pengaruh kesadaran merek, citra merek, dan …eprints.perbanas.ac.id/3514/1/cover.pdfcitra merek dan...

14
PENGARUH KESADARAN MEREK, CITRA MEREK, DAN WORD OF MOUTH (WOM), TERHADAP NIAT BELI SEPATU KICKERS DI SURABAYA SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana Program Studi Manajemen Oleh : AMIRUL AZIZ 2013210526 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2018

Upload: vudieu

Post on 16-Aug-2019

232 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PENGARUH KESADARAN MEREK, CITRA MEREK, DAN

WORD OF MOUTH (WOM), TERHADAP NIAT

BELI SEPATU KICKERS DI SURABAYA

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian

Program Pendidikan Sarjana

Program Studi Manajemen

Oleh :

AMIRUL AZIZ

2013210526

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

SURABAYA

2018

ii

iii

iv

v

MOTTO

Tidak ada rintangan yang tidak dapat di laluin dengan kerja keras

PERSEMBAHAN

Terimah kasih atas semua dukungan, bimbingan dan doa dari orang-orang yang

ada disekitar saya, karena saya dapat menyelesaikan skripsi tepat waktu, untuk itu

saya ingin mengucapkan terima kasih melalui karya tulis ini yang saya

persembahkan kepada :

1. Allah SWT, atas berkat rahmatnya sehinggah saya saya dapat

menyelesaikan skripsi saya tepat waktu karena saya hanya bisa berusaha

tetapi yang menentukan hanya Allah SWT.

2. Keluarga saya : Terima Kasih kepada kedua Orang Tua saya yang telah

mendukung saya dan mendoakan saya agar di permudah skripsi saya

berjalan lancar dan tepat waktu dalam menyelesaikannya

3. Dosen pembimbing saya Bu Tjahjani, Terima Kasih atas waktu yang telah

diluangkan dan kemudahan yang diberikan. Semoga ibu selalu diberikan

perlindungan dan sukses selalu.

4. Terimah Kasih untuk Irena Rizky Fibriyanti yang membantu saya mulai

dari awal skripsi sampai sidang ahir, irena yang selalu mengingatkan saya

dan membantu saya dengan sabar sampai saya bisa menyelesaikan skripsi

saya, saya merasa beruntung memiliki irena.

vi

5. Terimah kasih untuk angkatan 2013 yang tidak mungkin namanya saya

tulis satu per satu, tapi kalian semua tak semua tak terpisahkan dari cerita

selama saya kuliah termasuk teman saya semester 1,

Ucapan terimah kasih yang singkat ini mungkin tetap tidak bisa mewakili

rasa terima kasih yang saya ucapkan. Saya berharap semoga kita kita

semua kelak dapat mendapat kebahagiaan di masa yang akan datang dan

sukses menggapai keinginan serta mimpi kita masing-masing. Amin amin

amin ya robbal alamin (((

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan

berkat, rahmat dan anugerah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan proposal

skripsi ini dengan baik. Proposal skripsi ini berjudul “Pengaruh Kesadaran Merek,

Citra Merek dan Word Of Mouth(WOM) Terhadap Niat Beli Sepatu Kickers Di

Surabaya”.

Tujuan proposal skripsi ini adalah untuk memenuhi salah satu syarat

penyelesaian Program Sarjana Jurusan Manajemen Konsentrasi Pemasaran STIE

Perbanas Surabaya.

1. Dr. Lutfi, SE, M.Fin selaku Ketua STIE Perbanas Surabaya.

2. Ibu Dr. Muazaroh, SE., M.T, selaku Ketua Program Studi Sarjana Manajemen

STIE Perbanas Surabaya.

3. Dr. Tjahjani Prawitowati, M.M., Psi selaku Dosen Pembimbing yang dengan

penuh pengertian dan kesabaran telah menyediakan waktu, tenaga, serta

pikiran untuk membimbing penelitian ini.

4. Seluruh dosen STIE Perbanas Surabaya beserta seluruh civitas akademika.

Demikian Pengantar dari saya, besar harapan saya semoga proposal skripsi

ini bermanfaat dan berguna bagi pembaca di masa mendatang. Akhir kata,

Wassalammualaikum Wr. Wb.

