radiologi pada batu saluran kemih

15
RADIOLOGI PADA BATU SALURAN KEMIH Dr.Neni Irianty, SpRad

Upload: ihda-paridah

Post on 13-Sep-2015

34 views

Category:

Documents


10 download

DESCRIPTION

batu saluran kemih

TRANSCRIPT

RADIOLOGI PADA BATU SALURAN KEMIH

RADIOLOGI PADA BATU SALURAN KEMIHDr.Neni Irianty, SpRadPenyebab tersering kelainan traktus urinariusDapat asimptomatik, kolik ureter, hematuri, infeksiDapat berlokasi di semua tempat sal kemihHampir seluruhnya terdiri dari kompleks kristal anorganik, sebagian kecil materi organik

Batu Saluran KemihCa Oxalat dan Fosfat tersering, sistine, asam urat dllCa oxalat dan fosfat radioopaq, Asam urat radiolusen, sistine ground glassPada foto polos batu di ureter sering sulit terlihat o/k hampir 1/3 bagian ureter tumpang tindih dengan tulang

IVP memperlihatkan adanya obstruksi (Resistensi aliran urine total maupun parsial) Keterlambatan aliran urineKeterlambatan pengosongan urineDilatasi bagian proksimal sumbatan (hidronefrosis, hidroureter)

Hidronefrosis terbagi 4 gradasiGrade 1 blunting fornik kaliks minorGrade 2 flattening fornik dan pelebaran kaliks minorGrade 3 clubbing kaliks minorGrade 4 ballonning kaliks minor

Batu adalah penyebab tersering obstruksiObstruksi dapat disebabkan olehAnatomi (infeksi/stenosis, batu, tumor dll)Fungsional (dissinergi otot destrusor dengan sfingter buli-buli dll)

Batu ureter

Batu ureter

Kelainan kongenital ginjal terseringHorseshoe kidneyGinjal ektopikDuplikasi kidney dll

HORSESHOE KIDNEY

Ginjal ektopik