun meliputi 4 bidang.

Pertama adalah bidang Pendidikan dimana terdapat

Page 6: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | vi

program Sosialisasi Pencegahan Stunting,

Bimbel Bumi Tersono, Mengajar TPQ, Pelatihan IT

(Microsoft Office), Sosialisasi Kampus Konservasi, dan

Pelatihan Sepak Bola. Bidang kedua adalah bidang

Ekonomi dimana ada kegiatan Pelatihan Pembuatan

Cake Nangka, Pelatihan Pembuatan Brownies Nangka,

dan Strategi Pemasaran Online. Di bidang Kesehatan

ada Senam, Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)

yaitu Cuci Tangan dan Gosok Gigi (Cuta Gogi) untuk

anak-anak, sasarannya pada anak TK Tunas Harapan,

dan Posyandu. Balita yang membantu program rutinan

setiap RT di Desa Tersono. Untuk bidang lingkungan

dan Infrastruktur terdapat 2 kegiatan, yaitu Vertical

Garden, Penanaman Pohon Konservasi, pada bidang

infrasrukur terdapat Pembuatan Denah Desa secara

digital.

Secara keseluruhan kegiatan dapat berjalan lancar

dan memenuhi target. Adapun kendala yang terjadi

mampu diselesaikan dengan baik. Kegiatan KKN

mampu memberikan manfaat bagi seluruh pihak yang

terkait. Bagi perguruan tinggi KKN mencerminkan

bentuk pengabdian perguruan tinggi kepada masyarakat.

Page 7: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | vii

Daftar Isi

Halaman Sampul ............................................................................ i

Halaman Francis ............................................................................ ii

Penyusun Buku ............................................................................. iii

Kata Pengantar .............................................................................. iv

Ringkasan ...................................................................................... v

Daftar Isi ......................................................................................... vii

Program Kerja Bidang Pendidikan ............................................... 1

Bimbel Bumi Tersono .............................................................. 2

Mengajar TPQ ............................................................................ 6

Pelatihan IT ................................................................................ 10

Sosialisasi Kampus Konservasi............................................... 14

Pelatihan Sepak Bola ................................................................ 18

Program Kerja Bidang Ekonomi .................................................. 21

Pelatihan Pembuatan Cake dan Brownies Nangka ................ 22

Page 8: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | viii

Sosialisasi Pemasaran Online dan Pembukuan Sederhana .. 25

Program Kerja Bidang Kesehatan ................................................ 29

Sosialisasi Pencegahan Stunting ............................................ 30

SERA (Senam Gembira) ............................................................ 35

Cuta Gogi (Cuci Tangan dan Gosok Gigi) ............................... 38

Program Kerja Bidang Lingkungan .............................................. 42

Vertical Garden .......................................................................... 43

Penanaman Pohon ................................................................... 48

Page 9: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 1

PROGRAM KERJA

BIDANG PENDIDIKAN

Page 10: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 2

Bimbel Bumi Tersono

Pelaksanaan Bimbingan Belajar Rutinan Sebagai Upaya

Meningkatkan Kebiasaan Bealajar

Bimbingan bealajar ini di tujukan untuk siswa SD kelas 1-6.

Pelaksanaan bimbingan belajar adalah setiap hari selasa dan jum’at.

Kegiatan Bimbingan Belajar di Aula Posko KKN

Page 11: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 3

Progja ini hanya ditujukan untuk siswa usia sekolah

dasar (SD) dikarenakan 3 mahasiswa anggota KKN berasal

dari jurusan PGSD. Progja ini telah dilaksanakan sebanyak 8

kali selama masa KKN di Desa Tersono yang tempatnya di

posko KKN. Jadwal bimbel yaitu dilaksanakan 2 kali dalam

satu minggu tepatnya pada hari Selasa dan Jumat. Dimulai

pukul 14.00 setelah siswa pulang sekolah dan berakhir pada

pukul 15.30 agar siswa masih ada waktu untuk istirahat dan

bermain di rumah. Bimbel dilaksanakn di 2 tempat yaitu di

posko KKN kami dan di TPQ Al Hikmah tepatnya di Dukuh

Mlangi. Kami membagi tempat menjadi 2 dikarenakan dukuh

Mlangi letaknya paling jauh untuk datang ke posko kami

sehingga kami berinisiatif untuk meminjam TPQ dan

melaksanakan bimbel di tempat tersebut agar siswa lebih

mudah dan dekat untuk hadir ke bimbel. Tujuan dari progja

ini adalah membantu siswa usia SD yang kesulitan belajar

maupun mengajarkan materi yang belum dipelajari oleh

siswa di sekolah.