Surabaya, Maret 2018

Amirul Aziz

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ....................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................................ ii

HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI .......................................................... iii

PENGESAHAN SKRIPSI .............................................................................. iv

MOTO DAN PERSEMBAHAN .................................................................... vi

KATA PENGANTAR .................................................................................... vii

DAFTAR ISI ................................................................................................... viii

DAFTAR TABEL ........................................................................................... x

DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... xi

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................... xii

ABSTRACT .................................................................................................... xiii

ABSTRAK ..................................................................................................... xiv

BAB I PENDAHULUAN .......................................................................... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ........................................................... 1

1.2 Perumusan Masalah .................................................................. 4

1.3 Tujuan Penelitian ...................................................................... 5

1.4 Manfaat Penelitian .................................................................... 5

1.5 Sistematika Penulisan Skripsi ................................................... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ................................................................. 8

2.1 Penelitian Terdahulu ............................................................... 8

2.2 Landasan Teori ......................................................................... 17

2.3 Kerangka Pemikiran ................................................................. 27

2.4 Hipotesis Penelitian .................................................................. 28

BAB III METODE PENELITIAN ............................................................... 29

3.1 Rancangan Penelitian ............................................................... 29

3.2 Batasan Penelitian ................................................................... 29

3.3 Identifikasi Variabel ................................................................ 30

3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ...................... 30

3.5 Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel ............... 34

3.6 Instrumen Penelitian ................................................................ 35

3.7 Data dan Metode Pengumpulan Data ...................................... 37

3.8 Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian ................. 37

3.9 Teknik Analisis Data ............................................................... 38

BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DATA DAN ANALISIS

DATA .............................................................................................. 46

4.1 Gambaran Subyek Penelitian .................................................... 46

4.2 Analisis Data ............................................................................. 51

4.3 Pembahasan ............................................................................... 65

ix

BAB V PENUTUP ...................................................................................... 69

5.1 Kesimpulan ............................................................................... 69

5.2 Keterbatasan Penelitian ............................................................. 69

5.3 Saran .......................................................................................... 70

DAFTAR RUJUKAN

LAMPIRAN

x

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1.1 Indeks Top Brand Sepatu Sandal 2016-2017 2

Tabel 2.1 Perbandingan Penelitian Saat Ini Dengan Penelian Terdahulu 16

Tabel 3.1 Skala Penilaian Pernyataan 33

Tabel 3.2 Indikator kuesioner 36

Tabel. 3.3 Pengambilan keputusan autokorelasi 41

Tabel 4.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin 47

Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia 47

Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir 48

Tabel 4.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan 50

Tabel 4.5 Hasil Uji Tanggapan Responden Terhadap Variabel Kesadaran

Merek 51

Tabel 4.6 Hasil Uji Tanggapan Responden Terhadap Variabel Citra

Merek 52

Tabel 4.7 Hasil Uji Tanggapan Responden Terhadap Variabel Word Of

Mouth 53

Tabel 4.8 Hasil Uji Tanggapan Responden Terhadap Variabel Niat Beli 54

Tabel 4.9 Hasil Uji Validitas Instrumen Penelitian Sampel Kecil 55

Tabel 4.10 Hasil Uji Validitas Instrumen Penelitian Sampel Besar 56

Tabel 4.11 Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Penelitian Sampel Kecil 57

Tabel 4.12 Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Penelitian Sampel Besar 58

Tabel 4.13 Uji Normalitas One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test 59

Tabel 4.14 Hasil Uji Multikolonieritas Coefficientsa 60

Tabel 4.15 Uji Autokorelasi Model Summaryb

61

Tabel 4.16 Durbin Watson Klasifikasi Nilai D Uji Durbin Watson 61

Tabel 4.17 Uji T Variabel Kesadaran Merek, Citra Merek, Dan Word Of

Mouth Terhadap Niat Beli 62

Tabel 4.18 Uji F Variabel Kesadaran Merek, Citra Merek, Dan Word Of

Mouth Terhadap Niat Beli Anovab 64

Tabel 4.19 Uji Autokorelasi Model Summaryb

65

xi

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Kerangka pemikiran Yi Hsin, Feng Jyh Lin dan Chris Ryan

