perjanjian kinerja tahun 2020...catatan :" uu ite no. 11 tahun 2008 pasal 5 ayat 1...

3
Catatan : • UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1 'Informasi Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti yang sah.' • Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE • Surat ini dapat dibuktikan keasliannya dengan melakukan scan pada QR Code PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2020 Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : Ir. LUBIS L., M.T Jabatan : Plt. Kepala Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian Provinsi Sulawesi Selatan Selanjutnya disebut sebagai Pihak Pertama : Nama : Prof. Dr. Ir. H. M. NURDIN ABDULLAH, M.Agr Jabatan : Gubernur Sulawesi Selatan Selaku Atasan Pihak Pertama, selanjutnya disebut Pihak Kedua. Pihak pertama berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami. Pihak kedua akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi. Makassar, Februari 2020 Pihak Kedua, Pihak Pertama, GUBERNUR SULAWESI SELATAN, PROF. DR. IR. H. M. NURDIN ABDULLAH., M.Agr PLT. KEPALA DINAS KOMINFO-SP, Ir. LUBIS L., M.T Pangkat : Pembina Tk. I – IV/b N I P : 19631206 199003 1 010

Upload: others

Post on 11-Aug-2020

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2020...Catatan :" UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1 'Informasi Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti yang sah.'" Dokumen ini telah

Catatan :• UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1 'Informasi Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti yang sah.'• Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE• Surat ini dapat dibuktikan keasliannya dengan melakukan scan pada QR Code

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2020

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel sertaberorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Ir. LUBIS L., M.T

Jabatan : Plt. Kepala Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan PersandianProvinsi Sulawesi Selatan

Selanjutnya disebut sebagai Pihak Pertama :

Nama : Prof. Dr. Ir. H. M. NURDIN ABDULLAH, M.AgrJabatan : Gubernur Sulawesi SelatanSelaku Atasan Pihak Pertama, selanjutnya disebut Pihak Kedua.

Pihak pertama berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjianini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalamdokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjaditanggung jawab kami.

Pihak kedua akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadapcapaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangkapemberian penghargaan dan sanksi.

Makassar, Februari 2020

Pihak Kedua, Pihak Pertama,

GUBERNUR SULAWESI SELATAN,

PROF. DR. IR. H. M. NURDIN ABDULLAH., M.Agr

PLT. KEPALA DINAS KOMINFO-SP,

Ir. LUBIS L., M.TPangkat : Pembina Tk. I – IV/b

N I P : 19631206 199003 1 010

Page 2: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2020...Catatan :" UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1 'Informasi Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti yang sah.'" Dokumen ini telah

Catatan :• UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1 'Informasi Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti yang sah.'• Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE• Surat ini dapat dibuktikan keasliannya dengan melakukan scan pada QR Code

NO. SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET2020

(1) (2) (3) (4)

1.Meningkatkan Penyebaran Informasi Publik dan Implementasi e-Government Pada Layanan Pemerintahan Provinsi SulawesiSelatan

Persentase Pengelolaan Komunikasidan Informasi Pemerintah Daerah 70%

2. Terwujudnya Integrasi dan Statistik Sektoral Cakupan Ketersediaan Data StatistikSektoral 50%

3. Terwujudnya Fungsi Identifikasi, Proteksi, Penanggulangan danPemulihan di Bidang Keamanan Informasi yang Efektif dan Efisien

Cakupan Ketersediaan Data StatistikSektoral 50%

4. Meningkatkan Akuntabilitas Kinerja, Perencanaan dan PengelolaanKeuangan Perangkat Daerah

Nilai Sakip OPD75%

Rata-Rata Capaian Kinerja PerangkatDaerah (Evaluasi DokumentasiPerencanaan

100%

%ASN Nilai SKP Kategori Baik90%

Page 3: PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2020...Catatan :" UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1 'Informasi Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti yang sah.'" Dokumen ini telah

Catatan :• UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1 'Informasi Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti yang sah.'• Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE• Surat ini dapat dibuktikan keasliannya dengan melakukan scan pada QR Code

PROGRAM

ANGGARAN KETERANGAN

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Rp. 2.396.572.907,152. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Rp. 1.021.043.750,003. Program Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja Rp. 100.150.000,004. Program Pengembangan dan Implementasi E-Government Rp. 2.851.600.000,00 Prioritas5. Program Pengembangan Baruga Layanan Publik Rp. 131.100.000,00 Prioritas6. Program Pengelolaan Informasi Publik Rp. 1.750.746.676,00 7. Program Pengelolaan Komunikasi Publik Rp. 567.756.676,008. Program Pengembangan Data dan Informasi Statistik Sektoral Rp. 85.800.000,009. Program Pemanfaatan Persandian dan Pengamanan Informasi Rp. 88.150.000,00

10. Program Kerjasama Informasi Dengan Massa Media Rp. 7.221.200.000,009. Program Pengembangan dan Pemanfaatan Kehumasan Media Sosial Rp. 850.600.000,00 T O T A L : Rp. 17.064.720.009,15

Makassar, Februari 2020

GUBERNUR SULAWESI SELATAN,

Prof. Dr. Ir. H. M. NURDIN ABDULLAH, M.Agr

Plt. Kepala Dinas Kominfo-SP Prov. Sul - Sel,

Ir. LUBIS L., M.TPangkat Pembina Tk. I

Nip. 19631206 199003 1 010