rangkuman_1 basic english

2
RANGKUMAN LESSON I-III AKAN – SUDAH - SEDANG Pada bagian I(pertama) ini, kita telah mempelajari cara pengungkapan kejadian yang AKAN, SUDAH, dan SEDANG kita lakukan. Perhatikan bagan dibawah ini : Bagian I Akan, sudah, sedang A AKAN WILL + KK-I B SUDAH HAVE/HAS + KK-III C SEDANG IS/AM/ARE + KK-ING WAS/WERE Sebelum lanjut ke Lesson IV, ada baiknya kita pahami betul bagian pertama ini. Pelajaran selanjutnya akan jauh lebih mudah, karena semua ada hubungannya dengan bagian pertama ini. Untuk jelasnya, mari kita kembali ke bagian pendahuluan. Sudah disampaikan bahwa untuk memahami struktur dalam Bahasa Inggris, kita hanya membaginya menjadi 2(dua) kelompok besar yaitu pengungkapan kalimat yang : A. MENGGUNAKAN KATA KERJA B. TIDAK MENGGUNAKAN KATA KERJA. PENGUNGKAPAN KALIMAT YANG MENGGUNAKAN KATA KERJA : Pengungkapan kalimat yang menggunakan kata kerja ini kita sederhanakan lagi menjadi 3(tiga) bagian, yaitu : Bagian pertama : Ungkapan yang mengandung AKAN, SUDAH, SEDANG (pelajaran I,II,III) Saya akan membersihkan lantai Saya sudah membersihkan lantai Saya sedang membersihkan lantai Bagian kedua : Ungkapan yang TIDAK mengandung AKAN, SUDAH, SEDANG (pelajaran IV) Saya membersihkan lantai Dia membersihkan lantai Saya/Dia membersihkan lantai KEMARIN

Upload: muhammad-saad

Post on 11-Sep-2015

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Basic Englisg

TRANSCRIPT

  • RANGKUMAN LESSON I-III AKAN SUDAH - SEDANG

    Pada bagian I(pertama) ini, kita telah mempelajari cara pengungkapan kejadian yang AKAN, SUDAH, dan SEDANG kita lakukan. Perhatikan bagan dibawah ini : Bagian I Akan, sudah, sedang A AKAN WILL + KK-I B SUDAH HAVE/HAS + KK-III C SEDANG IS/AM/ARE + KK-ING WAS/WERE Sebelum lanjut ke Lesson IV, ada baiknya kita pahami betul bagian pertama ini. Pelajaran selanjutnya akan jauh lebih mudah, karena semua ada hubungannya dengan bagian pertama ini. Untuk jelasnya, mari kita kembali ke bagian pendahuluan. Sudah disampaikan bahwa untuk memahami struktur dalam Bahasa Inggris, kita hanya membaginya menjadi 2(dua) kelompok besar yaitu pengungkapan kalimat yang :

    A. MENGGUNAKAN KATA KERJA B. TIDAK MENGGUNAKAN KATA KERJA.

    PENGUNGKAPAN KALIMAT YANG MENGGUNAKAN KATA KERJA : Pengungkapan kalimat yang menggunakan kata kerja ini kita sederhanakan lagi menjadi 3(tiga) bagian, yaitu : Bagian pertama : Ungkapan yang mengandung AKAN, SUDAH, SEDANG (pelajaran I,II,III) Saya akan membersihkan lantai Saya sudah membersihkan lantai Saya sedang membersihkan lantai Bagian kedua : Ungkapan yang TIDAK mengandung AKAN, SUDAH, SEDANG (pelajaran IV) Saya membersihkan lantai Dia membersihkan lantai Saya/Dia membersihkan lantai KEMARIN

  • RANGKUMAN LESSON I-III AKAN SUDAH - SEDANG

    Bagian ketiga : Ungkapan yang kata kerjanya dimulai dengan DI atau TER (pelajaran V) Lantai itu akan DIbersihkan Lantai itu sudah Dibersihkan Lantai itu Dibersihkan setiap hari/kemarin Lantai itu sedang Dibersihkan Catatan : AKAN dalam pengelompokan diatas selalu menyangkut pula BISA, HARUS, MUNGKIN, BOLEH dan sejenisnya. (lihat kembali pelajaran I) PENGUNGKAPAN KALIMAT YANG TIDAK MENGGUNAKAN KATA KERJA (pelajaran VI) : Pengungkapan kalimat yang tidak menggunakan kata kerja ini hanya kita jadikan 1(satu) bagian saja. Yang perlu kita ingat adalah kalimat yang kita buat TIDAK MENGGUNAKAN KATA KERJA. Catatan : Yang dimaksud dengan kata kerja dalam hal ini adalah kata kerja yang berfungsi sebagai kata kerja. Dalam bahasa Indonesia sering kita sebut PREDIKAT. Contohnya : Saya bahagia Mobil itu bagus Hari ini hari Senin Rumah saya lebih besar dari pada rumahnya Saya akan kaya Amir sudah di Bandung Hujan. Panas.. Saya bahagia Saya sukses Jadi sebenarnya, struktur Bahasa Inggris amatlah sederhana.