(2014) 9

Gambar 2.2 Kerangka Pemikiran Misbah Khalid, Saleem Ur Rahman

(2015) 11

Gambar 2.3 Kerangka Pemikiran Behcet Yalin Ozkara Eskisehir

Osmangazi, Muhammet ali Tiltay Eskisehir Osmangazi, Hakan

Cengiz Karabuk Mehmet Fatih Dulger (2014) 12

Gambar 2.4 Kerangka Pemikiran Ira Ningrum Resmawa (2017) 13

Gambar 2.5 Kerangka Pemikiran Fanny Puspita Sari (2016) 14

Gambar 2.6 Kerangka Pemikiran Maryam Tariq, Tariq Abbas, Muhammad

Abrar, Asif Iqbal (2017) 15

Gambar 2.3 Kerangka Pemikiran Amirul Aziz (2017) 27

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 : Kuesioner

Lampiran 2 : Tabulasi Data Sampel Kecil Dan Sampel Besar

Lampiran 3 : Uji Validitas Dan Reliabilitas Sampel Kecil (SPSS)

Lampiran 4 : Uji Validitas Dan Reliabilitas Sampel Besar (SPSS)

Lampiran 5 : Deskripsi Responden Dan Uji Asumsi Klasik

Lampiran 6 : Tanggapan Dan Hasil Uji Regresi Linier Berganda

xiii

THE EFFECT OF BRAND AWARENESS, BRAND IMAGE, AND

WORD OF MOUTH (WOM) TOWARD PURCHASE

INTENTION ON SHOES OF KICKERS

IN SURABAYA

Amirul Aziz

Email: [email protected]

ABSTRACT

Purpose of this study is to examine the effect of Brand Awareness, brand image,

and Word Of Mouth (WOM) on the purchase intention of shoes of Kickers in

Surabaya. This research is quantitative research with survey method. Source of

data derived from the questionnaire measured by Likert scale and the results were

analyzed by multiple linear regression method. The result of the research shows

that brand awareness get tcount of 3,479 supported by significance 0,001 (p

<0,05) so that brand awareness have significant effect to buying intention. Brand

image get tcount of 3,616 supported by significance 0,001 (p <0,05) so that brand

image have significant effect to purchase intention. Word of mouth gets t count of

4,264 supported by significance 0.000 (p <0,05) so word of mouth have

significant effect to purchase intention. Brand awareness, Brand Image and Word

of Mouth have the same significant effect on Buying Purpose dependence because

Fcount is 23,844 with significant value 0,000 (p <0,05). The coefficient of R

square is 0.505 then indicates the variation changes that occur in the dependent

variable of 50.5% which can be explained together by the independent variables

and the remaining 49.9% is caused by other variables outside the three

independent variables used in this research.

Keywords: Brand Awareness, Brand Image and Word of Mouth, purchase

intentions, kickers

xiv

PENGARUH KESADARAN MEREK, CITRA MEREK, DAN

WORD OF MOUTH (WOM) TERHADAP NIAT BELI

SEPATU KICKERS DI SURABAYA

Amirul Aziz

Email : [email protected]

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Kesadaran Merek, citra merek,

dan Word Of Mouth (WOM) terhadap Niat Beli sepatu Kickers di Surabaya.

Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode survey. Sumber data

berasal dari kuesioner yang diukur dengan skala Likert dan hasilnya dianalisis

dengan metode regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa

kesadaran merek mendapatkan thitung sebesar 3,479 yang didukung signifikansi

0,001 (p<0,05) sehingga kesadaran merek berpengaruh signifikan terhadap niat

beli. Citra merek mendapatkan thitung sebesar 3,616 yang didukung signifikansi

0,001 (p<0,05) sehingga citra merek berpengaruh signifikan terhadap niat beli.

Word of mouth mendapatkan thitung sebesar 4,264 yang didukung signifikansi

0,000 (p<0,05) sehingga word of mouth berpengaruh signifikan terhadap niat beli.

Kesadaran Merek, Citra Merek dan Word of Mouth secara sama berpengaruh

signifikan terhadap dependen Niat Beli dikarenakan Fhitung sebesar 23.844 dengan

nilai signifikan 0,000 (p < 0,05). Koefisien determinan (R square) sebesar 0,505

yang menunjukkan perubahan variasi yang terjadi pada variabel dependen sebesar

50,5% yang dapat disebabkan oleh variabel independen secara bersama-sama dan

sisanya sebesar 49,9% disebabkan oleh variabel lain diluar ketiga variabel

independen yang digunakan dalam penelitian ini.

Kata kunci : Kesadaran Merek, Citra Merek dan Word of Mouth, niat beli, kickers