Pelaksanaan Kegiatan

Page 12: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 4

Materi yang kami sampaikan dalam bimbel bersifat

fleksibel tergantung materi yang dipelajari siswa di sekolah

pada hari itu. Namun, terkadang kami juga diminta untuk

membantu siswa untuk mengerjakan PR yang diberikan oleh

guru di sekolah. Rata-rata siswa yang hadir di bimbel yaitu

20 – 25 anak. Dalam pelaksanaannya bimbel dibagi menurut

tingkatan kelas masing-masing agar kami dapat fokus dan

lebih mudah menyampaikan ataupun mengajarkan materi dan

anak menjadi lebih kondusif.

Untuk peserta bimbel di posko KKN kami yaitu

berasal dari SDN Tersono yang letaknya tidak jauh dari

posko KKN kami. Banyak yang siswa yang antusias dengan

kedatangan kami ke Desa Tersono sehingga banyak anak

yang tertarik untuk datang mengikuti bimbel di posko KKN

kami. Bimbel ini kami laksanakan secara sederhana hanya

membutuhkan satu buah papan tulis dan beberapa spidol

yang digunakan untuk membantu menyampaikan materi

kepada siswa.

Page 13: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 5

Bimbel di Mlangi

Bimbel di Posko

Dokumentasi Kegiatan

Page 14: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 6

Pelaksanaan Kegiatan Mengajar TPQ Sebagai Upaya

Meningkatkan Kebiasaan dan Minat Mengaji

Kegitan Mengajar TPQ dilaksanakan di TPQ Al-Hikmah setiap hari

senin dan Minggu.

Kegiatan Mengajar TPQ di Dusun Mlangi

Mengajar TPQ

Page 15: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 7

TPQ dilaksanakan di TPQ AL-HIKMAH yang berada

didukuh Mlangi. Biasanya pendampingan TPQ dilaksanakan

oleh semua anggota KKN dan utadz dan uztadzahnya,

terkadang lebih, namun dilakukan secara bergantian. Adapun

kegiatan yang diajari adalah mengajar dan mendampingi

baca Iqro, Quran maupun hafalan surat 22 pendek,

diisesuaikan dengan tingkat kelas anak. TPQ telah

dilaksanakan mulai minggu kedua sampai minggu ke Lima

setiap hari senin dan Minggu pada pukul 18.00 WIB.

Tujuan dari program TPQ ini untuk menguatkan

keimanan, ketaqwaan kepada allah SWT, Menanamkan dan

membiasakan diriuntuk membaca dan menulis Al Qur’an,

serta menghafal doa sehari-hari. Kegiatan ini dilaksanakan

setiap hari senin-minggu pukul 18.00-selesai bertepatan di

TPQ dukuh Mlangi. Harapannya santri lebih bersemangat

dalammempelajari agalam islam dan mengamalkan hal yang

telah dipelajari di TPQ kedalam kehidupan sehari-hari.

Pelaksanaan Kegiatan

Page 16: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 8

Dengan terselenggaranya kegiatan individu yang telah

kami laksanakan di TPQ AL-HIKMAH yang ada di Dukuh.

MLANGI telah mendapat respon yang positif dari dewan

ustadz dan wali santri. Dengan adanya kegiatan ini para

dewan ustadz dan wali santri sangat mengerti akan betapa

pentingnya menanamkan pendidikan dasar pada anak-anak di

usia dini.

Page 17: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 9

Dokumentasi Kegiatan

Page 18: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 10

Pelatihan IT

Pelaksanaan Kegiatan Pelatihan IT yang ditujukan untuk Perangkat

desa dan perangkat Koramil dengan tujuan meningkatkan

keterampilan dalam mengginakan Ms. Office

Kegiatan Pelatihan IT dilaksanakan dalam tiga minggu di setiap hari

rabu. Materi yang diajarkan adalah Microsoft Office, mengingat Ms.

