s&p 500 vix hsi negara (sbn) dan bank indonesia seiring

6
MORNING RUSH RETAIL DIVISION MANDIRI SEKURITAS | 30 SEPTEMBER 2021 Please see important disclosure at the back of this report Page 1 of 6 Disclaimer. Report ini tidak untuk kepentingan publikasi media. Isi dari report tidak dapat digunakan, ditulis ulang dan / atau disampaikan kembali dalam bentuk apapun atau melalui media apapun tanpa sebelumnya mendapatkan ijin dan konfirmasi dari Mandiri Sekuritas. Untuk informasi lebih lanjut media dapat menghubungi email: [email protected] Market Summary US - Wall Street tadi malam ditutup variatif karena gejolak imbal hasil treasury. Sementara itu, pelaku pasar terus bertaruh bahwa penghapusan dukungan The Fed akan segera berlangsung. Di bidang politik, kegelisahan seputar menaikkan batas utang federal berlanjut setelah Senat Partai Republik kembali memblokir langkah Demokrat untuk meningkatkan pinjaman. Di sisi lain, data penjualan rumah dari bulan sebelumnya di Agustus, rebound dari setelah mengalami penurunan selama dua bulan. Bursa saham di Asia Pasifik dibuka menguat tipis pada hari Kamis. Investor menantikan rilis data aktivitas pabrik China untuk bulan September. Investor juga akan memantau saham pengembang China Evergrande Group, setelah Reuters melaporkan bahwa beberapa pemegang obligasi tidak menerima pembayaran kupon jatuh tempo pada penutupan bisnis Asia pada Rabu. Global Market Closing Review Asia Market Opening Asia Market Opening PRICE CHANGE %CHANGE IDX 6,162.55 49.44 0.81% LQ-45 870.34 10.46 1.22% US-MARKET Dow 34,390.72 90.73 0.26% S&P 500 4,359.46 6.83 0.16% Nasdaq 14,512.40 -34.2 -0.24% VIX 22.56 -0.69 -2.97% EUROPE DAX 15,365.27 116.71 0.77% FTSE 100 7,108.16 80.06 1.14% CAC 40 6,560.80 54.3 0.84% Euro 50 4,080.22 21.4 0.53% ASIA Nikkei 225 29,537.50 -6.79 -0.02% HSI 24,663.50 163.11 0.67% Shanghai 3,536.27 -0.02 0.00% STI Index 3074.31 -3.38 -0.11% GOLD 1,730.35 7.45 0.43% OIL (WTI) 75.11 0.28 0.37% Exchange USD Index 94.33 -0.01 -0.01% USD/IDR 14,292.50 0 0.00% \ \ \ LPS - Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) menyatakan saat ini perbankan mulai mengurangi penempatan dananya di instrumen Surat Berharga Negara (SBN) dan Bank Indonesia seiring dengan pemulihan kredit. Ketua Dewan Komisioner Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), Purbaya Yudhi Sadewa membagikan pandangannya soal gejolak isu tapering The Fed. Purbaya menyebutkan perubahan kebijakan moneter Bank Sentral AS itu justru akan membawa dampak positif ke perekonomian Indonesia. Domestic News

Upload: others

Post on 26-Oct-2021

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: S&P 500 VIX HSI Negara (SBN) dan Bank Indonesia seiring

MORNING RUSH RETAIL DIVISION MANDIRI SEKURITAS | 30 SEPTEMBER 2021

Please see important disclosure at the back of this report

Page 1 of 6

Disclaimer. Report ini tidak untuk kepentingan publikasi media. Isi dari report tidak dapat digunakan, ditulis ulang dan / atau disampaikan kembali dalam bentuk apapun atau melalui media apapun tanpa sebelumnya mendapatkan ijin dan konfirmasi dari Mandiri Sekuritas. Untuk informasi lebih lanjut media dapat menghubungi email: [email protected]

Market Summary

US - Wall Street tadi malam ditutup variatif karena gejolak imbal hasil

treasury. Sementara itu, pelaku pasar terus bertaruh bahwa penghapusan

dukungan The Fed akan segera berlangsung. Di bidang politik, kegelisahan

seputar menaikkan batas utang federal berlanjut setelah Senat Partai

Republik kembali memblokir langkah Demokrat untuk meningkatkan

pinjaman. Di sisi lain, data penjualan rumah dari bulan sebelumnya di

Agustus, rebound dari setelah mengalami penurunan selama dua bulan.

