predisposisi

2
a. Predisposisi : 1. Mimpi seorang balerina, Nina Sayers yang berhasil tampil di panggung pementasan bertajuk Swan Lake.Keinginan yang kuat dari nina. 2. Ia berharap mendapatkan peran utama, tapi tampaknya Thomas, sang pemimpin pertunjukkan tidak berpihak kepadanya. 3. Ibu nya menginginkan nina untuk meneruskan dirinya sebagai penari balet. Seluruh hidup Nina didedikasikan pada tari balet dan ia hampir tak punya waktu untuk melakukan aktivitas lain. Saat Thomas, sutradara pementasan tari balet, memutuskan untuk mencari bakat baru untuk pementasan Swan Lake, Nina yang terpilih. 4. Disaat nina sudah terpilih,dia masih saja harus menghadapi kompetisi dengan lily,tokoh utama Swan Lake harus mampu memerankan karakter yang lugu dan anggun namun sekaligus sensual. Nina mampu memerankan karakter yang lugu tapi saat harus tampil sensual, Lily sepertinya lebih pas. 5. Erica yang single mother dan mantan balerina ini tampak protektif pada anaknya. Nina diperlakukan bagai anak kecil, sekaligus bersikap sangat keras. 6. Sejak lama Nina ingin menjadi dirinya yang lain 7. Nina hidup dengan prasangka buruk dan pencitraan negatif terhadap dirinya dan orang lain 8. Kemurkaan : Luka punggung sebelah kanan Nina adalah aksi melukai dirinya dengan jari tangannya, sampai-sampai kukunya juga patah. b. Presipitasi

Upload: oky-octaviani

Post on 01-Jan-2016

17 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

Faktor faktor predisposisi yang dapat menyebabkan Gangguan halusinasi pada film Black Swan

TRANSCRIPT

Page 1: Predisposisi

a. Predisposisi :

1. Mimpi seorang balerina, Nina Sayers yang berhasil tampil di panggung pementasan bertajuk Swan Lake.Keinginan yang kuat dari nina.

2. Ia berharap mendapatkan peran utama, tapi tampaknya Thomas, sang pemimpin pertunjukkan tidak berpihak kepadanya.

3. Ibu nya menginginkan nina untuk meneruskan dirinya sebagai penari balet. Seluruh hidup Nina didedikasikan pada tari balet dan ia hampir tak punya waktu untuk melakukan aktivitas lain. Saat Thomas, sutradara pementasan tari balet, memutuskan untuk mencari bakat baru untuk pementasan Swan Lake, Nina yang terpilih.

4. Disaat nina sudah terpilih,dia masih saja harus menghadapi kompetisi dengan lily,tokoh utama Swan Lake harus mampu memerankan karakter yang lugu dan anggun namun sekaligus sensual. Nina mampu memerankan karakter yang lugu tapi saat harus tampil sensual, Lily sepertinya lebih pas.

5. Erica yang single mother dan mantan balerina ini tampak protektif pada anaknya. Nina diperlakukan bagai anak kecil, sekaligus bersikap sangat keras.

6. Sejak lama Nina ingin menjadi dirinya yang lain7. Nina hidup dengan prasangka buruk dan pencitraan negatif terhadap

dirinya dan orang lain8. Kemurkaan :  Luka punggung sebelah kanan Nina adalah aksi melukai

dirinya dengan jari tangannya, sampai-sampai kukunya juga patah.

b. Presipitasi1. Ia pun sempat menemukan Beth, balerina senior yang marah-marah di

ruangan pribadi. Belakangan Beth ternyata didepak Thomas karena faktor bisnis. Ketika Beth pergi dari ruangan pribadinya sendiri, Nina masuk dan mencuri lipstik Beth.

2. kepribadian lepasnya membuka ketika ia diajak jalan oleh Lily. Lily adalah penari yang didatangkan Thomas dari luar kota. Sifatnya ekstrovert, namun Nina tak pernah membuka ruang untuk pertemanan. Sampai di suatu malam saat ia sangat suntuk dengan pengekangan ibunya, ia ke klub malam bersama Beth. Mabuk, ngedrugs, sampai bercumbu dengan laki-laki di toilet.

3. Ia pun tanpa sadar mencederai ibunya sendiri. Hal itu membuat dia harus terbaring dan Erica mengatakan pada Thomas kalau Nina tak bisa tampil. 

4. Nina bersikeras tampil. Ia datang dan semua orang terkejut karena diam-diam Thomas sudah lama menjadikan Lily sebagai pemain cadangan. Nina masih depresif ketika tampil.

Page 2: Predisposisi

5. Lily yang siap tampil memerankan Black Swan. Keduanya bertengkar dan secara tak sengaja Nina pun membunuh Lily.

6. menyakiti diri sendiri7.