Office sangat dibutruhkan dalam pekerjaannya.

Kegiatan Pelatihan IT

Page 19: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 11

Tujuan dari program kerja ini yaitu untuk

meningkatkan kemampuan pengelolaan program Microsoft

Office, terutama pada program Microsoft Word, Excel, dan

PowerPoint, dengan harapan dapat membantu pekerjaan

administratif para aparatur desa, dengan meningkatnya

kualitas SDM para aparatur desa. Pelaksanaan pelatihan

Microsoft Office ini dilaksanakan setiap hari Rabu pada

tanggal 8, 15, dan 22 Oktober, pada pukul 10.00-12.00 WIB,

dan bertempat di Ruang Aula, Kantor Balai Desa Tersono.

Dalam pelaksanaannya, program kerja ini mendapat

respon dan antusias yang baik dari para pegawai di Kantor

Balai Desa Tersono, maupun dari lingkungan sekitar, seperti

dari pihak Koramil Desa Tersono dan ibu-ibu PKK. Untuk

setiap pertemuannya, materi yang diberikan akan berbeda

dan disesuaikan dengan keperluan, seperti pada pertemuan

minggu pertama yaitu membahas terkait pelatihan dasar

Microsoft Word, pada pertemuan minggu kedua yaitu

membahas terkait Pelatihan dasar Microsoft Excel, dan pada

pertemuan minggu ketiga yaitu membahas terkait

pelatihan dasar Microsoft PowerPoint. Dan kendala yang

Pelaksanaan Kegiatan

Page 20: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 12

dihadapi yaitu masih awamnya para pegawai di kantor Balai

Desa Tersono dalam mengoperasikan sebuah notebook,

sehingga pelatihan yang kami ajarkan selain mengajarkan

pengoperasian program Microsoft Office, kami juga

mengajarkan bagaimana cara mengoperasikan sebuah

notebook.

Harapan yang diinginkan dari adanya pelatihan

Microsoft Office ini yaitu para pegawai di kantor Balai Desa

Tersono dapat mengenal dan terbiasa dalam menggunakan

aplikasi Microsoft Office ini guna membantu pekerjaannya,

dan dengan harapan dapat meningkatkan kualitas SDM

pegawai di kantor Balai Desa Tersono. Sehingga dalam

pekerjaan para pegawai di kantor Balai Desa Tersono,

terutama dalam melayani warganya akan menjadi lebih

ringan dan mudah.

Luaran dari program ini adalah modul yang berisikan

tentang langkah-langkah menggunakan Ms. Word.

Harapannya modul ini dapat digunakan untuk latihan

perangkat desa meskipun tim KKN sudah tidak berlokasi di

Tersono.

Page 21: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 13

Dokumentasi Kegiatan

Page 22: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 14

Sosialisasi Kampus Konservasi

Pelaksanaan program sosialisasi kampus ini bertujuan untuk

memberikan informasi seputar dunia kampus dan jalur masuk

kampus kepada siswa-siswa SMA.

Kegiatan ini dilakukan pada minggu ke tiga bulan Oktober. Sosialisasi

kampus dilaksanakan di SMA Wahid Hasyim Tersono.

Kegiatan Sosialisasi Kampus di SMA Wahid Hasyim Tersono

Page 23: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 15

Tujuan dari kegiatan Pengenalan Kampus UNNES yaitu

mengenalkan dunia perkuliahan kepada siswa kelas XII,

memberikan informasi terkait Perguruan Tinggi UNNES,

memberikan informasi mengenai prosedur melanjutkan

perguruan tinggi dan beasiswa, serta mengenalkan kampus

UNNES dan budaya konservasi yang menjadi wawasan

UNNES selama ini. Kegiatan ini dilaksanakan pada Kamis,

17 Oktober 2019 tempatnya di aula SMA Wahid Hasyim

Tersono. Dalam kegiatan ini, sasaran yang kami tuju ialah

siswa kelas XII SMA Wahid Hasyim Tersono ( 2 kelas, IPA

dan IPS, total siswa 79). Kegiatan berjalan dengan lancar dan

semua siswa sangat antusias dengan kegiatan tersebut dilihat

para siswa-siswi yang hadir. Dalam kegiatan tersebut siswa

diberikan tayangan mengenai video profil UNNES dan juga

materi tentang pengenalan UNNES. Untuk kendala yang

dihadapi yaitu sedikitnya antusias para siswa untuk

melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi karena tidak

adanya pertanyaan yang diajukan oleh siswa-siswi yang

hadir.