Bursa saham di Asia Pasifik dibuka menguat tipis pada hari Kamis. Investor

menantikan rilis data aktivitas pabrik China untuk bulan September.

Investor juga akan memantau saham pengembang China Evergrande

Group, setelah Reuters melaporkan bahwa beberapa pemegang obligasi

tidak menerima pembayaran kupon jatuh tempo pada penutupan bisnis

Asia pada Rabu.

Global Market Closing Review

Asia Market Opening

Asia Market Opening

PRICE CHANGE %CHANGE

IDX 6,162.55 49.44 0.81%

LQ-45 870.34 10.46 1.22%

US-MARKET

Dow 34,390.72 90.73 0.26%

S&P 500 4,359.46 6.83 0.16%

Nasdaq 14,512.40 -34.2 -0.24%

VIX 22.56 -0.69 -2.97%

EUROPE

DAX 15,365.27 116.71 0.77%

FTSE 100 7,108.16 80.06 1.14%

CAC 40 6,560.80 54.3 0.84%

Euro 50 4,080.22 21.4 0.53%

ASIA

Nikkei 225 29,537.50 -6.79 -0.02%

HSI 24,663.50 163.11 0.67%

Shanghai 3,536.27 -0.02 0.00%

STI Index 3074.31 -3.38 -0.11%

GOLD 1,730.35 7.45 0.43%

OIL (WTI) 75.11 0.28 0.37%

Exchange

USD Index 94.33 -0.01 -0.01%

USD/IDR 14,292.50 0 0.00%

\

\

\

\

LPS - Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) menyatakan saat ini perbankan

mulai mengurangi penempatan dananya di instrumen Surat Berharga

Negara (SBN) dan Bank Indonesia seiring dengan pemulihan kredit. Ketua

Dewan Komisioner Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), Purbaya Yudhi

Sadewa membagikan pandangannya soal gejolak isu tapering The Fed.

Purbaya menyebutkan perubahan kebijakan moneter Bank Sentral AS itu

justru akan membawa dampak positif ke perekonomian Indonesia.

Domestic News

Page 2: S&P 500 VIX HSI Negara (SBN) dan Bank Indonesia seiring

RETAIL DIVISION MANDIRI SEKURITAS | 30 SEPTEMBER 2021

Page 2 of 6

Please see important disclosure at the back of this report

Today Calendar Emiten News

PTBA - Emiten BUMN tambang, PT Bukit Asam Tbk (PTBA) mengalihkan

saham treasury sebanyak 303.148.000 lembar saham yang sebagian besar

dilepas ke PT Taspen. Saham treasury yang dialihkan ini merupakan saham

treasury yang dibeli kembali (buyback) oleh perseroan pada tanggal 2

September 2015 sampai dengan 1 Desember 2015 dengan total realisasi

pembelian kembali sebanyak 330.296.000 lembar saham.

• Payment Dividen : KBAG @Rp0.35,- AMAN @Rp0.5,- TGKA @Rp35,- • RUPS : TBIG, PURA, POLY, DVLA, CASS • Recording RUPS : BNBA (RUPS 25 Oktober) UNVR (RUPS 1 November)

Page 3: S&P 500 VIX HSI Negara (SBN) dan Bank Indonesia seiring

RETAIL DIVISION MANDIRI SEKURITAS | 30 SEPTEMBER 2021

Page 3 of 6

Please see important disclosure at the back of this report

0

Hadiyansyah. CFTe.

[email protected]

Technical Analysis

Technical Review

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup turun 4 poin (0,81 %) di 6,162.

Trend IHSG berada dalam tren sideways untuk jangka menengah dengan pergerakan di area

support-resistance di 5,947-6,245. Estimasi pergerakan IHSG hari ini akan naik (rebound)

dengan area support 6,050 dan dengan resistance 6,150.

Technical Trends

Short term Sideway

Medium term Sideway

Long term Sideway

"Hasil analisa saham pada laporan ini murni merupakan hasil analisa teknikal dengan jangka waktu investasi efektif di bawah 1 bulan. Analisa teknikal mfokuskan dalam melihat arah prgerakan dengan

mempertimbangkan indikator-indikator pasar yang berbeda dengan analisa fundamental, sehingga rekomendasi yang diberikan dari kedua pendekatan tidak selalu sama. Pendekatan analisa teknikal

belum tentu cocok bagi semua investor, pembaca disarankan untuk melakukan penilaian terhadap diri sendiri mengenai analisa investasi yang cocok dengan profil resikonya terlebih dahulu."

