rpp ok 7-8

8
FOR/WMM/005b ed.01 rev.0 PEMERINTAH KOTA PADANG DINAS PENDIDIKAN SMK NEGERI 1 PADANG FORMULIR No. Formulir FOR/KUR/016.01 4. SILABUS Edisi 01 Revisi 0 Berlaku Efektif Halaman 1 dari 8 Halaman Sekolah : SMK Negeri1Padang Kompetensi Keahlian : Teknik Jaringan Tenaga Listrik (TJTL) Mata Pelajaran : Menganalisa Rangkaian Listrik Kelas / Semester : X /1 Pertemuan Ke : 7 – 8 (4x 45’) Standar Kompetensi : Menganalisa Rangkaian Listrik Kompetensi Dasar : Menganalisa Rangkaian Arus Searah Indikator : 1. Dijelaskan tentang hukum hukum dasar kelistrikan 2. Dijelaskan rangkaian hambatan seri, paralel, seri- paralel dengan menggunkan rumus. 3. Dijelaskan tentang formasi bintang-segitiga dan segitiga –bintang dengan rumus I. Tujuan Pembelajaran Pertemuan 7-8 Setelah menyelesaikan pembelajaran ini diharapkan siswa dapat :

Upload: siti-novita

Post on 03-Feb-2016

214 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

arus searah, R, L, CEWB

TRANSCRIPT

Page 1: Rpp ok 7-8

FOR/WMM/005b ed.01 rev.0

PEMERINTAH KOTA PADANG

DINAS PENDIDIKAN

SMK NEGERI 1 PADANGFORMULIR No. Formulir FOR/KUR/016.01

4. SILABUSEdisi 01Revisi 0Berlaku EfektifHalaman 1 dari 6 Halaman

Sekolah : SMK Negeri1PadangKompetensi Keahlian : Teknik Jaringan Tenaga Listrik (TJTL)Mata Pelajaran : Menganalisa Rangkaian ListrikKelas / Semester : X /1Pertemuan Ke : 7 – 8 (4x 45’)

Standar Kompetensi : Menganalisa Rangkaian ListrikKompetensi Dasar : Menganalisa Rangkaian Arus SearahIndikator :

1. Dijelaskan tentang hukum hukum dasar

kelistrikan

2. Dijelaskan rangkaian hambatan seri, paralel,

seri-paralel dengan menggunkan rumus.

3. Dijelaskan tentang formasi bintang-segitiga

dan segitiga –bintang dengan rumus

I. Tujuan Pembelajaran

Pertemuan 7-8

Setelah menyelesaikan pembelajaran ini diharapkan siswa dapat :

1. Mengetahui dan memahami hambatan Seri-paralel (campuran)

2. Mengetahui dan memahami konsep rangkaian Bintang

3. Merangkai dengan software EWB dan menghitung hambatan bintang segitiga

4. Menganalisa rangkaian secara manual

II. Materi Ajar

Transformasi Star-Delta

Penerapan hukum Kirchoff pada penyelesaian jaringan-jaringan yang

mempunyai banyak cabang-cabang paralel, akan menjumpai banyak

persamaan yang harus diselesaikan sekaligus sehingga seringkali membuat

sulit penyelesaiannya. Penerapan teori Transformasi segitiga bintang atau

Page 2: Rpp ok 7-8

sebaliknya dapat mengatasi masalah tersebut di atas. Jaringan yang komplek

seperti itu dapat disederhanakan dengan mengganti cabang-cabang atau

rangkaian yang tersambung segitiga dengan rangkaian yang tersambung dalam

bintang yang ekivalen dengan rangkaian segitiganya atau sebaliknya.

Transformasi Y-∆ Dalam beberapa rangkaian mungkin terjadi

hubungan yang tidak dapat disebut sebagai hubungan seri, juga tidak paralel.

Hubungan semacam ini mengandung bagian rangkaian dengan tiga terminal

yang mungkin terhubung ∆ (segi tiga) atau terhubung Y (bintang) seperti pada

gambar :

Menggantikan hubungan ∆ dengan hubungan Y yang ekivalen, atau

sebaliknya, dapat mengubah rangkaian menjadi hubungan seri atau paralel.

Kedua macam hubungan itu akan ekivalen jika dari tiap pasang terminal A-B,

B-C, C-A terlihat resistor ekivalen yang sama jadi kedua rangkaian itu harus

memenuhi persamaan berikut :

Dari rangkaian diatas diperoleh persamaan rangkaian ekivaen Y dari suatu

rangkaian ∆ dan rangkaian ekivalen ∆ dari suatu rangkaian Y.

Page 3: Rpp ok 7-8

Suatu rangkaiann Y dan ∆ dikatakan seimbang jika R1=R2=R3= RY dan

RA=RB=RC=R∆. Dalam keaadaan seimbang seperti ini transformasi Y-∆

menjadi sederhana, yaitu :

Keadaan seimbang : RY = R ∆3

dan R∆= 3.RY

III. Pertemuan 7-8

Metode Pembelajaran

1. Computer Assisted Intruction (CAI)

2. Ceramah

3. Diskusi

4. Tanya Jawab

IV. Langkah-Langkah Pembelajaran (Skenario Pembelajaran)

1. Kegiatan Awal

No Uraian Kegiatan Waktu Kecakapan

Hidup

1 Appresiasi

a. Pembukaan

b. Do’a dan Absensi

c. Mengkondisikan kelas agar PBM

lancar

15 Menit Penerapan

Motivasi dan

disiplin

2 Motivasi

a. Menyebutkan tujuan pembelajaran

b. Syarat Pencapaian Nilai

Penerapan

motivasi dan

disiplin

2. Kegiatan Inti

Page 4: Rpp ok 7-8

No Uraian Kegiatan Waktu Kecakapan

Hidup

1 - Guru mengarahkan siswa

mengoperasikan software EWB

- Mengarahkan siswa untuk mengenal

tools dan instrumen yang ada pada

EWB yang akan digunakan.

- Guru mengawasi siswa

mengoperasikan media EWB

membuat rangkaian

- Setelah siswa selesai

mengoperasikan media EWB, guru

mengarahkan siswa menganalisa

rangkaian menyesuaikan dengan

hasil yang didapatkan dengan

software EWB

145 Menit Belajar

mandiri,

melakukan

pekerjaan

sesuai

dengan

prosedur

2 - Siswa membuat evaluasi 10 menit

3. Kegiatan Akhir

No Uraian Kegiatan Waktu Kecakapan

Hidup

1 - Menyimpulkan materi pelajaran 15 Menit Disiplin kerja

2 - Mengucapkan salam dan

mengingatkan sisa untuk

mempelajari materi yang didapat

kembali di rumah

V. Alat, Bahan dan Sumber Belajar

No Nama Alat / Bahan Jumlah Keterangan

1 1. PC / Laptop

2. White board dan Spidol

1 Set

Page 5: Rpp ok 7-8

2 1. Software EWB

2. Internet

3. Buku-buku yang relevan

Sumber Belajar

Internet

Penilaian:1) Hitung besarnya R paralel pada rangkaian berikut !

2) Jelaskan pengertian rangkaian campuran seri parallel dengan kata-kata anda sendiri! 3) Jika semua resistor masing-masing memiliki hambatan 1kΩ. Hitunglah R total

dari rangkaian di bawah ini!

Page 6: Rpp ok 7-8

Pembahasan :1.

2. Rangkaian seri parallel (campuran) itu adalah rangkaian kelistrikan yang komponen-komponennya terhubung secara seri juga parallel.

3. Cara penyelesaiannya adalah :