Pelaksanaan Kegiatan

Page 24: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 16

Harapannya akan banyak siswa yang tertarik untuk

melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi setelah adanya

sosialisasi yang kami lakukan karena semakin hari beasiswa

akan pendidikan semakin banyak dan sayang jika dilewatkan.

Page 25: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 17

Dokumentasi Kegiatan

Page 26: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 18

Pelatihan Sepak Bola

Pelatihan sepak bola merupakan program yang ditujukan untuk

anak usia SD terutama laki-laki.

Kegiatan ini dilaksanakan setiap hari jum’at jam 4 sore. Pelatihan sepak

bola dilakukan di stadion mini tersono.

Kegiatan Pelatihan Sepak Bola

Page 27: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 19

Minggu pertama hari jumat tanggal 11 oktober, materi

yang diajarkan yaitu cara passing menggunakan kaki bagian

dalam,punggung dan luar.pada minggu kedua hari jumat

tanggal 18 oktober, materi yang di ajarkan yaitu cara

mengontrol bola dengan baik dan benar.dan minggu ketiga

hari jumat tanggal 25 oktober, materi yang di ajarkan yaitu

cara mendribling bola dengan kaki bagian luar dan punggung

agar pada saat menggiring bola bisa dengan cepat dan lincah.

Rintangan pada saat pelaksanan progja ini adalah

sebagian anak-anak tidak mempunyai sepatu bola dan tidak

mempunyai baju olahraga yang tepat.dan harapan dari

pelaksanaan progja ini agar materi yang saya berikan bisa di

manfaatkan dengan baik terutama dalam pertandingan sepak

bola maupun dalam menambah skil individu dari anak-anak

tersebut.

Pelaksanaan Kegiatan

Page 28: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 20

Dokumentasi Kegiatan

Page 29: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 21

PROGRAM KERJA

BIDANG EKONOMI

Page 30: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 22

Pelatihan Pembuatan Cake dan Brownies Nangka

Pelatihan ini ditujukan untuk ibu-ibu PKK di Desa Tersono. Produk

ini merupakan bentuk inovasi dari olahan nangka biasanya

Kegiatan ini dilaksanakan pada minggu ke 2, 4 dan 5 dengan bergabung

di acara selapanan atau rutinan ibu-ibu PKK di Desa Tersono.

Kegiatan Pelatihan Pembuatan cake dan Brownies Nangka

Page 31: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 23

Tujuan dari program kerja ini yaitu meningkatkan

nilai ekonomi dan inovasi dari produk buah nangka. Buah

nangka tersebut merupakan potensi lokal yang ada di Desa

Tersono. Dengan adanya pelatihan tersebut ibu-ibu PKK

diharapkan memiliki pengetahuan yang lebih dalam

mengolah buah nangka. Pelaksanaan pelatihan Cake

Nangka dilaksanakan pada tanggal 21 Oktober di aula

posko KKN dan pada tanggal 23 Oktober di rumah warga

RT 4 dusun Kauman.

Harapan yang diinginkan dari adanya pelatihan

pembuatan cake dan brownies nangka yaitu ibu-ibu PKK

dapat membuat produk olahan nangka yang dapat

diperjualbelikan di masyarakat luas. Selain itu Cake dan

Brownies Nangka harapannya dapat menjadi oleh-oleh

khas atau icon dari Desa Tersono. Dengan tercapainya hal

tersebut maka akan menambah nilai ekonomis dan

meningkatkan penghasilan di Desa Tersono.

Pelaksanaan Kegiatan

Page 32: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 24

Dokumentasi Kegiatan

Page 33: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 25

Sosialisasi Pemasaran Online Dan Pembukuan Sederhana

Sosialisasi ini ditujukan untuk ibu-ibu PKK di Desa Tersono.