Stock Pick

Saham Rekomendasi Harga Target

Harga Stop Loss/ Reversal

Ket. Penutupan

TLKM BUY 3,530 4,500 3,450 Trend trade

BBRI BUY 3,740 4,230 3,500 Trend trade 9.000 20.000 TKIM Spec BUY 7,625 8,400 7,400 Day trade INKP Spec BUY 8,125 8,900 7,800 Day trade

Catatan: Day Trade: 1 hari, Swing Trade: 3-10 hari, Trend Trade (minor trend): maks 30 hari.

Page 4: S&P 500 VIX HSI Negara (SBN) dan Bank Indonesia seiring

RETAIL DIVISION MANDIRI SEKURITAS | 30 SEPTEMBER 2021

Page 4 of 6

Please see important disclosure at the back of this report

STOCK CLOSE TARGET PRICE REVERSAL / STOP LOSS SUPPORT RESISTANCE

TLKM 3,530 4,500 3,450 3,500 4,500 6.500 10.500

ANTM – BUY

(swing trade)

STOCK CLOSE TARGET PRICE REVERSAL / STOP LOSS SUPPORT RESISTANCE

BBRI 3,740 4,230 3,450 3,450 4,230 1,590 1,590 1,690

BBRI berpeluang untuk rebound

setelah harga memberikan sinyal

Bullish divergence (yang merupakan

pola bullish).

Technical Trends

Short term Bullish

Medium term Bullish

Long term Bullish

BBRI – BUY

(trend trade)

Tren harga berada dalam tren sideways.

Harga berada di area support. Buy on

weakness

Technical Trends

Short term Sideways

Medium term Sideways

Long term Sideways

TLKM – BUY

(trend trade)

TLKM memberikan sinyal bullish

continuation setelah melewati

resistance (break out).

Technical Trends

Short term Bullish

Medium term Bullish

Long term Bullish

Page 5: S&P 500 VIX HSI Negara (SBN) dan Bank Indonesia seiring

RETAIL DIVISION MANDIRI SEKURITAS | 30 SEPTEMBER 2021

Page 5 of 6

Please see important disclosure at the back of this report

STOCK CLOSE TARGET PRICE REVERSAL / STOP LOSS SUPPORT RESISTANCE

TKIM 7,625 8,400 7,400 7,400 8,400 6.500 10.500

STOCK CLOSE TARGET PRICE REVERSAL / STOP LOSS SUPPORT RESISTANCE

INKP 8,125 8,900 7,800 7,000 9,700 1,590 1,590 1,690

Harga berpeluang untuk naik dalam

jangka pendek setelah membentuk

long white candle dengan volume

yang besar.

Technical Trends

Short term Bearish

Medium term Bearish

Long term Bearish

INKP – Speculative BUY

(day trade)

TKIM – Speculative BUY

(day trade)

Harga berpeluang untuk naik dalam

jangka pendek setelah membentuk

long white candle dengan volume

yang besar.

Technical Trends

Short term Bullish

Medium term Bearish

Long term Bearish

Page 6: S&P 500 VIX HSI Negara (SBN) dan Bank Indonesia seiring

RETAIL DIVISION MANDIRI SEKURITAS | 30 SEPTEMBER 2021

Page 6 of 6

Please see important disclosure at the back of this report

Retail Division Mandiri Sekuritas

Visit : www.most.co.id Phone : 14032 Whatsapp Business : 0815-333-14032 E-mail : [email protected] Follow : @Mandiri_OLT Facebook : MandiriSekuritas Online Trading Instagram : mandiri_sekuritas

IMPORTANT WARNING AND DISCLAIMER This message and any attachments are intended for the named and correctly identified addressee only. This message may contain confidential, proprietary legally privileged or commercially sensitive information. No waiver of confidentiality or privilege is intended or authorized by this transmission If you are not the intended recipient of this message you must not directly or indirectly use, reproduce, distribute, disclose, print, reply on, disseminate, or copy any part of the message or its attachments and if you have received this message in error, please notify the sender immediately by return e-mail and delete it from your system. The accuracy of the information in this e-mail is not guaranteed. Any opinions contained in this message are those of the author and are not given or endorsed by PT MandiriSekuritas unless otherwise clearly indicated in this message, and the authority of the author to act for and on behalf of PT MandiriSekuritas is duly verified.