Melalui sosialisasi ini diharapkan ibu-ibu PKK dapat mengetahui

mengenai pemasaran dan mengerti akan pentingnya pembukuan.

Kegiatan ini dilaksanakan pada minggu ke 2, 4 dan 5 dengan bergabung

di acara selapanan atau rutinan ibu-ibu PKK di Desa Tersono.

Kegiatan Sosialisasi Pemasaran Online dan Pembukuan Sederhana

Page 34: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 26

Progran Sosialisasi Pemasaran Online dan

Pembukuan ini bertujuan untuk memberikan wawasan

kepada ibu-ibu PKK terkait pemasaran online dan

pembukuan sederhana rumah tangga. Program kerja ini

dilaksanakan pada tanggal 08 Oktober 2019 di Dk.

Tersono Rt 1, 23 Oktober 2019 di Dk. Kauman Rt 4, dan

02 November di Dk. Ngebong Rt. 04.

Dalam pelaksanaannya program ini mengikuti

kegiatan PKK di setiap Rt Desa Tersono. Masayarakat atau

Ibu-ibu PKK sangat antusias dalam menyimak materi yang

disampaikan. Banyak pertanyaan-pertanyaan yang

diutarakan. Program ini memiliki modul yang dibuat oleh

tim KKN dalam rangka mempermudah pelaksanaan

program kerja

Hambatan dalam pelaksanaan program ini adalah

rata-rata usia Ibu-ibu PKK sudah memasuki paru baya,

dimana tidak terlalu mengerti mengenai pemasaran. Selain

itu, belum diterapkannya pembukuan rumah tangga karena

dirasa justru merepotkan.

Pelaksanaan Kegiatan

Page 35: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 27

Harapannya setelah diadakan sosialisasi ini Ibu-ibu

PKK menjadi lebih menerapkan mengenai pembukuan

sederhana dan mengerti mengenai pemasraan online.

Page 36: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 28

Dokumentasi Kegiatan

Page 37: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 29

PROGRAM KERJA

BIDANG KESEHATAN

Page 38: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 30

Sosialisasi Pencegahan Stunting

Sosialisasi pencegahan stunting merupakan program membantu

pemerintah yang menyuluhkan bahaya dan cara pencegahan

stunting.

Kegiatan ini dilaksanakan pada minggu pertama di bulan Oktober. Sosialisasi

ini disampaikan melalui forum selapanan RT di Desa Tersono.

Kegiatan Sosialisasi Pencegahan Stunting

Page 39: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 31

Tujuan kegiatan sosialisasi stunting ini adalah

untuk memberikan informasi mengenai pentingnya asupan

makanan-makanan yang bergizi untuk ibu hamil, janin,

dan juga batita.

Pelaksanaan kegiatan sosialisasi stunting dilakukan

3 kali, yaitu pada tanggal 05 Oktober 2019 bertempat di

Dukuh Kauman, tanggal 06 Oktober 2019 bertempat di

Dukuh Tersono, dan tanggal 08 Oktober di Dukuh Mlangi.

Sasaran dari program sosialisasi stunting ini yaitu bagi ibu-

ibu PKK di dukuh Kauman dan Dukuh Mlangi.

Indonesia merupakan negara yang masih

menghadapi permasalahan gizi yang berdampak serius

pada kualitas Sumber Daya Manusia (SDM). Salah satu

masalah gizi yang menjadi perhatian utama saat ini adalah

masih tingginya anak balita pendek atau yang sering

disebut dengan stunting. Berdasarkan hasil pemantauan

Pelaksanaan Kegiatan

Page 40: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 32

status gizi ditahun 2016 sekitar 8,9 juta anak di Indonesia,

atau 1 dari 3 anak Indonesia mengalami stunting. Stunting

merupakan sebuah kondisi dimana tinggi badan seseorang

yang lebih pendek dibandingkan dengan tinggi badan

orang lain pada umumnya diusia yang sama.

Penyebab dari stunting ini sendiri adalah

kurangnya asupan gizi yang diterima oleh janin atau bayi

mulai dari 1000 hari kehidupan. Kelainan stunting dapat

terlihat ketika anak berusia 2 tahun. Ciri-ciri stunting anak

ialah tanda pubertas terlambat, pada usia 8-10 tahun anak

menjadi lebih pendiam dan tidak banyak melakukan eye

contact, pertumbuhan melambat, wajah tampak lebih

muda, pertumbuhan gigi terlambat, dan performa buruk

pada tes perhatian dan memori belajar. Sedangkan untuk

dampak dari stunting itu sendiri antara lain anak akan

mudah sakit, kemampuan berpikir kognitif berkurang,

fungsi-fungsi tubuh tidak seimbang, saat tua beresiko

terkena penyakit yang berhubungan dengan pola makan

dan postur tubuh yang tidak maksimal.Untuk mengatasi

stunting beberapa cara yang dapat dilakukan untuk

Page 41: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 33

pencegahan ialah dengan pemenuhan gizi mulai dari ibu

hamil sampai dengan batita, mencuci tangan dengan sabun,

pengolahan air dan makanan rumah tangga, pengelolaan

sampah rumah tangga dan pengolahan limbah ruah tangga.

Harapan setelah terlaksanakannya program

sosialisasi stunting ini ialah warga Desa Tersono menjadi

lebih paham tentang stunting dan lebih menyadarkan

masyarakat akan pentingnya asupan gizi yang dimulai dari

ibu hamil sampai dengan usia batita untuk menurunkan

angka penderita stunting.

Page 42: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 34

Dokumentasi Kegiatan

Page 43: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 35

SERA (Senam Gembira)

Kegiatan Senam ini ditujukan untuk masyarakat umum dan

perangkat desa Tersono. Senam ini bertujuan untuk meningkatkan

kebiasaan hidup sehat dan kebugaran masyarakat Tersono.

Kegiatan ini dilaksanakan pada hari jum’at dimulai pada minggu ke tiga

bulan Oktober.

Kegiatan Senam Gembira

Page 44: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 36

Kegiatan senam ini dilakukan pada minggu ke-4

sampai minggu ke-5. Senam adalah program kerja

kecamatan yang bertujuan untuk menyegarkan jiwa dan

tubuh. Tujuan dari kegiatan ini selain untuk

memperkenalkan masyarakat akan pentingnya kesehatan

juga memperkenalkan masyarakat pada pola hidup sehat.

Selain itu juga untuk Menghidupkan kembali agenda rutin

di kecamatan yang lama vacum serta melatih para ibu-ibu

PKK untuk terus berlatih.

Kegiatan ini dilaksanakan setiap jum’at pagi di

kantor kecamatan Tersono dengan diikuti oleh camat,

pegawai dan staff kantor kecamatan serta seluruh tim KKN

UNNES. Dalam kegiatan ini, sebagian tim KKN dijadikan

intruktur untuk memimpin jalannya senam dan sebagian

hanya mengikuti dan mensukseskan program di

Kecamatan.

Pelaksanaan Kegiatan

Page 45: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 37

Dokumentasi Kegiatan

Page 46: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 38

Cuta Gogi (Cuci Tangan Dan Gosok Gigi)

Kegiatan Cuci tangan dan Gosok gigi ini adalah kegiatan atau

program kerja yang bertujuan untuk menanamkan kebiasan hidup

bersih pada anak sejak usia dini.

Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 15 Oktober bertepatan pada hari

cuci tangan sedunia. Cuta Gogi dilaksanakan di TK Tunas Harapan.

Kegiatan Cuci Tangan dan Gosok Gigi

Pelaksanaan Kegiatan

Page 47: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 39

PHBS harus dilakukan guna meningkatkan kesadaran

siswa akan pentingnya menjaga kesehatan diri sendiri dan

meningkatkan kemampuan agar siswa menerapkan hidup

bersih dan sehat. Kegiatan PHBS yang dilakukan dalam

program kerja KKN di Desa Tersono adalah Cuci Tangan

dan Gosok Gigi, serta sosialisasi mengenai pengenalan

makanan/jajanan sehat dan tidak sehat. Kegiatan tersebt

dilaksanakan pada Rabu, 15 Oktober 2019 pukul 08.30 WIB.

Sasaran dari program kerja ini adalah siswa TK Tunas

Harapan kelas A &B. Kegiatan tersebut juga berrtepatan

dengan hari cuci tangan sedunia. Oleh karena itu kami

mempraktekkan cuci tangan dan gosok gigi dengan baik dan

benar. Semua siswa-siswi sangat antusias memperhatikan

dengan detail bagaimana cara mencuci tangan dan

menggosok gigi yang baik dan benar. Kendala yang dialami

pada saat pelaksanaan kegiatan ini adalah mengkondisikan

siswa TK. Selebihnya bisa dikatakan dalam kegiatan ini

berjalan dengan lancar. Kemudian disertai dengan

menyanyikan lagu cuci tangan yang kami kreasikan guna

siswa TK mampu mengikuti serta menghafalkan langkah-

Page 48: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 40

langkah cuci tangan dengan baik dan urut. Tidak lupa diakhir

kegiatan dari kami memberikan susu dan biskuit sebagai

salah satu contoh makanan/jajanan yang sehat agar dapat

diterapkan dan siswa tidak lagi mengkonsumsi

makanan/jajanan yang tidak sehat.

Dalam kegiatan PHBS ini, masyarakat berperan

penting dalam pelaksanaannya. Sosialisasi pengenalan

makanan/jajanan sehat dan tidak sehat ini tidak hanya dalam

sasaran TK, namun pada kegiatan selapanan yang ada di tiap-

tiap dukuh juga kami memberikan sosialisasi mengenai

makanan sehat/tidak sehat dan mempraktekkan cara cuci

tangan yang baik dan benar. Sebagian besar dari orang tua

murid dan guru antusias mencermati materi yang

didemonstrasikan kepada siswa-siswi.

Diharapkan dengan adanya program kerja PHBS ini

tidak hanya seluruh warga desa Tersono tetapi seluruh

masyarakat Indonesia memiliki kesadaran lebih tinggi akan

pentingnya melakukan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat

(PHBS).

Page 49: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 41

Dokumentasi Kegiatan

Page 50: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 42

PROGRAM KERJA

BIDANG LINGKUNGAN

Page 51: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 43

Vertical Garden

Program Kerja Vertical Garden merupakan salah program yang

mengajarkan teknik menanaman atau membuat taman vertical

dengan memanfaatkan lahan sempit dan perawatan yang mudah.

Kegiatan ini dilaksanakan di minggu ke 4 untuk pembuatan vertical

dibantu oleh masyarakat desa dan pada minggu ke 5 pemasangan

veritical garden di Balai Desa Tersono

Kegiatan Pembuatan Vertical Garden

Page 52: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 44

Vertical garden merupakan taman yang dibangun

pada bidang yang berdiri tegak lurus dengan tanah. Hal

inilah yang membuat vertical garden sering juga disebut

dengan model taman dinding. Vertical garden di Indonesia

juga sering disebut dengan taman dinding, green wall,

vertical landscape, living wall, dan lain sebagainya. Secara

sederhana, vertical garden berbeda dengan model taman

horizontal yang kita kenal selama ini karena ditanam

secara vertikal atau tegak lurus.

Kegiatan ini bertujuan agar desa tersono terlihat indah

dan juga dapat memanfaatkan lahan sempit untuk

penghijauan serta dapat menambah keindahan lingkungan

desa Tersono khususnya Balai Desa Tersono agar terlihat

hijau, sejuk, dan tidak gersang. Selain itu penggunaan

barang-barang bekas sebagai media untuk menanam

sebagai upaya untuk memanfaatkan barang yang tidak

berguna menjadi suatu hal yang bernilai lebih. Pelaksanaan

program kerja vertical garden dilaksanakan dengan

Pelaksanaan Kegiatan

Page 53: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 45

membuat pot gantung dari botol plastik bekas sebanak 15

buah dan gelas plastik bekas sebanyak 27 buah di halaman

Balai Desa Tersono menggunakan bahan berupa pupuk,

tanah, dan tanaman. Tanaman yang ditanam yaitu bunga

krokot, cocor bebek, dan tanaman hijau yang dapat tumbuh

di wilayah desa Tersono.

Dalam pelaksanaannya, program kerja ini mendapat

respon yang baik dari pegawai kantor Balai Desa Tersono

maupun dari masyarakat sekitar. Dengan adanya vertical

garden di halaman Balai Desa Tersono, ruang tanam/space

bisa jauh lebih besar dibanding dengan taman

konvensional, bahkan jumlah tanaman yang dapat ditanam

dapat beberapa kali lipat jumlahnya, sehingga dapat

menambah ruang hijau secara signifikan. Vertical garden

juga dapat menjadi sarana untuk pembangunan kembali

taman hijau pada lahan yang sempit seperti pada halaman

Balai Desa Tersono. Tanaman dapat memurnikan suhu

udara sehingga vertical garden merupakan alternatif untuk

mengatasi kenaikan suhu di lingkungan Balai Desa

Tersono yang cenderung panas. Kendala yang dihadapi

Page 54: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 46

selama melaksanakan program kerja ini yaitu tanaman

yang akan ditanam mudah kering sehingga harus disiram

setiap pagi.

Harapan dari terlaksananya program kerja ini yaitu

Balai Desa Tersono menjadi lebih indah dan asri karena

balai desa merupakan tempat yang masyarakat tuju saat

terdapat keperluan sehingga vertical garden yang terdapat

di Balai Desa Tersono dapat menginspirasi masyarakat

setempat untuk menerapkannya di pekarangan rumah atau

sebagai media tanam sayuran yang nantinya dapat

dikonsumsi sendiri.

Page 55: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 47

Dokumentasi Kegiatan

Page 56: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 48

Penanaman Pohon

Program Penanaman Pohon merupakan progja konservasi yang

wajib dari unnes. Program ini dilaksanakan sebagai langkah

kecil mendukung penghijauan.

Kegiatan ini dilaksanakan di minggu ke 6 bertempat di makam Gedong

Aji Tersono.

Kegiatan Penanaman Pohon

Pelaksanaan Kegiatan

Page 57: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 49

Penanaman pohon dilakukan pada Selasa, 5

November 2019 di Makam Gedong Aji di Desa Tersono.

Tujuan dari program ini yaitu melestarikan lingkungan

melalui penanaman pohon dan mengajarkan pendidikan

konservasi sejak dini. Dalam pelaksanaannya program

penanaman pohon ini mendapat respon positif dari para

perangkat desa dan juga masyarakat Desa Tersono.

Adapun kendala yang dialami dalam melaksanakan

program kerja penanaman pohon, tanah yang terlalu kering

akibat tidak adanya curah hujan dan juga dalam

pelaksanaanya yang mengkuti penanaman pohon hanya

mahasiswa KKN Desa Tersono dan juga sebagian

perangkat desa karena memang kurangnya koordinasi

antara masyarakat dan juga perangkat desa.

Dalam pelaksanaan penanaman pohon ini,

mahasiswa KKN sangat berperan aktf dalam

melaksanakan program kerja ini. Disamping itu mahasiswa

KKN dibantu dengan beberapa perwakilan Perangkat Desa

Page 58: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 50

Tersono karena memang tanggal pelaksanaanya pada saat

jam kerja.

Dengan adanya penanaman pohon ini diharapkan

dalam jangka panjang dapat memberikan motivasi bagi

masyarakat Desa Tersono untuk bisa lebih peduli dengan

lingkungan melalui penghijauan tanaman. Tindak lanjut

dari kendala-kendala yang terjadi adalah dengan menyiram

pohon setiap sore dan harapannya pihak Desa Tersono

dapat merawat dengan baik hingga tumbuh menjadi besar

Page 59: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 51

Berita Acara

Page 60: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 52

Dokumentasi Kegiatan

Page 61: Page | iv · Kimia Bendahara 7. Sani Dian Pratiwi 1401416380 PGSD Bidang Pendidikan 8. Aditya Yanuar Pramana 5302416020 PTIK Bidang Pendidikan 9. Yeni Safitri 5404416018 P. Tata Boga

Page | 53

TIM KKN LOKASI TAHAP 2B

DESA TERSONO KECAMATAN TERSONO

KABUPATEN BATANG